Anda di halaman 1dari 3

KISI – KISI PENULISAN SOAL

Jenjang/ Satuan
: MI / SD Alokasi Waktu : Menit
Pendidikan
Kelas : IV (Empat) Jumlah Soal : 40 Soal
Semester/Tapel : Ganjil/2019-2020 Pilihan Ganda : 25 Soal
Jenis Tagihan : PAS Isian Singkat : 10 Butir
Uraian Singkat : 5 Butir

No Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Soal Bentuk Nomor


Soal Soal
1. 3.1. Mengetahui contoh- Ketabahan 1. Siswa dapat menyebutkan surat dan ayat yang diturunkan Allah SWT PG 1
contoh ketabahan Nabi Nabi dalam menghadapi tentangan Abu Lahab
Muhammad SAW. dan Muhammad 2. Disajikan potongan ayat, siswa dapat menyebutkan arti dari surat al-Hijr
para sahabat dalam SAW. dan para PG 2
ayat 94
berdakwah. sahabat dalam
berdakwah 3. Siswa dapat mengetahui sikap Nabi Muhammad SAW dalam tentangan
dari kaum kafir Quraisy PG 3
4. Siswa dapat mengetahui sikap penguasa Mekkah terhadap Rasululloh
SAW PG 4
5. Siswa dapat mengetahui tekanan yang dialammi para sahabat Nabi
Muhammad SAW oleh kaum kafir Quraisy
PG 5
6. Siswa dapat menyebutkan tempat awal dakwah Rasululloh SAW secara
sembunyi-sembunyi PG 6
7. Siswa mampu mengetahui nama budak yang diangkat menjadi anak oleh
Nabi Muhammad SAW. PG 7
8. Siswa dapat mengetahui cara-cara yang baik dalam dakwah Nabi PG 8
Muhammad SAW
9. Siswa dapat menyebutkan nama tahun ketika paman dan istri Nabi
Muhammad SAW meninggal ISIAN 26

10. Siswa dapat menyebutkan bukit tempat dakwah Nabi Muhammad SAW
secara terang-terangan ISIAN 28
11. Siswa dapat menyebutkan nama istri Nabi Muhammad SAW yang
medapat hinaan oleh kaum kafir Quraisy
ISIAN 31

1
12. Siswa mampu mengetahui nama malaikat yang menurunkan wahyu ISIAN 32
kepada Nabi Muhammad SAW
13. Siswa dapat menyebutkan sahabat Rasulullah SAW yang mengalami URAIAN 37
siksaan oleh kaum kafir Quraisy
14. Siswa mampu menyebutkan 2 paman Nabi yang menentang dakwah Nabi
Muhammad SAW. URAIAN 38

3. 3.2 Memahami ciri-ciri Kepribadian 15. Disajikan potongan ayat, siswa mampu menyebutkan surah tentang PG 9
kepribadian Nabi Nabi rahmat bagi seluruh alam
Muhammad SAW. Muhammad 16. Siswa dapat menyebutkan kasih saying Nabi Muhammad SAW kepada
sebagai rahmat bagi SAW. PG 10
benda mati
seluruh alam.
17. Siswa mampu mengetahui kepribadian Rasulullah SAW sebagai rahmat
bagi seluruh alam PG 11
18. Siswa mampu menyebutkan sifat-sifat wajib bagi rasul.
19. Siswa mampu mengetahui, sikap terpuji Nabi Muhammad SAW dalam PG 12
menghadapi gangguan kafir Quraisy PG 13
20. Siswa dapat mengetahui contoh dalam keseharian yang meneladani
perilaku kepribadian Nabi Muhammad SAW
PG 14
21. Siswa mampu mengetahui sifat wajib bagi rasul dari gelar al-amin
PG 21
22. Siswa dapat mengetahui tokoh yang bukan termasuk golongan as-
sabiqunal awwalun
23. Siswa dapat menyebutkan arti dari as-sabiqunal awwalun PG 22
24. Siswa dapat menyebutkan tugas Nabi Muhammad SAW sebagai pemberi URAIAN 36
peringatan ISIAN 27
25. Siswa dapat menyebutkan sifat wajib rasul yang artinya cerdas
26. Siswa mampu menyebutkan arti dari uswatun hasanah ISIAN 29
27. Siswa mampu menyebutkan arti dari da’iyan ilallah ISIAN 30
URAIAN 39

2
5. 3.3 Mengetahui sebab- Hijrah ke 28. Siswa dapat mengetahui, perlakuan masyarakat Habasyah terhadap para PG 15
sebab Nabi Habasyah. sahabat
Muhammad SAW. 29. Siswa mampu menyebutkan sahabat Nabi Muhammad SAW yang
menganjurkan sahabat PG 16
melakukan hijrah pertama ke Habasyah
hijrah ke Habasyah.
30. Siswa dapat mengetahui sikap raja Habasyah saaat kedatangan kaum
muslimin PG 17
31. Siswa mampu mengetahui tahun terjadinya hijrah ke Habasyah tahap PG 18
pertama.
32. Siswa dapat mengetahui sifat kepribadian raja Habasyah. PG 19
33. Siswa mampu mengetahui jumlah rombongan kedua pada saat hijrah ke PG 20
Habasyah
PG 23
34. Siswa dapat mengetahui nama raja Habasyah
35. Siswa mampu mengetahui sahabat sekaligus menantu Nabi Muhammad
SAW yang ikut hijrah ke Habasyah PG 24
36. Siswa dapat mengetahui jumlah sahabat yang hijrah ke Habasyah ke dua PG 25
37. Siswa mampu mengetahui berapa kali kaum msulimin hijrah ke
Habasyah ISIAN 33
38. Siswa dapat mengetahui sebab Rasul menganjurkan para sahabatnya ISIAN 34
hijrah ke Habasyah
39. Siswa dapat menyebutkan surat yang berkenaan untuk dakwah secara
terang-terangan ISIAN 35

40. Siswa mampu menyebutkan alasan Rasulullah SAW memilih kota


Habasyah sebagai tempat hijrah URAIAN 40

Anda mungkin juga menyukai