Anda di halaman 1dari 9

TERM O F REFERENCE

DARUL ARQ OM MADYA


N A SI O N A L Nov 17-21 2019
Asrama Haji,
Manifesto Gerakan IMM Manado
Meneguhkan Negara Pancasila sebagai
Dar al-‘Ahdi wa al-Syahadah

1
PIMPINAN CABANG
IKATAN MAHASISW A MUHAMMADIYAH
KOTA MANADO
A. LATAR BELAKANG

Dasar negara sangatlah penting bagi suatu negara, tanpa dasar negara, maka
tujuan suatu negara tidaklah jelas. Dengan lahirnya pncasila sebagai dasar negara maka
dapat meneguhkan komitmen masyarakat Indonesia agar lebih mendalami, menghayati
dan mengamalkan nilai-nilai luhur Pancasila sebagai dasar bermasyarakat, b erbangsa
dan bernegara.
Kehidupan berbangsa dan bernegara masyarakat Indonesia sedang mengalami
tantangan. Saat ini ada pandangan dan tindakan yang mengancam kebinnekaan dan
keikaan sebagai Bangsa Indonesia. Saat ini ada sikap tidak toleran yang mengusung
ideologi selain Pancasila. M asalah ini semakin mencemaskan tatkala diperparah oleh
penyalahgunaan media sosial yang banyak menggaungkan hoax alias kabar bohong.
Bangsa Indonesia perlu belajar dari pengalaman buruk negara lain yang dihantui
oleh radikalisme, konflik sosial, terorisme dan perang saudara. Dengan Pancasila dan
UUD 1945 dalam bingkai NKRI dan Bhinneka Tunggal Ika, Indonesia bisa terhindar
dari masalah tersebut. M asyarakat bisa hidup rukun dan bergotong royong untuk
memajukan negeri. Dengan Pancasila, Indonesia adalah harapan dan rujukan
masyarakat internasional untuk membangun dunia yang damai, ad il dan makmur di
tengah kemajemukan.
Oleh karena itu, peran kader ikatan mahasiswa muhammadiyah bersama seluruh
komponen lapisahn masyarakat yang ada dapat menanamkan nilai-nilai pancasila
sebagai dasar negara.
Nilai-nilai pancasila pentinguntuk diamalkan dalam kehidupan bersmasyarakat,
berbangsa dan bernegara oleh setiap warga Negara Indonesia. Sampai saat ini nilai-nilai
keagamaan yang kuat menjadi landasan moral kehidupan bangsa Indonesia.
Pengembangan kesadaran kehidupan berbangsa dan bernegara yang berlandaskan nilai-
nilai pancasila perlu dibangun dan terus diinternalisasikan kepada segenap warna
wenaga Indonesia karena tantangan yang dihadapi sekarang, baik dari dalam negeri
maupun luar negeri semakin tinggi. Penting diperhatikan aspek proses pendidikan bagi
generasi muda dalam menumbuhkan kesadaran terhadap nilai-nilai yang tertuang dalam
pancasila yang dianut agar tidak dilupakan.

Imm_ manado perkaderandammdc@gmail.com


Sebagai kader umat dan bangsa maka wajib bagi Ikatan M ahasiswa
M uhammadiyah untuk meneguhkan nilai-nilai pancasila sebagai dasar Negara, dapat
memahami situasi dan kondisi bangsa sehingga terhindar dari ancaman luar maupun
dari dalam. Oleh karena itu untuk mencapai tujuan keberhasilan perkaderan, maka perlu
dilakukan proses perkaderan yang maksimal salah satunya yaitu kegiatan Darul Arqam
M adya (DAM ) yang dimana proses kegiatan ini merupakan tingkat kedua setelah Darul
Arqam Dasr (DAD). Keegiatan Darul Arqam M adya ini diharapkan mampu melajirkan
kader yang memiliki kapasitas kepemimpinan dan wawasan yang mampu meneguhkan
nilai-nilai pancasila sebagai dasar Negara Indonesia.

B. LANDASAN KEGIATAN
1. Al-Qur’an dan A s-Sunnah
2. Sistem Perkaderan Ikatan (SPI) IM M
3. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga IM M
4. Program Kerja Bidang Kaderisasi PC IM M Kota M anado periode 2018-2019

C. NAMA KEGIATAN
Darul Arqam M adya Nasional Pimpinan Cabang Ikatan M ahasiswa M uhammadiyah
Kota M anado 2019

D. TEMA KEGIATAN
Tema kegiatan yang diangkat adalah “ Manifesto Gerakan IMM ; Meneguhkan
Negara Pancasila sebagai Dar al-‘Ahd i wa al-Syahadah”

E. TUJUAN KEGIATAN
1. M elakukan pengkaderan IM M di tingkat M adya sebagai regenerasi kepemimpinan
2. M eningkatkan kualitas gerakan Tri Kompetensi sebagai bukti nya ta peran IM M
bagi bangsa, umat, dan persyarikatan
3. M eningkatkan semangat intelektualitas dalam menjawab berbagai tantangan
bangsa, umat, dan persyarikatan.

