Anda di halaman 1dari 1

VULVOVAGINITIS

I. Anamnesa
Gejala pada wanita: Nyeri perut bagian bawah, Gatal di area kewanitaan, Iritasi vulva,
Peradangan, Disuria, Keputihan menjadi kental, encer, berbusa, atau berwarna
kekuningan dan kehijauan serta berbau amis.

II. Pemeriksaan Penunjang


Persiapan VVP:
Prosedur Tindakan:
1. Persetujuan untuk dilakukan pemeriksaan dengan surat persetujuan
2. Pasien dalam posisi litotomi diatas meja periksa ginekologi dengan pencahayaan yang optimal
3. Antiseptik daerah vagina
4. Gunakan speculum (cocok bebek) untuk membuka vagina sampai tampak serviks
5. Identifikasi vagina dan serviks
6. Ambil secret vagina dan secret serviks dengan menggunakan kapas lidi
7. Apuskan secret vagina dan secret serviks (dari kapas lidi) pada gelas preparat
8. Selanjutnya hapusan secret vagina/ serviks ditetesi larutan garam (NaCl 0,9%) 1-2 tetes,
ditutup dengan kaca penutup
9. Selanjutnya diamati dibawah mikroskop
10. Tindakan selesai

Anda mungkin juga menyukai