Anda di halaman 1dari 3

Lampiran 16

INSTRUMEN EVALUASI KINERJA DP2D


KKN-BBM TEMATIK UNIVERSITAS AIRLANGGA

Petunjuk
Sesuai dengan yang Saudara ketahui, berilah penilaian secara jujur, objektif, dan penuh
tanggung jawab terhadap DP2D KKN-BBM TEMATIK di kelompok Kelurahan Anda.
Informasi yang Saudara berikan hanya akan dipergunakan dalam proses penilaian kinerja
dosen dan tidak akan berpengaruh terhadap status penilaian Saudara sebagai mahasiswa
peserta KKN-BBM TEMATIK. Penilaian dilakukan terhadap aspek-aspek dalam tabel berikut
dengan cara mencentang () kolom angka (1-5) pada kolom skor.
1 = sangat tidak baik/sangat rendah/tidak pernah
2 = tidak baik/rendah/jarang
3 = biasa/cukup/kadang-kadang
4 = baik/tinggi/sering
5 = sangat baik/sangat tinggi/selalu

Nama DP2D : Dr. ABU BAKAR M.Kep., Ns.Sp.Kep.M.B.

Kel/Kec/Kab : Pandu/ Cerme/ Gresik

Periode KKN-BBM TEMATIK : 59

Tanggal Pengisian : 29 Januari 2019

Kinerja Dosen:
Skor
No Indikator
1 2 3 4 5
A Pra KKN-BBM
1 Melaksanakan pengarahan, pendampingan dan 5
pembimbingan penyusunan proposal
2 Membantu dan mengarahkan persiapan survey ke lapangan 5
3 Membantu dan mengarahkan untuk memperoleh pondokan 5
dan atau posko mahasiswa KKN-BBM
4 Kemudahan dihubungi oleh mahasiswa dalam perumusan 5
masalah dalam penyusunan proposal dan mendapatkan
tanda tangan persetujuan proposal
5
B Penerjunan dan Pelaksanaan KKN-BBM
5 Kualitas pengarahan saat awal penerjunan KKN-BBM 5
6 Kehadiran DP2D dalam acara penerimaan mahasiswa 5
di kabupaten/kecamatan/ kelurahan

7 Intensitas dan keaktifan pembimbingan selama penerjunan 5


8 Melaksanakan evaluasi mingguan (rutin) di lapangan 5
Skor
No Indikator
1 2 3 4 5
9 Kemudahan berkomunikasi dengan mahasiswa selama 5
pelaksanaan KKN-BBM TEMATIK
10 Mengarahkan aksebilitas dengan pihak-pihak terkait di 5
kelurahan (SKPD , tokoh masyarakat, karang taruna, dll)
11 Persiapan dan kehadiran dalam seminar akhir KKN-BBM 5
TEMATIK
Komentar, masukan atau saran bagi DP2D:

Sudah cukup jelas menjelaskan mengenai program KKN dan sangat sering memberikan
masukan terhadap program kerja yang akan dilakukan.

Anda mungkin juga menyukai