Anda di halaman 1dari 1

tiga unsur konsep multikulturalisme, yaitu:

1. Terkait dengan kebudayaan


2. Merujuk kepada pluralitas (keragaman) kebudayaan, dan
3. Cara tertentu untuk menanggapi pluralitas tersebut.

Dilihat dari 3 unsur yang dimiliki jika dilihat dari Indonesia

1. Indonesia merupakan Negara kepulauan yang memiliki 33 provinsi tehitung dari Sabang
sampai Merauke dan masing masing – masing memiliki kebudayaan disetiap daerahnya.
2. Merujuk kepada pluralitas (keragaman) kebudayaan di Indonesia sendiri banyak sekali
keberagaman kebudayaan seperti baju adat, bahasa daerah, rumah adat, makanan khas, dan
upacara adat. Hal ini menunjukkan kebudayaan yang begitu banyak dan indah yang dimiliki
Indonesia.
3. Cara menanggapi pluralitas, di Indonesia sudah banyak masjid dan gereja yang dirikan
berdampingan. Selain itu pluralitas lain yang menyangkut perihal agama , contohnya
diakuinya agama Khong Hu Cu di Indonesia. Hal ini terbukti tertuang di semboyan Negara
Indonesia yaitu, Bhineka Tunggal Ika .

Dari penjelasan tersebut, konsep multikulturalisme sudah diterapkan di Indonesia dengan baik
sesuai 3 unsut tersebut, sehingga masyarakat Indonesia dapat dikatakan sebagai masyarakat yang
multikulturalis

Anda mungkin juga menyukai