Anda di halaman 1dari 3

PALANG MERAH INDONESIA

PALANG MERAH REMAJA


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN 4 PANCASILA
Sekretariat: Jalan Raya Suyitman no.31 Ambulu kode pos 68172
Website: smk4p.sch.id, E-mail: espansika@gmail.com

TES TULIS KESJA Nama :.........................


1. Apa yang dimaksud dengan miras? No. Peserta :.........................
2. Efek yang ditimbulkan dari miras adalah? Kelas :.........................
3. Jenis-jenis miras di indonesia?
4. Gangguan fisik dari dampak penyalahgunaan miras adalah?
5. Efek penyalahgunaan miras yang berkaitan dengan gangguan jiwa adalah?
6. Mengapa orang bisa mengidap penyakit AIDS?
7. Apakah yang dimaksud dengan rokok?
8. Racun yang terdapat dalam rokok yaitu?
9. Penyakit yang diakibatkan dari rokok yaitu? Sebutkan dengan sebabnya?
10. Bagaimana terjadinya menstruasi?
11. Sebutkan contoh Bahaya dari miras!
12. Miras dibagi menjadi 3 golongan yaitu?
13. Bagaimana cara untuk berhenti dari ketagihan miras?
14. Zat racun yang paling kuat yang menimbulkan ketagihan pada rokok yaitu?
15. Apa itu seks bebas?
16. Sebutkan dampak dari seks bebas!
17. Sebutkan penyakit yang dapat ditimbulkan dari seks bebas!
18. Bagaimana cara mencegah terjadinya perilaku seks bebas?
19. Apa itu aborsi?
20. Apa saja resiko yang ditimbulkan dari tindakan aborsi?
21. Apa kepanjangan dari HIV dan AIDS?
22. Hari AIDS sedunia diperingati pada tanggal?
23. Penyakit AIDS dapat menular melalui ?
24. Infeksi yang paling sering ditemukan pada pengidap HIV AIDS adalah?
25. Apa yang dimaksud dengan zat aditif?
26. Apa yang kamu ketahui dari LSD ?
27. Apa itu morfin?
28. Apa yang dimaksud zat psikotropika?
29. Sebutkan narkotika golongan ke 2 dan 3 !!
30. Apa yang dimaksud dengan narkoba?
31. Apa yang dimaksud Herpes Genital dalam dampak seks bebas?
32. Apa itu Abortus Inclompetus dan Abortus Completus?
33. Hal – hal yang dialami seorang wanita setelah Aborsi?
34. Mitos yang salah mengenai penularan HIV?
35. Apa itu Amfetamin dan tanaman Opium?
36. Nikotin berasala dari tanaman?
37. “Setiap pengidap HIV positif bisa terlihat persis sama dengan orang sehat dan normal
dalam waktu yang panjang bahkan bisa sampai ....... tahun “
38. Bagaimana terjadinya mimpi basah?
39. Usia masa pubertas mulai dari usia …. Sampai usia … tahun
40. Sebutkan contoh permasalahan kesehatan reproduksi pada remaja ?

JAWABAN TES TULIS KESJA


1. Miras adalah minuman yang mengandung alkohol.
2. Memberikan rangsangan, membius serta membuat gembira.
PALANG MERAH INDONESIA
PALANG MERAH REMAJA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN 4 PANCASILA
Sekretariat: Jalan Raya Suyitman no.31 Ambulu kode pos 68172
Website: smk4p.sch.id, E-mail: espansika@gmail.com

