Anda di halaman 1dari 28

SPESIFIKASI KEBUTUHAN PERANGKAT LUNAK (SKPL)

BERORIENTASI OBJEK
Sistem Pemesanan Makanan oleh Pelanggan Restoran
Disusun Oleh:

La Ode M Sofyan Syarafa 1301150785

Muhammad Afif Farisi 1301154700

Izza Luthfi Rais 1301150749

Deni Elmar 1301150780

Muhammad Thariq Sunu R 1301150775

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK INFORMATIKA

FAKULTAS INFORMATIKA

UNIVERSITAS TELKOM

Jalan Telekomunikasi Terusan Buah Batu, Bandung

Indonesia

rogram
Nomor Dokumen Halaman
Studi S1
Teknik
Informatika
-
Fakultas
Informatika
SKPL-SPMPR 15
Prodi S1 Teknik Informatika - Universitas Telkom SKPL-xxx
Dokumen ini dan informasi yang ada di dalamnya adalah milik Prodi S1 Teknik Informatika-Universitas
Telkom dan bersifat rahasia. Dilarang untuk mereproduksi dokumen ini tanpa diketahui oleh Program
Studi S1 Teknik Informatika, Universitas Telkom
Prodi S1 Teknik Informatika - Universitas Telkom SKPL-xxx
Dokumen ini dan informasi yang ada di dalamnya adalah milik Prodi S1 Teknik Informatika-Universitas
Telkom dan bersifat rahasia. Dilarang untuk mereproduksi dokumen ini tanpa diketahui oleh Program
Studi S1 Teknik Informatika, Universitas Telkom
Prodi S1 Teknik Informatika - Universitas Telkom SKPL-xxx
Dokumen ini dan informasi yang ada di dalamnya adalah milik Prodi S1 Teknik Informatika-Universitas
Telkom dan bersifat rahasia. Dilarang untuk mereproduksi dokumen ini tanpa diketahui oleh Program
Studi S1 Teknik Informatika, Universitas Telkom
Daftar Perubahan
Revisi Deskripsi
A  Revisi Use Case Diagram, Revisi ERD, dan Revisi Class
Diagram

E
F
G

INDEX - A B C D E F G
TGL
Ditulis
oleh
Diperiksa
oleh
Disetujui
oleh

Prodi S1 Teknik Informatika - Universitas Telkom SKPL-xxx


Dokumen ini dan informasi yang ada di dalamnya adalah milik Prodi S1 Teknik Informatika-Universitas
Telkom dan bersifat rahasia. Dilarang untuk mereproduksi dokumen ini tanpa diketahui oleh Program
Studi S1 Teknik Informatika, Universitas Telkom
Daftar Halaman Perubahan

