Anda di halaman 1dari 2

BAB III

PENUTUP

A. Kesimpulan

Berdasarkan pembahasan diatas dapat disimpulkan bahwa peran perawat


sebagai pembaharu dalam wirausaha khususnya bidang kesehatan dapat
dituangkan dalam konsep nursinng care center yang membantu perawat dalam
mengidentifikasi serta menyusun rencana meningkatkan kesehatan klien dan
membantu mencarikan solusi untuk permasalahan klien.

Caring merupakan fenomena yang universal dan terjadi disemua kultur.


Hubungan antara perawat dengan pasien adalah hal yang terpenting dalam
terciptanya suatu perilaku caring perawat. Penerapan perilaku caring oleh
seorang perawat akan membantu perawat untuk mengenal lebih jauh tentang
pasiennya, selain itu perawat juga dapat mengetahui masalah yang sedang
dihadapi oleh pasien dan keluarga, sehingga perawat dapat membatu
mencarikan solusinya Sedangkan nursing center merupakan pengelolaan
terpadu dalam pelayanan, pendidikan dan penelitian keperawatan melalui
pemberdayaan seluruh potensi yang ada secara optimal

Perawat sebagai pembaharu diperlukan dalam meneliti sebuah kegiatan


keperawatan yang baru dapat dilakukan dengan beberapa tahap yaitu
initial /persiapan, beginning /awal, working /kerja, terminal dan
adoption serta bagaimana menerapkannya dalam dunia wirausaha khususnya
bidang kesehatan. Diantaranya dengan cara nursing care perawat mandiri
ataupun berkelompok.

B. Saran

1. Mahasiswa
Lebih termotivasi untuk mencari informasi atau menambah
pengetahuan dan wawasan dari buku tentang wirausaha dalam bidang
kesehatan melalui berbagai peran perawat diantaranya sebagai pembaharu

2. Institusi Pendidikan
Perlu ditingkatkan pembelajaran pada mahasiswa STIKES
Serulingmas tentang pembelajaran praktek kewirausahaan yang sesuai
dengan teori kenyataan dalam dunia wirausaha.

Anda mungkin juga menyukai