Anda di halaman 1dari 20

FR.MPA-02.

4 DAFTAR PERTANYAAN TERTULIS

Judul Skema Sertifikasi KKNI Level II Pada Kompetensi


Skema Sertifikasi/ :
Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan
Klaster Asesmen Nomor : SKMTKJ/LSPYDK/V/2018
TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*
Nama Asesor :

Nama Peserta :

Tanggal :

Durasi : 120 Menit

1. Petunjuk
a. Jawablah pertanyaan di bawah ini pada lembar jawaban yang disediakan
b. Posisikan alat komunikasi hp dengan getar pada saat uji berlangsung

2. Pertanyaan :
No
Pertanyaan
Soal
Mengapa jaringan komputer saat ini diperlukan ? sebutkan manfaat dari jaringan
1 komputer?

Sebutkan langkah – langkah untuk menguji koneksi antara server dan workstations !
2

Sebutkan 5 perangkat keras jaringan dan jelaskan secara rinci satu persatu !
3

Jelaskan Langkah - langkah untuk mengisolasi permasalahan pada jaringan WAN !


4

5 Identifikasi alat dan bahan yang diperlukan untuk membangun suatu jaringan !

6 Uraikan cara membuat kabel UTP, dengan SOP yang baik dan benar. JRESS !

7 Jelaskan cara menguji koneksi kabel jaringan dengan menggunakan hardware dan software. TMS !

8 Buatlah suatu rancangan pengkabelan jaringan sesuai dengan jenis kabelnya !

9 Jelaskan cara merangkai dan membuat pengkabelan secara sistematis !

10 Rancanglah suatu topologi, IP Address dan MAC Address pada sauatu jaringan !

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 1


Tentukan daftar perangkat jaringan dan rancangan kapasitasnya yang akan terhubung ke jaringan !
11

Tuliskan rentang kapasitas yang mencakup perangkat jaringan yang ada di pasaran dan jenis vendornya
12 !

Buatlah analisis dan daftar spesifikasi perangkat jaringan yang akan dibuat !
13

Identifikasikan Ruang lingkup jaringan dan hitunglah Besarnya kapasitas jaringan berdasarkan
14 kebutuhan bisnis !

Buatlah spesifikasi topologi jaringan berdasarkan kebutuhan bisnis !


15

Sebutkan WPAN pada masa awal perkenalannya dengan WPAN terkini (TRS) !
16

Di ruangan terdapat 2 orang yang masing-masing memiliki sebuah laptop, 1 orang yang
memiliki personal komputer (PC) dan 1 printer. Bagaimanakah caranya agar ketiga laptop
17
tersebut dapat melakukan sharing printer?

Ketika ada keluhan bahwa wifi tidak terdeteksi. Apa yang harus dilakukan dalam pengecekan
18 kerusakan tersebut?

19

Gambar 1

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 2


Pada gambar 1 Bila anda melihat gambar diatas pada bagian mana terdapat konfigurasi
jaringan dan sistem operasi apa yang digunakan?

20

Gambar 2
Perhatikan skema jaringan diatas dan tentukan :
a. Berapa Node atau host yang digunakan?
b. Subnetmask yang digunakan ?
c. Range IP yang digunakan ?

Lengkapi Tabel kebutuhan pengalamatan berikut :

NO Nama Host IP Address IP gateway


.
1
2
21 3
4
5
6
7
8

Pada skema jaringan pada gambar 2 menggunakan switch. Jika host nya ditambahkan lagi 10,
22 apa yang anda lakukan ?
Dari skema jaringan pada gambar 2 menggunakan segmen ip yang sama. Jika terdapat host
23 yang memiliki segmen ip yang berbeda Apa yang anda lakukan?
Dari skema jaringan gambar 2 Apakah peran switch dan bagaimana penempatan switch yang
24 aman ?
Bagaimana melihat ip address pada windows dan linux?
25

26 Sebutkan syarat-syarat untuk membuat sebuah jaringan LAN?

27 Sebutkan alat-alat yang harus disiapkan untuk membuat sebuah jaringan LAN?

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 3


28 Bila anda menginstall perangkat keras jaringan terjadi trauble, apa yang anda lakukan?

29 Sebutkan software yang mendukung untuk menginstall perangkat jaringan LAN?

30 Sebutkan langkah-langkah konfigurasi routing?

31 Sebutkan langkah-langkah konfigurasi interface pada router?

Bila anda menguji routing pada perangkat jaringan tiba-tiba ada kesalahan, apa yang anda
32
lakukan?