Imm_ manado perkaderandammdc@gmail.com


F. TERGET KEGIATAN
1. M engembangkan gerakan Tri K ompetensi Dasar IM M
2. M embumikan gagasan Pancasila sebagai Dar al-‘Ahdi wa al-Syahadah
3. M enumbuhkan sikap kritis dalam m erespon ketimpangan realitas sosial

G. BENTUK KEGIATAN
1. Ceramah
2. Diskusi
3. Praktek
4. Penugasan

H. W AKTU DAN TEMPAT


Hari/tgl : M inggu-Kamis, 17-21 November 2019
Tempat : Asrama Haji Sulawesi Utara

I. PESERTA
Peserta Darul Arqam M adya adalah kader Ikatan M ahasiswa M uhammadiyah
sebanyak 40 peserta yang terdiri dari :
1. 25 peserta, adalah kader Ikatan M ahasiswa M uhammadiyahh Se - Kota M anado
2. 15 peserta, adalah delegasi kader IM M Se -Indonesia

J. PAKET MATERI
1. M uhamm adiyah dan Pemikiran Politik Islam
2. Agama dan Perilaku Sosial
3. Islam dalam Bingkai Keindonesiaan dan Kemanusiaan
4. Neokolonialisme
5. Khittoh Perjuangan M uhammadiyah
6. M uhammadiyah dan Politik Kebangsaan
7. Pemikiran dan Gerakan Islam di Indonesia
8. KH.Ahmad Dahlan dan Agenda Tajdid
9. IM M , Fungsi Sosial dan Transformasi K ader
10. M embaca Dokumen Negara Pancasila sebagai Dar al-‘Ahdi wa al-Syahadah

Imm_ manado perkaderandammdc@gmail.com


K. PESYARATAN DA N ALUR
1. Persyaratan Umum
a. M ampu membaca al-Qur’an dengan baik dan benar
b. M erupakan pengurus pimpinan K omisariat IM M atau pernah menjadi
pimpinan IM M selama minimal 1 Tahun
c. Telah lulus perkaderan D AD minimal 1 tahun yang disertai dengan bukti
Syahadah/ Surat keterangan DAD dari PC IM M Setempat.
d. M endapat mandat dari pimpinan IM M dibuktikan dengan adanya surat mandat
dari PC IM M Se-tempat.
2. Persyaratan Khusus
a. M engisi formulir pendaftaran DA M yang disediakan panitia
b. M enyerahkan pas fhoto 3x4 (2 lembar) berlatar merah
c. M embayar SWO sebeesar Rp. 300,000- (kader IM M luar M anado) dan SWP
Sebesar Rp.200,000
d. M enyerahkan essay yang ditugaskan minimum 2500 kata.
e. M engikuti seluruh rangkaian materi dan kegiatan selama berlangsungnya
Darul Arqam M adya Nasional (DAM Nasional)
f. M engikuti
Tahap I : Pendaftaran
Tahap II : Penyerahan Essay dan pembayaran SWO dan SWP
Tahap III : Sceering

 Tahap I
Pendaftaran :
M enyerahkan syarat admistrasi pendaftaran maksimal pada tanggal 23
Oktobeber 2019 dengan rincian :
i. Formulir pendaftaran D AM
ii. Syahadah/ Surat keterangan DAD
iii. Surat mandat mengikuti DAM
iv. Berkas dikirimkan pada panitia melalui alamat surel:
perkaderanimmmanado@ gmail.com dengan format subject
Daftar_DAM M DC_Nama Cabang_Nama Peserta / Konfirmasi

Imm_ manado perkaderandammdc@gmail.com


Pengiriman +62895803659536 (Immawan M ario)
+6282295174915 (Immawati M ila)
v. Kelolosan kepesertaan DAM akan diumum kan pada tanggal 25
oktober 2019 melalui akun media social resmi PC IM M M anado

