Anda di halaman 1dari 2

AMBULAN RUJUKAN

No.Revisi Halaman
No. Dokumen
00 1/1

Ditetapkan
SPO
Direktur RSIA DEFINA
(STANDAR Tanggal terbit
PROSEDUR
OPERASIONAL)
dr. Adelina AF Bofe, Sp.OG
Ambulans adalah kendaraan yang digunakan untuk mengantar,
menjemput dan membantu keperluan orang sakit.
Pengertian
Pasien yang dirujuk adalah pasien yang atas pertimbangan
dokter/perawat/bidan memerlukan perawatan di RS baik untuk
diagnosticacuan
Sebagai penunjang atau terapi
penatalaksanaan pengantaran rujukan sampai rumah sakit
Tujuan
tujuan dengan cepat dan aman
Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit Ibu dan Anak Defina Nomor :
Kebijakan
/. / Tanggal 2018 tentang Standar Prosedur Operasional (SPO)
1.Intalasi Sanitasi.
Petugas UGD / Rawat Inap / Ruang Bersalin menyatakan
pasien perlu rujukan
2. Petugas UGD / Rawat Inap / Ruang Bersalin memberikan
konseling pada keluarga pasien untuk mau dirujuk.
3. Keluarga pasien setuju
4. Petugas UGD / Rawat Inap / Ruang Bersalin membuat rincian
biaya penggunaan ambulan dan membuat surat rujukan
5. Keluarga pasien membayar dan menerima kuitansi serta
surat rujukan

Prosedur 6. Petugas UGD / rawat inap yang lain segera menghubungi


sopir Ambulan
7. Sopir menyiapkan ambulan (jika sudah siap sopir segera
menghubungi petugas UGD bahwa ambulan sudah siap)
8. Keluarga pasien menerima surat rujukan kwitansi pembayaran
9. Petugas UGD / Rawat Inap / Ruang Bersalin mengantar pasien
sampai ke Ambulan dan menyerahkan mandat selanjutnya ke
petugas sopir dan pendamping rujukan
10. Sopir mengantarkan pasien ke tempat tujuan
11. Setelah selasai mengantarakan dan kembali ke UGD Puskesmas,

Unit Terkait R.Bersalin, Rawat Inap, Petugas Ambulan / sopir ambulan


AMBULAN RUJUKAN

No.Revisi Halaman
No. Dokumen
00 1/1

Anda mungkin juga menyukai