33 Sebutkan langkah-langkah mendokumentasikan konfigurasi routing?

Jika user hanya bisa membaca namun tidak bisa menulis maka hak akses apa yang digunakan
34 pada sistem operasi linux?
Jika terdapat perubahan bentuk dan tampilan web secara tiba-tiba tanpa diketahui admin.
35 Apa yang anda lakukan?

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 4


FR.MPA-05 KUNCI JAWABAN TES TERTULIS ( Lembar Asesor)

NO SOAL KUNCI JAWABAN


1. Jaringan Komputer diperlukan karena jaringan komputer dapat membawa informasi secara
cepat dan tepat dengan tingkat kesalahan dalam pengiriman data yang dilakukan melalui media
komunikasi dari transmitter (pengirim) menuju receiver (penerima) kecil, sehingga secara
langsung maupun tidak langsung dapat membantu kita dalam menyelesaikan suatu pekerjaan.

Manfaat jarkom :

-Resource Sharing (Pembagian sumber daya): berbagi pemakaian printer, CPU, memori,
harddisk. Komunikasi: surat elektronik, instant messaging, chatting, Akses informasi: web
browsing .

-Membantu mempertahankan informasi agar tetap andal dan up-to-date .

- Sebagai Sistem penyimpanan data terpusat ataupun terdistribusi yang memungkinkan banyak
pengguna mengaskses data dari berbagai lokasi yang berbeda serta membatasi akses ke data
sewaktu sedang diproses

2. Langkah – Langkah menguji server dan workstation :


a. Nyalakan switch
b. Untuk hasil maksimal , cobalah restart ulang seluruh jaringan
computer
c. Pakailah computer server sebagai tempat menguji seluruh computer
( baik server maupun workstation)

3. a. HUB
HUB merupakan salah satu hardware jaringan yang berfungsi untuk menghubungkan beberapa
komputer sekaligus tetapi pada HUB memiliki kekurangan karena tidak dapat menyimpan MAC
Address sehingga dalam transfer data, data dikirim secara broadcast dan itu mengurangi
kecepatan transfer. HUB dalam layer OSI berada pada layer physical.
b. Switch
Switch merupakan sebuah alat yang berfungsi seperti HUB, tetapi Switch memiliki kelebihan
untuk menyimpan MAC Address sehingga dalam mentransfer data, data tidak dibroadcast tetapi
langsung dikirim ke alamat yang dituju.
c. Bridge
Bridge adalah perangkat yang berfungsi menghubungkan beberapa jaringan terpisah. Bridge
bisa menghubungkan tipe jaringan yang berbeda atau tipe jaringan yang sama. Bridge
memetakan alamat Ethernet dari setiap node yang ada pada masing-masing segmen jaringan
dan memperbolehkan hanya lalu lintas data yang diperlukan melintasi bridge. Ketika menerima
sebuah paket, bridge menentukan segmen tujuan dan sumber.
d. Router
Router adalah sebuah alat yang biasa disebut "jembatan". Mengapa disebut jembatan? Karena
pada fungsinya, router berfungsi sebagai penghubung antara dua atau lebih IP yang berbeda.
Ada 2 jenis Router yaitu PC Router dan Router.
e. Access Point
Access Point atau yang lebih dikenal dengan AP adalah sebuah alat yang berfungsi sebagai
KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 5
pengatur lalu lintas jaringan dari mobile radio ke jaringan kabel atau dari backbone jaringan
wireless client-server. AP merupakan sebuah alat utama yang digunakan untuk membuat
sebuah hotspot. AP ini menggunakan frekuensi 2.4 GHz
f. Modem
Modem digunakan sebagai penghubung jaringan LAN dengan internet. Dalam melakukkan
tugasnya, modem akan mengubah data digital kedalam data analog yang bisa dipahami oleh kita
manusia ataupun sebaliknya.
g. Repeater
Repeater adalah sebuah komponen yang berfungsi memperkuat sinyal. Sinyal yang diterima
dari satu segmen kabel LAN ke segmen LAN berikutnya akan dipancarkan kembali dengan
kekuatan sinyal asli pada segmen LAN pertama sehingga dengan adanya repeater ini, jarak
antara dua jaringan komputer dapat diperluas.
h. Konektor
Konektor digunakan sebagai sarana penghubung antara kabel dengan colokan NIC (Network
Interface Card) yang ada pada komputer Anda. Jenis konektor ini disesuaikan dengan tipe kabel
yang digunakan misalnya Konektor RJ-45 berpasangan dengan kabel UTP/STP, konektor BNC/T
berpasangan dengan kabel coaxial dan konektor ST berpasangan dengan kabel fiber optic. NIC
(Network Interface Card). NIC (Network Interface Card) atau yang biasa disebut LAN card ini
adalah sebuah kartu yang berfungsi sebagai jembatan dari komputer ke sebuah jaringan
komputer. Komponen ini biasanya sudah terpasang secara onboard di beberapa komputer atau
laptop.
i. Kabel Jaringan
Kabel dalam sebuah jaringan digunakan sebagai media penghubung. Meskipun sekarang sudah
ada teknologi tanpa kabel (wireless) namun kabel masih sering digunakan karena mudah dalam
pengoperasiannya.