 Tahap II
M enyerahkan Essay (bagi peserta lolos tahap I)
i. Essay dibuat berdasarkan tema yang ditentukan
ii. Essay yang dibuat harus menggunakan minimal 5 referensi
buku/jurnal
iii. Ketentuan essay : M enggunakan font times new roman, size 12,
kertas A4, spasi 1,5, margin (4 4 3 3), dan disertai referensi
(footnote) yang jelas.
iv. Essay karya sendiri bukan plagiat
v. Hasil penulisan essay dikirim pada panitia melalui alamat surel:
perkaderanimmmanado@ gmail.com dengan format subject
Essay_DAM M DC_Nama Cabang_Nama Peserta / Konfirmasi
Pengiriman +62895803659536 (Immawan M ario)
+6282295174915 (Immawati M ila)
vi. Pengumpulan essay paling lambat pada tanggal 31 oktober 2019
vii. Kelolosan tahap II akan diumumkan pada tanggal 25 oktober 2019
melalui akun media social resmi @ PC IM M M anado
viii. Pembayaran SWP dan SWO diserahkan kepada bendahara panitia
secara langsung atau melalui Bank BRI dengan nomor rekening
514901010884530 An. Elan Tahir. Konfirmasi me lalui Bendahara
+6282259249529 (Immawati Elan Tahir)

 Tahap III
Screening Peserta yang lolos Tahap II
i. Pelaksanaan screening untuk kader internal PC IM M Manado
dilaksanakan pada :
Hari/tgl : Kamis-jumat, 14-15 November 2019
Lokasi : Gedung Dakwah M uhammadiyah M anado (Kampar)

Imm_ manado perkaderandammdc@gmail.com


ii. Screening untuk Peserta delegasi luar dilaksanakan :
Hari/tgl : Sabtu, 16 November 2019
Lokasi : Gedung Dakwah M uhammadiyah M anado (Kampar)
Pukul : 07.00 WITA-selesai

L. PENUTUP
Demikian Term of Reference Darul Arqam M adya PC IM M M anado 2019 ini kami
buat, sebagai landasan operasional pelaksanaan kegiatan sekaligus menjadi bahan
pertimbangan terhadap pihak-pihak yang berkenan membantu terlaksnannya kegiatan
ini. Demkian, atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih.

Billah i Fii Sabilil Haq Fastabiqul Khairat

PANITIA PELAKSA NA
M anado, 8 Shafar 1441 H
7 Oktober 2019 M

KETUA PANITIA SEKRETARIS PANITIA

M ARIO KALUKU KARM ILA M USA

M ENGETA HUI
PC IM M KOTA M ANADO

AHM AD RIFAI KAM ALO

Imm_ manado perkaderandammdc@gmail.com


Lampiran I
STRUKTUR KEPANITIAA N DARUL ARQAM M ADYA
PC IMM KOTA MANADO 2019

Penanggung jawab : PC IM M Kota M anado


Bid. Kaderisasi PC IM M M anado
Organizing Comitte
Ketua Panitia : Immawan M ario Kaluku
Sekretaris Panitia : Immawati Karmila M usa
Bendahara Panitia : Immawati Elan Tahir

 Siv.Acara : Immawati Sintia Harmain


Immawan M orti Aromis
Immawati Askia Tatali
Immawan Wahyu M okoginta
Immawati Nadia Kantue
 Siv.Perlengkapan : Immawan M ukhlis Bangol
Immawati Seftianingsi saini
Immawan Faisal Danial
Immawan Fajrin ngadi
Immawati Nursamsia M
Immawati M ario laurens
Immawati Jumria Husain
Immawati M ifta
Immawati M ulia
 Siv.Pubdok : Immawan fiky gumelang
Immawati Indi mokodongan
Immmawan Salman alelo
Immawan Agum tubuon
Immawati Fittri maspele
Immawan Harfidi
Immawati Shintia nindy pramono

 Siv. Konsumsi : Immawati lora

Imm_ manado perkaderandammdc@gmail.com


Immawan Ramadhan tengo
Immawan Abdul manasa
Immawan Andika sambow
Immawati Alifka

 Siv.Humas : Immawati Anggi Pou


Immawan Wahyu abas
Immawan Andika sumage
Immawati Siti nurafni
Immawati Sakina supardi
Immawan Risky

 Siv.kesehatan : immawati safila mokoagow


Immawati Cicilia aumbas
Immawan Arif Gabriel
Immawan M oh. Sansabil tabo
Immawati Tania salsabila
 Siv.kesehatan : immawan riki paramani
Immawati Isti Emor
Immawati Lian
Immawati Raudina
Immawati vinda

Imm_ manado perkaderandammdc@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai