Anda di halaman 1dari 2

(SKALA INTENSI TURNOVER)

Dalam APA Dictionary of Pschlogy bahwa intensi meurpakan keputusan sadar


sebelum melakukan suatu prilaku, sedangkan Turnover ialah dilingkunagn industri dan
organisasi, yaitu jumlah karyawan yang meninggalkan pekerjaan mereka selama peride
tertentu. Acok (dalam Rahardjo, 2006) menejlaskan intesi merupakan niat seseorang
untuk melakukan suatu tindakan atau tingkah laku. Sedangkan turnover Allen (2004)
merupakan pindah kerja atau pegawai berhenti dari suatu organisasi/perusahaan dan
pindah kerja ke organisasi lainnya.

Abelson (1987) mengatakan intensi turnover adalah suatu keinginan individu untuk
meninggalkan organisasi dan mencari alternatif pekerjaan lain. Harnoto (2002) intensi
turn over adalah kadar intensitas dari keinginan untuk keluar dari perusaahaan. Newman
(2002) intensi turn over adalah suatu hal yang menunjukkan prilaku niat untuk
meninggalkan organisasi secara konsisten berhubungan dengan proses perpindahan
pekerjaan. Menurut Mobley, dkk. (1986) menyatakan bahwa intensi turnover diantara
para karyawan mempunyai korelasi yang kuat dengan intensi untuk keluar atau pencarian
pekerjaan baru.

1. Definisi Operasional
Intensi turnover adalah keinginan karyawan untuk meninggalkan pekerjaan secara
sukarela.
Aspek-aspek Intensi turnover meliputi :
1. Berfikir untuk keluar atau mengundurkan diri
2. Keinginan untuk mencari alternatif pekerjaan lain
3. Merencanakan untuk keluar atau mengundurkan diri

2. Format Respon
a. Sangat Sesuai
b. Sesuai
c. Tidak Sesuai
d. Sangat Tidak Sesuai

3. Penilaian Setiap Aitem


Pada bagian ini peneliti memohon kepada ibu/bapak untuk memberikan peniliai pada
setiap pernyataan (aitem) dalam skala. Skala ini bertujuan untuk melihat Intensi
Turnover pada karyawan. Penilaian dilakukan dengan memilih salah satu alternatif
jawaban yang disediakan, yaitu sangat relevan (SR), relevan (R), kurang Relevan
(KR) , tidak relevan (TR), sangat tidak relevan (STR). Uuntuk jawaban yang dipilih,
mohon Ibu/Bapak memberikan tanda Checklist (v) pada kolom yang telah disediakan.
Aspek No Aitem Alternatif Ket
jawaban

R KR TR
Berfikir untuk 1. Mengundurkan diri dari
keluar atau perusahaan sepertinya ide yang
mengundurkan baik (F)
diri 2. Saya tertarik bekerja
diperusahaan lain karena
banyak tunjangan gaji untuk
karyawan (F)
3. Saya tidak pernah berpikir
untuk pindah kerja(UF)
Keinginan 4. Saya akan menanyakan info
untuk mencari lowongan kerja diperusahaan-
alternatif perusahaan lain (F)
pekerjaan lain 5. Saya berniat membuat CV
untuk mencari pekerjaan baru
(F)
6. Saya kurang tertarik untuk
pindah kerja ke perusahaan
lainnya (UF)
7. Jika ditempat diperusahaan lain
membuka info lowongan kerja
saya akan mencoba melamar
(F)
Merencanakan 8. Beberapa bulan lagi saya
untuk keluar berniat mengajukan surat
atau pengunduran diri (F)
mengundurkan 9. Saya akan mempersiapkan
diri pekerjaan yang menjadi
tanggung jawab saya agar bisa
segera keluar dari perusahaan
ini (F)
10. Saya membuat list syarat-
syarat untuk mengundurkan
diri dari pekerjaan(F)
11. Saya tidak pernah
merencanakan apapun untuk
keluar dari pekerjaan (UF)

Anda mungkin juga menyukai