Anda di halaman 1dari 18

KARTU SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL 2019/2020

SMA NEGERI 1 GRABAGAN

Mata Pelajaran : KIMIA Alokasi Waktu : 120 Menit


Kelas/Semester : X IPA / 1 Kurikulum acuan : K13
Jumlah Soal : PG 35 Penulis : Eka Tina Nur U.T

Kompetensi Dasar :
Menjelaskan metode ilmiah, hakikat ilmu No. Soal :
Kimia, keselamatan dan keamanan di 1 Rumusan Butir Soal
laboratorium, serta peran kimia dalam
kehidupan
1. Seorang peneliti yang akan memperoleh
pengetahuan harus melalui serangkaian kegiatan
yang berupa metode ilmiah. Langkah awal dalam
metode ilmiah adalah ...
A. Menyiapkan alat
B. Merumuskan masalah
Materi : C. Menyusun hipotesis
Hakikat Ilmu Kimia dan Metode D. Melakukan observasi
E. Melakukan analisis
Ilmiah Kunci
1.
B
Indikator Soal:
Disajikan fenomena peneliti dalam
memperoleh pengetahuan, peserta
didik dapat menentukan urutan
metode ilmiah

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Menjelaskan metode ilmiah, hakikat ilmu 2 Rumusan Butir Soal
Kimia, keselamatan dan keamanan di
laboratorium, serta peran kimia dalam 2. Zat-zat kimia ada yang bersifat Bahan Berbahaya
dan Beracun (B3). Dari simbol/lambang di bawah
kehidupan
ini yang merupakan simbol mudah terbakar
(flammable) adalah ....
Materi :

Hakikat Ilmu Kimia dan Metode Ilmiah


A. D.

Indikator Soal:
Diberikan beberapa gambar symbol B. E.
bahan di laboratorium, peserta didik
dapat memilih symbol yang tepat
dengan prosedur keselamatan bahan C. Kunci
tersebut A
Kompetensi Dasar :
Menjelaskan metode ilmiah, hakikat ilmu No. Soal :
Kimia, keselamatan dan keamanan di 3 Rumusan Butir Soal
laboratorium, serta peran kimia dalam
kehidupan
3. Pada label suatu bahan kimia terdapat lambang
berikut.

Materi :
Keselamatan Kerja di Laboratorium Arti dari lambang berikut adalah ...
A. Berbahaya bagi lingkungan
B. Mudah terbakar
C. Korosif atau merusak jaringan hidup
Indikator Soal: D. Bersifat pengoksidasi
Diberikan sebuah gambar symbol E. Bersifat racun (toksin)
bahan kimia di laboratorium, peserta Kunci
didik dapat mendeskripsikan fungsi C
keselamatan bahan tersebut

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Menjelaskan metode ilmiah, hakikat ilmu 4 Rumusan Butir Soal
Kimia, keselamatan dan keamanan di
laboratorium, serta peran kimia dalam 4. Fungsi alat di bawah ini adalah ...
kehidupan

Materi :

Keselamatan Kerja di Laboratorium


A. Mengambil bahan kimia berupa padatan
atau mengaduk larutan
Indikator Soal: B. Mencampur , memanaskan cairan, dan
Diberikan gambar sebuah alat meraksikan bahan
laboratorium, peserta didik dapat C. Menambahkan cairan tetes demi tetes
D. Mengukur volume cairan dengan ketelitian 0,1
menjelaskan fungsi alat tersebut dalam
mL
penggunannya E. Memegangi tabung reaksi ketika dipanaskan

Kunci
A
Kompetensi Dasar :
Menjelaskan metode ilmiah, hakikat ilmu No. Soal :
Kimia, keselamatan dan keamanan di 5 Rumusan Butir Soal
laboratorium, serta peran kimia dalam
kehidupan
5. Ilmu kimia selalu berkaitan dengan ilmu-ilmu yang
lain. Keberadaan ilmu kimia memang sangat
berhubungan dan tidak dapat dipisahkan. Di bawah
ini yang merupakan peranan ilmu kimia di bidang
kesehatan adalah ...
A. Penggunaan obat-obatan dalam ilmu
Materi : farmasi
Peranan Kimia dalam Ilmu Terapan B. Pembuatan pupuk untuk mengobati hama
Lain C. Penemuan teknologi komputasi kimia untuk
meramal sifat molekul
D. Penggunaan bahan radioaktif untuk
Indikator Soal: melakukan penyinaran
Diberkan fenomena hubungan ilmu E. Penemuan bahan pengawet untuk
kimia dan ilmu terapan lain, peserta menghentikan pertumbuhan bakteri dan jamur
didik dapat memilih peranan ilmu Kunci
kimia dalam bidang kesehatan A

