Anda di halaman 1dari 3

NAMA : RIZKI RUMAHORBO, S.

Pd
UNIT KERJA : SD NEGERI 15 AMBARITA
KABUPATEN : SAMOSIR
PROVINSI : SUMATERA UTARA

Mata pelajaran /Tema/Sub Tema : PJOK

Kelas/semester : 4 ( Empat ) / Ganjil

Kompetensi Inti :

KI 1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.


KI 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI 3. Memahami pengetahuan faktual dan konseptual dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan
rasa ingin tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di
rumah, di sekolah dan tempat bermain.
KI 4. Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya
yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku
anak beriman dan berakhlak mulia.

LK-1b

KD Pengetahuan : Memahami prosedur variasi pola KD Ketrampilan : Mempraktikkan variasi pola


gerak dasar lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif gerak dasar lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif
sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam permainan bola besar sederhana keterhubungan dalam permainan bola besar sederhana
dan atau tradisional dan atau tradisional

Target KD Pengetahuan : Target KD Keterampilan :


1. Memahami informasi tentang gerak 1. Mempraktekkan materi tentang gerak
menendang dan menghentikan bola dengan menendang dan menghentikan bola dengan
berbagai bagian kaki dan posisi. berbagai bagian kaki dan posisi.
2. Memahami variasi pola gerak dasar lokomotor, 2. Mempraktekkan variasi pola gerak dasar
non-lokomotor, dan manipulatif permainan lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif
sepakbola. permainan sepakbola.
3. Memahami variasi pola gerak dasar lokomotor, 3. Mempraktekkan variasi pola gerak dasar
non-lokomotor, dan manipulatif permainan lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif
sepakbola dalam bentuk permainan sederhana permainan sepakbola dalam bentuk permainan
dan atau tradisional dilandasi nilai-nilai disiplin, sederhana dan atau tradisional dilandasi nilai-
percaya diri, sungguh-sungguh, dan kerja sama. nilai disiplin, percaya diri, sungguh-sungguh,
dan kerja sama.
NAMA : LISBET HARO, S.Pd
UNIT KERJA : SD NEGERI 7 TAMBA DOLOK
KABUPATEN : SAMOSIR
PROVINSI : SUMATERA UTARA

Mata pelajaran /Tema/Sub Tema : PJOK

Kelas/semester : 4 ( Empat ) / Ganjil

Kompetensi Inti :

KI 1: Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.


KI 2: Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
KI 3: Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca
dan menanya) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat
bermain.
KI 4: Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan berakhlak mulia.

LK-1b

KD Pengetahuan : Memahami variasi gerak KD Ketrampilan : Mempraktikkan variasi


dasar lokomotor, non-lokomotor, dan gerak dasar lokomotor, non-lokomotor, dan
manipulatif sesuai dengan konsep tubuh, manipulatif sesuai dengan konsep tubuh,
ruang, usaha, dan keterhubungan dalam ruang, usaha, dan keterhubungan dalam
permainan bola kecil sederhana dan atau permainan bola kecil sederhana dan atau
tradisional. tradisional.

Target KD Pengetahuan : Target KD Keterampilan :


1. Memahami variasi gerak dasar lokomotor 1. Mempraktekkan variasi gerak dasar
pada permainan bola kecil dengan lokomotor pada permainan bola kecil
benar. dengan benar.
2. Memahami variasi gerak dasar 2. Mempraktekkan variasi gerak dasar
nonlokomotor pada permainan bola nonlokomotor pada permainan bola
kecil dengan benar. kecil dengan benar.
3. Memahami variasi gerak dasar 3. Mempraktekkan variasi gerak dasar
manipulatif pada permainan bola kecil. manipulatif pada permainan bola kecil.
4. Memahami contoh gerak dasar 4. Mempraktekkan contoh gerak dasar
lokomotor pada permainan bola kecil lokomotor pada permainan bola kecil
dengan cekatan. dengan cekatan.
NAMA : REDIN HDH NAINGGOLAN, S.Pd
UNIT KERJA : SD NEGERI 13 PARMONANGAN
KABUPATEN : SAMOSIR
PROVINSI : SUMATERA UTARA

Mata pelajaran /Tema/Sub Tema : PJOK

Kelas/semester : 5 ( LIMA ) / Ganjil

Kompetensi Inti :

KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca dan menanya) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di
rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam
tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan berakhlak mulia.

LK-1b

KD Pengetahuan : Menerapkan prosedur KD Ketrampilan : Mempraktikkan kombinasi


kombinasi gerak dasar jalan, lari, lompat, dan gerak dasar jalan, lari, lompat, dan lempar
lempar melalui permainan/ olahraga yang melalui permainan/olahraga yang dimodifikasi
dimodifikasi dan/atau olahraga tradisional. dan atau olahraga tradisional.

Target KD Pengetahuan : Target KD Keterampilan :


1. Memahami gerak berjalan, berlari 1. Mempraktekkan gerak berjalan, berlari
melalui permainan/olahraga yang melalui permainan/olahraga yang
dimodifikasi dengan olahraga dimodifikasi dengan olahraga
tradisional. tradisional.
2. Memahami Melakukan gerak berjalan, 2. Mempraktekkan Melakukan gerak
berlari melalui permainan/olahraga yang berjalan, berlari melalui
dimodifikasi dengan olahraga permainan/olahraga yang dimodifikasi
tradisional. dengan olahraga tradisional..

Anda mungkin juga menyukai