Anda di halaman 1dari 4

Proposal

KEGIATAN LOMBA HARI KEMERDEKAAN


REPUBLIK INDONESIA
YANG KE 74
RS PRATAMA GIRI EMAS
A. Latar Belakang

Tanggal 17 agustus merupaka hari kemerdekan republik Indonesia yang dirayakan


oleh setiap warga dan masyarakat dengan penuh suka cita. Hal tersebut dimaksudkan untuk
mengenang jasa para pahlawan yang telah berjuan mempertaruhkan nyawa dalam
kemerdekaan Negara kita tercinta ini.
Oleh karenananya, hari kemerdekan adalah tonggak sejarah yang harus tetap
dikenang oleh setiap warga Negara Indonesia. Dalam memperingati hari kemerdekaan
Indonesia, kita selaku generasi muda ingin mengadakan kegiaan – kegiatan positif yang
tujuanya tidak lain adalah menghibur dan menumbuhkan semangat serta gotong royong
dari seluruh pegawai Rumah sakit Pratama Giri Emas.
Dengan demikian, kami selaku panitia yang terbentuk dari pegawai RS Praama Giri
Emas mengadakan lomba dala rangka memperingati kemerdekaan Indonesia yang ke 74.

B. Tujuan

Adapu tujuan dari terselengaranya acara ini, yaitu :


1. Bentuk syukur kepada tuhan yang maha esa atas nikmat kemerdekaan yang telah
diberikan
2. Menumbuhka rasa persatuan dan kesatuan sesama pegawai RS Pratama Giri Emas
3. Menumbuhkan semangat juang para pegawai Giri Emas
4. Meningkatkan rasa cinta tanah air Indonsia

C. Tema

Adapun tema Kegiatan adalah “ SDM UNGGUL INDONESIA MAJU”


D. Peserta

Acara ini diperuntukan ke semua pegawai RS Pratam Giri Emas untuk turut meramaikan
dan memeriahkan hari kemerdekaan Indonesia.

E. Jenis Lomba

Adapun jenis kegiatan yang akan diselengarakan adalah sebagai berikut :


- Lomba Membawa balon Berteam
- Lomba Membawa balon berpasangan
- Lomba makan kerupuk
- Lomba memasukan paku dalam botol
- Lomba Memindahkan kelereng Estafet
- Lomba sepak bola plastik Fun

F. Waktu dan tempat

Perlobaan dalam rangka memperingati kemerdekaan Indonesia ke 74 dilaksaka pada hari


Jumat tanggal 16 agustus 2019 di lapangan parkir RS Pratama Giri Emas dari jam 06.30
WITA

G. Susuna Kepanitian

Penanggung Jawab : dr. Gede Nuada (Direktur)


Ketua Panitia : drg. Suriansyah (Kasubag Tata Usaha)
Bendahara : Komang Ayu Pitri Rasnidiati, SKM (Kasie Penunjang Pelayanan)
Sekretaris : Luh Putu Vivin Handayani ( Administrasi)
Seksi Acara : Ayu Dwi Mahardani, SKM ( Kasie Pelayanan )
Lomba Membawa balon Berteam
Koordinator : Ida I Dewa Gede Ardhia P (Analis Kesehatan)
Lomba Membawa balon berpasangan
Koordinator : I Gede Surya Pratama Putra (Rekam Medis)
Lomba makan kerupuk
Koordinator : Ketut Dedi Yudana A( Juru Masak)
Lomba memasukan paku dalam botol
Koordinator : Nyoman Arya Menaka ( Laundry )
Lomba Memindahkan kelereng Estafet
Koordinator : Kadek Ferri Kurniawan (Loket poli)
Lomba sepak bola plastik Fun
Koordinator : Made Deny Widada (Perawat)
Seksi Perlengkapan : I Gede Yuma Pratama, S.Kom (Admisnistrasi)
Seksi Dokumentasi : I Nyoman Tri Jaya Kusuma, A.Md (Administrasi)
Seksi Konsumsi : Kadek Wista Arbhiyanti A.Md.Gz (Nutrision)
Seksi Keamanan : Security RS Pratama Giri Emas

H. Rencana Anggaran Biaya


Terlampir
I. Penutup

Anda mungkin juga menyukai