Anda di halaman 1dari 69

DED.

Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

KATA PENGANTAR

Dalam rangka pelaksanaan pekerjaan DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas


Cirebon, maka bersama ini kami sampaikan Laporan Hidrologi sebagai salah satu laporan
pendukung dari pekerjaan tersebut. Laporan hidrologi ini berisikan mengenai perhitungan
untuk mencari debit banjir yang dimana nantinya akan digunakan sebagai acuan dalam
perencanaan drainase.

Harapan kami semoga laporan ini dapat bermanfaat dan memenuhi sasarannya. Kepada
semua pihak yang telah membantu terlaksananya pekerjaan ini kami ucapkan terima kasih.

Bandung, 2016

Ketua Tim

Laporan Hidrologi dan Hidrolika i


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ................................................................................................................ i

DAFTAR ISI ............................................................................................................................ii

DAFTAR TABEL ..................................................................................................................... iv

DAFTAR GAMBAR ................................................................................................................ vi

BAB I PENDAHULUAN ....................................................................................................... I-1

1.1. LATAR BELAKANG ................................................................................................... I-1

1.2. MAKSUD DAN TUJUAN............................................................................................ I-1

1.3. SASARAN PEKERJAAN............................................................................................. I-1

1.4. LOKASI PEKERJAAN................................................................................................. I-2

BAB II METODOLOGI PEKERJAAN ................................................................................ II-1

2.1. METODE PEKERJAAN HIDROLOGI ...................................................................... II-1

2.1.1.Pengumpulan Data............................................................................................... II-2

2.1.2.Analisa Curah Hujan Rata-Rata Daerah .............................................................. II-2

2.1.3.Analisa Frekuensi Curah Hujan Rencana ............................................................ II-2

2.1.3.1. Parameter Statistik ........................................................................................... II-3

2.1.3.2. Pemilihan Jenis Sebaran .................................................................................. II-5

2.1.3.3. Uji Kecocokkan Sebaran ............................................................................... II-10

2.1.3.4. Analisis Intensitas Curah Hujan Rencana ..................................................... II-14

2.1.3.5. Analisa Debit Banjir Rencana (Metode Rasional) ........................................ II-14

2.2. METODE ANALISA HIDROLIKA .......................................................................... II-18

2.2.1.Kecepatan Aliran ............................................................................................... II-22

2.2.2.Penampang Lintang Saluran .............................................................................. II-24

2.2.3.Tinggi Jagaan..................................................................................................... II-25

2.2.4.Debit Saluran dalam Perencanaan Drainase ...................................................... II-26

BAB III PERHITUNGAN ANALISA HIDROLOGI ......................................................... III-1

Laporan Hidrologi dan Hidrolika ii


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

3.1. TINJAUAN UMUM .................................................................................................. III-1

3.2. ANALISA HIDROLOGI ........................................................................................... III-1

3.2.1.Data Curah Hujan .............................................................................................. III-1

3.2.2.Analisis Curah Hujan Maksimum Harian Rata – Rata Daerah ......................... III-2

3.2.3.Analisis Frekuensi Curah Hujan Rencana ......................................................... III-2

3.2.3.1.Parameter Statistik .......................................................................................... III-4

3.2.3.2.ParameterS tatistik Logaritma ........................................................................ III-5

3.2.3.3.Uji Chi Kuadrat/ Chi – Square ....................................................................... III-7

3.2.3.4.Uji Smirnov Kolmogorof ............................................................................. III-10

3.2.4.Perhitungan Waktu Konsentrasi ...................................................................... III-14

3.2.5.Intensitas Curah Hujan .................................................................................... III-23

3.2.6.Analisa Debit Banjir ........................................................................................ III-24

3.2.7.Analisa Hidrolika............................................................................................. III-26

BAB IV KESIMPULAN ..................................................................................................... IV-1

4.1. KESIMPULAN .......................................................................................................... IV-1

Laporan Hidrologi dan Hidrolika iii


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

DAFTAR TABEL

Tabel 2. 1. Harga Reduced Variate pada Periode Ulang Hujan T tahun .......................... II-6

Tabel 2. 2. Hubungan Reduced Mean (Yn) dengan Jumlah Data (n) .............................. II-6

Tabel 2. 3. Hubungan Reducd Standard Deviaton (Sn) dengan Jumlah Data (n) ............ II-6

Tabel 2. 4. Nilai Variabel Reduksi Gauss ........................................................................ II-7

Tabel 2. 5. Faktor Frekuensi Kt untuk Distribusi Log Person Type III (G atau Cs Positif)
........................................................................................................................ II-9

Tabel 2. 6. Faktor Frekuensi Kt untuk Distribusi Log Person Type III (G atau Cs Negatif)
...................................................................................................................... II-10

Tabel 2. 7. Nilai Kritis untuk Distribusi Chi-Kuadrat (Chi Square) .............................. II-12

Tabel 2. 8. Nilai ΔP Kritis Smirnov-Kolmogorof .......................................................... II-14

Tabel 2. 9. Kriteria desain hidrologi system drainase perkotaan ................................... II-15

Tabel 2. 10. Angka Kekasaran Permukaan Lahan ........................................................... II-17

Tabel 2. 11. Koefisien Limpasan untuk Metode Rasional ............................................... II-18

Tabel 2. 12. Periode Ulang Debit Rencana yang Direkomendasikan untuk Bangunan
Drainase Utama ............................................................................................ II-19

Tabel 2. 13. Kecepatan Aliran Air yang Diijinkan Berdasarkan Jenis Material .............. II-20

Tabel 2. 14. Hubungan Kemiringan Selokan Samping (i) dan Jenis Material ................. II-20

Tabel 2. 15. Hubungan Kondisi Permukaan dengan Koefisien Hambatan ...................... II-20

Tabel 2. 16. Hubungan Kondisi Permukaan Tanah dan Koefisien Pengaliran (C) .......... II-21

Tabel 2. 17. Kemiringan Saluran Memanjang (is) Berdasarkan Jenis Material ............... II-21

Tabel 2. 18. Kemiringan Saluran Berdasarkan Jenis Material ......................................... II-22

Tabel 2. 19. Koefisien Kekasaran Manning ..................................................................... II-24

Tabel 2. 20. Tinggi Jagaan untuk Saluran Drainase ......................................................... II-25

Tabel 3. 1. Data Curah Hujan Maksimum..................................................................... III-2

Tabel 3. 2. Rata-Rata Hujan Maksimum ........................................................................ III-2

Tabel 3. 3. Hasil Perhitungan Parameter Statistik .......................................................... III-4

Laporan Hidrologi dan Hidrolika iv


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 3. 4. Hasil Perhitugan Parameter Statistik Logaritma .......................................... III-5

Tabel 3. 5. Rekapitulasi Hasil Perhitungan Curah Hujan Rencana ................................ III-6

Tabel 3. 6. Rekapitulasi Jenis Uji Distribusi Curah Hujan Rencana .............................. III-6

Tabel 3. 7. Rekapitulasi Jenis Uji Distribusi Chi-Square ............................................... III-6

Tabel 3. 8. Rekapitulasi Jenis Uji Distribusi Smirnov-Kolmogorof ............................. III-6

Tabel 3. 9. Nilai Parameter Chi-Kuadrat Kritis XKritis2............................................... III-8

Tabel 3. 10. Uji Chi-Kuadrat Distribusi Probabilitas Gumbel ......................................... III-9

Tabel 3. 11. Uji Chi-Kuadrat Distribusi Probabilitas Normal .......................................... III-9

Tabel 3. 12. Uji Chi-Kuadrat Distribusi Probabilitas Log Normal .................................. III-9

Tabel 3. 13. Uji Chi-Kuadrat Distribusi Log Pearson Type III ........................................ III-9

Tabel 3. 14. Nilasi Kritis dari Smirnov-Kolmogorof ..................................................... III-11

Tabel 3. 15. Perhitungan Uji Smirnov-Kolmogorof Distribusi Probabilitasi Gumbel ... III-12

Tabel 3. 16. Perhitungan Uji Smirnov-Kolmogorof Distribusi Probabilitas Normal .... III-12

Tabel 3. 17. Perhitungan Uji Smirnov-Kolmogorof Distribusi Probabilitas Log Normal .......
.................................................................................................................... III-13

Tabel 3. 18. Perhitungan Uji Smirnov-Kolmogorof Distribusi Probabilitas Log Pearson


Type III ....................................................................................................... III-13

Tabel 3. 19. Koefisien Hambatan dan Limpasan ........................................................... III-14

Tabel 3. 20. Hasil Perhitungan tc (waktu konsentrasi)................................................... III-23

Tabel 3. 21. Hasil Perhitungan Intensitas Curah Hujan Metode Mononobe .................. III-24

Tabel 3. 22. Perhitungan Debit (Q) untuk Periode Ulang 5 Tahun ................................ III-25

Tabel 3. 23. Perhitungan Debit (Q) untuk Periode Ulang 10 Tahun .............................. III-25

Tabel 3. 24. Perhitungan Debit (Q) untuk Periode Ulang 25 Tahun .............................. III-26

Tabel 3. 25. Hasil Perhitungan Dimensi Saluran ........................................................... III-29

Laporan Hidrologi dan Hidrolika v


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. 1. Lokasi Pekerjaan ............................................................................................. I-2

Gambar 2. 1. Bagan Alir Perhitungan Hidrologi ................................................................. II-1

Gambar 2. 2. Koefisien Kurtosis .......................................................................................... II-4

Gambar 2. 3. Bagan Alir Analisa Hidrolika ....................................................................... II-22

Gambar 2. 4. Penampang Lintang Saluran (a. Persegi ; b. Trapesium; c. Segitiga) .......... II-24

Gambar 2. 5. Unsur-Unsur Geometris Tampang Lintang Saluran..................................... II-25

Laporan Hidrologi dan Hidrolika vi


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

BAB I PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG

Salah satu aspek terpenting dalam perencanaan jalan raya adalah melindungi jalan dari air
permukaan dan air tanah. Dengan kata lain drainase merupakan salah satu terpenting dalam
perencanaan pekerjaan jalan dan juga merupakan salah satu fasilitas dasar yang dirancang
sebagai system guna memenuhi kebutuhan masyarakat dan merupakan komponen penting
dalam perencanaan kota (perencanaan infrastruktur khususnya seperti perencanaan jalan
raya).

Dalam perencanaan pekerjaan jalan genangan air dipermukaan jalan dapat meperlambat
kendaraan dan memeberikan andil terjadinya kecelakaan akibat terganggunya pandangan
oleh cipratan dan semprotan air. Jika air memasuki struktur jalan, perkerasan dan tanah dasar
subgrade menjadi lemah, dan hal ini akan menyebabkan konstruksi jalan lebih peka terhadap
kerusakan akibat lalu lintas. Air juga berpengaruh kurang baik pada bahu jalan lereng,
saluran dan bagian lain dari jalan.

Oleh karena itu dibutuhkan adanya perencanaan drainase yang diharapkan pada kegiatan ini
dapat berhasil tepat guna, ekonomis, serta efisien.

1.2. MAKSUD DAN TUJUAN

Maksud dari pekerjaan ini adalah penyusunan perencanaan drainase di daerah lokasi
pekerjaan jalan.

Tujuan dari pekerjaan ini adalah memberikan gambaran dalam perencanaan pekerjaan
drainase jalan raya.

1.3. SASARAN PEKERJAAN

Sasaran yang akan dicapai dalam pekerjaan ini adalah tersedianya rancangan drainase untuk
melindungi sarana dan prasarana yang ada saat ini maupun dimasa yang akan datang secara
optimal sebagaimana yang diharapkan memenuhi aspek teknis, ekonomi, social,dan
lingkungan.

Laporan Hidrologi dan Hidrolika I-1


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

1.4. LOKASI PEKERJAAN

Lokasi pekerjaan secara administrative berada didalam wilayah Kab. Cirebon-Kab. Brebes.
a. Lokasi I : Jl. Pangarengan-Sindang Laut, Kab. Cirebon
b. Lokasi II : Jl. Gebang Ilir – Waled, Kab. Cirebon
c. Lokasi III : Jl. Raya Luwungragi, Klampok Kab. Brebes

Gambar 1. 1. Lokasi Pekerjaan

Laporan Hidrologi dan Hidrolika I-2


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

BAB II METODOLOGI PEKERJAAN

2.1. METODE PEKERJAAN HIDROLOGI

Analisa hidrologi merupakan interpretasi dari pengamatan dan pengolahan data hujan di
wilayah DAS atau Catchment Area dan alur pengaliran limpasan air hujan tersebut yang
mempengaruhi wilayah aliran sungai. Analisis hidrologi diperlukan untuk memperoleh
besarnya debit banjir rencana suatu wilayah. Debit banjir rencana merupakan debit
maksimum dengan periode ulang tertentu yaitu besarnya debit maksimum yang rata – rata
terjadi satu kali dalam periode ulang yang ditinjau.

Pengumpulan Data :
· - Data Hujan Tiap Stasiun
· - Luas Daerah Tangkapan
· - Data Sedimen

Pengelolaan Data Curah Hujan


untuk Dipilih CH Harian
Maksimum Tahunan

Perhitungan CH. Rerata Daerah

Analisa Distribusi Sebaran

Uji Kecocokan Sebaran

Pemilihan Jenis Distribusi

Perhitungan Curah Hujan Rencana


Berdasarka Distribusi yang
Terpilih

Perhitungan Debit Banjir Rencana

Debit Banjir Rencana

Gambar 2. 1. Bagan Alir Perhitungan Hidrologi

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-1


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

2.1.1. Pengumpulan Data

Tahapan pengumpulan data sebagaimana telah diuraikan diatas


2.1.2. Analisa Curah Hujan Rata-Rata Daerah

Hujan rerata daerah merupakan wilayah yang dihitung dari hujan titik dan beberapa stasiun
penakar hujan yang berpengaruh terhadap daerah aliran sungai. Salah satu metode yang
digunakan untuk menghitung hujan wilayah/ daerah adalah metode Rerata Aljabar. Rerata
Aljabar mengambil nilai rata-rata hitung (Arithmetic Mean) pengukuran hujan pos penakar-
penakar hujan di dalam areal tersebut. Jadi cara ini akan memberikan hasil yang dapat
dipercaya jika pos-pos penakarnya ditempatkan secara merata di areal tersebut.