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Menjelaskan metode ilmiah, hakikat ilmu 6 Rumusan Butir Soal
Kimia, keselamatan dan keamanan di
laboratorium, serta peran kimia dalam 6. Garam dapur dikenal berbentuk serbuk berwarna
kehidupan putih dan berasa asin. Berdasarkan levelnya, garam
dapur memiliki simbol?
Materi : A. NaCl
B. KCl
Hakikat Ilmu Kimia C. MgSO4
D. NaF
E. HCl
Indikator Soal: Kunci
Diberikan data sifat fisik garam dapur,
A
peserta didik dapat menentukan level
makroskopiknya
Kompetensi Dasar :
Menjelaskan metode ilmiah, hakikat ilmu No. Soal :
Kimia, keselamatan dan keamanan di 7 Rumusan Butir Soal
laboratorium, serta peran kimia dalam
kehidupan
7. Hipotesis disusun berdasarkan rumusan masalah dan
kerangka berpikir yang telah dibuat berdasarkan studi
literatur, wawancara, atau observasi. Setelah menetapkan
hipotesis, langkah selanjutnya adalah ...
A. Menentukan variabel penelitian
B. Menganalisis data
Materi : C. Menarik kesimpulan
Metode Ilmiah D. Menulis laporan penelitian
E. Merumuskan masalah

Indikator Soal: Kunci


Diberikan informasi mengenai cara
A
membuat kerangka berpikir, peserta
didik dapat menentukan urutan
langkah selanjutnya setelah membuat
hipotesis

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Menjelaskan metode ilmiah, hakikat ilmu 8 Rumusan Butir Soal
Kimia, keselamatan dan keamanan di
laboratorium, serta peran kimia dalam 8. Seorang siswa merancang sebuah eksperimen
kehidupan sederhana yang berjudul “pengaruh temperatur
(suhu) terhadap kelarutan gula”. Sebelum
Materi : melakukan eksperimen, siswa tersebut harus
menentukan variabel penelitian. Di bawah ini
Metode Ilmiah variabel yang tepat adalah ...
A. Variabel manipulasi: massa air; Variabel
kontrol: massa gula; Variabel terikat: suhu
Indikator Soal: larutan
Diberikan rencana kerja peneliti dalam B. Variabel manipulasi: temperatur (suhu)
melaklukan eksperimen, peserta didik larutan; Vatiabel kontrol: massa gula dan
massa air; Variabel terikat: waktu
dapat menentukan variable penelitian melarutnya gula ke dalam air
C. Variabel manipulasi: kelarutan gula dalam air;
variabel kontrol: alat dan bahan; variabel
terikat: suhu larutan
D. Variabel manipulasi: massa gula; Variabel
kontrol: massa air; Variabel terikat: suhu
larutan
E. Variabel manipulasi: suhu larutan; variabel
kontrol: stopwatch; Variabel terikat: waktu
melarutnya gula ke dalam air.

Kunci
B
Kompetensi Dasar :
Menjelaskan metode ilmiah, hakikat ilmu No. Soal :
Kimia, keselamatan dan keamanan di 9 Rumusan Butir Soal
laboratorium, serta peran kimia dalam
kehidupan
9. Jika tanpa sengaja Anda mencampurkan bahan kimia yang
salah, sebaiknya ...
A. Segera membuang campuran ke dalam wastafel
B. Mengulang eksperimen sekali lagi
C. Menambahkan asam untuk menetralkannya
D. Melaporkannya kepada guru
Materi : E. Meminta hasil eksperimen teman
Keselamatan Kerja di Laboratorium
Kunci
D
Indikator Soal:
Peserta didik dapat menentukan
tindakan yang tepat untuk menjamin
prosedur keselamatan kerja di
laboratorium

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Menjelaskan metode ilmiah, hakikat ilmu 10 Rumusan Butir Soal
Kimia, keselamatan dan keamanan di
laboratorium, serta peran kimia dalam 10. Cara yang benar untuk membaui bahan kimia di
kehidupan laboratorium adalah ...
A. Mengibaskan tangan di atas bahan kimia
Materi : ke arah hidung
B. Mendekatkan bahan kimia ke hidung dan
Keselamatan Kerja di Laboratorium menghirup dalam dalam
C. Memutar dan menggoyang bahan kimia agar
baunya keluar
Indikator Soal: D. Menambahkan air sebelum membauinya
Peserta didik dapat menentukan E. Menutup mata selama membauinya
tindakan yang tepat untuk menjamin
prosedur keselamatan kerja di
laboratorium

