Anda di halaman 1dari 2

Diket :

Pot A (x) Pot B (y) Kapasitas


Banyaknya x y 18
Harga bahan 5.000 x 10.000 y 130.000

Jadi model matematikanya :

x + y ≤ 18 (tanda “≤” karena ada kata tidak lebih)

Maka :

x = 18

y = 18

5.000x + 10.000y ≤ 130.000 (dibagi 5000) sehingga menjadi x, y ϵ C

x + 2y ≤ 26

Maka :

x = 26

y = 26/2 = 13

x≥0
Syarat mutlak
y≥0

Fungsi objektifnya atau f(x,y) = 2000x + 3000y (Keuntungan)

Grafik himpunan penyelesaiannya : Titik uji (0,0)

y x + y ≤ 18

0 + 0 ≤ 18

0 ≤ 18 (pernyataan benar)
18

13 x + 2y ≤ 26
10 , 8
0 + 2.0 ≤ 26
DP
0 ≤ 26 (pernyataan benar)

x Jadi, daerah penyelesaiannya ada di daerah 0 atau


0 18 26 dibawah garis ptdksamaan x + y ≤ 18 dan x + 2y ≤ 26
Jadi daerah penyelesaiannya ada di titik :

1. (0,0)

2. (0,13)

3. (18,0)

4. (10,8)

Untuk mencari titik x, y = 10,8 kita harus mengeliminasi pertidaksamaan x + y ≤ 18

dengan x + 2y ≤ 26

x + y = 18

x + 2y = 26 (dikurang)

-y = -8

y =8

Mencari nilai x :

x + y = 18

x = 18 – 8 = 10

Mencari keuntungan maksimum / hari :

f(x,y) = 2000x + 3000y

1. (0,0) = 2000.0 + 3000.0 = 0

2. (0,13) = 2000.0 + 3.000.13 = 0 + 39.000 = 39.000

3. (18,0) = 2000.18 + 3.000.0 = 36.000 + 0 = 36.000

4. (10,8) = 2000.10 + 3000.8 = 20.000 + 24.000 = 44.000 (keuntungan maksimum)

Anda mungkin juga menyukai