3. Anggur, bourbon, brendi, brugal.


4. Menimbulkan kerusakan hati, jantung, pankreas, dan peradangan lambung
5. Merusak secara permanen jaringan otak, sehingga menimblkan gangguan daya ingatan
6. Melakukan seks bebas dengan orang yang terinveksi HIV
7. Rokok adalah bahan berbahaya yang mengandung zat – zat kimia yang dapat merusak organ –
organ tubuh
8. Tar, Nikotin, Karbonmonoksida
9. - penyakit jantung  Nikotin dan karbonmonoksida
- Bronkitis  adanya reaksi
10. Menstruasi terjadi karena sel telur yang diproduksi ovarium tidak dibuahi oleh sel sperma
dalam rahim. Sel telur tersebut menempel pada diinding Rahim dan membentuk lapisan yang
banyak mengandung pembuluh darah kemuudian menipis dan lurus keluar melalui mulut
Rahim dan vagina daalam bentuk darah yang biasanya terjadi 3 – 7 hari
11. Dapat merusak organ – organ tubuh
Menimbulkan ketagihan
Mempengaruhi pikiran
12. Miras golongan a, b, c
13. Adanya keinginan kuat untuk berhenti minum – minuman keras
Dukungan dari orang terdekat
Tergabung dalam komunitas anti miras
14. Nikotin
15. Hubungan seksual yang dilakukan dengan lawan jenis yang belum sah atau belum menikah
tanpa tujuan tertentu dan hanya untuk kesenangan belaka
16. Menimbulkan beberapa penyakit , berdosa
17. Herpes genita, Sifilis, Gonore
18. Lebih mendekatkan diri kepada allah, penanaman moral dan budi pekerti sejak dini, adanya
pendidikan seksual sesuai dengan umur anak
19. Aborsi adalah penghentian kehamilan dengan alasan apapun sebelum hasil konsepsi (janin)
bertahan hidup diluar kandungan ibunya
20. Resiko kejahatan dan keselamatan secara fisik
Resiko gangguan psikologis
21. Human Immuno DeficiencyVirus, Aquirred Immuno Deficiency Syndrome
22. 1 Desember
23. Darah, ASI, cairan kelamin
24. Tuberculosis, salmonilosis, kandidiasis
25. Zat aditif istilah untuk zat – zat yang pemakainya dapat menimbulkan ketergantungan fisik
yang kuat
26. Zat psikotropika yang meimbulkan halusinasi
27. Alkolid analgesik yang sangat kuat dan merupakan agenaktif utama yang ditemukan pada
opium
28. Zat atau obat baik alamiah maupun sintetik bukan narkotika dan berkhasiat psikoaktif melalui
pengaruh selektif pada susunan syaraf pusat yang menyebabkan perubahan khas
29. Golongan II =Codein dan turunannya. Golongan III Petidin, benzetidin, betametadol
30. Zat atau bahan yang dapat mempengaruhi kejiwaanseseorang yang terdiri dari tanaman
maupun bukan yang dapat penurunan atau perubahan kesadaran
31. Penyakit yang berupa bintik – bintik kecil yang menonjol dan berair yang biasanya terdapat
pada area pekelaminan
32. Abortus Incompletus adalah pengeluaran hasil konsepsi sebelum usia kandungan 20 minggu
diakibatkan masih asanaya sisa – sisa janin yang masih tertinggal didalam rahim
Abortus Completus adalah pengeluaran seluruh hasil konsepsi
PALANG MERAH INDONESIA
PALANG MERAH REMAJA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN 4 PANCASILA
Sekretariat: Jalan Raya Suyitman no.31 Ambulu kode pos 68172
Website: smk4p.sch.id, E-mail: espansika@gmail.com

33. Kehilangan harga diri, berteriak – teriak histeris, mimpi buruk berkali – kali mengenai bayi,
ingin melakukan bunuh diri
34. Keringat, saliva atau liur, bersin dan batuk, makan dengan alat makan yang sama, berenang
bersama
35. Amfetamin adalah obat golongan stimulansia yang digunakan hanya untuk mengobati gejala –
gejala luka – luka trhomatik pada otak
Opium merupakan narkotika golongan opioda
36. Tembakau
37. 10 tahun
38. Keluarnya sperma melalui penis yang terjadi secara alami atao tidak disadari pada remajaa laki
– laki .
39. Usia masa pubertas 10 – 19 tahun
40. Kehamilan tidak dikehendaki , kehamilan dan persalinan di usia muda , masalah PMS , tindak
kekerasan seksual.

Anda mungkin juga menyukai