4. Langkah - langkah untuk mengisolasi permasalahan pada jaringan WAN :


Ada dua macam isolasi permasalahan jaringan wan yaitu :
a. Isolasi kerusakan perangkat keras.
- Sebelum memasang perangkat jaringan periksa secara cermat
apakah terdapat cacat secara fisik pada perangkat.
- Bacalah buku manual dari tiap - tiap perangkat untuk mengetahui
kemampuan kerja dari alat tersebut.
- jika terdapat kerusakan pada alat, langsung lakukan penggantian
Alat.
- Jangan pernah memaksakan alat untuk bekerja melebihi
kemampuan alat.,
b. Isolasi kerusakan Perangkat software.
- Gunakan Driver yang direkomendasikan perangkat jaringan yang
sesuai dan direkomendasikan oleh pembuat perangkat jaringan.
- Gunakan software untuk monitoring kinerja jaringan sehingga bisa
mendeteksi permasalahan koneksi lebih dini

5.  Komputer
 Kabel Jaringan
 Switch
6. Langkah 1 :
Pisahkan kabel-kabel tersebut dan luruskan, susunlah kabel-kabel tersebut dengan rapih
berdasarkan warna seperti Orange Putih, Orange, Hijau Putih, Biru, Biru Putih, Hijau, Coklat
Putih, dan Coklat

Langkah 2:
Setelah kabel tersusun, kemudian ambil Connector RJ-45, Connector ini terdiri dari 8 pin.
KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 6
Pin 1 dari connector ini adalah pin yang berada paling kiri.

Langkah 3:
Masukkan kabel-kabel tersebut hingga bagian ujungnya mentok di dalam Connector dan
sesuaikan dengan urutan :
 Orange Putih pada Pin 1
 Orange pada Pin 2
 Hijau Putih pada Pin 3
 Biru pada Pin 4
 Biru Putih pada Pin 5
 Hijau pada Pin 6
 Coklat Putih pada Pin 7
 Coklat pada Pin 8

Langkah 4:
Untuk cara pemasangan kabel yang kedua, langkah-langkahnya sama dengan pemasangan ujung
kabel pertama. Ulangi langkah-langkah tadi untuk memasang connector RJ-45 pada ujung kabel
yang kedua.

