Anda di halaman 1dari 4

Dasar Hukum

1. Undang-undang Nomor 1 tahun 1970 tentang keselamatan dan kesehatan kerja


2. Undang-undang Nomor 18 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Sampah
3. Undangan-undang Nomor 13 Tentang Ketenagakerjaan
4. Peraturan Menteri Ketenagakerjaan N0. PER 08/MEN/VII/2010 tentang alat pelindung diri (APD)
5. Peraturan Pemerintah Nomor 101 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya
dan Beracun
6. Peraturan Menteri Ketenagakerjaan No. 5 Tahun 2018 tentang Keselamatan dan Kesehatan
Kerja Lingkungan Kerja

Waktu Kerja PT PAL


 7 jam perhari pada hari senin-jumat
 6 jam perhari pada hari sabtu
 Terdapat pekerjaan malam dan terhitung sebagai pekerjaan lembur sebagaimana diatur oleh
UUD No 13 Pasal 78

Toilet
Menurut Permenakertrans pasal 34 ayat 5A untuk 1(satu) hingga 15 (lima belas) = 1 (satu) jamban

Managemen kelelahan kerja


 Melakukan ergonomics assessmen pada semua lini pekerjaan dengan focus pada fatique
evaluation untuk memastikan semua desain kerja (prosedur, alat dan lingkungan kerja ) masih
dalam batas kemampuan
 Mengatur pola jam kerja dan istirahat selama kerja
 Memberikan variasi, rotasi atau pengayaan pada pekerjaan agar tidak hanya membebani otot
atau bagian tubuh tertentu secara terus menerus
 Memberikan kesempatan kepada pekerja untuk melakukan micro break
 Melakukan training untuk pekerja tentang fatique management
 Memberikan body system dimana seseorang pekerja bertanggung jawab memperhatikan rekan
kerja yang lain jika menalami kelelahan yang berlebihan
Managemen kelelahan tingkat individu
 Jika memungkinkan mengatur sendiri distribusi beban kerja selama bekerja
 Menghindari bekerja secara berulang-ulang dan monoton dalam waktu yang lama
 Memastikan istirahat yang cukup ketika di rumah
 Memastikan kondisi fit untuk bekerja
 Memperhatikan polo makan dan banyak minum air putih
Ahli K3 Umum SURAT IZIN PEKERJAAN RESIKO TINGGI
Nomor :
A. KLASIFIKASI PEKERJAAN
Kerja Panas Kerja Listrik Ketinggian Alat Berat Perpiaan Tangki Ruang Terbatas Gallian

B. INFORMASI PEKERJAAN
Pekerjaan : Daftar Pekerja Jumlah
Lokasi : Engineer
Area : Surveyor
Plant : Operator Alat Berat
Nama Manager Area : Rigger
Telp Manajer Area : Teknisi Elektrik
Nama Pemohon : Mekanik
Telp Pemohon : Welder
Pengawas : Fitter
Telp Pengawas : Tukang bangunan
Petugas K3 : Tukang Kayu
Telp Petugas K3 : Helper
Perusahaan Pemohon : Lainnya :
C. PERLENGKAPAN KERJA
Alat Jml Mesin Jml Material Jml Alat Berat Jml

*Semua perlengkapan kerja diperiksa oleh petugas K3


D. KESELAMATAN KERJA
No Aktivitas Potensi Bahaya Langkah Aman Pekerjaan

*identifikasi bahaya dijadikan sebagai panduan bekerja secara aman dan selamat
E. PERALATAN KESELAMATAN
Alat Pelindung Diri Perlengkapan Keselamatan Darurat
[ ] Helem [ ] Sarung Tangan Katun [ ] Baju Lab [ ] Pemadaman Apar
[ ] Kacamata [ ] Sarung Tangan Karet [ ] Sepatu Keselamatan [ ] Barikade (Garis Tanda Bahaya)
[ ] Tameng Muka [ ] Sarung Tangan Kulit [ ] Sepatu Boots [ ]Rambu/Tanda Keselamatan
[ ] Kap Las [ ] Sarung Tangan Las [ ] Tabung Pernapasan [ ] LOTO (Lock Out Tag Out)
[ ] Masker Kain [ ] Sabuk Keselamatan [ ] Apron
[ ] Radio Telekomunikasi
[ ] Masker Kimia [ ] Full Body Harness [ ] lainnya
[ ] Earplug/Earmuff [ ] Pelampung
[ ] Jaring/Tali Keselamatan
*Seluruh peralatan keselamatan kerja yang diisyaratkan harus disiapkan sebelum memulai pekerjaan dan diperiksa oleh petugas K3
F. VALIDASI IZIN KERJA
Izin Diberikan Izin Lembur Izin Dibatalkan
Mulai Jam : Mulai Jam : Jam :
Sampai Jam : Sampai Jam : Keterangan :
Disiapkan Disiapkan Disiapkan
Pemohon Pemohon Pemohon
Nama : Nama : Nama :

Tanggal : Tanggal : Tanggal :

Diperiksa Diperiksa Diperiksa


Pengawas K3 Pengawas K3 Pengawas K3
Nama : Nama : Nama :

Tanggal : Tanggal : Tanggal :

Mengetahui Mengetahui Mengetahui


Manager Area Manager Area Manager Area
Nama : Nama : Nama :

Tanggal : Tanggal : Tanggal :

*Catatan Lain

*Putih untuk Pengawas K3, Kuning untuk Pemohon, Merah untuk Manager Area

Anda mungkin juga menyukai