Anda di halaman 1dari 13

RUBRIK UTB ESAI BLOK CARDIORESPIRASI 2016

N Pertanyaan 0 1 2 3 Bobo Jml


o t
1a Jelaskan pathogenesis penyakit Tuberkulosis paru secara lengkap? Tidak Jawaban Jawaban Menjawab 2 6
menjawa tidak dijelaskan lengkap dan
Jawab b atau dijelaskan hampir benar atau
Infeksi terjadi ketika seseorang menghirup droplet yang mengandung jawaban secara rinci lengkap melebihi
salah jawaban
basil tuberkulosis yang mencapai alveoli paru-paru. Basil
Atau jawaban Atau ½-2/3 minimal
tuberkulum tertelan oleh makrofag alveolar; mayoritas ini basil yang benar yang benar
hancur atau terhambat. Sejumlah kecil dapat berkembang biak hanya kira- dari jawaban
intraseluler dan dilepaskan ketika makrofag mati. Jika hidup, basil ini kira 1/3 dari minimal
jawban
dapat menyebar dengan cara saluran limfatik atau melalui aliran
minimal
darah ke jaringan yang lebih jauh dan organ (termasuk area tubuh di
mana penyakit TB yang paling mungkin untuk mengembangkan:
kelenjar getah bening regional, apeks paru, ginjal, otak, dan tulang).
Proses diseminasi melengkapi sistim kekebalan tubuh untuk respon
sistemik. Dalam waktu 2 sampai 8 minggu, sel-sel kekebalan khusus
disebut makrofag menelan dan mengelilingi basil tuberkel. sel-sel
membentuk penghalang, yang disebut granuloma, yang membuat
basil yang terkandung dan di bawah kontrol (Latent tuberculosis
infection). Jika sistem kekebalan tubuh tidak bisa menjaga basil
tuberkulum dibawah kontrol, basil mulai menggandakan cepat
(penyakit TBC). Proses ini dapat terjadi di daerah berbeda di tubuh,
seperti paru-paru, ginjal, otak, atau tulang
1b Jelaskankan mekanisme terjadinya meningitis TB dan Efusi pleura Tidak Menjawab Jawaban Menjawab 2 6
karena komplikasi TB paru? menjawa hanya 1 saja hampir benar lengkap dan
b atau yang benar tetapi masih benar
Jawab jawaban dengan kurang
 TB milier terjadi ketika basil tuberkel memasuki aliran salah penjelasan lengkap atau
kurang benar
darah dan menyebar ke seluruh bagian tubuh, di mana
Atau
mereka tumbuh dan menyebabkan penyakit di beberapa menjawab
lokasi. Kondisi ini jarang namun serius. "Milier" mengacu dua jawaban
pada penampilan radiografi dari biji millet tersebar di tanpa
penjelasan
seluruh paru paru. Hal ini paling umum pada bayi dan anak-
yang benar
anak muda dari 5 tahun, dan pada pasien
immunocompromised berat. TB milier dapat dideteksi
dalam organ individu, termasuk otak; di beberapa organ;
atau seluruh tubuh. Kondisi ditandai dengan sejumlah besar
basil TB, meskipun mungkin mudah terlewatkan, dan
berakibat fatal jika tidak diobati. Sampai dengan 25% dari
pasien dengan TB miliar mungkin memiliki keterlibatan
meningeal.
 Efusi pleura: Efusi pleura adalah indikator dari proses
patologi yang mungkin berasal dari proses primer di paru
atau berhubungan dengan sistem organ yang lain atau juga
karena penyakit sistemik, dapat terjadi secara akut maupun
kronis dan tidak merupakan diagnosis tersendiri. Bakteri TB
berkembang biak dalam sitoplasma makrofag >> dibawa
secara hematogen secara sistemik >> masuk ke paru
(sarang tb primer) >>> menjalar ke pleura >> mengeluarkan
eksudat sehingga Berat jenis pleura meningkat >>>
tekanan onkotik transpleura menurun >> penumpukan
cairan pleura

