Anda di halaman 1dari 23

ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK Ny.

NDENGAN HIPERTENSI DI
DESA TEMBALANG RT 04 / RW 01 KECAMATAN TEMBALANG
KOTA SEMARANG

A. Karakteristik Demografi
1. Identitas Penerima Manfaat
Pasien bernama Ny.R, usianya 55 tahun, pasien berstatus sebagai seorang
istri karena suaminya masih hidup. Pasien beragama Islam dan bersuku
Jawa. Pasien bertempat tinggal di Kelurahan Tembalang RT 04/ RW 04.
2. Keluarga atau Orang yang Penting/ Dekat yang dapat dihubungi
Ny. R mengatakan memiliki orang terdekat yaitu anak nomor 3, anak
nomor 4 serta cucunya yang tinggal dalam satu rumah. Suaminya masih
hidup dan masih bekerja.
3. Riwayat Pekerjaan dan Status Ekonomi
Saat ini Ny. R bekerja dan memiliki sumber pendapatan sendiri,
sehingga selruruh biaya hidup Ny. R dapat ditanggung sendiri dan Ny. R
memiliki kos-kosan. Namun Ny. R ingin berhenti bekerja karena sudah
merasa lelah dan tidak memiliki teman kerja yang sama satu bidang
dengannya.
4. Aktivitas dan Rekreasi
Ny. R memiliki hobi berkebun dan bersih-bersih rumah di waktu
senggangnya dan terkadang jalan-jalan piknik diajak kantor tempat beliau
bekerja.
5. Riwayat Keluarga
a. Saudara Kandung
Ny.R dilahirnya 5 bersaudara. Saudara pertama bernama Tn. R yang
kedua Tn. R dan yang ketiga adalah Tn. K. Sedangkan saudara klien
yang ke empat bernama Ny. H.
b. Riwayat kematian keluarga (1 tahun terakhir)
Tidak ada riwayat keluarga yang meninggal dalam 1 tahun terakhir
c. Kunjungan Keluarga
Ny N selalu mendapatkan kunjungan keluarga terutama anak dan
cucunya.
B. Pola Kebiasaan Sehari-Hari
1. Nutrisi
Ny. R makan 3x sehari dengan porsi satu centong nasi dan memiliki nafsu
makan yang baik ,jenis makanan yang dikonsumsi nasi, sayur dan buah.
Tidak memiliki alergi terhadap makanan. Ny. R hanya mengkonsumsi jenis
makanan yang lunak saja karena sudah ada 5 gigi yang ompong. Klien suka
mengkonsumsi makanan yang asin-asin seperti ikan peda katanya jika tidak
asin tidak mantap.
2. Eliminasi
a. BAK
Frekuensi dan waktu BAK klien 4-5 kali dalam sehari. Ny. R
mempunyai kebiasaan BAK pada malam hari. Dengan konsentrasi
berwarna kuning jernih dan encer. Ny. R tidak mempunyai keluhan
dalam BAK.
b. BAB
Frekuensi dan waktu BAB klien biasanya 1 kali dalam sehari dengan
konsentrasi lunak dan berwarna kuning. Ny. R tidak mempunyai keluhan
dalam BAB seperti sembelit dan tidak memiliki hemoroid.
3. Personal Hygiene
a. Mandi
Ny. R mandi 2x dalam sehari dan menggunakan sabun.
b. Oral Hygiene
Ny. R rutin melakukan oral hygiene 2 kali dalam sehari dan
menggunakan pasta gigi.
c. Cuci Rambut
Ny. R mencuci rambutnya, 2 hari sekali. Hal ini diperkuat dengan
pernyataan pasien. Pasien menggunakan sampo saat kramas.
d. Kuku dan Tangan
Pasien rutin memotong kukunya sendiri jika sudah panjang dan Ny. R
kadang kadang membiasakan diri mencuci tangan menggunakan sabun.
4. Istirahat dan Tidur
Lama istirahat atau tidur pada malam hari adalah ± 5 jam dan klien tidak
pernah tidur siang karena klien bekerja pada siang hari. Dan kadang klien
mengalami susah tidur. Karena klien biasanya tertidur habis magrib dan
terbangun jam 11 malam setelah itu klien susah untuk tidur kembali,
sehingga mengakibatkan klien mengalami tekanan darah tinggi.
5. Kebiasaan mengisi waktu luang
Jika ada waktu luang dimanfaatkan untuk mengasuh cucunya ataupun
menonton tv
6. Kebiasaan yang mempengaruhi kesehatan
(Jenis, frekuensi/ jumlah/lama pakai)
 Suka mengkonsumsi makanan yang asin-asin seperti ikan peda dan
masakan asin yang lainnya karena katanya jika tidak asin tidak mantap.
 Susah tidur dan kurang tidur.
7. Uraian kronologis kegiatan sehari-hari
Ny. R tidur dengan frekuensi waktu 4-5 jam setiap harinya namun kadang
susah tidur pada malam hari. Ny. R bangun pukul 5 pagi untuk masak,
beribadah, dan mandi. Klien berangkat kerja pukul 7 pagi bekerja sebagai
pembuat minuman dan bersih-bersih di kampus undip, jam 12 siang klien
pulang kerumah untuk beristirahat lalu, jam 1 siang kembali lagi ke kampus
dan pulang kerumah pukul 4 sore.

