Anda di halaman 1dari 5

Membuat makanan dari bahan olahan

OLEH KELOMPOK 7 :

1.Sukma Auliya Anisa

2.Intan Irma Khusnul

3.Ikhsan Fajri

4.Al fahri

KELAS : VIII.3

GURU PEMBIMBING : FARAH FAUZIAH S.Pd

TAHUN AJARAN : 2018/2019

SMP N 01 OKU
MEMBUAT MAKANAN DARI OLAHAN KENTANG

BAHAN-BAHAN MEMBUAT MARTABAK KENTANG:

-bahan kulit

 250 gram tepung terigu


 1 sdm garam
 secukupnya air
 1 mangkok minyak goreng

-bahan isian

 1/2 kg kentang
 1 butir telor
 secukupnya daun bawang
 secukupnya garam
 secukupnya lada bubuk
 secukupnya ketumbar bubuk

CARA MEMBUAT/PROSES
 masukkan terigu,garam dan sagu lalu aduk rata
 tambahkan air sedikit demi sedikit aduk rata
 lalu ulen dengan tangan,jika adonan sedikit keras bisa di
tambahkan air sedikit ulen kembali selama 10-15 menit
sehingga adonan menjadi halus dan lentur
 bagi adonan menjadi porsi kecil
 lumuri adnonan margarine
 tutup dengan kain selama 30-60 menit
 kemudian adonan di tipiskan
 masukkan minyak sedikit,tarok adonan yang sudah di
tipiskan tadi
 kemudian masukkan isi kedalam adonan lalu lipat kulit
secara rapi
 masak sampai berubah warna coklat lalu di angkat
 martabak siap di sajikan
CARA MEMBUAT ISI MARTABAK KENTANG
 Cuci kentang,lalu rebus/kukus kentang
 Setelah empuk,tiriskan,kupas,lalu potong dadu
 Haluskan bawang putih,tumis dengan bumbu bubuk
lainnnya
 Masukkan telur, orak arik dengan bumbu
 Masukan kentang kukus, sambil di tekan sebagian kentang
sembari menumis,tambah kan daun bawang dan tingggal
di tambah kan ke martabak nanti
MEMBUAT MAKANAN LONTONG SAYUR

BAHAN-BAHAN:

Bumbu halus:

1. 3 siung Bawang merah


2. 3 siung Bawang putih
3. 1 ruas Jahe
4. 1 ruas Kunyit
5. 1 batang sereh potong2 bagian putihnya
6. 1 ruas lengkuas
7. 5 cabe merah keriting
8. 1 cabe rawit merah

Bahan tambahan:

9. 4 telur rebus
10. 5 potong tahu coklat
11. Labu Siam iris2 halus
12. secukupnya Air
13. Santan seperempatnya merk saya pke Klatu

Bahan Tumis :
14. 2 lembar daun salam
15. 2 lembar daun jeruk
16. 1 batang sereh geprek
17. 1 lengkuas geprek
18. Bahan pelengkap :
19. secukupnya Garam,ladabubuk, gula pasir, royco sapi
20. 150 gram tempe
21. 1 buah nangka di potong kecil
Bahan untuk membuat lontong

 300 gr beras pulen


 500 ml air 1
 daun pisang
lidi untuk menyemat

CARA MEMBUAT /PROSES


Membuat lontong :

• Cuci beras hingga hingga bersih lalu tiriskan.


• Taruh beras dalam panci, tuangkan air.
• Masak dengan api sedang hingga air terhisap beras.
• Angkat dan dinginkan.
• Ambil selembar daun pisang
• Taruh 2-3 sdm beras aronan di salah satu sisinya.
• Gulung hingga rapi lalu semat kedua sisinya dengan lidi.
• Susun dalam wadah pressure cooker.
• Set tombol Rice.
• Setelah 15 menit tombol berbunyi.
• Keluarkan asapnya.
• Angkat lontong dan tiriskan

Membuat isi untuk lontong sayur

 Blender semua bahan halus.


 Siapkan minyak kira2 2 sendok makan
 Masukan bumbu halus,dan bumbu tumis, aduk2 smpai
harum, setelah harum masukan air secukupnya (saya
setengah panci sedang), beri garam,ladabubuk,royco sapi
dan gula masing2 klo saya 1 sdt (trgantung selera ya)
 Aduk2 smpai mendidih, lalu masukan labu siam dahulu,
lalu telur,lalu tahu coklat, aduk pelan smpai labu setengah
matang
 Lalu masukan santan Klatu,aduk lagi smpai santan mulai
matang dan air agak menyusut sedikit.
 Sajikan dengan lontong yg telah di buat tadi dan tambah
kan dengan bawang goreng sebagai penyedap

Anda mungkin juga menyukai