Anda di halaman 1dari 3

MONTASE adalah suatu karya seni yang disusun dari sejumlah gambar yang diambil dari berbagai

sumber. Gambar tersebut dipotong sedemikian rupa kemudian digambungkan hingga didapatkan hasil
akhir yang utuh.

Contoh Montase
Mosaik adalah seni menciptakan gambar dengan menyusun kepingan-kepingan kecil berwarna dari
kaca, batu, atau bahan lain. Seni ini merupakan sebuah teknik dalam seni dekorasi dan juga merupakan
aspek dari dekorasi interior. Mosaik seringkali digunakan dalam katedral.

Contoh Mozaik :
Kolase adalah komposisi artistik yang dibuat dari berbagai bahan, seperti kertas, kain, kaca,
logam, kayu, dan lainnya yang ditempelkan pada permukaan gambar. Kolase merupakan karya
seni rupa dua dimensi yang menggunakan berbagai macam paduan bahan.

Contoh Kolase :

Anda mungkin juga menyukai