C. Status Kesehatan
1. Status Kesehatan Saat ini
Keluhan yang dirasakan saat ini adalah Ny. R sering merasa berdebar deg-
degan,sulit tidur dan sering kesemutan. Factor pencetus dari berdebar dan
deg-degan yaitu Ny. R ternyata memiliki hipertensi namun beliau baru
mengetahuinya karena sebelumnya tidak pernah mengecek tekanan
darahnya. Upaya yang di lakukan untuk mengatasi berdebar dan deg-degan
Ny. R biasanya memakan ramuan herbal yaitu buah pace dan langsung
istirahat tiduran.
2. Riwayat Kesehatan Masa Lalu
a. Riwayat kecelakaan
Ny. R tidak pernah mengalami kecelakaan.
b. Riwayat dirawat di RS : Ny. R tidak pernah dirawat dirumah sakit
c. Riwayat pemakaian Obat : Ny. R tidak mempunyai riwayat pemakaian
obat
3. Pengkajian/ Pemeriksaan Fisik (Observasi, pengukuran, auskultasi, perkusi
dan palpasi)
a. Keadaan umum (TTV) :
Hari /Tanggal HasilPemeriksaan Pengkajian
subjective
Kamis TD: 180/100 mmHg sering
o
13/04/2017 Suhu : 36,7 c berdebar,deg-
Nadi : 88x/menit degan
RR : 22x/menit

b. Rambut : Rambut beruban, mudah rontok kulit kepala bersih tidak


ada lesi
c. Mata : Penglihatan menurun, , konjungtiva tidak anemi terdapat bercak
putih pada kedua mata (katarak),tidak ikterik
d. Telinga : sedikit kotor, terdapat sedikit serumen, terjadi penurunan
pendengaran.
e. Mulut, gigi, dan bibir : terdapat 5 gigi yang tanggal dan rapuh, seperti
gigi seri dan gigi graham, mukosa bibir kering.
f. Dada : simetris, tidak ada benjolan, tidak ada suara jantung tambahan,
pergerakan dinding dada simetris
g. Abdomen : datar, terdengar bising usus 9x/menit , timpani, tidak teraba
massa.
h. Kulit : keriput,tampak kering, tidak elatis dan turgor kulit < 2 detik
i. Ekstremitas atas : tidak ada lesi, capilary refill time < 2 tidak ada udema,
kuku pendek kekuatan otot 4
j. Ekstremitas bawah : mampu menggerakkan kaki secara maksimal, tidak
ada udema, kuku pendek kekuatan otot 4

D. Hasil Pengkajian Khusus


a. Masalah Kesehatan Kronis
No Keluhan Kesehatan atau Selalu (3) Sering (2) Jarang (1) T.Pernah
Gejala yang diarasakan (0)
Klien dalam Waktu 3
bulan terakhit berkaiatan
dg Fungsi-fungsi
A Fungsi penglihatan √
1. Penglihatan kabur
2. Mata berair √
3. Nyeri pada mata √
B Fungsi pendengaran √
4. Pendengaran berkurang
5. Telinga berdenging √
C Fungsi paru (pernapasan) √
6. Batuk lama disertai
keringat malam
7. Sesak nafas √
8. Berdahak/sputum √
D Fungsi jantung √
9. Jantung berdebar-debar
10. Cepat lelah √
11. Nyeri dada √
E Fungsi pencernaan √
12. Mual/muntah
13. Nyeri ulu hati √
14. Makanan dan minuman √
banyak (berlebih)
15. Perubahan kebiasaan √
buang air besar
(mencret / sembelit)
F Fungsi pergerakan √
16. Nyeri kaki saat berjalan
17. Nyeri pinggang atau √
tulang belakang
18. Nyeri persendian/ √
bengkak
G Fungsi Pergerakan √
19. Lumpuh/ kelemahan
pada kaki atau tulang
20. Kehilangan rasa √
21. Gemeteran / tremor √
22. Nyeri/ pegal pada √
daerah tengkuk
H Fungsi saluran perkemihan √
23. Buang air kecil banyak
24. Sering buang air kecil √
pada malam hari
25. Tidak mampu √
mengontrol
pengeluaran air kemih
(mengompol)