∑R
n

R1 + R2 + .... + Rn i
R= = i
( 2.20 )
n n

Dimana : dimana :
R = Curah hujan rata-rata Daerah Aliran Sungai (DAS) (mm)
R = curah hujan rata – rata (mm)
R1, R2, … Rn = Curah hujan di tiap stasiun pengukuran (mm)
R1,…..Rn = besarnya curah hujan pada masing – masing stasiun
n = Jumlah stasiun pengukuran
(mm)
n = banyaknya stasiun hujan

2.1.3. Analisa Frekuensi Curah Hujan Rencana

Analisa Frekuensi Curah Hujan Rencana digunakan untuk meramalkan dalam arti
probabilitas untuk terjadinya suatu peristiwa hidrologis dalam bentuk hujan rencana, yang
fungsinya sebagai dasar guna perhitungan perencanaan hidrologi untuk mengantisipasi
kemungkinan – kemungkinan yang terjadi.

Untuk perhitungan hujan rencana digunakan analisa frekuensi. Cara yang dipakai adalah
dengan menggunakan metode kemunginan ( probability distribution) teoritis yang ada. Jenis
distribusi yang digunakan adalah :

o Metode Distribusi Gumbel


o Metode Distribusi Normal
o Metode Distribusi Log Normal
o Metode Log Pearson Type III

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-2


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

2.1.3.1. Parameter Statistik

Dalam penentuan jenis distribusi yang akan dipakai dalam perhitungan, maka diperlukan
parameter statistic sebagai berikut :

a. Deviasi Standart (Sx)


Umumnya ukuran disperse yang paling banyak digunakan adalah deviasi standart
(standart deviation) dan varian (variance). Varian digunakan untuk menghitung nilai
kuadrat dari deviasi standart. Apabila penyebaran data sangat besar terhadap nilai rata –
rata maka standar deviasi kecil.

∑𝑛𝑖=1 (𝑋𝑖 − 𝑋̅)2


𝑆𝑥 = √
𝑛−1

Dimana ;

Sx = Standar Deviasi

Xi = Nilai variant

𝑋̅ = Curah hujan rata – rata

n = jumlah data

b. Koefisien Skewness (Cs)


Kemencengan (skewness) adalah suatu nilai yang menunjukkan derajat ketidaksimetrisan
(asymmetry) dari suatu bentuk distribusi. Umumnya ukuran kemencengan dinyatakan
dengan besarnya koefisien kemencengan (coefficient of skewness).

∑𝑛𝑖 (𝑋𝑖 − 𝑋̅)3


𝐶𝑠 =
(𝑛 − 1)(𝑛 − 2)𝑆𝑥 3
Dimana :

Cs = Koefisien kemencengan

Sx = Standar Deviasi

Xi = Nilai variant

𝑋̅ = Curah hujan rata – rata

n = jumlah data

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-3


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

c. Koefisien Kurtosis (Ck)


Pengukuran kurtosis dimaksudkan untuk mengukur keruncingan dari bentuk kurva
distribusi, yang umumnya dibandingkan dengan distribusi normal.

Gambar 2. 2. Koefisien Kurtosis

Dimana :

Ck = Koefisien kurtosis

Sx = Standar Deviasi

Xi = Nilai variant

𝑋̅ = Curah hujan rata – rata

n = jumlah data

d. Koefisien Variasi
Koefisien variasi adalah nilai perbandingan antara deviasi standar dengan nilai rata-rata
hitung dari suatu distribusi. Koefisien variasi dapat dihitung dengan rumus sebagai
berikut :

𝑆𝑥
𝐶𝑣 =
𝑥̅
Dimana :

Cv = Koefisien variasi

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-4


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Sx = Standar Deviasi

̅ = Curah hujan rata – rata


X

2.1.3.2. Pemilihan Jenis Sebaran

Ada berbagai macam distribusi teoritis yang kesemuanya dapat dikelompokkan menjadi dua
yaitu distribusi diskrit dan distribusi kontinu, yang diskrit adalah binominal dan poison
sedangkan yang kontinu adalah Gumbel, Normal, Log Normal dan Log Pearson.

 Gumbel
Ck ≤ 5.4002, Cs ≤1.1396
 Normal
Cs ≈ 0, Ck ≈ 3
 Log Normal
Cs ≈ 3 Cv + (Cv²), Cv ≈ 0,06
 Log Pearson Type III
Cs ≠ 0
a. Distribusi Gumbel
Metode ini merupakan metode dari nilai – nilai ekstrim (maksimum atau minimum).
Fungsi metode gumbel merupakan eksponensial ganda. (Sri Harti, 1991).

Rumus Umum :

XTr = x̅ + Sx ∗ Kr

Dimana :

Xt = hujan rencana atau debit dengan periode ulang T tahun (mm)

x̅ = nilai rata – rata dari data hujan (mm)

1
Sx = Standar deviasi dari data hujan (mm) = √1−n Σ(x1 − x̅)2

Yt x Yn
Kr = Faktor frekuensi Gumbel : K = Sn

Dimana :

T−1
Yt = Reduced Variate = − Ln − Ln T

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-5


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

= nilai Yt bisa ditentukan berdasarkan Tabel 2.1

Yn = Reduced Mean Tabel 2.2

𝑆𝑛 = Reduced Standard Deviation Tabel 2.3

Tabel 2. 1. Harga Reduced Variate pada Periode Ulang Hujan T tahun

Tr Reduced Variate
2 0,3665
5 1,4999
10 2,2504
20 2,9702
25 3,1985
50 3,9019
100 4,6001

Tabel 2. 2. Hubungan Reduced Mean (Yn) dengan Jumlah Data (n)

n 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
10 0,4952 0,4996 0,5035 0,507 0,51 0,5128 0,5157 0,5181 0,5202 0,522
20 0,5236 0,5252 0,5268 0,5283 0,5296 0,5309 0,532 0,5332 0,5343 0,5353
30 0,5326 0,5371 0,538 0,5388 0,5396 0,5402 0,541 0,5418 0,5424 0,543
40 0,5436 0,5442 0,5448 0,5453 0,5458 0,5463 0,5468 0,5473 0,5477 0,5481
50 0,5485 0,5489 0,5493 0,5497 0,5501 0,5504 0,5508 0,5511 0,5515 0,5518
60 0,5521 0,5524 0,5527 0,553 0,5533 0,5535 0,5538 0,554 0,5543 0,5545
70 0,5548 0,555 0,5552 0,5555 0,5557 0,5559 0,5561 0,5563 0,5565 0,5567
80 0,5569 0,557 0,5572 0,5574 0,5576 0,5578 0,558 0,81 0,5583 0,5585
90 0,5586 0,5587 0,5589 0,5591 0,5592 0,5593 0,5595 0,5596 0,5598 0,5599
100 0,56

Tabel 2. 3. Hubungan Reducd Standard Deviaton (Sn) dengan Jumlah Data (n)

n 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
10 0,9496 0,9676 0,983 0,9771 1,0095 1,0206 1,0316 1,0411 1,0493 1,0565
20 1,0628 1,0696 1,0754 1,0811 1,0864 1,0915 1,0916 1,1004 1,1047 1,1086
30 1,1124 1,1159 1,1193 1,1226 1,1255 1,1285 1,1313 1,1339 1,1363 1,1388
40 1,1413 1,1436 1,1458 1,148 1,1499 1,1519 1,1538 1,1557 1,1547 1,159
50 1,1607 1,1623 1,1638 1,1658 1,1667 1,1681 1,1696 1,1708 1,1721 1,1734
60 1,1747 1,1759 1,177 1,1782 1,1793 1,1803 1,1814 1,1824 1,1834 1,1844
70 1,1854 1,1863 1,1873 1,1881 1,898 1,1898 1,1906 1,1915 1,1923 1,193
80 1,1938 1,1945 1,1953 1,1959 1,1967 1,1973 1,198 1,1987 1,1994 1,2001
90 1,2007 1,2013 1,202 1,2026 1,2032 1,2038 1,2044 1,2049 1,2055 1,206
100 1,2065

b. Distribusi Normal
Dalam analisis hidrologi distribusi normal banyak digunakan untuk menganalisis
frekuensi curah hujan, analisis statistik dari distribusi curah hujan tahunan, debit rata –
rata tahunan. Distribusi normal atau kurva normal disebut pula distribusi Gauss.
𝑋𝑇𝑟 = 𝑥̅ + 𝑆𝑥 ∗ 𝐾𝑟

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-6


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Xt = hujan rencana atau debit dengan periode ulang T tahun (mm)


x̅ = nilai rata – rata dari data hujan (mm)
1
Sx = Standar deviasi dari data hujan (mm) = √1−n Σ(x1 − x̅)2

Kr = Faktor frekuensi

Tabel 2. 4. Nilai Variabel Reduksi Gauss

c. Distibusi Log Normal


Distribusi Log Normal merupakan hasil transformasi dari distribusi normal, yaitu dengan
mengubah varian X menjadi nilai logaritmik varian X.

Rumus yang digunakan dalam perhitungan metode ini adalah sebagai berikut :

Log Xt = log 𝑋̅ + 𝑆 𝑙𝑜𝑔𝑥 ∗ 𝐾𝑡


Dimana :
Xt = hujan rencana atau debit dengan periode ulang T tahun (mm)
𝑥̅ = nilai rata – rata dari data hujan (mm)
1
𝑆𝑥 = Standar deviasi dari data hujan (mm) = √1−𝑛 Σ(𝑙𝑜𝑔𝑥1 − 𝑙𝑜𝑔𝑥̅ )2

Kr = Faktor frekuensi Tabel 2.4

d. Distibusi Log Pearson Type III

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-7


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Digunakan dalam analisis hidrologi, terutama dalam analisa data maksimum (banjir) dan
minimum (debit minimum) dengan nilai ekstrim. Bentuk sebaran Log Pearson Type III
merupakan hasil transformasi dari sebaran Pearson Type III dengan menggantikan varian
menjadi nilai logaritmik.

Log Xt = log 𝑋̅ + 𝑆 𝑙𝑜𝑔𝑥 ∗ 𝐾𝑡


Dimana :
Xt = hujan rencana atau debit dengan periode ulang T tahun (mm)
𝑥̅ = nilai rata – rata dari data hujan (mm)
1
𝑆𝑥 = Standar deviasi dari data hujan (mm) = √1−𝑛 Σ(𝑙𝑜𝑔𝑥1 − 𝑙𝑜𝑔𝑥̅ )2

Kr = Variable standar, besarnya bergantung koefisien kemencengan (Cs atau G) Tabel


2.5

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-8


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 2. 5. Faktor Frekuensi Kt untuk Distribusi Log Person Type III (G atau Cs Positif)

Return Periode in Years


2 5 10 25 50 100 200
G or Cs
Excendence Probabilitas
0.5 0.2 0.1 0.04 0.02 0.01 0.005
3.0 -0.396 0.420 1.180 2.278 3.152 4.051 4.970
2.9 -0.390 0.440 1.195 2.277 3.134 4.013 4.909
2.8 -0.384 0.460 1.210 2.275 3.114 3.973 4.847
2.7 -0.376 0.479 1.224 2.272 3.097 3.392 4.783
2.6 -0.368 0.499 1.238 2.267 3.071 3.889 4.718
2.5 -0.360 0.518 1.250 2.262 3.048 3.845 3.652
2.4 -0.351 0.537 1.262 2.256 3.023 3.800 4.584
2.3 -0.341 0.555 1.274 2.248 2.997 3.753 4.515
2.2 -0.330 0.574 1.284 2.240 2.970 3.705 4.454
2.1 -0.319 0.592 1.294 2.230 2.942 3.656 4.372
2.0 -0.307 0.609 1.302 2.219 2.912 3.605 4.298
1.9 -0.294 0.627 1.310 2.207 2.881 3.553 4.223
1.8 -0.282 0.643 1.318 2.193 2.848 3.499 4.147
1.7 -0.268 0.660 1.324 2.179 2.815 3.444 4.069
1.6 -0.254 0.675 1.329 2.163 2.780 3.388 3.990
1.5 -0.240 0.690 1.333 2.146 2.743 3.330 3.910
1.4 -0.225 0.705 1.337 2.128 2.706 3.271 3.828
1.3 -0.210 0.719 1.339 2.108 2.666 3.211 3.745
1.2 -0.195 0.732 1.340 2.087 2.626 3.149 3.661
1.1 -0.180 0.745 1.341 2.066 2.585 3.087 3.575
1.0 -0.165 0.758 1.340 2.043 2.542 3.022 3.489
0.9 -0.148 0.769 1.339 2.018 2.498 2.957 3.401
0.8 -0.132 0.780 1.336 1.993 2.453 2.891 3.312
0.7 -0.116 0.790 1.333 1.967 2.407 2.824 3.223
0.6 -0.090 0.800 1.328 1.939 2.359 2.755 3.132
0.5 -0.083 0.808 1.323 1.910 2.311 2.686 3.041
0.4 -0.066 0.816 1.317 1.880 2.261 2.615 2.949
0.3 -0.050 0.824 1.309 1.849 2.211 2.544 2.856
0.2 -0.033 0.830 1.301 1.818 2.159 2.472 2.763
0.1 -0.017 0.836 1.292 1.785 2.107 2.400 2.670
0.0 0.000 0.842 1.282 1.751 2.054 2.326 2.576