Kunci
A
Kompetensi Dasar :
Menganalisis perkembangan model No. Soal :
atom dari model atom Dalton, 11 Rumusan Butir Soal
Thompson, Rutherford, Bohr, dan
Mekanika Gelombang 11. Teori atom yang menyatakan bahwa reaksi
kimia adalah pemisahan, penggabungan, atau
penyusunan kembali atom-atom, sehingga atom
tidak bisa dibuat atau dimusnahkan merupakan
teori yang dikemukakan oleh. . .
Materi :
A. Dalton
Perkembangan Teori Atom
B. Thomson
C. Niels Bohr
D. Rutherford
Indikator Soal: E. Max Planck
Disajikan penjelasan suatu postulat
mengenai struktur atom, siswa dapat Kunci
menentukan penemu postulat tersebut A
dalam kaitannya dengan
perkembangan model atom

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Menganalisis perkembangan model 12 Rumusan Butir Soal
atom dari model atom Dalton,
Thompson, Rutherford, Bohr, dan 12. Struktur atom modern lahir setelah teori atom
Mekanika Gelombang Bohr. Teori yang menjadi dasar timbulnya
model atom modern adalah teori…
Materi : A. Rutherford, Niels Bohr dan de Broglie
B. Pauli, Niels Bohr dan de Broglie
Perkembangan Teori Atom C. Rutherford, de Broglie dan Hund
D. de Broglie, Schrodinger dan Heisenberg
E. Dalton, de Broglie dan Heisenberg
Indikator Soal:
Disajikan sejarah perkembangan teori
atom, peserta didik dapat menentukan
dasar munculnya teori atom modern

Kunci
D

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
13
Menganalisis perkembangan model Rumusan Butir Soal
atom dari model atom Dalton,
Thompson, Rutherford, Bohr, dan
13. Model atom thomson menjelaskan bahwa
Mekanika Gelombang
struktur atom berupa bola materi bermuatan
positif yang dikelilingi electron bermuatan
negative (seperti biji wijen pada onde-onde).
Namun demikian seiring perkembangannya,
model atom Thomposn memiliki kelemahan
Materi :
yaitu tidak dapat menjelaskan…
Perkembangan Teori Atom
a. Atom-atom unsur adalah identik
b. Bahwa inti atom bermuatan positif
Indikator Soal: c. fenomena penghamburan sinar alfa
Disajikan postulat dasar model atom d. Alasan elektron tidak jatuh ke inti
Thompson, peserta didik dapat e. sifat listrik materi
Kunci
mengurai kelemahannya dalam
C
sejarah perkembangan model atom

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Menjelaskan konfigurasi elektron dan 14 Rumusan Butir Soal
pola konfigurasi elektron terluar untuk
setiap golongan dalam tabel periodik 34
14. Lambang suatu unsur adalah 17𝑋, maka dalam
satu atom unsur tersebut terdapat . . . . .
Materi :
A. 16 proton, 14 elektron, 14 neutron
Struktur Atom Berdasarkan Model B. 16 proton, 14 elektron, 30 neutron
Bohr C. 30 proton, 30 elektron, 16 neutron

Indikator Soal: D. 17 proton, 17 elektron, 17 neutron


Diberikan notasi suatu atom, peserta E. 16 proton, 16 elektron, 30 neutron
didik dapat menentukan susunan
proton elektron dan netron berdasarkan
teori atom Bohr

Kunci
D

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
15
Menjelaskan konfigurasi elektron dan Rumusan Butir Soal
pola konfigurasi elektron terluar untuk
setiap golongan dalam tabel periodik 15. Suatu unsur mempunyai konfigurasi elektron :

Yang merupakan kulit valensi unsur tersebut


adalah . . . . .
Materi : A. 4s
Struktur Atom Berdasarkan Model
B. 4p
Atom Modern
C. 3d
D. 4s, 4p
Indikator Soal:
Diberikan data konfigurasi electron E. 3d, 4s, 4p
suatu unsur, peserta didik dapat Kunci
menentukan kulit valensinya D

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Menjelaskan konfigurasi elektron dan 16. Rumusan Butir Soal
pola konfigurasi elektron terluar untuk
setiap golongan dalam tabel periodik 16. Nomor atom unsur X sama dengan 26. Konfigurasi
elektron ion adalah . . . .
Materi :
A.
Struktur Atom Berdasarkan Teori
Atom Modern B.

