Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN HALMAHERA BARAT

DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 9 HALMAHERA BARAT

UJIAN SEMESTER GANJIL

Mata pelajaran : Pendidikan Agama Kristen


Kelas / semester : IX/ I
Tahun pelajaran : 2016/ 2017

I. Berilah tanda ( X ) pada huruf a, b , c atau d yang diangkap benar!

1. Menurut Bilangan 11 : 11, apa artinya tanggung jawab ?..


a. Beban
b. Tugas
c. Pilihan
d. Perintah
2. Tanggung jawab berarti Tugas dinyatakan dalam?..
a. Bilangan 11 : 14
b. Bilangan 11 : 10
c. Bilangan 11 : 12
d. Bilangan 11 : 13
3. Apakah makna dari kewajiban,tugas,atau beban yang harus ditanggung jawab dalam terang dan
bimbingan Roh kudus?..
a. Tanggung Jawab manusia
b. Tanggung jawab dari Allah
c. Tanggung jawab Kristiani
d. Tanggung jawab yang sempurna
4. Dalam menjalankan tantangan dan godaan hidup, sikap tanggung jawab yang harus dilakukan
adalah....
a. Ditolak
b. Menerima
c. Dihadapi
d. Dibiarkan saja
5. Mengapa Tanggung Jawab bukanlah Pilihan?..
a. Karena ia diperintakan
b. Karena diajarkan dalam Alkitab
c. Karena secara langsung sudah melekat pada manusia
d. Karena manusia adalah mahkluk yang Paling sempurna
6. Apa yang penting dalam kita menjalani kehidupan ini ?..
a. Memahami dan menerima keberadaan diri
b. Menjalani hidup dengan baik
c. Menjaga tanggung jawab diri
d. Melupakan peristiwa masa lalu.
7. Jika kita memandang diriku, Tidak alasan baginya untuk membenci dan merendahkan diriku sendiri
melainkan menghargai; yang perlu kita lakukan adalah....
a. Bersyukur Kepada Allah
b. Berbuat baik
c. Mematuhi perintahnya
d. Semua benar
8. Apa yang dapat diperoleh dari memahami dan menerima diri?..
a. Mengembangkan kekuatan
b. Berdamai dengan kelemahan
c. Memperoleh kekuatan
d. A dan B benar
9. Rasa syukur kepada Tuhan, termaksud aspek apa dalam hidup manusia?..
a. Aspek sosial
b. Aspek mental
c. Aspek Spiritual
d. Aspek jesmani
10. Hal yang tidak termaksud dalam aspek mental dalam hidup manusia adalah?..
a. Kasih sayang
b. Gerakan badan
c. Kedewasaan emosi
d. Rasa aman
11. Hal yang termaksud dalam aspek kecerdasan manusia adalah?..
a. Intelektual
b. Emosional
c. Spiritual
d. Jesmani
12. Apa yang dapat dipakai untuk meningkatkan kecerdasan spiritual dalam diri manusia?..
a. Doa
b. Kasih sayang
c. Papan
d. Adat istiadat
13. Untuk mengetahui berdoa secara benar yang merupakan Contoh terdapat dalam....
a. Matius 6 : 9 -13
b. Matius 7 : 9 – 13
c. Matius 8 : 9 – 13
d. Matius 9 : 9 – 13
14. Kecerdasan Intelektual dapat dikembangkan dengan?...
a. Tekun berdoa
b. Tekun belajar
c. Giat bekerja
d. Semua salah
15. Apa yang diajarkan Amsal 17 : 17 ?...
a. Persahabatan
b. Kesukaran
c. Mengasihi
d. Kekuatan
16. Apa yang harus ada dalam persehabatan Kristiani?...
a. Kekuatan
b. Mukjizat
c. Berkat
d. Kasih
17. Salah satu Tips untuk menegur sahabat ialah..
a. Mendoakan
b. Memerahi
c. Mendiami
d. Menulis surat
18. Satu Kata yang keluar memasuki waktu yang belum dipenuhi ialah...
a. Perinta
b. Nasihat
c. Kewajiban
d. Janji
19. Terhadap teman dekat yang membawa pengaruh buruk, bagi kita harus ....
a. Tegas menolak
b. Diam saja
c. Menjauhi
d. Meninggalkannya
20. Kita meneladani sikap Abraham terhadap Lot, kerena itu jika bersilisian pendapat dengan teman
sekelas, sikap kita yang benar adalah ....
a. Menyelesaikan dengan kekerasan
b. Memaksadengan kehendak kita
c. Mengalah saja
d. Memusyawarakan

II. Isilah titik-titik dibawa ini dengan jawaban tepat dan benar!
1. Sebutkan arti tanggung Jawab dalam bahasa indonesia !..
2. Sebutkan 3 aspek kecerdasan manusia !..
3. Sebutkan Ciri-ciri Sahabat Sejati !
4. Apa Wujud janji Allah dalam perjanjian baru? Jelaskan
5. Berilah 3 Contoh Akibat pergaulan Yang tidak Baik!.

SELAMAT BEKERJA

Anda mungkin juga menyukai