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-9


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 2. 6. Faktor Frekuensi Kt untuk Distribusi Log Person Type III (G atau Cs Negatif)

Return Periode in Years


2 5 10 25 50 100 200
G or Cs
Excendence Probabilitas
0.5 0.2 0.1 0.04 0.02 0.01 0.005
0.0 0.000 0.842 1.282 1.751 2.054 2.326 2.576
-0.1 0.017 0.846 1.270 1.716 2.000 2.252 2.482
-0.2 0.033 0.850 1.258 1.680 1.945 2.178 2.388
-0.3 0.050 0.853 1.245 1.643 1.890 2.104 2.294
-0.4 0.066 0.855 1.231 1.606 1.834 2.029 2.201
-0.5 0.083 0.856 1.216 1.567 1.777 1.995 2.108
-0.6 0.099 0.857 1.200 1.528 1.720 1.880 2.016
-0.7 0.116 0.857 1.183 1.488 1.663 1.806 1.926
-0.8 0.132 0.856 1.166 1.448 1.660 1.733 1.837
-0.9 0.148 0.854 1.147 1.407 1.549 1.660 1.749
-1.0 0.164 0.852 1.128 1.366 1.492 1.588 1.664
-1.1 0.180 0.848 1.107 1.324 1.435 1.518 1.581
-1.2 0.195 0.844 1.086 1.282 1.379 1.449 1.501
-1.3 0.210 0.838 1.064 1.240 1.324 1.383 1.424
-1.4 0.225 0.832 1.041 1.198 1.270 1.318 1.351
-1.5 0.240 0.825 1.018 1.157 1.217 1.256 1.282
-1.6 0.254 0.817 0.994 1.116 1.166 1.197 1.216
-1.7 0.268 0.808 0.970 1.075 1.116 1.140 1.155
-1.8 0.282 0.799 0.945 1.035 1.059 1.087 1.097
-1.9 0.294 0.788 0.920 0.996 1.023 1.037 1.044
-2.0 0.307 0.777 0.895 0.959 0.980 0.990 0.995
-2.1 0.319 0.765 0.869 0.923 0.939 0.346 0.949
-2.2 0.330 0.752 0.844 0.888 0.900 0.905 0.907
-2.3 0.341 0.739 0.819 0.855 0.864 0.867 0.869
-2.4 0.351 0.752 0.795 0.823 0.826 0.832 0.833
-2.5 0.360 0.711 0.771 0.793 0.798 0.799 0.800
-2.6 0.368 0.696 0.747 0.764 0.768 0.769 0.769
-2.7 0.376 0.681 0.724 0.738 0.740 0.740 0.741
-2.8 0.384 0.666 0.702 0.712 0.714 0.714 0.714
-2.9 0.390 0.651 0.681 0.683 0.689 0.690 0.690
-3.0 0.396 0.636 0.666 0.666 0.666 0.667 0.667

2.1.3.3. Uji Kecocokkan Sebaran

Untuk menentukkan pola distribusi dan curah hujan rata – rata yang paling sesuai dengan
beberapa metode distribusi statistik yang telah dilakukan maka dilakukan uji keselarasan.
Pada tes ini biasanya yang diamati adalah hasil perhitungan yang diharapkan. Ada dua jenis
uji kecocokkan yaitu :

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-10


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

 Chi Square (Chi – Kuadrat)


 Smirnov Kolmogorov
a. Uji Kecocokkan Chi Kuadrat (Chi Square Test)
Prinsip pengujian dengan metode chi kuadrat didasarkan pada jumlah pengamatan yang
diharapkan pada pembagian kelas, dan ditentukam terhadap jumlah data pengamatan
yang terbaca didalam kelas tersebut. Atau bisa juga dengan membandingkan nilai chi
kuadrat (𝜒 2 ) dengan chi kuadrat kritis (𝜒 2 𝑐𝑟).

Rumus :

(𝐸𝑖 − 𝑂𝑖 )2
𝜒2 = ∑
𝐸𝑖
Dimana :

𝜒2 = harga chi kuadrat (chi square)

Oi = Jumlah nilai pengamatan pada sub kelompok ke – i

Ei = Jumlah nilai teoritis pada sub kelompok ke – i

Dari hasil pengamatan yang didapat, dicari penyimpangannya dengan chi kuadrat kritis
yang didapat dari Tabel 2.7 untuk suatu nilai nyata tertentu (level of significant) yang
sering diambil adalah 5 %. Derajat kebebasan ini secara umum dihitung dengan rumus
sebagai berikut :

Dk = K – (p+1)

K = 1 + 3,3 log n

Dimana :

Dk = Derajat Kebebasan
p = Banyaknya parameter, untuk Uji Chi Kuadrat adalah 2
K = Jumlah kelas distribusi
n = Banyaknya data
Adapun kriteria penilaian hasilnya adalah sebgai berikut :

a. Apabila peluang lebih besar dari 5 % maka persamaan distribusi teoritis yang
digunakan dapat diterima

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-11


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

b. Apabila peluang lebih kecil dari 1 % maka persamaan distribusi teoritis yang
digunakan dapat diterima
c. Apabila peluang antara 1 % - 5%, maka tidak mungkin mengambil keputusan maka
perlu penambahan data

Tabel 2. 7. Nilai Kritis untuk Distribusi Chi-Kuadrat (Chi Square)

b. Uji Kecocokkan Smirnov – Kolmogorof

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-12


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Uji kecocokkan Smirnov – Kolmogorof, sering juga disebut uji kecocokkan non
parametik (non parametic test) karena pegujiannya tidak menggunakan fungsi distribusi
tertentu. Uji Kecocokkan Smirnov – Kolmogorof dilakukan dengan membandingkan
probabilitas untuk tiap – tiap variabel dari distribusi empiris dan teoritis didapat
perbedaan (∆). Perbedaan maksimum yang dihitung (∆ 𝑚𝑎𝑘𝑠) dibandingkan dengan
perbedaan kritis (∆𝑐𝑟) untuk suatu derajat nyata dan banyaknya variat tertentu, maka
sebaran sesuai jika (∆ 𝑚𝑎𝑘𝑠) < (∆𝑐𝑟).

Rumus yang dipakai :

𝑃𝑚𝑎𝑥 𝑃(𝑥𝑖)
𝛼= −
𝑃(𝑥) ∆𝐶𝑟

Prosedurnya adalah sebagai berikut :

1. Urutkan data dari besar ke kecil atau sebaliknya


2. Tentukan peluang empiris masing – masing data yang sudah diurut tersebut P(Xi)
dengan rumus tertentu, rumus Weibull misalnya.
𝑛+1
P(Xi) = 𝑖

Dimana :

n = J mlah data

i = Nomor urut data (setelah diurut dari besar kek kecil atau sebaliknya)

3. Tentukan peluang teoritis masing – masing data yang sudah diurut tersebut P’(Xi)
berdasarkan persamaan distribusi probabilitas yang dipilih (Gumbel, Normal, dan
sebagainya)
4. Hitung selisih (∆𝑃𝑖) antara peluang empiris dan teoritis untuk setiap data yang sudah
diurut :
∆𝑃𝑖 = 𝑃 (𝑋𝑖) − 𝑃′(𝑋𝑖)
5. Tentukan apakah ∆𝑃𝑖 < ∆𝑃 kritis, jika “tidak” artinya Distribusi Probabilitas yang
dipilih tidak dapat diterima, demikian sebaliknya.
∆𝑃 kritis lihat pada Tabel 2.8

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-13


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 2. 8. Nilai ΔP Kritis Smirnov-Kolmogorof

𝛼
n Derajat Kepercayaan
0.2 0.1 0.05 0.01
5 0.45 0.51 0.56 0.67
10 0.32 0.37 0.41 0.49
15 0.27 0.3 0.34 0.4
20 0.23 0.26 0.29 0.36
25 0.21 0.24 0.27 0.32
30 0.19 0.22 0.24 0.29
35 0.18 0.2 0.23 0.27
40 0.17 0.19 0.21 0.25
45 0.16 0.18 0.2 0.24
50 0.15 0.17 0.19 0.23

n > 50 1 1 22 1 1
𝑛 𝑛 𝑛 𝑛

2.1.3.4. Analisis Intensitas Curah Hujan Rencana

Intensitas curah hujan adalah jumlah hujan yang dinyatakan dalam tinggi curah hujan atau
volume hujan tiap satuan waktu. Besarnya intensitas hujan berbeda – beda tergantung dari
lamanya curah hujan dan frekuensi kejadianya.

Salah satu metode yang digunakan dalam menghitung intensitas curah hujan adalah Metode
Mononobe.

2
𝑅24 24 3
𝐼= 𝑥 ( )
24 𝑡
Dimana :

I = Intesitas curah hujan (mm/jam)

t = Lamanya curah hujan (jam)

R24 = Curah hujan maksimum dalam 24 jam (mm)

2.1.3.5. Analisa Debit Banjir Rencana (Metode Rasional)

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-14


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Debit banjir recana (design flood) adalah besarnya debit yang direcanakan melewati
penampang sungai dengan periode ulang tertentu. Besarnya debit banjir ditentukan
berdasarkan curah hujan dan aliran sungai antara lain : besarnya hujan, intensitas hujan, dan
luas Daerah Pengaliran Sungai (DAS)/ Catchment Area.

Tabel 2. 9. Kriteria desain hidrologi system drainase perkotaan

Untuk mencari debit banjir rencana dapat digunakan beberapa metode diantaranya hubungan
empiris antara curah hujan dengan limpasan. Metode yang akan digunakan adalah metode
Debit Banjir Rencana Rasional. Metode ini digunakan untuk daerah yang luas pengalirannya
kurang dari 300ha(goldman et.al,1986). Metode rasional dikembangkan berdasarkna asumsi
bahwa curah hujan yang terjadi mempunyai intensitas seragam dan merata di seluruh daerah
pengaliran selama paling sedikit sama dengan waktu konsentrasi (tc). persamaan matematik
Metode Rasional adalah :

Q = 0.278 x C x I x A

Dimana :

Q = Debit (m3/dt)

C = Angka Pengaliran/ Koefisien Pengaliran

I = Intensitas Curah Hujan (mm/jam)

A = Luas Daerah Pengaliran (Km2)

Jika persamaan dipergunakan untuk menghitung debit rencana dengan berbagai periode ulang
maka notasinya adalah :

QT = 0.278 x C x IT x A

Dimana :

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-15


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

QT = Debit (m3/dt)

C = Angka Pengaliran/ Koefisien Pengaliran

IT = Intensitas Curah Hujan (mm/jam)

A = Luas Daerah Pengaliran (Km2)

Besarnya nilai tc dapat dihitung dengan beberapa rumus, diantaranya :

1. Rumus Kirpich
38
8 𝑥 𝐿2
𝑡𝑐 =
1 𝑥𝑆
Dimana :
tc = Waktu konsentrasi (jam)
L = Panjang lintasan air dari titik terjauh sampai titik yang ditinjau (Km)
S = Kemiringan rata-rata daerah lintasan air
2. Waktu konsentrasi dapat juga dihitung dengan membedakannya menjadi 2 komponen
yaitu :
tc = t0 + td (menit)
Dengan :

167
2 𝑛𝑑
𝑡 = (3 𝑥 28 𝑥 𝑙 𝑥 )
√𝑖𝑠

𝐿
𝑡𝑑 =
6 𝑥𝑉

Dimana :

nd = angka kekasaran permukaan lahan


is = kemiringan lahan
l0 = jarak titik terjauh ke fasilitas drainase (m)
V = kecepatan air rata-rata pada saluran (m/dt)
tc = waktu konsentrasi
L = panjang saluran (m)

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-16


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 2. 10. Angka Kekasaran Permukaan Lahan

Koefisien pengaliran (C), didefinisikan sebagai nisbah antara puncak aliran permukaan
terhadap intensitas hujan.perkiraan atau pemilihan nilai C secara tepat sulit dilakukan karena
koefisien ini antara lain bergantung dari :

1. Kehilangan air akibat infiltrasi, penguapan, tampungan permukaan


2. Intensitas dan lama hujan

Dalam perhitungan drainase permukaan, penentuan nilai C dilakukan melalui pendekatan


yaitu berdasarkan karakter permukaan. Kenyataan di lapangan sangat sulit menemukandaerah
pengaliran yang homogeny. Dalam kondisi yang demikian maka nilai C :

∑𝑛𝑖=1 𝐶𝑖 𝐴𝑖
𝐶 = 𝐶 𝑟𝑎𝑡𝑎 − 𝑟𝑎𝑡𝑎 =
∑𝑛𝑖=1 𝐴𝑖

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-17


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 2. 11. Koefisien Limpasan untuk Metode Rasional

Cara lain yang juga dapat dilakukan adalah

Q = 0.278 x IT x (Σ𝐴𝑖 𝑥 𝐶𝑖 )

Dimana :

Ci = Koefisien Limpasan sub daerah pengaliran ke i

Ai = Luas sub daerah pengaliran ke i

n = Jumlah sub daerah pengaliran.

2.2. METODE ANALISA HIDROLIKA

Langkah awal dalam perencanaan system drainase adalah analisis hidrologi, dalam analisis
ini ditentukan karaktersitik debit rencana dari semua bangunan drainase, sungai, dan saluran
yang berada di sekitar alinemen. Debit rencana dapat dihitung berdasarkan di pendekatan,
tergantung pada data yang tersedia, yaitu analisis data debit banjir dan pemodellan aliran
(rain fall-run off model).