7. Secara Hardware :
1. Perhatikan lampu indikator NIC nya. kalau warna hijau maka jaringan sudah oke.
2. Perhatikan lampu indikator di hub atau switch apabila menyala maka jaringan sudah
jalan.
3. Teslah kabel jaringan dengan tester, apabila warna-warnanya aktif dan berturut-turut
maka kabel jaringan

Secara Software :
1. Find computer pada neighbourhood indikasi bola telah terhubung adalah akan
ditemukan komputer name yang sesuai dengan pencarian jika computare namenya
benar.
2. Double klik pada ikon neighbour akan muncul komputer name,selain computer name
milik kita sendiri
3. Windows explorer pada drive network neighbour hood akan muncul computer name
selain milik kita sendiri.
4. Ping IP addres komputer lain, maka akan mendapat balasan pengiriman data dari
komputer yang kita hubungi sedang aktif dan dalam sistem jaringan yang sama dengan
kita contoh.

8. Format kabel straight, kedua ujung kabel sama warnanya

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 7


Format kabel cross :

9. Kupas bagian luar pelindung kabel dengan menggunakan tang crimping (bisa juga dengan pisau
cutter atau gunting)

Susun /urutkan isi kabel yang terdiri dari 8 kabel kecil yang ada di dalamnya
( ada 2 type konfigurasi kabel LAN, ada straight/lurus, ada Cross-over/silang. Straight dipakai
untuk menyambungkan komputer ke perangkat switch/hub, dan koneksi pada umumnya.
Cross-over dipakai untuk menyambungkan antara dua komputer (tanpa menggunakan
hub/switch))

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 8


10.

11.  Komputer / laptop


 Kabel Jaringan
 Switch
 Router
 Jaringan Internet
12.  Komputer / laptop (HP/ DELL/ ACER)
 Kabel Jaringan (Belden)
 Switch (TP-LINK/D-LINK)
 Router (Mikrotik/Cisco)
 Jaringan Internet (Telkom)
13.
Nama Perangkat Spesifikasi
Komputer Pocessor: AMD FX(tm)-8120 Eight-Core
Processor
RAM: 16.0 GB
Grafik Card: AMD Radeon HD645. 702 MB
Memory
OS: Windows server 2008 R2 Enterprise
System type: 64-Bit Operating System
Motherbaord: Gigabyte Technology
Kabel Jaringan CAT 5
Switch 8-24 Port
Router 4 Port
Jaringan Internet Telkom bandwidth min 10 mbps
14. Dalam menidentifikasi dan membangun sebuah jaringan terdapat hal-hal yang perlu
diperhatikan antara lain :

1. Jumlah Client
Banyaknya client sangat mempengaruhi lalu lintas data yang mengalir dalam jaringan sehingga
perencanaan yang baik dan pemiliah perangkat serta topologi jaringan yang digunakan akan
membuat jaringan tidak mudah down.

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 9


2. Jangkauan Jaringan ruang dan Waktu
Kemungkinan kerusakan atau kehilangan data dalam jaringan akan semakin besar jika jarak
antara Node semakin panjang. Selain itu perbaikan dan perawatan memakan waktu yang cukup
lama.

Oleh karena itu media transmisi serta topologi yang digunakan harus disesuaikan dengan
jangkauan jaringan. Pemilihan media transmisi penting, memilih kabel atau lewat wireless

3. Jenis Layanan
Jenis layanan sebernarnya tergantung dengan kebutuhan User. Kebutuhan user disesuaikan
dengan jenis-jenis layanan yang akan diinstal dalam server. Contohnya sharing data antara OS
Linux dengan Windows.

Perlu dipertimbangkan kecepatan, kemudahan akan cara sharing sehingga tidak terjadi
kerepotan dimasa datang.

4. Tingkat Keamanan dan Pelayanan MultiUser


Faktor berikutnya yang tak kalah penting adalah masalah keamanan atau Security. Server harus
mampu mengatur kebijakan lewat sebuah Firewall yang mendukung sistem mulai dari
pengelolaan hak akses user hingga prioritas user.