C.
Indikator Soal:
Disajikan data nomor atom suatu D.
unsur, peserta didik dapat
E.
menentukan konfigurasi electron
ionnya

Kunci
E

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
17
Menjelaskan konfigurasi elektron dan Rumusan Butir Soal
pola konfigurasi elektron terluar untuk
setiap golongan dalam tabel periodik 17. Jumlah elektron maksimum yang dapat mengisi
kulit L adalah . . . .
A. 2
B. 10
Materi : C. 18
Struktur Atom Berdasarkan Teori D. 8
Atom Bohr
E. 54

Indikator Soal:
Peserta didik dapat menentukan Kunci
jumlah maksimum electron dalam D
kulit utama berdasarkan teori atom
Bohr

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Menjelaskan konfigurasi elektron dan 18. Rumusan Butir Soal
pola konfigurasi elektron terluar untuk
setiap golongan dalam tabel periodik 18. Koordinat bilangan kuantum elektron terluar
atom 20Ca yang benar adalah . . . . (n, m , l , s)
Materi :
A. (4,0,0,+1/2)
Bilangan Kuantum B. (4,0,1,- 1/2)
C. (4,0,0, -1/2)
Indikator Soal: D. (4,1,1, +1/2)
Diberikan data nomor atom suatu E. (4,0, 1, +1/2)
unsur, peserta didik dapat
menentukan koordinat bilangan
kuantumnya

Kunci
C

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
19
Menjelaskan konfigurasi elektron dan Rumusan Butir Soal
pola konfigurasi elektron terluar untuk
setiap golongan dalam tabel periodik 19. Konfigurasi elektron dari unsur X adalah 1s2 2s2
2p6 3s2 3p6 4s2 3d10 4p6 5s2 4d10 5p2. Unsur
tersebut terletak pada ........
A. golongan IIA perioda 5
Materi : B. golongan VA perioda 5
Hubungan Konfigurasi Elektron C. golongan VA perioda 3
dengan Letaknya dalam SPU
D. golongan IIIA perioda 4
E. golongan VIA perioda 5
Indikator Soal:
Diberikan data konfigurasi electron
suatu unsur, peserta didik dapat
menentukan periode dan Kunci
golongannya dalam SPU
A

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Menjelaskan konfigurasi elektron dan 20. Rumusan Butir Soal
pola konfigurasi elektron terluar untuk
setiap golongan dalam tabel periodik 20. Diagram orbital yang paling tepat untuk elektron
terakhir dari unsur 13X adalah ... (Nomor atom Ar =
Materi :
18, Kr = 36, Ne = 10)
Diagram Orbital

Indikator Soal:
Diberikan data nomor atom suatu
unsur, peserta didik dapat
menentukan diagram orbitalnya

Kunci
D
Kompetensi Dasar :
Menjelaskan konfigurasi elektron dan No. Soal :
pola konfigurasi elektron terluar untuk 21 Rumusan Butir Soal
setiap golongan dalam tabel periodik
21. 21. Unsur 18Y dalam sistem periodik terletak pada ...
A. golongan IV B, periode 5
B. golongan VIII B, periode 4
C. golongan IV A, periode 3
Materi : D. golongan VII A, periode 3
Konfigurasi Elektron dan Letaknya
E. golongan VIII A, periode 3
dalam SPU

Indikator Soal:
Diberikan data nomor atom suatu
unsur, peserta didik dapat
menentukan periode dan Kunci
golongannya dalam SPU
E

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Menjelaskan konfigurasi elektron dan 22. Rumusan Butir Soal
pola konfigurasi elektron terluar untuk
setiap golongan dalam tabel periodik 22. Perhatikan dua buah diagram orbital unsur berikut
ini:
Materi :

Diagram Orbital

Indikator Soal: Nomor atom dari unsur X yang benar adalah ....
Diberikan data diagram orbital suatu A. 3
unsur, peserta didik dapat B. 8
menentukan jumlah elektronnya
C. 11
D. 16
E. 19
Kunci
C
Kompetensi Dasar :
Menjelaskan konfigurasi elektron dan No. Soal :
pola konfigurasi elektron terluar untuk 23 Rumusan Butir Soal
setiap golongan dalam tabel periodik
23. Unsur Y dalam sistem periodik terletak pada
golongan dan periode berturut-turut ....
A. IA,3 D. VIA,2
B. IIIA,3 E. VIIIA,2
Materi : C. IVA,4
Letak Unsur dalam SPU