System drainase permukaan pada jalan raya mempunyai tiga fungsi utama, yaitu :

1. Membawa air hujan dari permukaan jalan pembuangan air

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-18


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

2. Menampung air tanah (dari subdrain) dan air pemukaan yang mengalir menuju jalan
3. Membawa air menyebrang alinemen jalan secara terkendali.

Dua fungsi yang pertama dikendalikan oleh komponen drainase memanjang, sementara
fungsi ketiga memerlukan bangunan drainase melintang, seperti culvert, gorong-gorong dan
jembatan.

a. Drainase memanjang
Makin lebar perkerasan makin besar daerah tangkapan air, sehingga meningkatkan
kuantitas air hujan yag harus dibuang. Kemiringan memanjang untuk bahu jalan
diharuskan tidak kurang dari 0,3 % dan untuk daerah yang sangat datar tidak kurang dari
0,2 %. Saluran terbuka ditepi jalan dapat dibedakan berdasarkan fungsinya menjadi parit
atau selokan (ditchs), talang (gutters), daluran menikung keluar (turnouts), saluran curam
(chutters), parit intersepsi (intercepting ditchs).
b. Drainase melintang
Saluran melintangsering menelan biaya yang cukup besar, oleh karena itu sangat penting
untuk melakukan analisis semua drainase melintang utama sepanjang alinyemen jalan.
Tipe drainase melintang dapat berupa :
1. Fords
2. Drifs
3. Gorong-gorong
4. Jembatan

Tabel 2. 12. Periode Ulang Debit Rencana yang Direkomendasikan untuk Bangunan Drainase Utama

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-19


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 2. 13. Kecepatan Aliran Air yang Diijinkan Berdasarkan Jenis Material

Tabel 2. 14. Hubungan Kemiringan Selokan Samping (i) dan Jenis Material

Tabel 2. 15. Hubungan Kondisi Permukaan dengan Koefisien Hambatan

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-20


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 2. 16. Hubungan Kondisi Permukaan Tanah dan Koefisien Pengaliran (C)

Tabel 2. 17. Kemiringan Saluran Memanjang (is) Berdasarkan Jenis Material

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-21


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 2. 18. Kemiringan Saluran Berdasarkan Jenis Material

Berikut tahapan pengerjaan perencanaan desain saluran drainase :

Debit Banjir Rencana

Menentukan Kecepatan Aliran di


Dalam Saluran Drainase

Perencanaan Debit Saluran

Desain Saluran

Selesai

Gambar 2. 3. Bagan Alir Analisa Hidrolika

2.2.1. Kecepatan Aliran

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-22


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Kecepatan aliran pada saluran terbuka dapat ditentukan dengan rumus Chezy dan rumus
Manning. Kedua rumus tersebut hanya dibedakan pada nilai koefisien kekasarannya. Rumus
Chezy menggunakan nilai koefisien kekasaran. Kekasaran C yang ditentukan oleh Ganguillet
dan Kutter, H. Bazin, atau Powell (Chow, dkk., 1989). Sedangkan rumus Manning yang
memiliki nilai koefisien kekasaran n yang dipengaruhi oleh kekasaran permukaan,
tetumbuhan, ketidakaturan saluran, trasesaluran,pengendapan dan penggerusan, hambatan,
ukuran dan bentuk saluran, serta taraf dan debit air (Chow dkk., 1989).

1. Persamaan Chezy
Pada awal tahun 1769 seorang insinyur Perancis bernama Antonius Chezy
mengembangkan mungkin untuk pertama kali perumusan kecepatan aliran yang
kemudian dikenal dengan rumus Chezy.

Dimana :
V = Kecepatan aliran (m/dt)
R = Jari-jari hidrolik (m)
Is = Kemiringan rata-rata dasar saluran
C = Koefisien tahanan aliran/ koefisien Chezy (m³/dt)
2. Persamaan Manning
Pada tahun 1889 seorang insinyur asal Irlandia, Robert Manning mengemukakan sebuah
rumus yang akhirnya menjadi rumus yang sangat dikenal dengan rumus Manning

Dimana :
V = Kecepatan aliran (m/dt)
R = Jari-jari hidrolik (m)
Is = Kemiringan rata-rata dasar saluran
n = Koefisien Kekasaran Saluran

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-23


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 2. 19.Koefisien Kekasaran Manning

2.2.2. Penampang Lintang Saluran

Gambar 2. 4. Penampang Lintang Saluran (a. Persegi ; b. Trapesium; c. Segitiga)

Dimana :
y = Kedalaman saluran (m)
b = Lebar dasar saluran (m)
T = Lebara penampang saluran pada permukaan bebas (m)
m = Kemiringan dinding saluran
R = Jari-jari hidrolik (m), R = A/P
D = Kedalaman hidrolik (m), R = A/T
A = Luas penampang melintang aliran tegak lurus arah aliran (m2)
P = Keliling basah (m)

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-24


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Gambar 2. 5. Unsur-Unsur Geometris Tampang Lintang Saluran

2.2.3. Tinggi Jagaan

Tinggi jagaan atau freeboard adalah jarak vertical dari puncak saluran ke permukaan air pada
kondisi debit rencana. Tinggi jagaan atau freeboard pada saluran drainase berfungsi untuk
mencegah gelombang atau kenaikan muka air yang melimpah ke tepi saluran.

Tinggi jagaan untuk saluran drainase yang disarankan untuk diambil dinyatakan dalam table
berikut :

Tabel 2. 20. Tinggi Jagaan untuk Saluran Drainase

Untuk menentukan tinggi jagaan atau freeboard saluran drainase selain dengan menggunakan
table diatas dapat juga dengan pendekatan menggunakan formula atau rumus seperti di bawah
ini :

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-25


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Dimana :
F = tinggi jagaan atau freeboard saluran drainase
H = tinggi muka air
2.2.4. Debit Saluran dalam Perencanaan Drainase

Debit limpasan permukaan adalah besarnya debit air yang mencapai sungai tanpa mencapai
permukaan air tanah yakni curah hujan yang dikurangi sebian infiltrasi, besarnya air yang
tertahan dan besarnya genangan. Besarnya debit limpasan dapat dihitung dengan :
1
𝑄𝑟 = 𝑥 𝑅 2/3 𝑥 𝑆1/2 𝑥 𝐴
𝑛

Dimana :

Qr = Debit Limpasan (m3/dt)


n = Koefisien Manning
S = Kemiringan Saluran
R = Jari-jari hidrolik (m), R = A/P
A = Luas penampang melintang aliran tegak lurus arah aliran (m2)
P = Keliling basah (m)

Laporan Hidrologi dan Hidrolika II-26


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

BAB III PERHITUNGAN ANALISA HIDROLOGI

3.1. TINJAUAN UMUM

Dalam perencanaan sistem pengendalian banjir, analisis yang perlu ditinjau adalah analisis
hidrologi dan analisis hidrolika. Analisis hidrologi diperlukan untuk menentukan besarnya
debit banjir dengan periode ulang tertentu yang nantinya akan digunakan sebagai debit banjir
rencana.

3.2. ANALISA HIDROLOGI

Analisa hidrologi bertujuan untuk mengetahui curah hujan rata – rata yang terjadi pada
daerah tangkapan hujan yang berpengaruh besarnya debit saluran. Analisis dilakukan
terhadap data hujan harian antara tahun 2004 - 2015 (12 tahun) yang diperoleh dari stasiun
pengukuran hujan di dua lokasi, yaitu :

1. Stasiun Jatiseeng
2. Stasiun Sindang Laut

Hal pertama yang dilakukan adalah menentukan curah hujan maksimum harian setiap tahun.
Kemudian analisis curah hujan maksimum harian rata – rata daerah menggunakan metode
Rata – Rata Aljabar, setelah itu ditinjau distribusi perhitungan curah hujan rencana sesuai
dengan analisis frekuensi dengan meninjau beberapa parameter statistik (standar deviasi,
koefisien skewness, koefisien kurtosis, dan koefisien variasi), cara analisis dengan
menghitung uji kecocokkan Chi – Kuadrat dan Smirnov Kolmogorof. Selanjutnya
menghitung intensitas curah hujan dengan menggunakan rumus Mononobe dilanjutkan
perhitungan debit banjir rencana dengan metode Hidrograf Satuan Sintetis.

3.2.1. Data Curah Hujan

Perhitungan analisis hidrologi, data – data yang dibutuhkan diantaranya adalah data curah
hujan maksimum harian. Untuk dapat melakukan analisis curah hujan maksimum harian rata
– rata daerah terlebih dahulu ditentukan besarnya curah hujan maksimum harian (R24maks) dari
data curah hujan harian yang ada. Data curah hujan maksimum harian kedua stasiun dapat
dilihat pada Tabel 3.1.

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-1


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 3. 1. Data Curah Hujan Maksimum

CURAH HUJAN MAKSIMUM


No Tahun
Jatiseeng Sindang Laut

1 2004 132 129


2 2005 95 119
3 2006 70 118
4 2007 66 56
5 2008 90 65
6 2009 68 120
7 2010 98 120
8 2011 105 270
9 2012 63 86
10 2013 86 91
11 2014 331 504
12 2015 368 532
Sumber : BMKG Stasiun Geofisika Kelas 1 Bandung

3.2.2. Analisis Curah Hujan Maksimum Harian Rata – Rata Daerah

Analisis curah hujan maksimum harian rata – rata daerah dilakukan dengan metode Rata –
Rata Aljabar.

Tabel 3. 2. Rata-Rata Hujan Maksimum

CURAH HUJAN MAKSIMUM Rata - Rata


No Tahun Hujan
Jatiseeng Sindang Laut
Maksimum
1 2004 132 129 130.5
2 2005 95 119 107
3 2006 70 118 94
4 2007 66 56 61
5 2008 90 65 77.5
6 2009 68 120 94
7 2010 98 120 109
8 2011 105 270 187.5
9 2012 63 86 74.5
10 2013 86 91 88.5
11 2014 331 504 417.5
12 2015 368 532 450
Sumber : BMKG Stasiun Geofisika Kelas 1 Bandung

3.2.3. Analisis Frekuensi Curah Hujan Rencana

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-2


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Analisis curah hujan harian maksimum ditujukan untuk mengetahui besarnya curah hujan
rencana dalam periode waktu tertentu. Curah hujan rencana dapat diperoleh dari pemilihan
jenis sebaran yang mewakili sebaran data yang ada. Ada beberapa jenis distribusi yang
banyak digunakan untuk menentukan curah hujan rencana dengan periode ulang tertentu,
yaitu distribusi Normal, distribusi Gumbel, distribusi Log Normal, dan distribusi Log Pearson
III. Jenis distribusi yang akan dipakai dalam perhitungan ditentukan berdasarkan hasil uji
parameter statistik dan analisa perhitungan uji sebaran Chi Kuadrat dan Uji Smirnov
Kolmogorof.

Untuk penentuan curah hujan yang akan dipakai dalam menghitung besarnya debit banjir
rencana berdasarkan analisa distribusi curah hujan awalnya dengan pengukuran dispersi
dilanjutkan pengukuran dispersi dengan logaritma dan pengujian kecocokkan sebaran.

Pada pengukuran dispersi tidak semua nilai dari suatu variabel hidrologi terletak atau sama
dengan nilai rata – ratanya akan tetapi kemungkinan ada nilai yang lebih besar atau lebih
kecil daripada nilai rata – ratanya. Besarnya derajat dari sebaran nilai disekitar nilai rata –
ratanya disebut dengan variasi atau dispersi suatu data sembarang variabel hidrologi.
Beberapa macam cara untuk mengukur dispersi diantaranya adalah :

1. Standar Deviasi (Sx)


Standar deviasi dapat dihitung dengan rumus :

∑𝑛𝑖=1 (𝑋𝑖 − 𝑋̅)2


𝑆𝑥 = √
𝑛−1
2. Koefisien Skewness (Cs)
Koefisien Skewness dapat dihitung dengan rumus :

∑𝑛𝑖 (𝑋𝑖 − 𝑋̅)3


𝐶𝑠 =
(𝑛 − 1)(𝑛 − 2)𝑆𝑥 3

3. Koefisien Kurtosis (Ck)


Koefisien Kurtosis dapat dihitung dengan persamaan berikut :

𝑛2 ∑𝑛𝑖 (𝑋𝑖 − 𝑋̅)4


𝐶𝑘 =
(𝑛 − 1)(𝑛 − 2)(𝑛 − )𝑆𝑥 4

4. Koefisien Variasi (Cv)

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-3


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Koefisien Variasi dapat dihitung dengan rumus sebagai berikut :

𝑆𝑥
𝐶𝑣 =
𝑥̅

3.2.3.1. Parameter Statistik

Tabel 3. 3. Hasil Perhitungan Parameter Statistik

Curah Hujan
No Tahun Xi - Xa (Xi - Xa)² (Xi - Xa)³ (𝑋𝑖 − 𝑋𝑎) 4
Rencana (Xi)
mm
1 2004 130.50 -27.083 733.507 -19865.813 538032.438
2 2005 107.00 -50.583 2558.674 -129426.240 6546810.648
3 2006 94.00 -63.583 4042.840 -257057.261 16344557.512
4 2007 61.00 -96.583 9328.340 -900962.198 87017932.338
5 2008 77.50 -80.083 6413.340 -513601.667 41130933.519
6 2009 94.00 -63.583 4042.840 -257057.261 16344557.512
7 2010 109.00 -48.583 2360.340 -114673.198 5571206.227
8 2011 187.50 29.917 895.007 26775.624 801037.431
9 2012 74.50 -83.083 6902.840 -573510.980 47649203.901
10 2013 88.50 -69.083 4772.507 -329700.688 22776822.535
11 2014 417.50 259.917 67556.674 17559105.416 4563904149.398
12 2015 450.00 292.417 85507.507 25003820.156 7311533743.854
Σ 1891.00 42050.236 -3069079.683 244721094.058
Xa 157.583
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