2a Jelaskan skema penegakan diagnosis TB paru? Tidak Menjawab Menjawab Menjawab 2 6


menjawa hanya 1/3 skema tetapi dengan
Jawaban
b atau yang benar alur skema benar dan
Mahasiswa juga menjelaskan dengan kata-kata jawaban masih salah lengkap
salah
2b Jelaskan patofisiologi bronkopnemonia? Tidak Menjawab Menjaawab Menjawab 2 6
menjawa hanya 1/3 ½-2/3 dari lengkap
Jawaban
b atau dari jawaban jawaban atau
 Pada umumnya, bronkopneumonia disebabkan oleh infeksi jawbaan minimal minimal melebihi
bakteri, terutama bakteri piogenik yang membentuk tidak jawaban
pneumonia supuratif. Adenovirus, virus influenza, benar minimal
dengan
mikoplasma pneumoniae juga dapat berperan.
benar
Bronkopneumonia sering terjadi pada mereka yang berdaya
tahan tubuh lemah dan memiliki gangguan imunitas saluran
pernapasan.
 Terjadi bronchiolitis pada terminal awal dengan konsolidasi
dari jaringan paru-paru peribronchial. Bronkiolus yang
tersumbat oleh mukosa yang bengkak dan sekresi. Sehingga
udara tidak bisa masuk alveoli. Udara terperangkap di alveoli
diserap menyebabkan kolaps alveoli. Kolaps dikelilingi oleh
daerah emfisema kompensasi. Daerah Konsolidasi dikelilingi,
dari dalam ke luar, dengan daerah kongesti, kolaps dan
emfisema]. Resolusi eksudat biasanya mengembalikan
struktur paru-paru normal. Pemulihan dapat terjadi dan
mengakibatkan jaringan parut fibrosa dalam beberapa
kasus. Penyakit agresif dapat menghasilkan abses.

3a Seorang laki-laki berusia 63 tahun dibawa ke rumah sakit dengan Tidak Menjawab Menjawab Menjawab 2 6
menjawa diagnosis saja diagnosis dengan
keluhan sesak napas sejak 1 hari yang lalu. Pasien menderita batuk
b atau yang benar benar dan benar dan
dan berdahak berwarna kuning kental sejak 3 hari yang lalu. jawaban tetapi diagnosis 1 lengkap
Sebelumnya pasien sudah batuk sejak 1 minggu yang lalu. Keringat salah penjelasanny yang benar
a kurang serta
malam (-), batuk berdarah (-), dada berdeba-debar (-). Riwayat
benar penjelasa
kontak dengan penderita batuk lama (+). Pemeriksaan fisik: keadaan yang benar
umum saki sedang, TD: 130/70 mmh, nadi: 88x/menit, nafas: 28 Atau
menjawab
/menit, T: 38.2 0C. Pada pemeriksaan paru didapatkan: Inspeksi: diagnosis
banding saja
sela iga melebar, venektasi (-), retraksi (+). Palpasi: fremitus kiri
yang benar
dan kana sama, Perkusi: hipersonor kedua lapang paru. Auskultasi:
paru kanan dan kiri: vesikuler menurun, ronki kasar (+), wheezing
(+) .
A. Apa diagnosis kerja yang paling mungkin pada kasus ini?
Jelaskan dasarnya?
Jawab
PPOK exaserbasi akut

Alasannya: batuk berdahak, berwarna kuning, usia 65 tahun. Pada


pemeriksaan paru didapatkan: Inspeksi: sela iga melebar, venektasi
(-), retraksi (+). Palpasi: fremitus kiri dan kana sama, Perkusi:
hipersonor kedua lapang paru. Auskultasi: paru kanan dan kiri:
vesikuler menurun, ronki kasar (+), wheezing (+) .

