Anda di halaman 1dari 3

Ginjal

Ginjal terletak pada dinding posterior di belakang peritoneum pada kedua sisi vertebra torakalis ke-12
sampai vertebra lumbalis ke-3. Bentuk ginjal seperti biji kacang. Ginjal kanan sedikit lebih rendah dari
ginjal kiri, karena adanya lobus hepatis dextra yang besar.

Fungsi Ginjal

pengeluaran zat-zat toksis atau racun, mempertahankan suasana keseimbangan cairan,


mempertahankan keseimbangan kadar asam dan basa dari cairan tubuh, dan mengeluarkan sisa-sisa
metabolisme akhir dari protein ureum, kreatinin dan amoniak

Anatomi

- A renalis
- A suprarenalis media inferior
- Aa superenales superior
- V suprarenalis dekstra sinistra
- V cana inferior

7. Apa makna klinis BAK tidak lancer,tidak tuntas dan terasa nyeri

BAK tidak lancar berhubungan dengan sumbatan dan asupan air yang kurang,BAK yang tidak
tuntas terjadi karena sumbatan dari uretra,BAK terasa nyeri disebabkan karena inflamasi pada
vesica urinari atau uretra,
Disuria ( Nyeri saat berkemih )

2. Bagaimana mekanisme nyeri hilang timbul pada pinggang Ny.?


Nyeri ini timbul karena hipoksia yang di alami oleh jaringan dinding saluran. Karena kontraksi
ini berjeda, kolik di rasakan hilang timbul. Fase awal gangguan pendarahan dinding usus juga
berupa nyeri kolik. Serangan kolik biasanya di sertai perasaan mual, dan bahkan sampai muntah.
Saat serangan, pasien sangat gelisah,kadang sampai berguling-guling di tempat tidur atau di
jalan. Yang khas ialah trias kolik yang terdiri atas serangan nyeri perut yang kumatan disertai
mual atau muntah dan gerakan paksa.6
Karena adanya obstruksi organ berlumen sehingga akan terjadi respon hiperperistaltik
yang mengakibatkan spasme pada otot organ dan meningkatkan tekanan intraluminal sehingga
menimbulkan rasa nyeri yang hebat. Setelah terjadi kontraksi yang maksimal akan terjadi
penurunan spasme otot polos dan nyeri tersebut akan hilang, itulah yang menyebabkan nyeri
tersebut hilang timbul.3
Simtom dan tanda tanda BATU GINJAL ( BUKU AJAR BEDAH FK UI )

Simptom : - Sakit pada sudut CVA, sakit berupa pegal ( akibat distensi parenkhim dan kapsul ginjal), kolik
( hiperkrisaltik oto polos pada kaliks dan pelvis ginjal ), rasa sakit tidak sebanding gengan bendungan
yang terjadi tetapi tergantung bendungan yang terjadi secara tiba tiba datau perlahan

4. d. Nyeri Kolik:Nyeri visceral akibat spasme otot polos organ berongga dan
biasanya disebabkan oleh hambatan pasase dalam organ tersebut (obstruksi
usus,batu ureter,batu empedu,peningkatan tekanan intraluminal).
Berdasarkan durasi :
a. Nyeri Akut: Nyeri yang berlangsung kurang dari 6 bulan,seringkali dipicu oleh
adanya kerusakan jaringan tubuh,seperti pada penyakit,cedera atau
pembedahan.Nyeri akut bersifat ringan dan berlangsung sementara atau bisa juga
berat dan berlangsung selama berminggu-minggu atau berbulan-bulan.
b. Nyeri Kronis:Nyeri berkepanjangan yang berlangsung lama bahkan sesudah cedera
penyebabnya sudah teratasi.Nyeri kronik berlangsung lebih dari 6 bulan dan dapat
bermanifestasi sebagai rasa kesemutan,seperti dipukul-pukul,panas,terbakar,bersifat
tumpul atau tajam.7
Berdasarkan Letak:
a. Nyeri Visceral:Terjadi bila terdapat rangsangan pada organ atau struktur dalam
rongga perut.Misalnya,cedera atau radang.
b. Nyeri Somatik:Terjadi karena rangsangan pada bagian yang dipersarafi oleh saraf
tepi.Misalnya, regangan pada peritoneum parietalis dan luka pada dinding perut.
Berdasarkan Sifat:
a. Nyeri Alih:Terjadi jika suatu segmen persarafan melayani lebih dari satu daerah.
Misalnya,diafragma berasal dari region leher C3-C5 pindah kebawah pada masa
embrional sehingga rangsangan pada diafragma oleh perdarahan atau peradangan
akan dirasakan dibahu.
b. Nyeri Proyeksi:Nyeri yang disebabkan oleh rangsangan saraf sensorik akibat cedera
atau peradangan saraf.Misalnya,nyeri perifer setempat pada herpes zoster.
c. Nyeri Kontinu:Nyeri akibat rangsangan pada peritoneum parietal akan dirasakan
terus menerus karena berlangsung terus.Misalnya,pada reaksi radang.
d. Nyeri Kolik:Nyeri visceral akibat spasme otot polos organ berongga dan biasanya
disebabkan oleh hambatan pasase dalam organ tersebut (obstruksi usus,batu
ureter,batu empedu,peningkatan tekanan intraluminal).
e. Nyeri Iskemik:Nyeri ini merupakan tanda adanya jaringan yang terancam nekrosis.8
9. Bagaimana hubungan keluhan pasien yang jarang minum dan sering minum
minuman ringan?
Jika dihubungkan dengan keluhan Ny. C yang menderita batu saluran kemih, jarang
minum air putih menyebabkan kekurangan asupan cairan sehingga dapat terjadi
supersaturasi bahan pembentuk batu saluran kemih. Pada orang dengan dehidrasi
kronik dan asupan cairan kurang memiliki resiko lebih tinggi terkena batu saluran
kemih. Pada penderita dehidrasi kronik pH air kemih cenderung turun, berat jenis air
kemih naik, saturasi asam urat naik dan menyebabkan penempelan asam urat.
Kandungan mineral dalam air salah satu penyebab batu saluran kemih. Air yang
mengandung sodium karbonat seperti pada soft drink atau minuman ringan penyebab
terbesar timbulnya batu saluran kemih.16

Anda mungkin juga menyukai