Indikator Soal:
Diberikan data diagram orbital suatu
unsur, peserta didik dapat
menentukan periode dan Kunci
golongannya dalam SPU
D

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Menjelaskan konfigurasi elektron dan 24. Rumusan Butir Soal
pola konfigurasi elektron terluar untuk
setiap golongan dalam tabel periodik 24. Unsur X dengan nomor atom 20 dalam sistem
periodik terletak pada golongan dan periode
Materi :
A. IIA dan 4 D. VIIIB dan 3
Letak Unsur dalam SPU B. VIB dan 3 E. VIIIB dan 3
C. VIB dan 4
Indikator Soal:
Diberikan data nomor atom suatu
unsur, peserta didik dapat
menentukan periode dan golongannya Kunci
dalam SPU A
Kompetensi Dasar :
Menjelaskan konfigurasi elektron dan No. Soal :
pola konfigurasi elektron terluar untuk 25 Rumusan Butir Soal
setiap golongan dalam tabel periodik
25. Konfigurasi elektron dari unsur 28A adalah ........
A . [Ar] 3d5 4s2 4p4
B . [Ar] 3d6 4s2 4p3
C . [Ar] 3d7 4s2 4p2
Materi : D . [Ar] 3d8 4s2
Konfigurasi Elektron E . [Ar] 3d10 4s1

Kunci
Indikator Soal: A
Diberikan data nomor atom suatu
unsur, peserta didik dapat
menentukan konfigurasi elektronnya
berdasarkan teori model atom
modern

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Menjelaskan konfigurasi elektron dan 26. Rumusan Butir Soal
pola konfigurasi elektron terluar untuk
setiap golongan dalam tabel periodik 26. Bilangan kuantum dari elektron terakhir suatu atom
unsur dengan nomor 30 adalah ........
Materi :
A . n = 4 l = 2 m = +1 s = -½
Bilangan Kuantum Elektron B . n = 4 l = 2 m = -1 s = +½
Terakhir C . n = 5 l = 0 m = 0 s = -½

Indikator Soal: D . n = 5 l = 2 m = 1 s = +½
Diberikan data nomor atom suatu E . n = 3 l = 2 m = +3 s = -½
unsur, peserta didik dapat
menentukan bilangan kuantum
Kunci
electron terakhirnya E
Kompetensi Dasar :
Menjelaskan konfigurasi elektron dan No. Soal :
pola konfigurasi elektron terluar untuk 27 Rumusan Butir Soal
setiap golongan dalam tabel periodik
27. Unsur dengan konfigurasi elektron :
1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d10 4s2 4p6 4d8 5s1
terletak pada ...
A . periode ke 5, golongan VIII B
Materi : B . periode ke 5, golongan II B
Sistem Periodik Unsur C . periode ke 5, golongan II A
D . periode ke 4, golongan II A
E . periode ke 4, golongan VIII A
Indikator Soal:
Diberikan data konfigurasi electron
Kunci
suatu unsur, peserta didik dapat A
menentukan periode dan golongannya
dalam SPU

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Menjelaskan konfigurasi elektron dan 28. Rumusan Butir Soal
pola konfigurasi elektron terluar untuk
setiap golongan dalam tabel periodik 28. Konfigurasi elektron unsur B adalah :
ls2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2
Materi :
Dalam sistem periodik, B terletak pada ........
Letak Unsur dalam SPU A . Golongan VIA periode 4
B . Golongan IIA periode 4
Indikator Soal: C . Golongan VIB periode 4
Diberikan data konfigurasi electron D . Golongan IVB periode 4
suatu unsur, peserta didik dapat E . Golongan VIIIA periode 4
menentukan periode dan golongannya
dalam SPU

Kunci
B
Kompetensi Dasar :
Menjelaskan konfigurasi elektron dan No. Soal :
pola konfigurasi elektron terluar untuk 29 Rumusan Butir Soal
setiap golongan dalam tabel periodik
29. Dari lima macam unsur di bawah ini :

Pasangan yang mempunyai elektron valensi sama


ialah .......
Materi :
Letak Unsur dalam SPU A . A dan B
B . A dan D
C . B dan C
Indikator Soal: D . C dan D
Diberikan data beberapa unsur E . D dan E
dengan nomor atom tertentu,
peserta didik dapat memilih unsur Kunci
dengan valensi yang sama
BELUM

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Membandingkan ikatan ion, ikatan 30. Rumusan Butir Soal
kovalen, ikatan kovalen koordinasi, dan
ikatan logam serta kaitannya dengan 30. Nomor atom suatu unsur logam utama golongan
sifat zat IVA = 14. Konfigurasi elektron paling stabil dari

Materi : ion logam tersebut adalah ........