1) Deviasi Standar

∑ −̅
𝑆= = 61.828
𝑛−1

2) Koefisien Skewness (CS)

𝑛 ∑𝑛𝑖=1 𝑥 𝑖 − 𝑥̅ 3
𝐶𝑆 = = −1 41
𝑛 − 1 𝑛 − 2 𝑆3

3) Pengukuran Kurtosis (CK)

𝑛 ∑ 𝑥 −𝑥̅
𝐶𝑘 = = 2.435
𝑛−1 𝑛−2 𝑛−3

4) Koefisien Variasi (CV)

𝑆
𝐶 = ̅= 2
𝑋

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-4


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

3.2.3.2. Parameter Statistik Logaritma

Tabel 3. 4. Hasil Perhitugan Parameter Statistik Logaritma

Curah Hujan 4
Log X (Log X - Log Xa) (Log X - Log Xa)² (Log X - Log Xa)³ (𝐿𝑜𝑔 𝑋 − 𝐿𝑜𝑔 𝑋𝑎)
No Tahun Rencana (Xi)
mm
1 2004 130.50 2.116 0.018 0.00033 0.0000060 0.0000001
2 2005 107.00 2.029 -0.068 0.00463 -0.0003152 0.0000215
3 2006 94.00 1.973 -0.124 0.01545 -0.0019211 0.0002388
4 2007 61.00 1.785 -0.312 0.09741 -0.0304035 0.0094892
5 2008 77.50 1.889 -0.208 0.04332 -0.0090169 0.0018768
6 2009 94.00 1.973 -0.124 0.01545 -0.0019211 0.0002388
7 2010 109.00 2.037 -0.060 0.00360 -0.0002161 0.0000130
8 2011 187.50 2.273 0.176 0.03082 0.0054111 0.0009500
9 2012 74.50 1.872 -0.225 0.05075 -0.0114337 0.0025758
10 2013 88.50 1.947 -0.150 0.02265 -0.0034086 0.0005130
11 2014 417.50 2.621 0.523 0.27376 0.1432335 0.0749422
12 2015 450.00 2.653 0.556 0.30888 0.1716689 0.0954089
Σ 25.169 0.867067 0.261683 0.186268
Log Xa 2.0974
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

1) Deviasi Standar

∑ − ̅
𝑆= = 0.281
𝑛−1

2) Koefisien Skewness (CS)

𝑛 ∑𝑛𝑖=1 log 𝑥 𝑖 − log 𝑥̅ 3


𝐶𝑆 = = 12
𝑛 − 1 𝑛 − 2 𝑆3

3) Pengukuran Kurtosis (CK)

𝑛2 ∑𝑛𝑖=1 log 𝑥 𝑖 − log 𝑥̅ 4


𝐶𝑘 = =4 1
𝑛 − 1 𝑛 − 2 𝑛 − 𝑆4

4) Koefisien Variasi (CV)

𝐶 = ̅
= 0.134

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-5


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 3. 5. Rekapitulasi Hasil Perhitungan Curah Hujan Rencana

Distribusi
No Tr Periode Log Pearson
Normal Gumbel Log Normal
type III
1 2 157.583 148.944 182.214 109.371
2 5 209.519 219.493 242.084 199.375
3 10 236.724 266.208 280.929 297.441
4 25 263.310 325.223 324.906 488.295
5 50 284.332 369.006 364.501 699.534
6 100 301.643 412.466 400.707 993.576
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Tabel 3. 6. Rekapitulasi Jenis Uji Distribusi Curah Hujan Rencana

Jenis Distribusi Syarat Perhitungan Kesimpulan


𝐶𝑠 ≈ Cs = -1.4166
Normal Tidak Memenuhi
𝐶𝑘 ≈ Ck = 2.4358
Cs ≤ 1,1396 Cs = -1.4166
Gumbel Tidak Memenuhi
Ck ≤ 5,4002 Ck = 2.4358
Log Pearson III Cs ≠ 0 Cs = 1.2900 Memenuhi

Cs ≈ 3 Cv + (Cv² ) Cs = 1.2900
Log Normal Tidak Memenuhi
Cv ≈ 0,06 Cv = 0.1339
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Tabel 3. 7. Rekapitulasi Jenis Uji Distribusi Chi-Square

Chi Kuadrat Hitung Chi Kuadrat Tabel


Metode Distribusi Kondisi Keterangan
X² hitung X² tabel
Gumbel 8.833 > 5.991 TIDAK DITERIMA
Normal 8.833 > 5.991 TIDAK DITERIMA
Log Normal 4.667 < 5.991 DITERIMA
Log Pearson Type III 3.833 < 5.991 DITERIMA
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Tabel 3. 8. Rekapitulasi Jenis Uji Distribusi Smirnov-Kolmogorof

Metode Distribusi Dmax Kondisi Do(5%) Keterangan

Gumbel 0.347 < 0.375 DITERIMA


Normal 0.415 > 0.375 TIDAK DITERIMA
Log Normal 0.218 < 0.375 DITERIMA
Log Pearson Type III 0.117 < 0.375 DITERIMA
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-6


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Dari hasil perhitungan dan uji distribusi maka yang dipergunakan dalam analisa selanjutnya
adalah Distribusi Log Normal.

3.2.3.3. Uji Chi Kuadrat/ Chi – Square

Uji Chi Kuadrat/ Chi – Square dimaksudkan untuk menentukan apakah persamaan peluang
yang telah dipilih dapat mewakili distribusi statistik yang dianalisis. Pengambilan keputusan
uji ini menggunakan parameter X2Cr yang dihitung dengan rumus :

𝐺
2
(𝐸𝑖 − 𝑂𝑖)2
𝑥 = ∑
𝐸𝑖
𝑖=1

Dimana :

𝜒2 = Harga chi kuadrat (chi square)


G = Jumlah sub kelompok
Oi = Jumlah nilai pengamatan pada sub kelompok ke – i
Ei = Jumlah nilai teoritis pada sub kelompok ke – i
n = Jumlah data
Derajat kepercayaan () tertentu yang sering diambil adalah 5%. Derajat kebebasan (dk)
dihitung dengan rumus :
dk : K – (P + 1)
K : 1 + 3.3 log n
Dimana :
dk : Derajat kebebasan
P : Banyaknya parameter untuk uji Chi-Kuadrat adalah 2
K : Jumlah kelas distribusi
n : Banyaknya data
Selanjutnya distribus probabilitas yang dipakai untuk menentukan curah hujan rencana adalah
distribusi probabilitas yang mempunyai simpangan maksimum terkecil dan lebiih kecil dari
simpangan kritis atau dapat dirumuskan sebagai berikut :
X2 < Xkritis2
Dimana :
X2 : Parameter Chi-Kuadrat terhitung
Xkritis2 : Parameter Chi-Kuadrat kritis (tabel)

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-7


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Prosedur perhitungan dengan menggunakan dengan metoda uji Chi-Kuadrat adalah sebagai
berikut :
1. Urutkan data dari besar ke kecil atai sebaliknya
2. Menghitung jumlah kelas
3. Menghitung derajat kebebasan (dk) dan Xktiris2
4. Menghitung kelas distribusi
5. Menghitung interval kelas
6. Perhitungan nilai x2
7. Bandingkan nilai X2 terhadap Xktiris2
Tabel 3. 9. Nilai Parameter Chi-Kuadrat Kritis XKritis2

α Derajat kepercayan
dk
0.995 0.99 0.975 0.95 0.05 0.025 0.01 0.005
1 0.0000393 0.000157 0.000982 0.00393 3.841 5.024 6.635 7.879
2 0.01 0.0201 0.0506 0.103 5.991 7.378 9.21 10.597
3 0.0717 0.115 0.216 0.352 7.815 9.348 11.345 12.838
4 0.207 0.297 0.484 0.711 9.488 11.143 13.277 14.86
5 0.412 0.554 0.831 1.145 11.07 12.832 15.086 16.75
6 0.676 0.872 1.237 1.635 12.592 14.449 16.812 18.548
7 0.989 1.239 1.69 2.167 14.067 16.013 18.475 20.278
8 1.344 1.646 2.18 2.733 15.507 17.535 20.09 21.955
9 1.735 2.088 2.7 3.325 16.919 19.023 21.666 23.589
10 2.156 2.558 3.247 3.94 18.307 20.483 23.209 25.188
11 2.603 3.053 3.816 4.575 19.675 21.92 24.725 26.757
12 3.074 3.571 4.404 5.226 21.026 23.337 26.217 28.3
13 3.565 4.107 5.009 5.892 22.362 24.736 27.688 29.819
14 4.075 4.66 5.629 6.571 23.685 26.119 29.141 31.319
15 4.601 5.229 6.262 7.261 24.996 27.488 30.578 32.801
16 5.142 5.812 6.908 7.962 26.296 28.845 32.000 34.267
17 5.697 6.408 7.564 8.672 27.587 30.191 33.409 35.718
18 6.265 7.015 8.231 9.39 28.869 31.526 34.805 37.156
19 6.844 7.633 8.907 10.117 30.144 32.852 36.191 38.582
20 7.434 8.26 9.591 10.851 31.41 34.17 37.566 39.997
21 8.034 8.897 10.283 11.591 32.671 35.479 38.932 41.401
22 8.643 9.542 10.982 12.338 33.924 36.781 40.289 42.796
23 9.26 10.196 11.689 13.091 36.172 38.076 41.683 44.181
24 9.886 10.856 12.401 13.848 36.415 39.364 42.98 45.558
25 10.52 11.524 13.12 14.611 37.652 40.646 44.314 46.928
26 11.16 12.198 13.844 15.379 38.885 41.923 45.642 48.29
27 11.808 12.879 14.573 16.151 40.113 43.194 46.963 49.645
28 12.461 13.565 15.308 16.928 41.337 44.461 48.278 50.993
29 13.121 14.256 16.047 17.708 42.557 45.722 49.588 52.336
30 13.787 14.953 16.791 18.493 43.773 46.979 50.892 53.672

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-8


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 3. 10. Uji Chi-Kuadrat Distribusi Probabilitas Gumbel

Sub Probabilitas Nilai Batas Sub Jumlah Data


Ef - Of (Ef - Of)²/ Ef
kelompok (P) Kelompok Ef Of
1 0 < P < 20 X > 219.495 2.40 2.00 0.40 0.067
2 20 < P < 40 167.943< X < 219.495 2.40 1.00 1.40 0.817
3 40 < P < 60 131.572< X < 167.572 2.40 0.00 2.40 2.400
4 60 < P < 80 96.509< X < 131.572 2.40 3.00 -0.60 0.150
5 80 < P < 100 X < 96.509 2.40 6.00 -3.60 5.400
Jumlah (n) 12.00 12.00 8.833
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Tabel 3. 11. Uji Chi-Kuadrat Distribusi Probabilitas Normal

Sub Probabilitas Nilai Batas Sub Jumlah Data


Ef - Of (Ef - Of)²/ Ef
kelompok (P) Kelompok Ef Of
1 0 < P < 20 X > 209.519 2.40 2.00 0.40 0.067
2 20 < P < 40 173.040 < X < 209.519 2.40 1.00 1.40 0.817
3 40 < P < 60 142.126< X < 173.040 2.40 0.00 2.40 2.400
4 60 < P < 80 105.647< X < 142.126 2.40 3.00 -0.60 0.150
5 80 < P < 100 X < 105.647 2.40 6.00 -3.60 5.400
Jumlah (n) 12.00 12.00 8.833
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Tabel 3. 12. Uji Chi-Kuadrat Distribusi Probabilitas Log Normal

Sub Probabilitas Nilai Batas Sub Jumlah Data


Ef - Of (Ef - Of)²/ Ef
kelompok (P) Kelompok Ef Of
1 0 < P < 20 X > 215.415 2.40 2.00 0.40 0.067
2 20 < P < 40 147.106< X < 215.415 2.40 1.00 1.40 0.817
3 40 < P < 60 106.476< X < 147.106 2.40 3.00 -0.60 0.150
4 60 < P < 80 72.712 < X < 106.476 2.40 5.00 -2.60 2.817
5 80 < P < 100 X < 72.712 2.40 1.00 1.40 0.817
Jumlah (n) 12.00 12.00 4.667
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Tabel 3. 13. Uji Chi-Kuadrat Distribusi Log Pearson Type III

Sub Probabilitas Nilai Batas Sub Jumlah Data


Ef - Of (Ef - Of)²/ Ef
kelompok (P) Kelompok Ef Of
1 0 < P < 20 X > 199.375 2.40 2.00 0.40 0.067
2 20 < P < 40 120.883 < X < 199.375 2.40 2.00 0.40 0.067
3 40 < P < 60 102.381 < X < 120.883 2.40 2.00 0.40 0.067
4 60 < P < 80 72.777 < X < 102.381 2.40 5.00 -2.60 2.817
5 80 < P < 100 X < 72.777 2.40 1.00 1.40 0.817
Jumlah (n) 12.00 12.00 3.833
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Uji Chi Square digunakan untuk menguji apakah distribusi pengamatan dapat disamai dengan
baik oleh distribusi teoritis. Berdasarkan hasil tabel di dapatkan nilai X2Hitung (untuk nilai n =

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-9


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

12 dengan derajat signifikasi sebesar 5%) dan Xkritis2 (untuk nilai n = 12 dengan derajat
signifikasi sebesar 1%) dan Xkritis 2 , karena nilai X2 < Xkritis2 maka distribusi dapat diterima.
Dari hasil uji kesesuaian didapat bahwa X2 untuk distribusi log normal dan log pearson type
III adalah distribusi probabilias yang diterima dalam uji Chi-Kuadrat

