Anda di halaman 1dari 5

1.

Dilakukan pengamatan terhadap nilai mahasiswa pada ujian mata kuliah biostatistika,
hasilnya
Tabel 1. Nilai Mata Kuliah Biostatistika Universitas A Tahun 2019 Sebelum asistensi

72 47 81 68 59 63 71
79 57 87 69 70 71 58
82 68 96 60 74 82 88
57 49 73 62 66 91 90
88 50 64 77 64 71 47
68 70 76 75 63 91 59
66 90 91 68 61 86 71
63 70 93 78 55 52 58
65 61 70 90 54 61 88
73 62 70 81 87 69 90

Tabel 2. Nilai Mata Kuliah Biostatistika Universitas A Tahun 2019 Setelah asistensi

75 74 88 68 59 63 71 75
79 57 87 69 70 71 58 79
82 68 96 60 74 82 88 82
57 49 73 62 66 91 90 57
88 50 64 77 64 71 47 88
68 70 76 75 65 91 59 68
66 90 91 65 61 86 70 75
63 70 93 78 55 52 60 65
65 61 70 90 54 61 65 78
73 62 70 81 87 69 75 92
a. Ubahlah nilai tersebut ke dalam data A, B dan C
b. Ujilah apakah ada perbedaan rata rata antara nilai sebelum asistensi dan setelah
asistensi
2. Dilakukan penelitian untuk mengetahui perbedaan hasil panen petani yang menggunakan
pupuk kandang dan pupuk organik. Hasil ini untuk mengevaluasi efektivitas dalam
penggunakan pupuk terhadap hasi panen petani. Hasil petani dalam datu musim tanam adalah
sebagai berikut :

Tabel 1. Hasil Panen Petani dalam Satu Musim Tanam (dalam ton)

Hasil Panen (ton)


No.
Pupuk Kandang Pupuk Organik
1. 11 17
2. 12 17
3. 9 13
4. 14 19
5. 12 14
6. 13 18
7. 9 19
8. 11 20
9. 12 17
10. 13 16
11. 12 16
12. 9 18
13. 12 15
14. 9 16
15. 14 13

a. Uji apa yang digunakan untuk menganalisa produktivitas hasil panen tersebut?
Berikan alasan anda!
b. Buatlah hipotesisnya dari uji tersebut !
c. Bagaimana kesimpulan anda dari uji tersebut !

3. Dilakukan penelitian untuk mengetahui ada tidaknya perbedaan produktivitas karyawan antara
sebelum dan sesudah diberi tunjangan. berdasarkan 17 sampel karyawan dipilih secara random
dapat diketahui bahwa produktivitas kerja karyawan sebelum dan sesudah diberi tunjangan
adalah ditunjukkan dalam tabel berikut :

Tabel 1. Nilai Produktivitas 17 Karyawan Sebelum dan Sesudah diberi Tunjangan

Produktivitas Kerja
No. Respoden
Sebelum Sesudah
1. 52 75
2. 58 81
3. 41 66
4. 47 66
5. 54 66
6. 58 79
7. 43 59
8. 73 84
9. 78 89
10. 63 74
11. 68 74
12. 73 74
13. 78 89
14. 63 69
15. 78 84
16. 88 94
17. 73 69

a. Uji apa yang digunakan untuk menganalisa produktivitas kerja karyawan tersebut?
Berikan alasan anda!
b. Buatlah hipotesisnya dari uji tersebut !
c. Bagaimana kesimpulan anda dari uji tersebut !
4. Dilakukan penelitian untuk mengetahui kecepatan memasuki lapangan kerja antara lulusan
SMA dengan SMK. Berdasarkan 15 responden lulusan SMA dan 12 responden SMK
diperoleh data bahwa lama menunggu untuk mendapatkan pekerjaan ke dua kelompok
lulusan sekolah tersebut adalah seperti tabel berikut :

Tabel 1. Lama Menunggu Lulusan SMA dan SMK untuk mendapat Pekerjaan

Lama Mengunggu SMA Lama Menunggu SMK


No.
(tahun) (tahun)
1. 5 2
2. 2 1
3. 4 3
4. 1 1
5. 4 3
6. 2 2
7. 1 2
8. 2 1
9. 2 3
10. 2 1
11. 1 1
12. 3 1
13. 2 3
14. 3 2
15. 1 3

a. Uji apa yang digunakan untuk menganalisa lama menunggu tersebut? Berikan alasan
anda!
b. Buatlah hipotesisnya dari uji tersebut !
c. Bagaimana kesimpulan anda dari uji tersebut !

5. Dilakukan penelitian hubungan antara nilai intelegensia siswa dengan nilai matematika suatu
SMA di kota Z. Dilakukan pengumpulan data terhadap 30 respoden yang diambil secara
random dan didapatka data sebagai berikut :

Siswa Nilai IQ
1. 70 120
2. 90 130
3. 45 80
4. 70 115
5. 40 70
6. 50 80
7. 85 130
8. 75 120
9. 60 100
10. 85 120
11. 70 100
12. 80 110
13. 90 120
14. 86 120
15. 50 80
16 70 120
17 90 130
18 45 80
19 70 115
20 40 70
21 50 80
22 85 130
23 75 120
24 60 100
25 85 120
26 70 100
27 80 110
28 90 120
29 86 120
30 50 80

a. Apakah ada korelasi antara nilai dan IQ?


b. Rubahlah nilai ke kategori A,B,C dengan A>85, 85 < B < 70, C < 70
IQ ke , cerdas, biasa dan jenius dengan jenius > 120 biasa 120 < cerdas < 100, biasa <
100
c. Korelasikan dalam katagori
6. Dari cari hubugan antara berat badan dengan tinggi badan bayi neonatorum di suatu rumah
sakit swasta di kota A. Pada pemeriksaan 40 bayi didapatkan masing-masing data sebagai
berikut :

No. Bayi Tinggi Badan Berat Badan


1. 50 2,6
2. 55 3,1
3. 50 2,8
4. 51 2,7
5. 50 3,0
6. 53 2,9
7. 55 3,2
8. 52 2,9
9. 54 3,0
10. 54 2,8
11. 52 2,6
12. 51 3,2
13. 50 2,8
14. 51 2,4
15. 50 3,0
16. 53 2,9
17. 55 3,1
18. 52 2,9
19. 54 3,0
20. 51 2,6
21. 50 2,6
22. 55 3,1
23. 50 2,2
24. 51 2,7
25. 50 3,3
26. 53 2,9
27. 55 3,2
28. 52 2,5
29. 54 3,0
30. 51 2,7
31. 50 2,6
32. 55 3,5
33. 50 2,8
34. 51 2,5
35. 50 3,0
36. 53 2,9
37. 55 3,2
38. 52 2,9
39. 54 3,4
40. 51 2,8

1. Apakah ada korelasi dari BB dan TB ?


2. Rubahlah tinggi dan BB ke dalam kategori dengan TB < 53 adalah 1 TB > 53 adalah
2, BB < 3 adalah 1 dan lainnya 2
3. Korelasi dalam kategori ke kategori

Anda mungkin juga menyukai