Diagnosis banding: asma bronkial, broknkiolitis, pneumonia

3b Jelaskan penatalaksanaan yang diberikan pada pasien ini? Tidak Menjawab Menjawab 2 Menjawab 1 3
menjawa hanya 1 tetapi dengan
Jawaban
b atau beserta penjelasanny lengkap dan
 Berikan oksigen 1-3 liter/menit: Pada eksaserbasi akut terapi jawaban penjelasanny a belum benar
salah a yang benar benar
oksigen merupakan hal yang pertama dan utama, bertujuan untuk
memperbaiki hipoksemi dan mencegah keadaan yang mengancam
jiwa.
Bronkodilator: Bila rawat jalan, B-2 agonis dan antikolinorgik harus

diberikan dengan peningkatan dosis. Inhaler masih cukup efektif bila

digunkan dengan cara yang tepat, nebuliser dapat digunakan agar

bronkodilator lebih efektif. Hati-hati dengan penggunaan nebuliser

yang memakai oksigen sebagai kompressor, karena penggunaan

oksigen 8-10 liter untuk menghasilkan uap dapat menyebabkan retensi

CO2. Golongan xantin diberikan bersamasama dengan bronkodilator

lainnya karena mempunyai efek memperkuat otot diafragma. Dalam

perawatan di rumah sakit, bronkodilator diberikan secara intravena dan

nebuliser, dengan pemberian lebih sering perlu monitor ketat terhadap

timbulnya palpitasi sebagai efek samping bronkodilator. Kombinasi

agonis beta2, antikolinergik dan/ atau teofilin memperbaiki kualitas

hidup dan fungsi paru. Pengobatan dini dengan bronkodilator


antikolinergik kerja lama pada PPOK derajat II dapat memperlambat

laju penurunan fungsi paru.

o Kortikosteroid

 Tidak selalu diberikan


4a Seorang bayi laki-laki usia 2 tahun dibawa ibunya dengan keluhan Tidak Menjawab Menjawab Menjawab 2 6
menjawa diagnosi saja diagnosis dan dengan
sesak napas sejak 3 hari yang lalu. Batuk dan demam sejak 4 hari
b atau yang bnear diagnosis benar dan
yang lalu. Pada pemeriksaan fisik didapatkan: nadi 135x/menit, jawaban atau banding lengkap
nafas: 48x/menit, suhu: 380C. Nafas cuping hidung (+), Pada salah diagnosis saja denagna
yang benar benar tetapi
pemeriksaan paru didapatkan: dada simetris, retraksi suprasternal
tetapi masih blm
(+), ronki (+/+), whezhing (+/+). penjelasanny lengkap
a. Apa diagnosis yang paling mungkin pada kasus ini? Jelaskan a tidak benar
dasarnya?
Jawaban
Dianosis: Bronkopnemoni
Diagnosis banding: TB paru, asma bronkial, bronkitis
Alasannya: usia 2 tahun, sesak napas, batuk, demam. Pada
pemeriksaan fisik didapatkan: nadi 135x/menit, nafas: 48x/menit,
suhu: 380C. Nafas cuping hidung (+), Pada pemeriksaan paru
didapatkan: dada simetris, retraksi suprasternal (+), ronki (+/+),
whezhing (+/+).