5. Jenis Sistem Operasi yang terhubung dalam Jaringan


Faktor terakhir dalam menentukan kebutuhan server dalam jaringan adalah jenis Sistem Operasi
yang digunakan dalam jaringan. Harus difahami bahwa kemudahan serta kenyamanan
menggunakan Sistem Operasi harus diutamakan.
15. parameter yg dibutuhkan dalam menentukan besar bandwidth :
1. Alokasi dana : berapa dana yang bersedia dialokasikan oleh corporate anda.
2. Berapa terminal (PC, komputer) yang akan dikoneksikan.
3. Berapa batas besar bandwidth per user yg menurut anda dapat membuat user merasa
nyaman .

Berikut ini Faktor-faktor yang dapat menjadi acuan dalam pemilihan topologi jaringan yang
paling baik, yaitu :
1. Biaya, sistem apa yang paling efisien
yang dibutuhkan organisasi.
2. Kecepatan, sejauh mana kecepatan
yang dibutuhkan oleh sistem.
3. Lingkungan, adakah faktor lingkungan
yang berpengaruh.
4. Ukuran (skalabilitas), berapa besar
ukuran jaringan. Apakah jaringan memerlukan file server atau sejumlah server khusus.
5. Konektivitas, apakah pemakai yang lain
perlu mengakses jaringan dari berbagai lokasi.

Komponen Hardware Jaringan :


a. Personal Computer (PC) Komputer Komputer yang berfungsi sebagai File Server yang
mempunyai unjuk kerja yang tinggi dibandingkan yang berperan sebagai workstation.
Kenapa harus yang berunjuk kerja tinggi karena komputer itu akan melayani semua

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 10


permintaan dari komputer lain baik untuk mengatur pertukaran data, mengakses
printer dan sebagainya.

b. Network Interface Card (NIC) Saat ini banyak sekali dijumpai berbagai tipe NIC yang
umum dijumpai dipasaran adalah tipe ISA dan PCI. NIC ini berperan sebagai media yang
menghubungkan antar komputer dengan bantuan kabel sebagai media transmisinya
c. HUB (Konsentrator) Alat ini berperan untuk menyatukan semua kabel yang datang dari
komputer baik server dan client atau perangkat lainnya. HUB banyak digunakan pada
jaringan yang mempunyai topologi bintang. HUB biasanya mempunyai beberapa port
untuk memasukkan konektor kabel dari komputer-komputer yang terhubung ke dalam
jaringan. Jumlah port pada HUB bervariasi mulai dari 6, 8, 24 dan banyak lagi
d. Access Point Access point adalah perangkat penting dalam jaringan nir kabel. Akses
point berfungsi sebagai titik akses yang menghubungkan komputer-komputer ke dalam
sebuah jaringan. Akses point fungsinya sama dengan HUB pada jaringan dengan
menggunakan kabel. Akses point biasanya dilengkapi dengan antena dan port RJ45
e. Kabel, Kabel yang umum dipakai adalah UTP selain murah karena juga mudah
pemasangannya
f. Konektor Konektor berguna untuk menghubungkan ujung kabel yang akan dipasangkan
pada NIC. Jika akan menggunakan kabel UTP memakai konektor yang dipakai adalah
tipe RJ-45.

Komponen Software :
a. Sistem Operasi
Hampir semua sistem operasi yang sekarang ini sudah mampu untuk membangun jaringan
komputer. Sistem operasi yang umum digunakan antara lain Windows dari Microsoft dan
Linux. Jika jaringan yang akan dibangun bersifat Peer to peer maka semua komputer akan
melakukan pengaturan hubungan ke dalam jaringan lewat sistem operasi yang terpasang
pada masing-masing komputer. Tapi jika akan membuat jaringan yang bersifat Client Server
maka sistem operasi yang ada di bagian komputer server akan bekerja lebih keras.
b. Driver
Driver ini adalah sebuah program komputer kecil yang biasanya menjadi satu paket dengan
perangkat yang akan dipasang pada komputer. Demikian juga saat kita akan memasang
perangkat tambahan NIC, jika komputer kita tidak mengenal NIC yanag akan dipasang maka
driver tambahan diperlukan untuk menginstalasinya.