Halaman Revisi Halaman Revisi

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 5 dari 15


Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 6 dari 15
Daftar Isi

Table of Contents
Daftar Perubahan ................................................................................................................................ 4
Daftar Halaman Perubahan ............................................................................................................... 5
Daftar Isi .............................................................................................................................................. 7
1. Pendahuluan .................................................................................................................................. 1
1.1 Tujuan Penulisan Dokumen ............................................................................................................... 1
1.2 Konvensi Dokumen ............................................................................................................................ 1
1.3 Cakupan Produk ................................................................................................................................. 2
1.4 Referensi ............................................................................................................................................ 2
2. Overall Description ....................................................................................................................... 2
2.1 Perspektif Produk ............................................................................................................................... 2
2.2 Fungsi Produk .................................................................................................................................... 2
2.3 Kelas dan Karakteristik Pengguna ..................................................................................................... 2
2.4 Lingkungan Operasi ........................................................................................................................... 3
2.5 Batasan Perancangan dan Implementasi ............................................................................................ 3
2.6 Dokumentasi Pengguna ...................................................................................................................... 3
2.7 Asumsi dan Dependensi ..................................................................................................................... 4
3. Requirements Antarmuka Eksternal ........................................................................................... 5
3.1 Antarmuka Pengguna ......................................................................................................................... 5
3.2 Antarmuka Perangkat Keras .............................................................................................................. 5
3.3 Antarmuka Perangkat Lunak .............................................................................................................. 6
3.4 Antarmuka Komunikasi ..................................................................................................................... 6
4. Fitur Sistem (Use Cases) ............................................................................................................... 7
4.1 Nama Use Case: CRUD Menu ........................................................................................................... 8
4.1.1 Aktor: Manager .............................................................................................................................. 8
4.1.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat mengelola menu ........................................... 8
4.1.3 Input: namaMenu, harga ................................................................................................................ 8
4.1.4 Output:List menu yang tersedia ..................................................................................................... 8
4.1.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat mengelola (Create, Read,
Update, Delete) menu yang tersedia .............................................................................................. 8
4.1.6 Prakondisi: List menu masih belum terisi ...................................................................................... 8
4.1.7 Langkah-langkah ........................................................................................................................... 8
4.2 Nama Use Case:Pilih supplier CRUD Pesanan Barang ..................................................................... 8
4.2.1 Aktor: Manager .............................................................................................................................. 8
4.2.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat memilih supplier mengelola pesanan barang 8
4.2.3 Input: namaBarang, jumlahBarang, namaSupplier ........................................................................ 8
4.2.4 Output:List pesanan yang dipesan manager .................................................................................. 8
4.2.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat mengelola (Create, Read,
Update, Delete) barang yang dipesan kepada supplier didahului dengan memilih supplier.......... 8
4.2.6 Prakondisi: List pesanan barang masih belum terisi ...................................................................... 8
4.2.7 Langkah-langkah ........................................................................................................................... 8
4.3 Nama Use Case: CRUD Karyawan & Supplier ................................................................................. 9
4.3.1 Aktor: Manager .............................................................................................................................. 9
4.3.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat mengelola anggota karyawan dan supplier .. 9
4.3.3 Input: namaMenu, harga ................................................................................................................ 9

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 7 dari 15


4.3.4 Output:List karyawan dan supplier ................................................................................................ 9
4.3.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat mengelola (Create, Read,
Update, Delete) anggota karyawan restoran dan supplier .............................................................. 9
4.3.6 Prakondisi: List anggota karyawan dan supplier masih belum terisi ............................................. 9
4.3.7 Langkah-langkah ........................................................................................................................... 9
4.4 Nama Use Case: CRUD Inventaris Barang........................................................................................ 9
4.4.1 Aktor: Manager .............................................................................................................................. 9
4.4.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat mengelola inventaris barang ........................ 9
4.4.3 Input: namaBarang, stockBarang ................................................................................................... 9
4.4.4 Output:List inventaris barang ........................................................................................................ 9
4.4.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat mengelola (Create, Read,
Update, Delete) list inventaris barang ............................................................................................ 9
4.4.6 Prakondisi: List inventaris barang masih belum terisi ................................................................... 9
4.4.7 Langkah-langkah ........................................................................................................................... 9
4.5 Nama Use Case: CRUD Laporan Keuangan .................................................................................... 10
4.5.1 Aktor: Manager ............................................................................................................................ 10
4.5.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat mengelola laporan keuangan ...................... 10
4.5.3 Input: judul................................................................................................................................... 10
4.5.4 Output:List laporan keuangan ...................................................................................................... 10
4.5.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat mengelola (Create, Read,
Update, Delete) laporan keuangan ............................................................................................... 10
4.5.6 Prakondisi: List laporan keuangan masih belum terisi ................................................................ 10
4.5.7 Langkah-langkah ......................................................................................................................... 10
4.6 Nama Use Case: mengkonfirmasi kedatangan barang ..................................................................... 10
4.6.1 Aktor: Manager ............................................................................................................................ 10
4.6.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat mengkonfirmasi kedatangan barang pesanan
dari supplier ................................................................................................................................. 10
4.6.3 Input: statusTerima ...................................................................................................................... 10
4.6.4 Output:barang pesanan terkonfirmasi kedatangannya atau tidak ................................................ 10
4.6.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat mengkonfirmasi kedatangan
barang pesanan dari supplier ........................................................................................................ 10
4.6.6 Prakondisi: barang pesanan belum terkonfirmasi kedatangannya ............................................... 10
4.6.7 Langkah-langkah ......................................................................................................................... 10
4.7 Nama Use Case: CRUD Laporan Keuangan .................................................................................... 11
4.7.1 Aktor: Manager ............................................................................................................................ 11
4.7.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat mengelola laporan keuangan ...................... 11
4.7.3 Input: judul................................................................................................................................... 11
4.7.4 Output:List laporan keuangan ...................................................................................................... 11
4.7.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat mengelola (Create, Read,
Update, Delete) laporan keuangan ............................................................................................... 11
4.7.6 Prakondisi: List laporan keuangan masih belum terisi ................................................................ 11
4.7.7 Langkah-langkah ......................................................................................................................... 11
4.8 Nama Use Case: mengkonfirmasi kedatangan barang ..................................................................... 11
4.8.1 Aktor: Manager ............................................................................................................................ 11
4.8.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat mengkonfirmasi kedatangan barang pesanan
dari supplier ................................................................................................................................. 11
4.8.3 Input: statusTerima ...................................................................................................................... 11
4.8.4 Output:barang pesanan terkonfirmasi kedatangannya atau tidak ................................................ 11
4.8.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat mengkonfirmasi kedatangan

