Anda di halaman 1dari 1

Judul jurnal

Valsalva maneuver techniques for supraventricular tachycardias: Which and how?

Penulis
Salih Ekinci, Gökçe Akgül, Eda Arş, Alp Aydin, Ekrem Musalar and Can Aktaş

Tujuan
Untuk mengetahui dari 4 teknik valsavah manuver mana yang lebih baik

Hasil
Peneliti melakukan penelitian berulang-ulang di IGD Rumah Sakit Universitas KOÇ di Istanbul.97 relawan berpartisipasi dengan Setiap pasien
di lakukan 4 teknik valsava manuver yaitu dengan tekanan 40 mmHg dengan waktu 10 s (terlentang), dengan tekanan 40 mmHg dengan
waktu 15 s (terlentang), dengan tekanan 50 mmHg dengan waktu 10 s (terlentang), dan dengan tekanan 50 mmHg dengan waktu 15 s
(terlentang).
Dari hasil penelitian ini di dapatkan hasil bahwa setiap teknik yang di lakukan tidak berbeda jauh hal ini mengakibatkan bahwa setiap teknik
yang di lakukan memiliki hasil yang sama untuk menurunkan SVT

Anda mungkin juga menyukai