4b Jelaskan pemeriksaan apa saja yang akan dilakukan pada pasien ini? Tidak Menjawab Menjawab 2- Menjawab 2 6
Jawaban menjawa hanya 1 3 lebih dari 3
b atau pemeriksaan pemeriksaan pemeriksaa
 Pemeriksaan darah rutin: Hb, Leuko, trombosit
 Rontgen Thorax / Dada. Hal ini dilakukan untuk jawaban penunjang penunjang n
mengidentifikasi distribusi struktural, dapat juga menyatakan salah yang benar yang benar penunjang
abses luas/infiltrat, empiema(stapilococcus), infiltrasi beserta beserta dengan
menyebar atau terlokalisasi (bakterial), atau penyebaran penjelasanny penjelasanny benar
/perluasan infiltrat nodul (virus). Pneumonia mikoplasma sinar a a
x dada mungkin bersih. Foto thorax bronkopeumoni terdapat
bercak-bercak infiltrat pada satu atau beberapa lobus, jika pada
pneumonia lobaris terlihat adanya konsolidasi pada satu atau
beberapa lobus.
 Pengambilan sekret secara broncoscopy dan fungsi paru
untuk preparasi langsung, biakan dan test resistensi dapat
menemukan atau mencari etiologinya, tetapi cara ini tidak rutin
dilakukan karena sukar.
 Pemeriksaan Fungsi Paru. Pada pemeriksaan ini akan
didapatkan volume paru mungkin menurun (kongesti dan
kolaps alveolar); tekanan jalan nafas mungkin meningkat dan
komplain paru menurun, terjadi hipoksemia.
 Analisa Gas Darah. Pada pemeriksaan darah ini biasanya akan
didapatkan hasil yang tidak normal mungkin terjadi, tergantung
pada luas paru yang terlibat dan penyakit paru yang ada.

4c Jelaskan penatalaksanaan kasus ini? Tidak Menjawab Menjawab 2 Menjawab 1 3


menjawa hanya 1 jawaban yang lengkap dan
Jawab
b atau jawaban yang benar benar
 Terapi Oksigen 1-3 liter/menit. Pemberian oksigen umumnya jawaban benar
tidak diperlukan, kecuali untuk kasus yang berat. salah
 Hidrasi Cairan. Bila ringan hidrasi oral, tetapi jika berat
dehidrasi dilakukan secara parenteral. (menggunakan infus)

 Simptomatik terhadap batuk. Bila terdapat obstruksi jalan


napas, dan lendir serta ada febris, diberikan bronkodilator

 Antibiotik
5a Jelaskan patofisiologi Asma bronkial pada anak? Tidak Menjawab Menjawab Menjawab 2 6
Jawab menjawa hanya sebagian dari dengan
b atau sebagian kecil kedua benar dan
jawaban penjelasan diagram ini lengkap
salah yang benar dengan benar
5b Jelaskan terapi TB paru pada anak yang berusia 5 tahun yang Tidak Menjawab Menjawab Menjawab 2 6
menjawa nama obat obat dengan dengan
didiagnosis TB paru baru. Berat badan pasien 15 kg. untuk selama 6
b atau saja tanpa benar dan benar nama
bulan pengobatan. jawaban dosis tanpa dosis benar obat, dosis
Jawab salah lamanya dan
pemakaian lamanya
 INH: 5-15 mg/kgBB/hari, dosis maksimal 300 mg/hari
 Rifampisin: 10-20 mg/kgBB/hari, dosis maksimal 600 mg/hari obat

 Pirazinamid: 15-30 mg/kgBB/hari, dosis maksimal 2 000


mg/hari
 Etambutol: 15-20 mg/kgBB/hari, dosis maksimal 1 250
mg/hari
 Streptomisin: 15–40 mg/kgBB/hari, dosis maksimal 1 000
mg/hari

Kategori Kasus Fase intensif Fase lanjutan


tiap hari 3 x seminggu
I Kasus baru BTA positif; BTA 2HRZE 4H3R3
negatif/rontgen positif dengan
kelainan parenkim luas; Kasus
TB ekstra paru berat

5c Jelaskan mekanisme kerja obat B agonis dan mekanisme kerja Tidak Menjawab Menjawab ½ Menjawab 2 6
kortikosteorid pengobatan asma bronkial? menjawa hanya dari jawaban lengkap dan
Jawab b atau mekanisme minimal benar
jawaban 1/3 dari
salah jawban
minimal
Menghambat pelepasan mediator sel mast
Total 66

Anda mungkin juga menyukai