3.2.3.4.Uji Smirnov Kolmogorof

Prosedur pengujian ini adalah sebagai berikut :

1. Urutkan data (dari besar ke kecil atau sebaliknya) dan tentukan besarnya peluang dari
masing-masing data tersebut :
X1 P(X1)
X2 P(X2)
XNP(XN)

2. Tentukan peluang empiris masing-masing data yang sudah diurut tersebut P (X1) dengan
rumus tertentu, rumus Weibull misalnya
n+1
P (X1 ) =
i
Dimana :
n : Jumlah data
i : Nomor urut data (setelah diurut dari besar ke kecil atau sebaliknya)

3. Tentukan peluang teoritis masing-masing data yang sudah diurut tersebut P’(Xi)
berdasarkan persamaan distribusi probabilitas yang dipilih (Normal dsb)

4. Hitung selisih (Pi) antara peluang empiris dan teoritis untuk setiap data yang sudah
diurut Pi = P(Xi) – P’(Xi)

5. Tentukan apakah Pi < PKritis jika tidak arinta distribusi probabilitas yang dipilih tidak
dapat diterima, demikian sebaliknya
PKritis dapat lihat table

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-10


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 3. 14. Nilasi Kritis dari Smirnov-Kolmogorof


n
0.20 0.10 0.05 0.02 0.01
1 0.900 0.950 0.975 0.990 0.995
2 0.684 0.776 0.842 0.900 0.929
3 0.565 0.636 0.708 0.785 0.829
4 0.493 0.565 0.624 0.689 0.734
5 0.447 0.509 0.563 0.627 0.669
6 0.410 0.468 0.519 0.577 0.617
7 0.381 0.436 0.483 0.538 0.576
8 0.359 0.410 0.454 0.507 0.542
9 0.339 0.387 0.430 0.480 0.513
10 0.323 0.369 0.409 0.457 0.486
11 0.308 0.352 0.391 0.437 0.468
12 0.296 0.338 0.375 0.419 0.449
13 0.285 0.325 0.361 0.404 0.432
14 0.275 0.314 0.349 0.390 0.418
15 0.266 0.304 0.338 0.377 0.404
16 0.258 0.295 0.327 0.366 0.392
17 0.250 0.286 0.318 0.355 0.381
18 0.244 0.279 0.309 0.346 0.371
19 0.237 0.271 0.301 0.337 0.361
20 0.232 0.265 0.294 0.329 0.352
21 0.226 0.259 0.287 0.321 0.344
22 0.221 0.253 0.281 0.314 0.337
23 0.216 0.247 0.275 0.307 0.330
24 0.212 0.242 0.269 0.301 0.323
25 0.208 0.238 0.264 0.295 0.317
26 0.204 0.233 0.259 0.290 0.311
27 0.200 0.229 0.254 0.284 0.305
28 0.197 0.225 0.250 0.279 0.300
29 0.193 0.221 0.246 0.275 0.295
30 0.190 0.218 0.242 0.270 0.290
35 0.177 0.202 0.224 0.251 0.269
40 0.165 0.189 0.210 0.235 0.252
45 0.156 0.179 0.198 0.222 0.238
50 0.148 0.170 0.188 0.211 0.226
55 0.142 0.162 0.180 0.201 0.216
60 0.136 0.155 0.172 0.193 0.207
65 0.131 0.149 0.166 0.185 0.199
70 0.126 0.144 0.160 0.179 0.192
75 0.122 0.139 0.154 0.173 0.185
80 0.118 0.135 0.150 0.167 0.179
85 0.114 0.131 0.145 0.162 0.174
90 0.111 0.127 0.141 0.158 0.169
95 0.108 0.124 0.137 0.154 0.165
100 0.106 0.121 0.134 0.150 0.161

Apabila Pteoritis lebih kecil dari Pkritis maka distribusi teoritis yang digunakan untuk
menentukan persamaan distribusi dapat diterima, tetapi apabila Pteoritis lebih besar dari
PKritis maka distribusi teoritis yang digunakan untuk menentukan distribusi tidak dapat
diterima.

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-11


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 3. 15. Perhitungan Uji Smirnov-Kolmogorof Distribusi Probabilitasi Gumbel

P(x) =
m X f(t) P'(x) D
m/(n+1)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) = (5 )- (3)

1 450.00 0.077 4.73 0.0055 -0.071


2 417.50 0.154 4.20 0.0092 -0.145
3 187.50 0.231 0.48 0.3114 0.081
4 130.50 0.308 -0.44 0.6061 0.298
5 109.00 0.385 -0.79 0.7320 0.347
6 107.00 0.462 -0.82 0.7433 0.282
7 94.00 0.538 -1.03 0.8129 0.274
8 94.00 0.615 -1.03 0.8127 0.197
9 88.50 0.692 -1.12 0.8396 0.147
10 77.50 0.769 -1.30 0.8874 0.118
11 74.50 0.846 -1.34 0.8987 0.053
12 61.00 0.923 -1.56 0.9421 0.019
Dmax 0.347
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Tabel 3. 16. Perhitungan Uji Smirnov-Kolmogorof Distribusi Probabilitas Normal

P(x) =
m X f(t) P'(x) D
m/(n+1)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) = (5 )- (3)

1 450.00 0.077 4.73 0.0000 -0.077


2 417.50 0.154 4.20 0.0000 -0.154
3 187.50 0.231 0.48 0.2982 0.067
4 130.50 0.308 -0.44 0.6877 0.380
5 109.00 0.385 -0.79 0.7994 0.415
6 107.00 0.462 -0.82 0.8076 0.346
7 94.00 0.538 -1.03 0.8596 0.321
8 94.00 0.615 -1.03 0.8596 0.244
9 88.50 0.692 -1.12 0.8788 0.186
10 77.50 0.769 -1.30 0.9115 0.142
11 74.50 0.846 -1.34 0.1750 -0.671
12 61.00 0.923 -1.56 0.9461 0.023
Dmax 0.415
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-12


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 3. 17. Perhitungan Uji Smirnov-Kolmogorof Distribusi Probabilitas Log Normal

P(x) =
m Log X f(t) P'(x) D
m/(n+1)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) = (5 )- (3)

1 2.653 0.077 1.98 0.031 -0.046


2 2.621 0.154 1.86 0.028 -0.126
3 2.273 0.231 0.63 0.248 0.018
4 2.116 0.308 0.06 0.456 0.149
5 2.037 0.385 -0.21 0.603 0.218
6 2.029 0.462 -0.24 0.614 0.152
7 1.973 0.538 -0.44 0.688 0.149
8 1.973 0.615 -0.44 0.688 0.072
9 1.947 0.692 -0.54 0.722 0.030
10 1.889 0.769 -0.74 0.785 0.016
11 1.872 0.846 -0.80 0.802 -0.044
12 1.785 0.923 -1.11 0.877 -0.046
Dmax 0.218
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Tabel 3. 18. Perhitungan Uji Smirnov-Kolmogorof Distribusi Probabilitas Log Pearson Type III

P(x) =
m Log X f(t) P'(x) D
m/(n+1)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) = (5 )- (3)

1 2.653 0.077 1.98 0.050 -0.027


2 2.621 0.154 1.86 0.059 -0.095
3 2.273 0.231 0.63 0.231 0.000
4 2.116 0.308 0.06 0.200 -0.108
5 2.037 0.385 -0.21 0.502 0.117
6 2.029 0.462 -0.24 0.511 0.049
7 1.973 0.538 -0.44 0.576 0.037
8 1.973 0.615 -0.44 0.576 -0.040
9 1.947 0.692 -0.54 0.606 -0.087
10 1.889 0.769 -0.74 0.263 -0.506
11 1.872 0.846 -0.80 0.692 -0.154
12 1.785 0.923 -1.11 0.792 -0.131
Dmax 0.117
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-13


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

3.2.4. Perhitungan Waktu Konsentrasi

Tabel 3. 19. Koefisien Hambatan dan Limpasan

Bag Koefisien Hambatan (nd) Koefisien Limpasan (C)


Aspal - Beton 0,013 0,800
Bahu Jalan 0,013 0,800
Daerah Perkotaan 0,200 0,800
Contoh Perhitungan :
Lokasi 1 : jl. Pangarengan - Sindang Laut
Segmen 1

763− 1 9
Kemiringan saluran = = 0,002
262 44
Gambar potongan melintang segmen 1 (tanpa skala)

- Ruas Kiri
2 nd 167
tof = [3 𝑥 28 𝑥 𝐿𝑜 𝑥 ]
√ 𝑠

2 13 167
tof1 = [3 𝑥 28 𝑥 2 𝑥 ] = 1.022 menit
√ 2

2 13 167
tof2 = [3 𝑥 28 𝑥 1 5 𝑥 ] = 0.974 menit
√ 2

2 2 167
tof3 = [3 𝑥 28 𝑥 4 𝑥 2
] = 1.811 menit

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-14


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

V = 0,8 m/detik, Ld segmen 1 = 262.437 m


Maka : tc1 = tof1 + tof2 = 1.022 + 0.974 = 1.996 menit
tc1 > tof3 → diambil tc1 = 1.996 menit
hasil penjumlahan tof1 dan tof2 kemudian dibandingkan dengan tof 3, pilih yang terbesar
diantara keduanya, didapat :
tof terbesar kiri = 1.996 menit
Ld 262 437
tdf = = = 5.467
6 xV 6 x 8
tc = tof terbesar + tdf = 1.996 + 5.467 = 7.463 menit
- Ruas Kanan
2 nd 167
tof = [3 𝑥 28 𝑥 𝐿𝑜 𝑥 ]
√ 𝑠

2 13 167
tof1 = [3 𝑥 28 𝑥 2 𝑥 ] = 1.022 menit
√ 2

2 13 167
tof2 = [3 𝑥 28 𝑥 1 5 𝑥 ] = 0.974 menit
√ 2

2 2 167
tof3 = [3 𝑥 28 𝑥 𝑥 ] = 1.726 menit
√ 2

V = 0,8 m/detik, Ld segmen 1 = 262.437 m


Maka : tc1 = tof1 + tof2 = 1.022 + 0.974 = 1.996 menit
tc1 > tof3 → diambil tc1 = 1.996 menit
hasil penjumlahan tof1 dan tof2 kemudian dibandingkan dengan tof 3, pilih yang terbesar
diantara keduanya, didapat :
tof terbesar kanan = 1.996 menit
Ld 262 437
tdf = = = 5.467
6 xV 6 x 8
tc = tof terbesar + tdf = 1.996 + 5.467 = 7.463 menit
Segmen 2

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-15


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

8 − 434
Kemiringan saluran = = 0,003
272
Gambar potongan melintang segmen 1 (tanpa skala)

- Ruas Kiri
2 nd 167
tof = [3 𝑥 28 𝑥 𝐿𝑜 𝑥 ]
√ 𝑠

2 13 167
tof1 = [3 𝑥 28 𝑥 2 𝑥 ] = 0.995 menit
√ 3

2 13 167
tof2 = [3 𝑥 28 𝑥 1 5 𝑥 ] = 0.948 menit
√ 3

2 2 167
tof3 = [3 𝑥 28 𝑥 4 𝑥 ] = 1.497 menit
√ 3

V = 0,8 m/detik, Ld segmen 1 = 272.553 m


Maka : tc1 = tof1 + tof2 = 0.995 + 0.948 = 1.944 menit
tc1 > tof3 → diambil tc1 = 1.944 menit
hasil penjumlahan tof1 dan tof2 kemudian dibandingkan dengan tof 3, pilih yang terbesar
diantara keduanya, didapat :
tof terbesar kiri = 1.944 menit
Ld 272 3
tdf = = = 5.678
6 xV 6 x 8
tc = tof terbesar + tdf = 1.944 + 5.678 = 7.622 menit
- Ruas Kanan
2 nd 167
tof = [3 𝑥 28 𝑥 𝐿𝑜 𝑥 ]
√ 𝑠

2 13 167
tof1 = [3 𝑥 28 𝑥 2 𝑥 ] = 0.995 menit
√ 3

2 13 167
tof2 = [3 𝑥 28 𝑥 1 5 𝑥 ] = 0.948 menit
√ 3

2 2 167
tof3 = [3 𝑥 28 𝑥 𝑥 3
] = 1.681 menit

V = 0,8 m/detik, Ld segmen 1 = 272.553 m

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-16


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Maka : tc1 = tof1 + tof2 = 0.995 + 0.948 = 1.944 menit


tc1 > tof3 → diambil tc1 = 1.944 menit
hasil penjumlahan tof1 dan tof2 kemudian dibandingkan dengan tof 3, pilih yang terbesar
diantara keduanya, didapat :
tof terbesar kanan = 1.944 menit
Ld 272 3
tdf = = = 5.678
6 xV 6 x 8
tc = tof terbesar + tdf = 1.944 + 5.678= 7.622 menit

Lokasi 2 : jl. Gebang Ilir - Waled


Segmen 1

96−4 916
Kemiringan saluran = = 0,003
2 6 71
Gambar potongan melintang segmen 1 (tanpa skala)

- Ruas Kiri
2 nd 167
tof = [3 𝑥 28 𝑥 𝐿𝑜 𝑥 ]
√ 𝑠

2 13 167
tof1 = [3 𝑥 28 𝑥 𝑥 ] = 1.088 menit
√ 3

2 13 167
tof2 = [3 𝑥 28 𝑥 1 5 𝑥 ] = 0.969 menit
√ 3

2 2 167
tof3 = [3 𝑥 28 𝑥 2 𝑥 ] = 1.605 menit
√ 3

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-17


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

V = 0,8 m/detik, Ld segmen 1 = 256.710 m


Maka : tc1 = tof1 + tof2 = 1.088 + 0.969 = 2.057 menit
tc1 > tof3 → diambil tc1 = 2.057 menit
hasil penjumlahan tof1 dan tof2 kemudian dibandingkan dengan tof 3, pilih yang terbesar
diantara keduanya, didapat :
tof terbesar kiri = 2.057 menit
Ld 2 6 71
tdf = = = 5.348
6 xV 6 x 8
tc = tof terbesar + tdf = 2.057 + 5.348 = 7.405 menit
- Ruas Kanan
2 nd 167
tof = [3 𝑥 28 𝑥 𝐿𝑜 𝑥 ]
√ 𝑠