2 1 11 11
JUMLAH 6 2 11 11

Analisa hasil:
Skore : ≤ 25 :Tidak ada masalah kesehatan kronis b.d masalah kesehatan
kronis ringan
Skore:26-50 : masalah kesehatan kronis sedang
Skore : ≥ 51 : masalah kesehatan kronis berat

Dari pengkajian: Ny R /penerima manfaat mengalami masalah kesehatan


kronis sedang.

b. Status Psikologis ( Skala depresi): tidak mengalami depresi


c. Dukungan Keluarga : selalu ada dukungan didalam keluarga
E. Lingkungan Tempat Tinggal
1. Kebersihan dan Kerapihan ruangan : ruanagn cukup rapi dan bersih
2. Penerangan : redup-redup
3. Sirkulasi Udara : siklus udara agak pengap dan kurang ventilasi.
4. Keadaan Kamar Mandi/ WC : kamar mandi dan WC selalu bersih karena
setiap hari dibersihkan , tidak ada ventilasi, tidak ada pengaman untuk lansia
dan lampu cukup baik
5. Pembuangan Air Kotor : pembuangan air kotor disalurkan kesaluran air
(got)
6. Sumber Air Minum : sumber air minum dari sumur artetis.
7. Pembuangan Sampah : di tumpuk kemudian diangkut oleh truk sampah
8. Sumber Pencemaran : tidakada
9. Penataan Halaman ( kalau ada) : cukup rapi dan bersih
10. Privasi : tidak ada
11. Risiko Injuri : ada yaitu resiko jatuh

PENGKAJIAN POSISI DAN KESEIMBANGAN BERG BALANCE SCALE


1. Berdiri tanpa bantuan dengan mata tertutup.
Ny. R dapat berdiri selama 10 detik dengan bantuan, dengan begitu Ny. R
mendapat skor 3.
2. Berdiri tanpa bantuan kedua kaki rapat.
Ny. R mampu berdiri dengan kaki rapat selama 1 menit tanpa bantuan.
Dengan begitu Ny. R mendapat skor 4.
3. Duduk tanpa sokongan punggung, kaki berpijak sebagai tumpuan di lantai
Ny. R mampu duduk dengan baik selama 2 menit tanpa sokongan punggung,
kaki berpijak sebagai tumpuan di lantai. Dengan begitu Ny. R mendapat skor
4.
4. Berdiri ke duduk
Ny. R mampu duduk dengan bantuan tangan penuh. Dengan begitu Ny. R
mendapat skor 3.
5. Duduk ke berdiri
Ny. R untuk berdiri namun menggunakan tangan. Dengan begitu Ny. R
mendapatkan skor 3
6. Berdiri tanpa bantuan
Ny. R mampu berdiri dengan baik selama 2 menit tanpa bantuan. Dengan
begitu Ny. R mendapatkan skor 4.
7. Berpindah.
Ny. R mampu berpindah dengan bantuan tangan minimal. Dengan begitu
Ny. R mendapat skor 4.
8. Meraih ke depan dengan tangan merentang ke depan sambil bediri
Ny. R mampu meraih ke depan dengan baik sepanjang 15 cm (10 inci).
Dengan begitu Ny. R mendapatkan skor 3
Interpretasi :
21 - 28 = risiko jatuh rendah
11 – 20 = risiko jatuh menengah
0 – 11 = risiko jatuh tinggi
Dari pengkajian, Ny N mampu melakukan aktifitas namun dengan
memiliki resiko jatuh rendah