Langkah Pembuatan Jaringan :


1. Pembuatan / Perencanaan Topologi
2. Penyiapan PC
3. Pengujian Alat
4. Penentuan Operating Sistem
5. Instalasi Operating Sistem
6. Instalasi Pengkabelan dan Perangkat Pendukung Jaringan
7. Mempersiapkan pengkabelan jaringan, Sesuai dengan jumlah komputer dalam Jaringan.
8. Memasang Switch, sehingga siap digunakan.

RENCANA ANGGARAN BIAYA

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 11


No. Nama Bahan Spesifikasi Jumlah Harga Satuan Jumlah

1. Kabel UTP Belden Category 5 10 meter Rp 3.000,- Rp. 30.000,-


2. Konektor RJ 45 Merk AMP 20 buah Rp 1.000,- Rp. 20.000,-
3. Isolasi 1 buah Rp 1.000,- Rp. 1.000,-
Jumlah Rp. 51.000,-

No. Nama Alat Spesifikasi Jumlah Harga Satuan Jumlah


1. Komputer server Proc I5, RAM 16 Gb 1 buah Rp5.500.000, Rp 5.500.000,-
2. Komputer Client Proc i3, RAM 4 Gb 10 buah Rp3.000.000, Rp30.000.000,-
3 CD Operating Windows 7 1 buah Rp0,- Rp0,-
Sistem
Jumlah Rp.35.500.000,-
16.
WPAN pada awal perkenalannya :Infrared dan bluetooth
WPAN masa kini: ziqbee dan share it

17. 1. Pada komputer yang terhubung langsung ke printer atau bisa disebut sebagai server

2. klik kanan pada icon printer yang sudah di jadikan default, kemudian klik "Printer
Properties"

3. Kemudian memasuki pengaturan Printer Properties , cari pengaturan Sharing Printer di


KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 12
printer properties pada tab ”Sharing” , ceklist bagian “Share this printer” (untuk
mengizinkan printer dapat diakses menggunakan komputer lainnya yang terhubung
dengan LAN ) dan “Render print jobs on client computers” (agar komputer yang
terhubung dengan LAN bisa menggunakan print tersebut)
4. klik OK
18. Untuk Cara Mengatasi Wifi yang tidak bisa terdeteksi dengan internet di laptop/notebook
windows 7 anda, berikut beberapa hal yang perlu anda pastikan sebelumnya :
1. Berada di area Wifi Internet : Sebelum mengecek yang lainnya pastikan dulu kalau anda
memang sudah berada dalam wifi area, dari faktor ini biasanya terjadi pada ruangan yang
tertutup yang menyebabkan jaringan wifi tidak bisa masuk ke ruangan anda.
2. Jaringan Wifi Normal : Jika jaringan wifi di area anda normal, maka selanjutnya anda bisa
mengecek faktor lain yang menyebabkan wifi internet yang tidak terdeteksi di laptop/notebook
anda.

19. - Internet Protocol Version 4 (TCP/Ipv4)


- Sistem Operasi Windows

20. - 8 node /host


- Kelas C
- 24 = 14 host/subnet , 32 - ... = 4 yaitu 28 sehingga dapat menggunakan prefix /28
Contoh ip yang dapat digunakan 192.168.20.0/28
Dengan subnet mask 256 – 16 = 240 yaitu 255.255.255.240
- Range IP 192.168.20.1 – 192.168.20.14
-
21. NO. Nama Host IP Address IP gateway