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 8 dari 15


barang pesanan dari supplier ........................................................................................................ 11
4.8.6 Prakondisi: barang pesanan belum terkonfirmasi kedatangannya ............................................... 11
4.8.7 Langkah-langkah ......................................................................................................................... 11
4.9 Nama Use Case: Melihat barang yang dipesan, mengkonfirmasi pesanan barnag, memberi tanda
barang telah dikirim ......................................................................................................................... 12
4.9.1 Aktor: Supplier ............................................................................................................................ 12
4.9.2 Tujuan: Menggambarkan alur supplier yang dapat melihat barang yang dipesan oleh manager
restoran, mengkonfirmasi barang dikirim .................................................................................... 12
4.9.3 Input: status .................................................................................................................................. 12
4.9.4 Output:List barang yang dipesan manager .................................................................................. 12
4.9.5 Skenario utama:supplier dapat melihat barang yang dipesan oleh manager, kemudian memproses
barang pesanan, serta megkonfirmasi barang apabila telah dikirim ............................................ 12
4.9.6 Prakondisi: List barang pesanan masih belum terisi .................................................................... 12
4.9.7 Langkah-langkah ......................................................................................................................... 12
4.10 Nama Use Case: melihat list barang, konfirmasi pengambilan barang ............................................ 12
4.10.1 Aktor: Koki .................................................................................................................................. 12
4.10.2 Tujuan: Menggambarkan alur koki yang dapat melihat barang yang ada di inventaris barang,
serta melakukan konfirmasi barang yang diambil dari inventaris ............................................... 12
4.10.3 Input: namaBarang, stockBarng .................................................................................................. 12
4.10.4 Output:status konfirmasi barang yang diambil ............................................................................ 12
4.10.5 Skenario utama:koki dapat melihat barang serta melakukan konfirmbasi apabila mengambil
barang .......................................................................................................................................... 12
4.10.6 Prakondisi: barang belum diambil dan belum terkonfirmasi ....................................................... 12
4.10.7 Langkah-langkah ......................................................................................................................... 13
4.11 Nama Use Case: melihat list pesanan, konfirmasi pesanan telah jadi .............................................. 13
4.11.1 Aktor: Koki .................................................................................................................................. 13
4.11.2 Tujuan: Menggambarkan alur koki yang dapat melihat menu yang dipesan pelangan, serta
mengirimkan konfirmasi apabila menu yang dipesan telah jadi. ................................................. 13
4.11.3 Input: statusPesanan ..................................................................................................................... 13
4.11.4 Output:status konfirmasi menu pesanan ...................................................................................... 13
4.11.5 Skenario utama:koki dapat melihat menu yang dipesan, kemudian melakukan konfirmasi menu
apabila telah siap dihidangkan ..................................................................................................... 13
4.11.6 Prakondisi: status konfirmasi menu yang dipesan ....................................................................... 13
4.11.7 Langkah-langkah ......................................................................................................................... 13
4.12 Nama Use Case: melihat menu, memesan makanan, memesan minuman, melihat total harga ....... 13
4.12.1 Aktor: Pelanggan ......................................................................................................................... 13
4.12.2 Tujuan: Menggambarkan alur pelangan yang dapat melihat menu yang tersedia, kemudian
memesan minuman atau makanan, serta melihat total harga ....................................................... 13
4.12.3 Input: namaMenu ......................................................................................................................... 13
4.12.4 Output:makanan atau minuman yang dipesan beserta total harga ............................................... 13
4.12.5 Skenario utama: pelangan yang dapat melihat menu yang tersedia, kemudian memesan minuman
atau makanan, serta melihat total harga ....................................................................................... 14
4.12.6 Prakondisi: pelanggan belum memesan menu ............................................................................. 14
4.12.7 Langkah-langkah ......................................................................................................................... 14
4.13 Nama Use Case: memproses pembayaran ....................................................................................... 14
4.13.1 Aktor: kasir .................................................................................................................................. 14
4.13.2 Tujuan: Menggambarkan alur kasir yang dapat memproses pembayaran Input: - ...................... 14
4.13.3 Output:pesanan telah dibayar....................................................................................................... 14
4.13.4 Skenario utama: kasir memproses pembayaran berdasarkan menu yang dipesan ....................... 14
4.13.5 Prakondisi: kasir belum memproses pembayaran ........................................................................ 14

