Anda di halaman 1dari 4

Tugas Akhir Fluidisasi Bagian I

(Individual, Tulis Tangan)


Nama: NPM:

1. Perhatikan gambar berikut!

Apakah nama dari alat-alat yang ditandai dan apa fungsinya dalam percobaan Anda? Kaitkan
data yang didapat dari alat-alat tersebut dengan rumus atau formula yang digunakan dalam
percobaan Anda!
2. Bagaimana prinsip kerja atau mekanisme dari proses fluidisasi?
Kaitkan dengan gambar berikut!
3. Sebutkan satu satu alat di industri yang menggunakan prinsip fluidisasi! Bagaimanakah
alat tersebut bekerja?

4. Jelaskan klasifikasi partikel menurut Geldart! Sebutkan juga faktor-faktor lain yang
mempengaruhi proses fluidisasi.
Tugas Akhir Fluidisasi Bagian II
(Kelompok, Ketik Komputer)
Nama: NPM:
Nama: NPM:
Nama: NPM:
Nama: NPM:
Nama: NPM:

1. Bagaimana Anda menjelaskan hubungan antara kecepatan laju alir gas dengan ketinggian
unggun dalam proses fluidisasi berdasarkan hasil percobaan Anda? (sertakan grafik dari
percobaan yang Anda lakukan).
2. Bagaimana Anda menjelaskan hubungan antara ΔP (pressure drop) dengan kecepatan laju
alir gas dalam proses fluidisasi berdasarkan hasil percobaan Anda? (sertakan grafik dari
percobaan yang Anda lakukan).
3. Bagaimana menentukan kecepatan minimum fluidisasi dari hasil percobaan yang Anda
lakukan? Jelaskan hasil yang diperoleh dari percobaan!
4. Bagaimana pengaruh kecepatan laju alir fluida terhadap proses perpindahan kalor dalam
chamber? Jelaskan hasil yang Anda dapatkan dari percobaan! (Sertakan grafik dari
percobaan yang saudara lakukan).

Anda mungkin juga menyukai