1 PC Client 1 192.168.20.10 192.168.20.1


2 PC Client 2 192.168.20.11 192.168.20.1
3 PC Client 3 192.168.20.12 192.168.20.1
4 PC Client 4 192.168.20.13 192.168.20.1
5 PC Client5 192.168.20.14 192.168.20.1
6 Server 192.168.20.100 192.168.20.1
7 Modem ASL 192.168.20.101 192.168.20.1
8 Internet (ISP) 192.168.20.102 192.168.20.1
22. Dapat menambahkan switch baru sesuai dengan jumlah port yang sesuai kebutuhan yaitu untuk
10 host misalnya menggunakan switch dengan port 16 sehingga masih ada alokasi port jika
suatu hari ada penambahan host lagi.
23. Jika segmen IP yang digunakan berbeda dapat menggunakan switch managable. Switch
manageable adalah switch dengan harga tinggi yang dapat dikonfigurasi karena memiliki sistem
operasi didalamnya. Pioneer untuk Switch manageablea dalah device dengan merk 'Cisco'.
selain Cisco, kebanyakan hanya sebuah Switchmurah yang tidak dapat dikonfigurasi
(Unmanageable) dan sistem pakainya : tinggal colok.
24. Switch berperan sebagai penghubung semua perangkat jaringan dengan menggunakan media
kabel. Switch ditempatkan pada tempat yang jauh dari pengguna agar tidak mudah tersenggol
pengguna yang dapat mengakibatkan unplag
25. - Pada windows dengan perintah ipconfig
- Pada linux sama juga dengan perintah ifconfig

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 13


26. - Sebelumnya anda harus mengetahui dahulu tipe jaringan yang ingin anda
gunakan.untuk mengetahui tipe-tipe jaringan komputer silakan anda buka artike saya
terdahulu Mengenal Topologi Jaringan Lan.
- Pasanglah kabel dan network card. Pemasangan kabel disesuaikan dengan
topologi/tipe jaringan yang anda pilih sedangkan pemilihan network card disesuaikan
dengan slot yang ada pada motherboard anda. Bila board anda punya slot PCI maka itu
lebih baik karena LAN card berbasis PCI bus lebih cepat dalam transfer data.
- Bila anda menggunakan tipe bus maka pada masing-masing komputer harus anda
pasang T-Connector yang memiliki dua input. Dan pada komputer yang hanya
mendapat 1 input pada input kedua harus dipasang terminator kecuali bila anda
membuat jaringan berbentuk circle(lingkaran) dimana semua komputer mendapat 2
input. Misalnya komp1,komp2,komp3 berjajar maka t-conncector pada komp1
dipasang terminator dan kabel ke komp2. Pada komp2 dipasang kabel dr komp1 dan
kabel ke komp3. Sedangkan komp3 dipasang kabel dr komp2 dan terminator.
- Bila anda memilih tipe star maka masing-masing kabel dari komputer dimasukkan ke
dalam port yang tersedia di hub. Dan bila anda ingin menghubungkan hub ini ke hub
lainnya anda gunakan kabel UTP yang dimasukkan ke port khusus yang ada pada
masing-masing hub
27. - Personal Komputer (PC)
- Tang Crimping
- Kabel UTP
- Konektor
- Tester
28. Masalah Konektivitas :
- Hal pertama untuk memeriksa untuk memastikan bahwa Anda memiliki alamat IP kelas
yang sama dan subnet facade yang terkait dalam semua komputer di LAN Anda.
- Pastikan bahwa sobat telah memberikan alamat gateway yang akurat pada semua
komputer.
- Pastikan bahwa semua kabel jaringan terpasang erat di kedua ujungnya yaitu salah satu
ujungnya di Switch Hub / dan satu di LAN card.
- Pastikan bahwa lampu Switch Hub / dan kartu LAN ON dan bekerja.
- Jika Anda berada di balik substitute server dan menghadapi masalah konektivitas internet,
pastikan bahwa Anda telah memberikan pengaturan server substitute akurat di komputer
klien.
- Periksa pengaturan firewall Anda dan pastikan bahwa firewall tidak memblokir lalu lintas
masuk dan keluar.
- Gunakan perintah PING pada prompt umum untuk memverifikasi konektivitas dengan
komputer lainnya.
Contoh
Pada perintah authority prompt
- Ping 100.100.100.1 kemudian tekan come in (100.100.100.1 adalah alamat IP dari
komputer lain).
- Jika masalah konektivitas dengan komputer tertentu, instal ulang motorist dari adapter
NIC dan jika masalahnya masih ada kemudian mengubah adaptor NIC dan
mengkonfigurasi ulang.
- Jika masalah konektivitas masih belum diselesaikan kemudian memeriksa kabel jaringan
dari komputer ke HUB / Switch