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 9 dari 15


4.13.6 Langkah-langkah ......................................................................................................................... 14
4.14 Nama Use Case: membuat laporan keuangan .................................................................................. 14
4.14.1 Aktor: kasir .................................................................................................................................. 14
4.14.2 Tujuan: Menggambarkan alur kasir yang dapat membuat laporan keuangan dengan caran
mengunggahnya ........................................................................................................................... 14
4.14.3 Input: judul................................................................................................................................... 14
4.14.4 Output:laporan telah terunggah.................................................................................................... 14
4.14.5 Skenario utama: kasir membuat laporan keuangan dengan cara mengunggahnya ke list laporan
14
4.14.6 Prakondisi: laporan belum terunggah .......................................................................................... 15
4.14.7 Langkah-langkah ......................................................................................................................... 15
4.15 Nama Use Case: melihat list pesanan, mengkonfirmasi kepada pelanggan, CRUD list pesanan,
Melihat menu ................................................................................................................................... 15
4.15.1 Aktor: Pelayan ............................................................................................................................. 15
4.15.2 Tujuan: Menggambarkan alur pelayan yang dapat melihat list pesanan, mengkonfirmasi,,
melakukan pengelolaan list pesanan, serta melihat menu............................................................ 15
4.15.3 Input: statusKonfirmasi, namaMenu ............................................................................................ 15
4.15.4 Output:list yang dipesan pelanggan ............................................................................................. 15
4.15.5 Skenario utama: pelayan melihat pesanan yang dipesanan per pelanggan, kemudian
mengkonfirmasinya. Apabila ada pesanan yang ingin dikurangi atau ditambahkan, pelayan dapat
melakukan CRUD list pesanan. ................................................................................................... 15
4.15.6 Prakondisi: list pesanan masih belum terisi ................................................................................. 15
4.15.7 Langkah-langkah ......................................................................................................................... 15
5. Requirements Nonfungsional Lainnya ...................................................................................... 16
5.1 Requirements Performa .................................................................................................................... 16
5.2 Requirements Keselamatan .............................................................................................................. 16
5.3 Requirements Keamanan ................................................................................................................. 16
5.4 Atribut Kualitas Perangkat Lunak .................................................................................................... 16
6. Requirements Lain ...................................................................................................................... 16
Lampiran A: Daftar Kata-Kata Sukar ........................................................................................... 17
Lampiran B: Analysis Models .......................................................................................................... 17

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 10 dari 15


1. Pendahuluan
Dokumen ini berisikan penjelasan tentang penulisan dan pemakaian dokumen Spesifikasi Kebutuhan
Perangkat Lunak (SKPL) atau Software Requirement Specification (SRS) melalui pendekatan dengan
rancangan proses berorientasi objek. Untuk penamaan dokumen ini selanjutnya akan digunakan istilah SKPL.

1.1 Tujuan Penulisan Dokumen


Tujuan penulisan dokumen ini yaitu sebagai laporan dari berbkaagai aktifitas rancangan membuat
spesisifikasi perangkat lunak yang akan dikembangkan dengan rancangan berorientasi proses objek. Pada
intinya laporan ini berisikan hasil analisis perancangan pengembangan perangkat lunak dengan
sekumpulan proses yang terorganisir dengan tepat. Proses tersebut saling bergantung dengan
berkomunikasi melalui suatu aliran data.