A . 1s² 2s² 2p6
Kestabilan Unsur
B . 1s² 2s² 2p6 3s²
C . 1s² 2s² 2p6 3s1 3p²
Indikator Soal:
D . 1s² 2s² 2p6 3s² 3p2
Diberikan informasi letak unsur dalam
E . 1s² 2s² 2p6 3s² 3p6
SPU, peserta didik dapat menentukan
konfigurasi elektronnya

Kunci
D
Kompetensi Dasar :
Membandingkan ikatan ion, ikatan No. Soal :
kovalen, ikatan kovalen koordinasi, dan 31. Rumusan Butir Soal
ikatan logam serta kaitannya dengan
sifat zat 31. Diantara unsur-unsur dibawah ini, unsur yang
paling stabil adalah ….
a. 8O d. 2He
b. 11Na e. 26Fe
Materi : c. 45Rb
Kestabilan Unsur

Indikator Soal: Kunci


Diberikan pilihan beberapa unsur, D
peserta didik dapat menentukan
unsur yang paling stabil

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Membandingkan ikatan ion, ikatan 32. Rumusan Butir Soal
kovalen, ikatan kovalen koordinasi, dan
ikatan logam serta kaitannya dengan 32. Kestabilan gas mulia dijadikan pijakan atom –
sifat zat atom lain, sehingga atom – atom tersebut

Materi : menginginkan konfigurasi seperti gas mulia dengan


melakukan cara – cara dibawah ini, kecuali…
Kestabilan Unsur
a. Melepaskan electron
b. Menyerap electron
Indikator Soal:
c. Menerima lebih dari dua pasang elektron
Diberikan pilihan cara unsur mencapai
d. Membentuk ikatan dengan atom lain
kestabilan, peserta didik dapat
membandingkan cara yang dapat dan e. Berpasangan dengan atom lain
tidak dapat dilakukan unsur untuk
mencapai kestabilan

Kunci
C
Kompetensi Dasar :
Membandingkan ikatan ion, ikatan No. Soal :
kovalen, ikatan kovalen koordinasi, dan 33. Rumusan Butir Soal
ikatan logam serta kaitannya dengan
sifat zat 33. 33. Atom unsur 8O akan menjadi stabil dengan
kecenderungan ….
a. Mengikat sebuah elektron dan membentuk ion O-
b. Mengikat dua buah elektron dan membentuk
Materi : ion O2-
Kestabilan Unsur c. Melepas sebuah electron membentuk ion O+
d. Melepas dua buah electron membentuk ion O2+
e. Menggunakan tiga electron bersama
Indikator Soal:
Diberikan data nomor atom suatu
unsur, peserta didik dapat
Kunci
memprediksi cara atom tersebut
B
membentuk kestabilan

Kompetensi Dasar :
No. Soal :
Membandingkan ikatan ion, ikatan 34. Rumusan Butir Soal
kovalen, ikatan kovalen koordinasi, dan
ikatan logam serta kaitannya dengan 34. Diantara atom – atom unsur berikut, yang paling
sifat zat mudah membentuk ion positif adalah…

Materi : a. 6C d.14Si
b. 7N e.16S
Sifat Fisik Senyawa
c. 20Ca

Indikator Soal:
Diberikan data nomor atom beberapa
unsur, peserta didik dapat
menentukan unsur yang paling mudah
membentuk ion positif

Kunci
C
Kompetensi Dasar :
Membandingkan ikatan ion, ikatan No. Soal :
kovalen, ikatan kovalen koordinasi, dan 35. Rumusan Butir Soal
ikatan logam serta kaitannya dengan
sifat zat 35. Senyawa ion umumnya memiliki sifat-sifat
berikut, kecuali …
a. Mempunyai titik didih tinggi
b. Mudah arut dalam air
Materi : c. Dalam keadaan padat (kristal) mudah
Sifat Fisik Senyawa menghantarkan listrik
d. Mempunyai titik lebur tinggi
e. Kristalnya keras tetapi rapuh
Indikator Soal:
Diberikan data sifat fisik beberapa Kunci
unsur, peserta didik dapat C
membandingkan sifat yang benar dari
senyawa ion

Anda mungkin juga menyukai