BARTHEL INDEKS
No Kriteria Skor Nilai
1. Makan 0 = Tidak mampu 2
1 = Butuh bantuan
memotong,mengoles
mentega,dll
2 = Mandiri
2. Mandi 0 = Teregantung orang lain 1
1 = Mandiri
3. Perawatan diri 0 = Membutuhkan bantuan 1
orang lain
1 = Mandiri dalam
perawatan muka, rambut,
gigi, dan bercukur
4. Berpakaian 0 = Tergantung orang lain 2
1 = Sebagian dibantu (misal
mengancing baju)
2 = Mandiri
5. Buang air kecil 0 = Inkontinensia atau pakai 2
kateter dan tidak terkontrol
1 = Kadang inkontinensia
(maks, 1x24 jam)
2 = Kontinensia teratur
(teraturuntuk lebih dari 7
hari)
6. Penggunaan toilet 0 = Tergantung bantuan 2
orang lain
1 = Membutuhkan bantuan,
tapi dapat melakukan
beberapa hal sendiri
2 = Mandiri
7. Buang air besar 0 = Inkotinensia (tidak 2
teratur atau perlu enema)
1 = Kadang inkotinensia
(sesekali seminggu)
2 = Kontinensia (teratur)
8. Transfer 0 = Tidak mampu 3
1 = Butuh bantuan untuk
bisa duduk (2 orang)
3 = Mandiri
9. Mobilisasi 0 = Immobile (tidak 3
mampu)
1 = Menggunakan kursi
roda
2 = Berjalan dengan
bantuan satu orang
3 = Mandiri (meskipun
menggunakan alat bantu
seperti tongkat)
10. Naik turun tangga 0 = Tidak mampu 2
1 = Membutuhkan bantuan
(alat bantuan)
2 = Mandiri
Total 20
Penilaian : Total nilai yang diperoleh adalah 95
0 – 4 : ketergantungan total
5 – 8 : ketergantungan berat
9 – 11 : ketergantungan berat
12 – 19 : ketergantungan ringan
20 : mandiri
Dari pengkajian, Ny R masih dapat melakukan aktivitasnya secara
mandiri.

Fungsi Kognitif MMSE

No Item Pertanyaan Benar Salah


1 Jam berapa sekarang? √
Jawab : 5 sore
2 Tahun berapa sekarang? √
Jawab : 2017
3 Kapan Ibu lahir? √
Jawab: 1962
4 Berapa Umur Ibu sekarang? √
Jawab : 55
5 Dimana alamat ibu sekarang? √
Jawab : Jurang blimbing
6 Berapa jumlah anggota keluarga yang tinggal bersama √
Ibu?
Jawab : 4
7 Siapa nama anggota keluarga yang tinggal bersama √
Bapak.Ibu?
Jawab : Tn.H , Ny.E
8 Tahun berapa Hari Kemerdekaan Republik Indonesia? √
Jawab : 1945
9 Siapa Nama Presiden Rebuplik Indonesia? √
Jawab : Pak Jokowi
10 Coba hitung terbalik dari angka 20 ke 1! √
Jawab:
20,19,18,17,16,15,14,13,12,11,10,9,,8,7,6,5,4,3,2,1
Analisa Hasil
Skore Benar 8-10 : Tidak ada gangguan
Skore Benar 0-7 : Ada gangguan
Dari pengkajian, Ny.R didapatkan skore yang benar 8 soal interpretasi
hasilnya termasuka tidak ada gangguan dalam pengetahuan kognitifnya.

Inventaris Depresi Beck (IDB)


