Anda di halaman 1dari 5

PENDOKUMENTASIAN KEGIATAN PERBAIKAN

KINERJA PROGRAM
No Dokumen
No Revisi
SOP
Tanggal Terbit
Halaman

Pemerintah UPTD
Kabupaten Puskesmas
dr. UdinRusadNurdin. M.H. Kes
Indramayu Kaplongan
19651005 20071 1 021

1. Pengertian Pendokumentasian Kegiatan Perbaikan Kinerja Program adalah kegiatan


mencatat seluruh rangkaian kegiatan yang dilakukan untuk meningkatkan
capaian kinerja yang di dalamnya tercakup kegiatan PDCA (Plan Do
Check Action)
2. Tujuan Sebagai acuan dalam mendokumentasikan kegiatan perbaikan kinerja
program
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Nomor..........tentang……….........

4. Referensi 1. Permenkes No 44 tahun 2016 tentang Manajemen Puskesmas

5. Prosedur 1. Pemegang Program menuliskan rencana kegiatan yang akan


dilakukan selama 1 bulan
2. Pemegang Program menuliskan pelaksanakan kegiatan yang sudah
direncanakan
3. Pemegang Program menuliskan hasil capaian kinerja dalam 1 bulan.
4. Pemegang Program membuat grafik berdasarkan hasil capaian
kinerja.
5. Pemegang Program menuliskan hasil analisa capaian kinerja.
6. Pemegang Program menuliskan hambatan dan masalah yang
ditemui selama pelaksanaan perbaikan kinerja
7. Pemegang Program menuliskan masukan lintas program pada saat
pertemuan UKM untuk perbaikan kinerja.
8. Pemegang program menuliskan masukan atasan pada saat
lokakarya mini untuk perbaikan kinerja.
9. Pemegang Program menuliskan masukan lintas sektor untuk
perbaikan kinerja pada saat pertemuan kader atau lokmin linsek.
10. Pemegang Program menuliskan evaluasi keberhasilan kegiatan
untuk mendukung perbaikan kinerja.
11. Pemegang Program menuliskan rencana tindak lanjut untuk
perbaikan kinerja bulan berikutnya.
12. Pemegang Program melaporkan hasil pendokumentasian perbaikan
kinerja kepada Ketua Tim Mutu dan Kepala Puskesmas.
PENDOKUMENTASIAN KEGIATAN PERBAIKAN
KINERJA PROGRAM
No Dokumen
No Revisi
SOP
Tanggal Terbit
Halaman

6. Diagram Alir
Pemegang Program menuliskan
rencana kegiatan yang akan
dilakukan selama 1 bulan

Pemegang Program menuliskan


pelaksanaan kegiatan yang sudah
direncanakan

Pemegang Program menuliskan hasil


capaian kinerja dalam 1 bulan

Pemegang Program membuat grafik


berdasarkan hasil capaian kinerja

Pemegang Program menuliskan hasil


analisa capaian kinerja

Pemegang Program menuliskan


hambatan dan masalah yang ditemui
selama pelaksanaan perbaikan
kinerja

Pemegang Program menuliskan


masukan lintas program pada saat
pertemuan UKM untuk perbaikan
kinerja
PENDOKUMENTASIAN KEGIATAN PERBAIKAN
KINERJA PROGRAM
No Dokumen
No Revisi
SOP
Tanggal Terbit
Halaman

Pemegang Program menuliskan


masukan atasan pada saat lokakarya
mini untuk perbaikan kinerja

Pemegang Program menuliskan


masukan lintas sektor untuk
perbaikan kinerja pada saat
pertemuan kader atau lokmin linsek

Pemegang Program menuliskan


evaluasi keberhasilan kegiatan untuk
mendukung perbaikan kinerja

Pemegang Program menuliskan


rencana tindak lanjut untuk perbaikan
kinerja bulan berikutnya

Pemegang Program
melaporkan hasil
pendokumentasian
perbaikan kinerja kepada
Ketua Tim Mutu dan Kepala
Puskesmas
PENDOKUMENTASIAN KEGIATAN PERBAIKAN
KINERJA PROGRAM
No Dokumen
No Revisi
SOP
Tanggal Terbit
Halaman

7. Unit Terkait Semua program UKM


8. Dokumen
Laporan Hasil kegiatan
Terkait

9. Rekaman Historis Perubahan


Tanggal Mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai