Anda di halaman 1dari 2

PENDAFTARAN UMUM DAN KHUSUS

: 0000/ SOP/
No. Dokumen Puskesmas/ VIII/
2019
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2
Ns. H. Lalu
Wirawan
UPT BLUD
Srigede, S.Kep
PUSKESMAS
NIP.
PENIMBUNG
19680421
198903 1 011
- Pengertian Mencatat data sosial/mendaftar pasien untuk mendapatkan
pelayanan kesehatan yang dibutuhkan dan mencatat hasil
pelayanannya.
- Tujuan Sebagai sop untuk petugas loket pendaftaran untuk
memberikan pelayanan pendaftaran ke semua pasien yang
berkunjung ke puskesmas.
- Kebijakan Surat Keputusan Pimpinan UPT BLUD Puskesmas Penimbung
No. 94/A.1/SK/Puskesmas/II/2016 tentang Penetapan Jenis
Layanan Yang Disediakan
- Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75
Tahun 2014 Tentang Puskesmas
- Prosedur/ 1.Prosedur
Langkah-
a. Alat tulis kantor
langkah
b. Komputer
c. Kartu kunjungan
d. Rekam medis
e. Buku register pendaftaran
2.Langkah-langkah
a. Pasien datang
b. Pasien atau keluarga pasien mengambil nomer
antrian
c. Pasien lama dan pasien baru mengantri di loket
pendaftaran umum
d. Pasien lansia, pasien tuberculosis (TBC) dan
pasien disabilitas mengantri di loket pendaftaran
khusus
e. Masing-masing Petugas loket pendaftaran
memanggil pasien berdasarkan nomer antrian.
f. Pasien menunjukkan kartu tanda pengenal
identitas (Kartu Tanda Penduduk/KTP, Kartu
Keluarga/KK, Kartu Badan Penyelenggaraan

1
Jaminan Sosial/ BPJS)
g. Petugas membuatkan rekam medis untuk pasien
baru dan membuat kartu kunjungan
h. Pasien lama menyerahkan kartu kunjungan dan
petugas mencari rekam medis sesuai nomer
rekam medis yang terdapat di kartu kunjungan
i. Pasien lama yang tidak membawa kartu
kunjungan maka rekam medis di cari berdasarkan
identitas Kepala Keluarga.
j. Petugas mencatat di buku register pendaftaran
k. Petugas mengentri data pasien di e-puskesmas
l. Petugas menanyakan unit mana yang akan di tuju
m. Petugas mengarahkan pasien sesuai poli tujuan

n. Petugas membawa rekam medis dan menyerahkan


rekam medis ke unit yang di tuju.
Unit Terkait Semua unit pelayanan

- Dokumen - Rekam medis


Terkait - Register
- E-puskesmas

- Rekaman No Yang Dirubah Perubahan Tanggal Mulai


Historis Diberlakukan
1 Nomor
dokumen
2

SOP JUDUL 2

Anda mungkin juga menyukai