Skore Uraian
A. Kesedihan
3 Saya sangat sedih/tidak bahagia dimana saya tak dapat menghadapinya
2 Saya galau/sedih sepanjang waktu dan saya tidak dapat keluar darinya
1 Saya merasa sedih/galau
0 Saya tidak merasa sedih
B. Pesimisme
3 Saya merasa bahwa masa depan adalah sia – sia dan sesuatu tidak dapat
membaik
2 Saya merasa tidak mempunyai apa – apa untuk memandang kedepan
1 Saya merasa berkecil hati mengenai masa depan
0 Saya tidak begitu pesimis atau kecil hati tentang masa depan
C. Rasa Kegagalan
3 Saya merasa benar – benar gagal sebagai orang tua (suami/istri)
2 Bila melihat kehidupan kebelakang, semua yang dapat saya lihat hanya
kegagalan
1 Saya merasa telah gagal melebihi orang pada umumnya
0 Saya tidak merasa gagal
D. Ketidakpuasan
3 Saya tidak puas dengan segalanya
2 Saya tidak lagi mendapat kepuasan dari apapun
1 Saya tidak menyukai cara yang saya gunakan
0 Saya tidak merasa tidak puas
E. Rasa Bersalah
3 Saya merasa seolah – olah sangat buruk atau tidak berharga
2 Saya merasa sangat bersalah
1 Saya merasa buruk/tidak berharga sebagai bagian dari waktu yang baik
0 Saya tidak merasa benar – benar bersalah
F. Tidak Menyukai Diri Sendiri
3 Saya benci diri saya sendiri
2 Saya muak dengan diri saya sendiri
1 Saya tidak suka dengan diri saya sendiri
0 Saya tidak merasa kecewa dengan diri sendiri
G. Membahayakan Diri Sendiri
3 Saya akan membunuh diri saya sendiri jika saya mempunyai
kesempatan
2 Saya mempunyai rencana pasti tentang tujuan bunuh diri
1 Saya merasa lebih baik mati
0 Saya tidak mempunyai pikiran – pikiran mengenai membahayakan
diri sendiri
H. Menarik Diri dari Sosial
3 Saya telah kehilangan semua minat saya pada orang lain dan tidak
peduli pada mereka semuanya
2 Saya telah kehilangan semua minat saya pada orang lain dan
mempunyai sedikit perasaan pada mereka
1 Saya kurang berminat pada orang lain dari pada sebelumnya
0 Saya tidak kehilangan minat pada orang lain
I. Keragu – raguan
3 Saya tidak dapat membuat keputusan sama sekali
2 Saya mempunyai banyak kesulitan dalam membuat keputusan
1 Saya berusaha mengambil keputusan
0 Saya membuat keputusan dengan baik
J. Perubahan Gambaran Diri
3 Saya merasa bahwa saya jelek atau tampak menjijikkan
2 Saya merasa bahwa ada perubahan – perubahan yang permanen dalam
penampilan saya dan ini membuat saya tidak menarik
1 Saya khawatir bahwa saya tampak tua atau tidak menarik
0 Saya tidak merasa bahwa saya tampak lebih buruk dari pada
sebelumnya
K. Kesulitan Kerja
3 Saya tidak melakukan pekerjaan sama sekali
2 Saya telah mendorong diri saya sendiri dengan keras untuk melakukan
sesuatu
1 Saya memerlukan upaya tambahan untuk mulai melakukan sesuatu
0 Saya dapat bekerja kira – kira sebaik sebelumnya
L. Keletihan
3 Saya sangat lelah untuk melakukan sesuatu
2 Saya merasa lelah untuk melakukan sesuatu
1 Saya merasa lelah dari yang biasanya
0 Saya tidak merasa lebih lelah dari biasanya
M. Anoreksia
3 Saya tidak lagi mempunyai nafsu makan sama sekali
2 Nafsu makan saya sangat memburuk sekarang
1 Nafsu makan saya tidak sebaik sebelumnya
0 Nafsu makan saya tidak buruk dari yang biasanya
Dari Beck AT, Beck RW : Screening depressed patients in family practice (1972)

Analisahasil
0–4 Depresi tidak ada atau minimal
5–7 Depresi ringan
8 – 15 Depresi sedang
16 > Depresi berat

Dari hasil pengkajian Ny. R didapatkan hasil skore 3 interpretasi


hasilnya yaitu termasuk kategori depresi tidak ada/minimal

Status Psikologis Skala Depresi Geriatrik Yesavage


No Apakah Bapak/Ibu dalam satu minggu terakhir Jawaban

1 Merasa puas dengan kehidupan yang dijalani? Ya


2 Banyak meninggalkan kesenangan/minat dan aktivitas anda? Tidak
3 Merasa bahwa kehidupan anda hampa? Tidak
4 Sering merasa bosan? Tidak
5 Penuh pengharapan akan masa depan? Tidak
6 Mempunyai semangat yang baik setiap waktu? Ya
7 Diganggu oleh pikiran-pikiran yang tidak dapat diungkapkan? Tidak
8 Merasa bahagia di sebagian besar waktu? Ya
9 Merasa takut sesuatu akan terjadi pada anda? Ya
10 Sering kali merasa tidak berdaya? Tidak
11 Sering merasa gelisah atau gugup? Tidak
12 Memilih tinggal dirumah daripada pergi melakukan sesuatu Tidak
yang bermanfaat?
13 Seringkali merasa khawatir akan masa depan? Tidak
14 Merasa mempunyai lebih banyak masalah dengan daya ingat Tidak
dibandingkan orang lain?
15 Berpikir bahwa hidup ini sangat menyenangkan sekarang? Ya
16 Sering kali merasa merana? Tidak
17 Merasa kurang bahagia? Tidak
18 Sangat khawatir terhadap masa lalu? Tidak
19 Merasakan bahwa hidup ini sangat menggairahkan? Ya
20 Merasa berat untuk memulai sesuatu yang baru? Tidak
21 Merasa dalam keadaan penuh semangat? Tidak
22 Berpikir bahwa keadaan anda tidak ada harapan? Tidak
23 Berpikir bahwa banyak orang yang lebih baik daripada anda? Ya
24 Sering kali menjadi kesal dengan hal yang sepele? Tidak
25 Sering kali merasa ingin menangis? Tidak
26 Merasa sulit untuk berkonsentrasi? Tidak
27 Menikmati tidur? Ya
28 Memilih menghindar dari perkumpulan sosial? Tidak
29 Mudah mengambil keputusan? Ya
30 Mempunyai pikiran yang jernih? Ya
Jumlah item yang terganggu 4