2 13 167
tof1 = [3 𝑥 28 𝑥 𝑥 ] = 1.088 menit
√ 3

2 13 167
tof2 = [3 𝑥 28 𝑥 1 5 𝑥 ] = 0.969 menit
√ 3

2 2 167
tof3 = [3 𝑥 28 𝑥 4 𝑥 ] = 1.802 menit
√ 3

V = 0,8 m/detik, Ld segmen 1 = 256.710 m


Maka : tc1 = tof1 + tof2 = 1.088 + 0.969 = 2.057 menit
tc1 > tof3 → diambil tc1 = 2.057 menit
hasil penjumlahan tof1 dan tof2 kemudian dibandingkan dengan tof 3, pilih yang terbesar
diantara keduanya, didapat :
tof terbesar kanan = 2.057 menit
Ld 2 6 71
tdf = = = 5.348
6 xV 6 x 8
tc = tof terbesar + tdf = 2.057 + 5.348 = 7.405 menit
Segmen 2

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-18


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

7 − 397
Kemiringan saluran = = 0,006
278 82
Gambar potongan melintang segmen 1 (tanpa skala)

- Ruas Kiri
2 nd 167
tof = [3 𝑥 28 𝑥 𝐿𝑜 𝑥 ]
√ 𝑠

2 13 167
tof1 = [ 𝑥 28 𝑥 𝑥 ] = 1.019 menit
3 √ 6

2 13 167
tof2 = [3 𝑥 28 𝑥 1 5 𝑥 ] = 0.908 menit
√ 6

2 2 167
tof3 = [3 𝑥 28 𝑥 4 𝑥 ] = 1.605 menit
√ 6

V = 0,8 m/detik, Ld segmen 1 = 278.58 m


Maka : tc1 = tof1 + tof2 = 1.019 + 0.908 = 1.928 menit
tc1 > tof3 → diambil tc1 = 1.928 menit
hasil penjumlahan tof1 dan tof2 kemudian dibandingkan dengan tof 3, pilih yang terbesar
diantara keduanya, didapat :
tof terbesar kiri = 1.928 menit
Ld 278 82
tdf = = = 5.804
6 xV 6 x 8
tc = tof terbesar + tdf = 1.928 + 5.804 = 7.731 menit
- Ruas Kanan
2 nd 167
tof = [3 𝑥 28 𝑥 𝐿𝑜 𝑥 ]
√ 𝑠

2 13 167
tof1 = [3 𝑥 28 𝑥 𝑥 ] = 1.019menit
√ 6

2 13 167
tof2 = [3 𝑥 28 𝑥 1 5 𝑥 ] = 0.908 menit
√ 6

2 2 167
tof3 = [3 𝑥 28 𝑥 𝑥 ] = 1.688 menit
√ 6

V = 0,8 m/detik, Ld segmen 1 = 278.582 m

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-19


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Maka : tc1 = tof1 + tof2 = 1.019 + 0.908 = 1.928 menit


tc1 > tof3 → diambil tc1 = 1.928menit
hasil penjumlahan tof1 dan tof2 kemudian dibandingkan dengan tof 3, pilih yang terbesar
diantara keduanya, didapat :
tof terbesar kanan = 1.928 menit
Ld 278 82
tdf = = = 5.804
6 xV 6 x 8
tc = tof terbesar + tdf = 1.928 + 5.804= 7.731 menit

Lokasi 3 : jl. Luwungragi


Segmen 1

647−4 932
Kemiringan saluran = = 0,002
4 1
Gambar potongan melintang segmen 1 (tanpa skala)

- Ruas Kiri
2 nd 167
tof = [3 𝑥 28 𝑥 𝐿𝑜 𝑥 ]
√ 𝑠

2 13 167
tof1 = [3 𝑥 28 𝑥 2 𝑥 ] = 1.051 menit
√ 2

2 13 167
tof2 = [3 𝑥 28 𝑥 1 5 𝑥 2
] = 1.001 menit

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-20


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

2 2 167
tof3 = [3 𝑥 28 𝑥 2 𝑥 ] = 1.659 menit
√ 2

V = 0,8 m/detik, Ld segmen 1 = 400.01 m


Maka : tc1 = tof1 + tof2 = 1.051 + 1.001 = 2.052 menit
tc1 > tof3 → diambil tc1 = 2.052 menit
hasil penjumlahan tof1 dan tof2 kemudian dibandingkan dengan tof 3, pilih yang terbesar
diantara keduanya, didapat :
tof terbesar kiri = 2.052 menit
Ld 4 1
tdf = = = 8.335
6 xV 6 x 8
tc = tof terbesar + tdf = 2.052 + 8.335 = 10.387 menit
- Ruas Kanan
2 nd 167
tof = [3 𝑥 28 𝑥 𝐿𝑜 𝑥 ]
√ 𝑠

2 13 167
tof1 = [3 𝑥 28 𝑥 2 𝑥 ] = 1.051 menit
√ 2

2 13 167
tof2 = [3 𝑥 28 𝑥 1 5 𝑥 ] = 1.001 menit
√ 2

2 2 167
tof3 = [3 𝑥 28 𝑥 5𝑥 ] = 2.068 menit
√ 2

V = 0,8 m/detik, Ld segmen 1 = 400.01 m


Maka : tc1 = tof1 + tof2 = 1.051 + 1.001 = 2.052 menit
tc1 < tof3 → diambil tof3 = 2.068 menit
hasil penjumlahan tof1 dan tof2 kemudian dibandingkan dengan tof 3, pilih yang terbesar
diantara keduanya, didapat :
tof terbesar kanan = 2.068 menit
Ld 4 1
tdf = = = 8.335
6 xV 6 x 8
tc = tof terbesar + tdf = 2.068 + 8.335 = 10.403 menit
Segmen 2

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-21


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

47 − 8
Kemiringan saluran = = 0,001
349 64
Gambar potongan melintang segmen 1 (tanpa skala)

- Ruas Kiri
2 nd 167
tof = [3 𝑥 28 𝑥 𝐿𝑜 𝑥 ]
√ 𝑠

2 13 167
tof1 = [3 𝑥 28 𝑥 2 𝑥 ] = 1.077 menit
√ 1

2 13 167
tof2 = [3 𝑥 28 𝑥 1 5 𝑥 ] = 1.026 menit
√ 1

2 2 167
tof3 = [3 𝑥 28 𝑥 2 𝑥 ] = 1.699 menit
√ 1

V = 0,8 m/detik, Ld segmen 1 = 349.645 m


Maka : tc1 = tof1 + tof2 = 1.077 + 1.026 = 2.103 menit
tc1 > tof3 → diambil tc1 = 2.103 menit
hasil penjumlahan tof1 dan tof2 kemudian dibandingkan dengan tof 3, pilih yang terbesar
diantara keduanya, didapat :
tof terbesar kiri = 2.103 menit
Ld 349 64
tdf = = = 7.284
6 xV 6 x 8
tc = tof terbesar + tdf = 2.103 + 7.284 = 9.387 menit
- Ruas Kanan
2 nd 167
tof = [3 𝑥 28 𝑥 𝐿𝑜 𝑥 ]
√ 𝑠

2 13 167
tof1 = [3 𝑥 28 𝑥 2 𝑥 ] = 1.077 menit
√ 1

2 13 167
tof2 = [3 𝑥 28 𝑥 1 5 𝑥 ] = 1.026 menit
√ 1

2 2 167
tof3 = [3 𝑥 28 𝑥 5 𝑥 ] = 1.980 menit
√ 1

V = 0,8 m/detik, Ld segmen 1 = 349.645 m

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-22


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Maka : tc1 = tof1 + tof2 = 1.077 + 1.026 = 2.103 menit


tc1 > tof3 → diambil tc1 = 2.103 menit
hasil penjumlahan tof1 dan tof2 kemudian dibandingkan dengan tof 3, pilih yang terbesar
diantara keduanya, didapat :
tof terbesar kanan = 2.103 menit
Ld 349 64
tdf = = = 7.284
6 xV 6 x 8
tc = tof terbesar + tdf = 2.103 + 7.284= 9.387 menit
hasil perhitungan di tabelkan
Tabel 3. 20. Hasil Perhitungan tc (waktu konsentrasi)

Ld tof V tc tc
Lokasi Segmen S nd Ruas Lo tof tdf
(m) terbesar (m/dtk) (menit) (jam)
0.013 2.00 1.022
262.4 0.002 0.013 Kiri 1.50 0.974 1.996 0.8 5.467 7.463 0.1244
0.200 4.00 1.811
1
0.013 2.00 1.022
262.4 0.002 0.013 Kanan 1.50 0.974 1.996 0.8 5.467 7.463 0.1244
Jl.
0.200 3.00 1.726
Pangarengan-
Sindang Laut
0.013 2.00 0.995
272.6 0.003 0.013 Kiri 1.50 0.948 1.944 0.8 5.678 7.622 0.1270
0.200 1.50 1.497
2
0.013 2.00 0.995
272.6 0.003 0.013 Kanan 1.50 0.948 1.944 0.8 5.678 7.622 0.1270
0.200 3.00 1.681
0.013 3.00 1.088
256.7 0.003 0.013 Kiri 1.50 0.969 2.057 0.8 5.348 7.405 0.1234
0.200 2.00 1.605
1
0.013 3.00 1.088
256.7 0.003 0.013 Kanan 1.50 0.969 2.057 0.8 5.348 7.405 0.1234
Jl.Gebang Ilir- 0.200 4.00 1.802
Waled 0.013 3.00 1.019
278.6 0.006 0.013 Kiri 1.50 0.908 1.928 0.8 5.804 7.731 0.1289
0.200 2.00 1.504
2
0.013 3.00 1.019
278.6 0.006 0.013 Kanan 1.50 0.908 1.928 0.8 5.804 7.731 0.1289
0.200 4.00 1.688
0.013 2.00 1.051
400.1 0.002 0.013 Kiri 1.50 1.001 2.052 0.8 8.335 10.387 0.1731
0.200 2.00 1.659
1
0.013 2.00 1.051
400.1 0.002 0.013 Kanan 1.50 1.001 2.052 0.8 8.335 10.403 0.1734
0.200 7.50 2.068
Jl.Luwungragi
0.013 2.00 1.077
349.6 0.001 0.013 Kiri 1.50 1.026 2.103 0.8 7.284 9.387 0.1564
0.200 2.00 1.699
2
0.013 2.00 1.077
349.6 0.001 0.013 Kanan 1.50 1.026 2.103 0.8 7.284 9.387 0.1564
0.200 5.00 1.980
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

3.2.5. Intensitas Curah Hujan

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-23


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Untuk mengubah curah hujan rancangan menjadi debit banjir rancangan, diperlukan curah
hujan jam – jam an. Pada umumnya data hujan tersedia pada stasiun meteorologi adalah data
hujan harian, artinya data yang tercatat secara kumulatif selama 24 jam.

Dalam studi ini untuk perhitungannya digunakan rumus Mononobe, sebagai berikut :

𝑅24 24 2/3
𝐼= ( )
24 𝑡

𝑅 24 2/3
Rt = (𝑡)
24

Curah hujan ke T :

Rt = (t x Rt) – (t – 1) x R(t-1)

Selanjutnya perhitungan rasio hujan jam – jam an dapat dilihat pada Tabel 3.21 dibawah ini :

Tabel 3. 21. Hasil Perhitungan Intensitas Curah Hujan Metode Mononobe

Intensitas Curah Hujan (mm/jam) Berbagai Periode Ulang


tc
Lokasi Segmen Ruas R2th R5th R10th R25th R50th R100th
(jam) 182.2142 242.0843 280.9289 324.9057 364.5009 400.7067
Kiri 0.1244 253.506 336.800 390.843 452.026 507.112 557.484
Jl. 1
Kanan 0.1244 253.506 336.800 390.843 452.026 507.112 557.484
Pangarengan-
Kiri 0.1270 249.982 332.118 385.410 445.742 500.063 549.734
Sindang Laut 2
Kanan 0.1270 249.982 332.118 385.410 445.742 500.063 549.734
Kiri 0.1234 254.833 338.563 392.889 454.392 509.767 560.402
1
Jl.Gebang Ilir- Kanan 0.1234 254.833 338.563 392.889 454.392 509.767 560.402
Waled Kiri 0.1289 247.615 328.974 381.760 441.522 495.328 544.529
2
Kanan 0.1289 247.615 328.974 381.760 441.522 495.328 544.529
Kiri 0.1731 203.370 270.191 313.546 362.628 406.821 447.230
1
Kanan 0.1734 203.161 269.913 313.223 362.255 406.402 446.770
Jl.Luwungragi
Kiri 0.1564 217.571 289.057 335.439 387.949 435.227 478.459
2
Kanan 0.1564 217.571 289.057 335.439 387.949 435.227 478.459
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

3.2.6. Analisa Debit Banjir

Untuk menghitung debit air (Q) menggunakan rumus berikut :


1
Q= x C.I.A
36x1 6
Dimana :
Q : Debit air (m3 /dtk)
C : Koefisien pengaliran

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-24


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

I : Intensitas curah hujan (mm/jam)


A : luas daerah pengaliran (m2 )
: (Lo segmen x Ld segmen)