Masalah Keamanan
Masalah keamanan adalah lebih mungkin terjadi di LAN jika tidak ada mekanisme keamanan
yang tepat, kebijakan, module antivirus dan metode keamanan telah dilaksanakan.
- Instal refurbish antivirus dan module anti spyware dan secara teratur memindai server
jaringan Anda semua komputer dalam jaringan.
- Dalam aplikasi server blok substitute yang terkenal yang menyebabkan masalah keamanan

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 14


di jaringan dan menentukan aturan akses internet yang spesifik untuk pengguna.
- Gunakan cue yang kuat, metode enkripsi dan membatasi akses ke sumber daya jaringan.
- Aktifkan logging pada semua komputer jaringan dan mesin server.
- Menerapkan kebijakan keamanan.
- Update sistem operasi dan menginstal paket layanan terbaru dan vegetable patch
keamanan.
- Bersihkan registri komputer dengan module registry cleanser yang baik Windows. Sebuah
registri yang dioptimalkan bebas dari kesalahan diperlukan untuk kelancaran fungsi
komputer.
- Menerapkan firewall pada komputer gateway dan akan menyimpan komputer Anda dari
akses inner dan eksternal yang tidak sah.
29. - Nmap
- WireShark
- Look@LAN
- Angry IP Scanner
- Cisco
30. - Konfigurasi router
- Konfigurasi nama router
- Konfigurasi password Router
- Perintah di bawah ini digunakan untuk setup password pada console terminal
- Setting password pada terminal vty
- Setting Password
- Setting Encryption password
- Perintah-perintah show
- Konfigurasi interface serial
31. - Naming the router Hostname dipakai untuk membedakan satu router dengan yang
lainnya.
- Configuring Password untuk meningkatkan security pada router maka mutlak kita harus
memberikan password pada router.
- Configuring banner
- Configuring interfaces anda sekarang akan mengkonfigurasi interface router dengan
alamat IP dan informasi lainnya.

32. - Butuh dana dan waktu ekstra


- Memahami tingkat kesulitan terkait instalasi jaringan computer
- Perawatan dan support terhadap masalah jaringan
- Masalah keamanan
- Akses ke perangkat dan file
- Kecepatan akses
33. - Membuat network documentation policy
- Membuat diagram topologi jaringan
- Dokumentasi nama server, aturan dan alamat IP
- Membuat change log untuk masing-masing server
- Dokumentasi versi dari software dan juga bukti keaslian software
- Dokumentasi komponen hardware
- Dokumentasi active directory
- Dokumentasi backup procedure
- Memberi label
- Evaluasi dokumentasi jaringan
34. Chmod -R 700
35. Lihat file log pada aplikasi monitoring.

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 15


KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 16
FR.MPA-05 : DAFTAR PERTANYAAN TERTULIS ( Lembar Peserta)

Judul Skema Sertifikasi KKNI Level II Pada Kompetensi Keahlian


Skema Sertifikasi/ :
Teknik Komputer dan Jaringan
Klaster Asesmen Nomor : SKMTKJ/LSPYDK/V/2018
TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*
Nama Asesor :

Nama Peserta :

Tanggal : 13 Mei 2018


Durasi : 120 Menit

Keputusan*
No. Jawaban Peserta Sertifikasi
K BK
1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 17


8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.

15.

16.

17.

18.

19.

20.

21.

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 18


22.

23.

24.

25.

26.

27.

28.

29.

30.

31

32.

33.

34.

36

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 19


Rekomendasi Asesor : Peserta :

Nama
Tanda tangan/
Tanggal

Catatan : Asesor :
Nama
No. Reg.
Tanda tangan/
Tanggal

KOMISI SERTIFIKASI BNSP FORM MPA-02.4 2018 20

Anda mungkin juga menyukai