Analisa hasil:
Terganggu : Nilai 1
Normal : Nilai 0
Kategori :
6-15 : Depresi ringan sampai sedang
16-30 : Depresi berat
0-5 : Normal
Dari hasil pengkajian Ny.R didapatkan hasil skore 4 interpretasi hasilnya
yaitu termasuk kategori Normal.

Pengkajian MMSE
No Aspek Nilai Nilai Kriteria
kognitif maksim klien
al
1 Orientasi 5 5  Klien dapat menyebutkan dengan benar bahwa
sekarang tahun berapa, musim apa, bulan apa,
tanggal berapa dan hari apa.
 Jawaban klien : 2017,mangsa ketiga, tanggal
13,kamis,April.
5 2  Klien mampu menjawab pertanyaan ketika ditanya
sekarang tinggal bersama siapa dan di kota mana?
 Jawaban klien : Kulo tinggal kalih anak kulo,
wonten jurang blimbing.
2 Orientasi 3 3  Klien dapat menyebutkan 3 nama objek yang di
registrasi tunjuk oleh perawat yaitu : korden, lampu dan
kursi.
3 Perhatian 5 5  Klien dapat menghitung mulai dari 100 kemudian
dan dikurangi 7
kalkulasi
4 Mengingat 3 3  Klien dapat menyebutkan kembali objek yang ada
pada poin 2 yaitu , kursi, meja dan buku
5 Bahasa 9 8  Klien dapat menjawab benda yang ditunjuk oleh
perawat seperti pulpen, buku dan kursi. (2)
 Perawat meminta klien untuk mengulangi kata
berikut: tak ada jika, dan, atau, tetapi. Kemudian
klien bisa menyebutkan semuanya (1)
 Klien dapat mengikuti perintah perawat dengan
mengambil kertas menggunkan tangan kanan, dan
melipatnya menjadi dua dan letakan dilantai (3)
 Pasien dapat membaca dan dapat melakukan
perintah sesuai yang diberikan perawat. (1)
 kemudian mengambil kertas dan menulis kata saya
mau tidur (1)
 Klien dapat melakukan instruksikan untuk menulis
sesuai keinginan (1)
 Klien tidak bias menggambar segi lima (0)
Analisahasil :
27 – 30 : Normal
21-26 : Normal
10-20 : Dimensia sedang
< 10 : Dimensia berat
Dari hasil pengkajian Ny.R didapatkan hasil skore 27 diinterpretasikan
hasilnya normal.

B. ANALISA DATA
No. Data Fokus Masalah Penyebab
1. DS : Kurang keterbatasan
- Ny. R mengatakan sering meraskan pengetahuan kognitif dan
deg-degan berdebar gampang lelah. mengenai kurangnya
- Ny. R mengatakan tidak ada anggota hipertensi; informasi
keluarga yang mengalami hipertensi pengelolaan diit
- Ny. R mengatakan belum memahami hipertensi pada
masalah hipertensi khususnya Ny. R
pengaturan makannya
- Ny. R mengatakan tidak
mengkonsumsi obat untuk hipertensi
DO :
Dilakukan pengukuran tekanan darah
mendapatkan hasil 180/100 mmHg.
Nadi : 88 x/menit
Suhu : 36,7ºC
RR : 22 x/menit
2. DS : Gangguan pola Psikologis : usia
Ny. R mengatakan sulit tidur malam tidur tua
Ny. R mengatakan tidur malam ± 5 jam
DO :
Ny. R tidak pernah tidur siang karena
bekerja
Ny. R tampak lelah setelah bekerja dan
tampak kantung mata
Ny. R tidur setelah sholat magrib/setelah
pulang kerja

C. DIAGNOSA KEPERAWATAN
1. Kurang pengetahuan mengenai hipertensi; pengelolaan diit hipertensi
berhubungan dengan keterbatasan kognitif dan kurangnya informasi
2. Gangguan pola tidur berhubungan dengan Psikologis : usia tua.
.
D. RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN

Diagnosa Tujuan Kriteria Evaluasi


No. Intervensi
Keperawatan TIU TIK Kriteria Standar
1, Kurang Setelah Setelah dilakukan - Hipertensi yaitu - Ukur tekanan
pengetahuan dilakukan tindakan Tekanan darah darah keluarga
mengenai tindakan keperawatan meningkat melebihi khusunya Ny. R
hipertensi; keperawatan 1 x selama 2 x 45 140/90 mmHg - Kaji pengetahuan
pengelolaan diit 45 menit, menit, keluarga - 3 dari 6 penyebab keluarga tentang
hipertensi selama 1 kali mampu : hipertensi : Kegemukan, hipertensi
berhubungan pertemuan 1. Mengkaji Respon keturunan , jenis - Diskusikan
dengan pengetahuan pengetahuan verbal kelamin, pola makan, bersama keluarga
keterbatasan keluarga klien, dengan : gaya hidup kurang tentang
kognitif dan mengenai - Menjelaskan sehat, dan stress. pengertian,
kurangnya pengelolaan diit kembali - 3 dari 7 tanda dan gejala penyebab, tanda
informasi hipertensi pengertian, dari hipertensi: Sakit gejala, dan
meningkat penyebab, kepala, rasa berat di komplikasi
tanda gejala tengkuk, keletihan, - Jelaskan kepada
dan telinga berdengung, keluarga
komplikasi sulit tidur, mudah mengenai
dari marah, mual dan muntah pengelolaan diit
hipertensi - Komplikasi hipertensi hipertensi
- Menjelaskan yaitu : stroke, penyakit - Bantu identifikasi
kembali cara jantung dan penyakit keluarga
pengelolaan ginjal. mengenai diit
diit - Diit hipertensi dengan rendah garam
hipertensi rendah garam (tidak yang sesuai
lebih dari 1 sdt), rendah dengan kondisi
kolesterol (batasi jeroan, klien
minyak kelapa, kerang), - Beri kesempatan
tinggi serat (agar-agar, keluarga untuk
pepaya, jeruk ) dan bertanya
rendah kalori (kue - Minta keluarga
manis, junk food. mengulang
Dengan prinsip makan penjelasan yang
makanan beraneka telah diberikan
ragam dengan gizi - Beri pujian atas
seimbang, jenis perilaku yang
makanan di sesuaikan, dilakukan
dan olahraga teratur
2. Mengambil Respon Keluarga menyatakan - Jelaskan kepada
keputusan untuk verbal keputusannya dalam keluarga tindakan
menentukan diit menentukan diit Ny. R yang harus
hipertensi untuk mengatasi masalah dilakukan ketika
pada Ny.R tekanan darah Ny.
R meningkat yang
ditandai dengan
sakit kepala dan
sakit pada tengkuk
- Bimbing dan
motivasi keluarga
untuk mengambil
keputusan
- Beri pujian atas
keputusan yang
diambil
3. Meredemonstras Respon Keluarga dapat Jelaskan pada
kan pembuatan verbal dan meredemonstrasikan keluarga tindakan
jus tomat Psikomotor pembuatan jus tomat yang dapat
dilakukan dirumah
untuk menurunkan
tekanan darah Ny.R:
- Membatasi
asupan garam
- Mendemonstrasi
kan cara
mengkonsumsi
tomat dengan
cara diparut/
dijus untuk
menurunkan
tekanan darah.
2. Gangguan pola Setelah Setelah dilakukan Respon - Untuk mengetahui - Determinasi efek-
tidur berhubungan dilakukan tindakan Verbal dan apakah ada pengaruh efek medikasi
dengan Psikologis tindakan keperawatan psikomotor obat dalam gangguan terhadap pola
: usia tua keperawatan 1 x selama 1 x 45 tidur tidur
45 menit, menit, keluarga - Agar klien mengetahui - Jelaskan
gangguan pola mampu gangguan pentingnya tidur pentingnya tidur
tidur pasien
pola tidur pasien - Agar klien dapat tidur yang adekuat
teratasi teratasi dengan - Agar kelayan mudah - Fasilitasi untuk
kriteria hasil : istirahat mempertahankan
Jumlah jam tidur - Untuk membuat klien aktivitas sebelum
dalam batas normal bisa tidur nyenyak tidur (mengaji)
Pola tidur,kualitas - Ciptakan
dalam batas normal lingkungan yang
Perasaan fresh nyaman
sesudah - Kolaburasi
tidur/istirahat pemberian obat
Mampu tidur jika
mengidentifikasi diperlukan
hal-hal yang - Minum susu
meningkatkan tidur hangat
- Mendengarkan
musik dengan
alunan yang pelan
dan ritme yang
soft
E. IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