Contoh perhitungan :
Lokasi 1 : Jl. Syekh Lemahabang
Segmen 1
Ruas kiri
A = 1049.74 m2
C = 0,614
1
Q= x 0,614 x 323.83 x 1049.74= 0,058 m3 /dtk
36x1 6
Ruas kanan
A = 787.31 m2
C = 0,614
1
Q= x 0,614 x 345.17 x 787.31 = 0.046 m3 /dtk
36x1 6
Untuk selanjutnya perhitungan ditabelkan
Tabel 3. 22. Perhitungan Debit (Q) untuk Periode Ulang 5 Tahun

tc I A Q Rencana
Lokasi Segmen Ruas C
(jam) (mm/jam) (m²) (m³/dt) Saluran
Kiri 0.1244 0.614 336.800 1049.747 0.060 Segi Empat
Jl. 1
Kanan 0.1244 0.614 336.800 787.310 0.045 Segi Empat
Pangarengan-
Kiri 0.1270 0.547 332.118 408.830 0.021 Segi Empat
Sindang Laut 2
Kanan 0.1270 0.547 332.118 817.660 0.041 Segi Empat
Kiri 0.1234 0.463 338.563 513.420 0.022 Segi Empat
1
Jl.Gebang Ilir- Kanan 0.1234 0.463 338.563 1026.840 0.045 Segi Empat
Waled Kiri 0.1289 0.477 328.974 557.164 0.024 Segi Empat
2
Kanan 0.1289 0.477 328.974 1114.328 0.049 Segi Empat
Kiri 0.1731 0.570 270.191 800.142 0.034 Segi Empat
1
Kanan 0.1734 0.570 269.913 3000.533 0.128 Segi Empat
Jl.Luwungragi
Kiri 0.1564 0.551 289.057 699.290 0.031 Segi Empat
2
Kanan 0.1564 0.551 289.057 1748.225 0.077 Segi Empat
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Tabel 3. 23. Perhitungan Debit (Q) untuk Periode Ulang 10 Tahun

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-25


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

tc I A Q Rencana
Lokasi Segmen Ruas C
(jam) (mm/jam) (m²) (m³/dt) Saluran
Kiri 0.1244 0.614 390.843 1049.747 0.070 Segi Empat
Jl. 1
Kanan 0.1244 0.614 390.843 787.310 0.052 Segi Empat
Pangarengan-
Kiri 0.1270 0.547 385.410 408.830 0.024 Segi Empat
Sindang Laut 2
Kanan 0.1270 0.547 385.410 817.660 0.048 Segi Empat
Kiri 0.1234 0.463 392.889 513.420 0.026 Segi Empat
1
Jl.Gebang Ilir- Kanan 0.1234 0.463 392.889 1026.840 0.052 Segi Empat
Waled Kiri 0.1289 0.477 381.760 557.164 0.028 Segi Empat
2
Kanan 0.1289 0.477 381.760 1114.328 0.056 Segi Empat
Kiri 0.1731 0.570 313.546 800.142 0.040 Segi Empat
1
Kanan 0.1734 0.570 313.223 3000.533 0.149 Segi Empat
Jl.Luwungragi
Kiri 0.1564 0.551 335.439 699.290 0.036 Segi Empat
2
Kanan 0.1564 0.551 335.439 1748.225 0.090 Segi Empat
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Tabel 3. 24. Perhitungan Debit (Q) untuk Periode Ulang 25 Tahun

tc I A Q Rencana
Lokasi Segmen Ruas C
(jam) (mm/jam) (m²) (m³/dt) Saluran
Kiri 0.1244 0.614 452.026 1049.747 0.081 Segi Empat
Jl. 1
Kanan 0.1244 0.614 452.026 787.310 0.061 Segi Empat
Pangarengan-
Kiri 0.1270 0.547 445.742 408.830 0.028 Segi Empat
Sindang Laut 2
Kanan 0.1270 0.547 445.742 817.660 0.055 Segi Empat
Kiri 0.1234 0.463 454.392 513.420 0.030 Segi Empat
1
Jl.Gebang Ilir- Kanan 0.1234 0.463 454.392 1026.840 0.060 Segi Empat
Waled Kiri 0.1289 0.477 441.522 557.164 0.033 Segi Empat
2
Kanan 0.1289 0.477 441.522 1114.328 0.065 Segi Empat
Kiri 0.1731 0.570 362.628 800.142 0.046 Segi Empat
1
Kanan 0.1734 0.570 362.255 3000.533 0.172 Segi Empat
Jl.Luwungragi
Kiri 0.1564 0.551 387.949 699.290 0.042 Segi Empat
2
Kanan 0.1564 0.551 387.949 1748.225 0.104 Segi Empat
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Dalam perencanaan desain dimensi saluran drainase debit yang akan digunakan adalah debit
periode ulang 25 tahun.

3.2.7. Analisa Hidrolika

Di sepanjang jalan aliran tidak dimungkinkan dibangun saluran drainase berbentuk trapezium
dan segitiga karena debit air yang ada terlalu kecil, perlu diketahui bahwa kemiringan talud
tergantung pada besarnya debit.

Berikut contoh perhitungan untuk penentuan dimensi saluran :

Lokasi 1 : jl. Pangarengan – Sindang Laut

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-26


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Segmen 1 Ruas Kiri

Dik :

Q25 tahun = 0.081 m³/dt


S = 0.002
n = 0.016 (saluran beton)
b = 0.30 m (trial and error)
h = 0.38 m (trial and error)
Perhitungan :
A =bxh
= 0.3 x 0.38
= 0.115 m²
P =b+2h
= 0.3 + 2(0.38)
= 1.064 m
R = A/P
= 0.115/1.064
= 0.108 m
w(tinggi jagaan) = √ 5 𝑥 ℎ
= 0.44 m
1
Vhitung = 𝑛 𝑥 𝑅 2/3 𝑥 𝑆 1/2

Yang dimana :
n = angka kekasaran permukaan
R = Jari – jari hidrolis (m)
S = Kemiringan Saluran
1
Vhitung = 𝑥 1 82/3 𝑥 21/2
16

= 0.706 m/dt

Qhitung = V x A

= 0.706 x 0.115

= 0.081 m3/dt

Kondisi Aman karena Qhitung (0.081 m3/dt) = Qrencana (0.081 m3/dt)

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-27


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Segmen 1 Ruas Kanan

Dik :

Q25 tahun = 0.061 m³/dt


S = 0.002
n = 0.016 (saluran beton)
b = 0.30 m (trial and error)
h = 0.30 m (trial and error)
Perhitungan :
A =bxh
= 0.3 x 0.3
= 0.09 m²
P =b+2h
= 0.3 + 2(0.30)
= 0.91 m
R = A/P
= 0.09/0.91
= 0.100 m
w(tinggi jagaan) = √ 5 𝑥 ℎ
= 0.39 m
1
Vhitung = 𝑛 𝑥 𝑅 2/3 𝑥 𝑆 1/2
1 2/3
Vhitung = 𝑥 1 𝑥 21/2
16

= 0.674 m/dt

Qhitung = V x A

= 0.674 x 0.09

= 0.062 m3/dt

Kondisi Aman karena Qhitung (0.062 m3/dt) = Qrencana (0.062 m3/dt).

Pada lokasi ke 2 (dua) yaitu jalan Gebang-Ciledug rencana drainase hanya 1 ruas saja yaitu
ruas kanan, dikarenakan ruas kiri sudah ada saluran irigasi.

Hasil perhitungan ditabelkan

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-28


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Tabel 3. 25. Hasil Perhitungan Dimensi Saluran

Rencana b h w A P V Qhit Qrenc


Lokasi Segmen Ruas R S n 1/n
Saluran (m) (m) (m) (m²) (m) (m/dt) (m³/dt) (m³/dt)
Kiri Segi Empat 0.300 0.382 0.437 0.115 1.064 0.108 0.002 0.016 62.500 0.706 0.081 0.081
Jl. 1
Kanan Segi Empat 0.300 0.304 0.390 0.091 0.907 0.100 0.002 0.016 62.500 0.674 0.061 0.061
Pangarengan-
Kiri Segi Empat 0.300 0.145 0.269 0.044 0.590 0.074 0.003 0.016 62.500 0.643 0.028 0.028
Sindang Laut 2
Kanan Segi Empat 0.300 0.244 0.349 0.073 0.788 0.093 0.003 0.016 62.500 0.751 0.055 0.055
Kiri Segi Empat - - - - - - - - - - - -
1
Jl.Gebang Ilir- Kanan Segi Empat 0.300 0.292 0.382 0.088 0.883 0.099 0.003 0.016 62.500 0.689 0.060 0.060
Waled Kiri Segi Empat - - - - - - - - - - - -
2
Kanan Segi Empat 0.300 0.227 0.337 0.068 0.753 0.090 0.006 0.016 62.500 0.956 0.065 0.065
Kiri Segi Empat 0.300 0.275 0.371 0.082 0.850 0.097 0.002 0.016 62.500 0.558 0.046 0.046
1
Kanan Segi Empat 0.300 0.856 0.654 0.257 2.012 0.128 0.002 0.016 62.500 0.670 0.172 0.172
Jl.Luwungragi
Kiri Segi Empat 0.300 0.287 0.379 0.086 0.874 0.099 0.001 0.016 62.500 0.487 0.042 0.042
2
Kanan Segi Empat 0.300 0.620 0.557 0.186 1.540 0.121 0.001 0.016 62.500 0.558 0.104 0.104
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Laporan Hidrologi dan Hidrolika III-29


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

BAB IV KESIMPULAN

4.1. KESIMPULAN

1. Diketahui curah hujan yang di dapat dari 2 stasiun curah hujan (Sta. Jatiseeng dan
Sta.Sindang Laut) selama 12 tahun.

CURAH HUJAN MAKSIMUM Rata - Rata


No Tahun Hujan
Jatiseeng Sindang Laut
Maksimum
1 2004 132 129 130.5
2 2005 95 119 107
3 2006 70 118 94
4 2007 66 56 61
5 2008 90 65 77.5
6 2009 68 120 94
7 2010 98 120 109
8 2011 105 270 187.5
9 2012 63 86 74.5
10 2013 86 91 88.5
11 2014 331 504 417.5
12 2015 368 532 450
Sumber : BMKG Stasiun Geofisika Kelas 1 Bandung

2. Dari hasil perhitungan analisa hidrologi didapatkan debit banjir untuk Q 25 Tahun dari
masing-masing lokasi pekerjaan
tc I A Q Rencana
Lokasi Segmen Ruas C
(jam) (mm/jam) (m²) (m³/dt) Saluran
Kiri 0.1244 0.614 452.026 1049.747 0.081 Segi Empat
Jl. 1
Kanan 0.1244 0.614 452.026 787.310 0.061 Segi Empat
Pangarengan-
Kiri 0.1270 0.547 445.742 408.830 0.028 Segi Empat
Sindang Laut 2
Kanan 0.1270 0.547 445.742 817.660 0.055 Segi Empat
Kiri 0.1234 0.463 454.392 513.420 0.030 Segi Empat
1
Jl.Gebang Ilir- Kanan 0.1234 0.463 454.392 1026.840 0.060 Segi Empat
Waled Kiri 0.1289 0.477 441.522 557.164 0.033 Segi Empat
2
Kanan 0.1289 0.477 441.522 1114.328 0.065 Segi Empat
Kiri 0.1731 0.570 362.628 800.142 0.046 Segi Empat
1
Kanan 0.1734 0.570 362.255 3000.533 0.172 Segi Empat
Jl.Luwungragi
Kiri 0.1564 0.551 387.949 699.290 0.042 Segi Empat
2
Kanan 0.1564 0.551 387.949 1748.225 0.104 Segi Empat
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Laporan Hidrologi dan Hidrolika IV-1


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

3. Dari hasil analisa hidrolika didapatkan dimensi penampang saluran sebagai berikut :
Rencana b h w
Lokasi Segmen Ruas
Saluran (m) (m) (m)
Kiri Segi Empat 0.300 0.382 0.437
Jl. 1
Kanan Segi Empat 0.300 0.304 0.390
Pangarengan-
Kiri Segi Empat 0.300 0.145 0.269
Sindang Laut 2
Kanan Segi Empat 0.300 0.244 0.349
Kiri Segi Empat - - -
1
Jl.Gebang Ilir- Kanan Segi Empat 0.300 0.292 0.382
Waled Kiri Segi Empat - - -
2
Kanan Segi Empat 0.300 0.227 0.337
Kiri Segi Empat 0.300 0.275 0.371
1
Kanan Segi Empat 0.300 0.856 0.654
Jl.Luwungragi
Kiri Segi Empat 0.300 0.287 0.379
2
Kanan Segi Empat 0.300 0.620 0.557
Sumber : Hasil Analisa Perhitungan

Desain Saluran Drainase Lokasi 1 : jl. Pangarengan-Sindang Laut


SEGMEN 1

Laporan Hidrologi dan Hidrolika IV-2


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

SEGMEN 2

Desain Saluran Drainase Lokasi 2 : jl. Gebang Ilir - Waled


SEGMEN 1 & SEGMEN 2

Laporan Hidrologi dan Hidrolika IV-3


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Desain Saluran Drainase Lokasi 3 : jl. Luwungragi


SEGMEN 1

SEGMEN 2

Laporan Hidrologi dan Hidrolika IV-4


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Berikut potongan melintangnya :


Lokasi 1 : jl. Pangarengan-Sindang Laut

Lokasi 2 : jl. Gebang Ilir - Waled

Lokasi 3 : jl. Luwungragi

Laporan Hidrologi dan Hidrolika IV-5


DED. Penghilangan Perlintasan Sebidang Lintas Cirebon

Anda mungkin juga menyukai