Anda di halaman 1dari 3

Sekolah : SMP

Mata Pelajaran : PRAKARYA


Kelas/Semester : VII/I
Kompetensi Inti (KI)
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong),
santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam
dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian
tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

KD Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar


3.4 Memahami  Pengertian hasil  mengamati jenis  Teknik : 6 JP Kemdikbud 2016.
rancangan samping sayuran bahan dan Tes Tertulis Prakarya SMP/MTS
pengolahan,  Karakteristik hasil alat pengolahan di  Instumen : kelas 7 Semester II.
penyajian, dan samping sayuran wilayah Soal Uraian Kemendikbud
pengemasan bahan  Kandungan dan setempat dari RI.jakarta
hasil samping manfaat hasil berbagai  Praktik
sayuran menjadi samping sumber untuk
produk pangan yang sayuran pemahaman
ada di wilayah  Teknik pengolahan definisi,
setempat pangan karakteristik, dan
 Prinsip tahapan kandungan dan
4.4 Mengolah, pengolahan manfaat dari
menyaji pangan hasil samping
dan mengemas  Tahapan sayuran
bahan hasil samping pengolahan  membuat
sayuran menjadi pertanyaan
produk pangan yang bahan pangan tentang cara
ada di wilayah hasil mengolah dan
setempat samping sayuran mengemas produk
menjadi produk olahan
pangan hasil samping
(makanan dan sayuran
minuman)  membuat
 Penyajian dan rancangan
kemasan kebutuhan alat
dan bahan
serta teknik
pengolahan
bahan pangan
hasil samping
sayuran menjadi
produk
pangan
 mengolah bahan
pangan
hasil samping
sayuran
menjadi produk
pangan dan
mengemas serta
menyajikan
 mengevaluasi dan
melaporkan
proses
pengolahan bahan
pangan
hasil samping
sayuran
menjadi produk
pangan

Anda mungkin juga menyukai