Anda di halaman 1dari 6

‫بسم هللا الرحمن الرحيم‬

LAPORAN PANITIA PELAKSANA


DIKLAT MURABBI STIBA MAKASSAR
PERIODE 1438-1439 H/2017-2018M

A. MUQODDIMAH
: ‫ وبعد‬. ‫الحمد هلل والصالة والسالم على رسول هللا وعلى آله وصحبه ومن وااله‬
Diklat Murabbi adalah kegiatan tahunan yang diadakan oleh DEMA STIBA Makassar
yang diikuti oleh seluruh mahasiswa semester 8. Sehubungan akan diadakan KKN 1,
yang bertujuan untuk membekali dan memberikan wawasan tentang bagaimana cara
mentarbiyah dengan profesional sehingga nantinya dapat menjadi pendakwah yang
bijaksana dalam mengemban amanah khususnya pada bidang dakwah. Sehingga
dapat memberikan banyak manfaat di lingkungan masyarakat.

B. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini dinamakan "DIKLAT MURABBI STIBA MAKASSAR” periode 1438-
1439 H/2017-2018҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅҅ M.

C. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Waktu : Senin – Rabu, 21-24 Rabiul Akhir 1439 H / 8-10 Januari 2018 M
Tempat : Masjid Yusuf Patompo dan Ruang kelas STIBA Makassar

D. PELAKSANA KEGIATAN
Penasehat : Direktur STIBA Makassar
Penanggung jawab : PK III Bidang Kemahasiswahan
Pengarah : Ketua DEMA STIBA Makassar

PANITIA PELAKSANA
Steering Committee :
1. Mirsyad Akbar
2. Sabransyah
3. Muh. Ikhsan Bin Salam
4. Syahrul

Organizing Committee :
 Ketua : Muh. Syarwan
 Sekretaris : Amirullah bin Syaifuddin
 Bendahara : Aripuddin Rasi
Divisi Acara :
1. M. Syahril T. (Koordinator)
2. Amirullah bin Mansyur
3. Endri Anteng
4. Muh. Arif Bayanuddin
5. Muh. Gazali

Divisi Pubdok :
1. Auladun Abrar (Koordinator)
2. Afdhal Jihad Usman
3. Agus Miranto

Divisi Perlengkapan :
1. Resky Ariwibowo (Koordinator)
2. Ikram Haris
3. Muh. Fahmi Zilfikam
4. Sulaiman Kadir
5. Supratman

Divisi Administrasi :
1. Muh. Fahmi PM 6 (Koordinator)
2. Sinatra

Divisi Konsumsi dan Kebersihan :


1. Gunawandri Jaenal (Koordinator)
2. Riswan Mulki
3. Muh. Syahriman
4. Syahrul Arasy
5. Hasbi Ishak
E. MANUAL ACARA

MATRIKS ACARA DIKLAT MURABBI STIBA MAKASSAR

HARI/
TEMPAT JAM (WITA) KEGIATAN PJ
TANGGAL

Registrasi Peserta Dan Makan


13.00- 13.30 ADMINISTRASI
Siang
SENIN, 8 JANUARI 2018

13.30- 13.35 Pembukaan MC

MUHAMMAD
13.35- 13.45 Pembacaan Ayat Suci Al-Qur'an
RIDWAN
MASJID YUSUF
PATOMPO, Sambutan dan Taujihad UST. AHMAD
13.45- 14.00
GOLDEN HILL Sekaligus Membuka Acara SYARIPUDIN
UST. ASKAR
14.00- 15.30 Materi 1
FATAHUDDIN
15.30-16.15 ISHOMA KONSUMSI

16.15- 17.45 Materi 2


Registrasi Peserta Dan Makan
JANUARI 2018

13.30- 13.55 ADMINISTRASI


Siang
SELASA. 9

MASJID YUSUF
14.00- 15.30 Materi 3
PATOMPO,
GOLDEN HILL 15.30-16.15 ISHOMA KONSUMSI

16.15- 17.45 materi 4


Registrasi Peserta Dan Makan
RABU. 10 JANUARI

13.30- 13.55 ADMINISTRASI


Siang
14.00- 15.30 Materi 5
MASJID YUSUF
2018

PATOMPO, 15.30-16.15 ISHOMA KONSUMSI


GOLDEN HILL
16.15- 17.55 SIMULASI
18.15-
PENUTUPAN OC
SELESAI
F. PESERTA DAN PERSENTASE KEHADIRAN
Absensi kehadiran terlampir

G. KEADAAN KEUANGAN

Pemasukan = Rp. 3.065.000,-

Pengeluaran = Rp. 3.064.900,-

Saldo = Rp. 100,-

Terbilang SERATUS RUPIAH

Rincian Laporan Keuangan Terlampir

H. KESIMPULAN DAN SARAN

Secara umum pelaksanaan kegiatan Diklat Murabbi telah berjalan dengan baik
walaupun masih terdapat beberapa kekurangan dan kendala yang terjadi. Untuk
perbaikan selanjutnya kami menyarankan beberapa hal sebagai berikut :
1. Jika sebuah kegiatan diadakan, maka hendaknya sering dilakukan musyawarah
untuk mengevaluasi kegiatan. Dan pada kegiatan ini hanya dilakukan 2x
musyawarah sehingga kinerja panitia masih kurang maksimal.
2. Diharapkan kepada panitia agar lebih memperhatikan amanah yang telah
diberikan dan bekerja dengan maksimal dan mutqin.
3. Pemberian pemahaman kepada peserta terhadap pentingnya perhatian dan
kedisplinan terhadap kegiatan ini, baik dalam kehadiran, ketepatan waktu, dll.
4. Jika membutuhkan pemateri dalam sebuah kegiatan, maka hendaknya
memperbanyak komunikasi dengan pemateri agar tidak terjadi hal yang tidak
diinginkan.
I. LAMPIRAN

1. Surat pengesahan / Keputusan


2. Absensi
3. Rincian transaksi keuangan.
4. Dokumentasi

Makassar, 29 Rabiul Akhir 1439 H


15 Januari 2018 M
PANITIA PELAKSANA
DIKLAT MURABBI DEMA STIBA Makassar
Ketua Panitia Sekertaris

Muhammad Syarwan Amirullah


NIM. 161011280 NIM. 161011019

Mengetahui,
Ketua DEMA STIBA Makassar

Mirsyad Akbar
NIM. 141011254
LAMPIRAN

LAMPIRAN

Anda mungkin juga menyukai