No. Hari,Tgl/Jam Diagnosa Keperawatan Implementasi Evaluasi TTD


1. Jumat, 30 Kurang pengetahuan - Mengkaji pengetahuan keluarga S :
Maret 2017, mengenai hipertensi; tentang hipertensi - Ny.R mengatakan mengerti
Pukul 10.00 pengelolaan diit - Mendiskusikan bersama tentang tekanan darah tinggi
WIB hipertensi berhubungan keluarga tentang pengertian, dan pengelolaan diit
dengan keterbatasan penyebab, tanda gejala, dan hipertensi setelah dilakukan
kognitif dan kurangnya komplikasi penjelasan
informasi - Menjelaskan kepada keluarga - Ny.R mengatakan boleh
mengenai pengelolaan diit mengkonsumsi garam ½ sdt/
hipertensi hari dan memodifikasi
- Membantu mengindentifikasi lingkungan dengan
kan diit rendah garam yang menghindari makanan asin
sesuai dengan kondisi Ny. R secara berlebih.
- Menjelaskan kepada keluarga - Ny.R mengatakan harus
tindakan yang harus dilakukan menghindari gorengan dan
ketika tekanan darah Ny. R istirahat yang cukup dan
meningkat yang ditandai dengan memperbanyak makan buah
sakit kepala dan sakit pada buahan.
tengkuk O:
- Membimbing dan memotivasi - Ny.R tampak kooperatif
keluarga untuk mengambil - Respon Ny.R baik dan
keputusan. memberikan feed back yang
- Menjelaskan pada keluarga baik ketika dilakukan
tindakan yang dapat dilakukan penyuluhan
dirumah untuk menurunkan - Ny. R bersedia untuk
tekanan darah Ny. R: mematuhi diit hipertensi
- Membatasi asupan garam dan yang sesuai dengan kondisi
mengurangi penyedap rasa Ny. R
- Mengajarkan keluarga
membuat jus tomat A:
- Memberi kesempatan keluarga Masalah teratasi sebagian
untuk bertanya
- Meminta keluarga mengulang P :
penjelasan yang telah diberikan Lanjutkan intervensi :
- Memberi pujian atas perilaku - Pantau TTV keluarga
yang telah dilakukan khususnya pada Ny. R
- Pantau kepatuhan diit pada
Ny. R

2. Jumat, 30 Gangguan pola tidur - Mendeterminasi efek-efek S :


Maret 2017, berhubungan dengan medikasi terhadap pola tidur - Keluarga mengatakan sudah
Pukul 10.00 Psikologis : usia tua - Menjelaskan pentingnya tidur mencoba membersihkan
WIB yang adekuat lantai dengan menghindari
- Memfasilitasi untuk lantai yang licin.
mempertahankan aktivitas - Kelurga sudah
mengupayakan untuk
sebelum tidur (mengaji)
menggunakan bed yang
- Menciptakan lingkungan yang
rendah.
nyaman - Keluarga mengatakan klien
- Menganjurkan minum susu dalam melakukan aktivitas
hangat sehari-hari tidak suka
- Menganjurkan mendengarkan dibantu dalam kata lain
musik dengan alunan yang pelan klien lebih suka melakukan
dan ritme yang soft segala sesuatu secara
mandiri.
O
- Lantai rumah tidak licin
- Posisi bed klien rendah
- Dalam melakukan aktivitas
sehari-hari klien tidak suka
di tuntun dan lebih suka
melakukan aktivitas secara
mandiri.
A : Masalah teratasi
P : Pertahankan intervensi
Jumat, 24 - Menanam Obat keluarga S:
Maret 2017 yaitu tanaman jeruk purut Keluarga mengatakan senang
atau dengan nama latin dan akan membantu dan
Cytrus X hystrix merupakan mendampingi Ny. N untuk
tumbuhan perdu yang menyirami tanaman tersebut
dimanfaatkan daun dan setiap harinya.
buahnya sebagai penyedap Keluarga dan Ny. N
makanan. menanyakan manfaat tanaman
- Mengajarkan klien Toga tersebut.
melakukan senam Otak untuk Ny. N mengatakan “niki rodo
mengurangi kepikunan angle ndo” yang artinya “ini
agak susak ndo”
O:
Keluarga membantu Ny. N
dalam proses penanaman toga
keluarga tampak kooperatif.
Ny N tampak antusias dan
bersemangat.
A: Masalah teratasi
P : Lanjutkan intervensi

Anda mungkin juga menyukai