1.2 Konvensi Dokumen


Definisi dari istilah yang akan digunakan pada dokumen ini adalah:
1. Pelanggan
Adalah orang atau organisasi yang membayar produk, dan biasanya (tidak harus) ia yang akan memutuskan
kebutuhannya.
2. Supplier
Adalah orang yang menghasilkan produk untuk pelanggan.
3. Pelayan
Adalah orang yang akan langsung menjalankan atau menggunakan produk. Pengguna dan pelanggan
umumnya adalah orang yang sama.
4. Koki
Adalah orang yang melihat pemesanan dari pelanggan secara detail untuk memproses pembuatan makanan.
5. Manajer
Adalah orang yang mengatur dan mengkordinasikan pekerjaan.
6. Kasir
Adalah orang yang dapat memilih dan melihat nomor meja pelanggan yang akan melakukan pembayaran.

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 1 dari 15


1.3 Cakupan Produk
Rancangan perangkat lunak yang dijelaskan di dokumen ini bernama E-Resto, perangkat lunak
tersebut digunakan sebagai sarana untuk mempermudah dan mempercepat pemesanan makanan oleh
pelanggan. Perangkat lunak tersebut hanya digunakan di dalam sistem restoran tersebut menggunakan
masing-masing gadget yang sudah dipersiapkan di setiap meja.

1.4 Referensi
 IEEE Std 830-1993, IEEE Recommended Practice for Software Requirement Specifications.

 IEEE Std 610.12-1990 IEEE Standard Glossary of Software Engineering Terminology (ANSI).

 Jurusan Teknik Informatika – Institut Teknologi Bandung Panduan GL01, Panduan Penggunaan dan
Pengisian Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak.

2. Overall Description
2.1 Perspektif Produk
Perangkat lunak yang dikembangkan pada laporan ini bernama E-Resto, perangkat lunak ini
memiliki fitur pemesanan makanan yang dapat dilakukan oleh pelanggan memalui gadget yang
sudah tersedia di setiap meja pelanggan. Pesanan pelanggan tersebut akan langsung masuk ke
database restoran kemudian pesanan tersebut akan langsung dapat dibaca oleh bagian dapur agar
dapat di proses. Pesanan tersebut juga dapat langsung terekam di laporan keuangan yang dimiliki
pihak restoran. Perangkat lunak tersebut bekerja di dalam ruang lingkup sistem restoran, perangkat
lunak tersebut tidak dapat diakses di perangkat yang tidak terhubung dengan server lokal..

2.2 Fungsi Produk


Sebagai sarana penjualan sebuah restoran dengan menjalankan perangkat lunak tersebut sebagai media
pelanggan untuk melakukan pemesanan menu makanan dan minuman. Perangkat lunak tersebut terintegrasi
dengan database sehingga data akan langsung terekam jika ada data pemesanan yang masuk. Perangkat lunak
tersebut dapat diakses oleh beberapa aktor.

2.3 Kelas dan Karakteristik Pengguna


Adapun beberapa karaterisitk yang dimiliki oleh pengguna adalah:
1. Pelanggan
 Melihat menu makanan dan minuman
 Memesan makanan dan minuman yang diinginkan.
 Melihat tagihan pembayaran pesanan makanan dan minuman.

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 2 dari 15


2. Supplier
 Dapat menginput pesanan barang dari manajer.
 Mengirim konfirmasi pesanan barang bahan dapur yang telah dikirim.

3. Pelayan
 Dapat mengkonfirmasi pesanan yang dipesan oleh pelanggan agar dapat
di proses oleh koki.

4. Koki
 Dapat melakukan pencatatan barang yang diambil dari inventaris barang.
 Memproses makanan dan minuman.

5. Manajer
 Dapat melakukan CRUD (Create, Read, Update, dan Destroy) role user yang menjadi
karyawan.
 Melakukan penginputan barang yang dipesan kepada supplier
 Melakukan konfirmasi penerimaan barang pesanan yang dipesan dari supplier
 Mengelola inventaris barang
 Mengelola menu makanan dan minuman
 Menerima dan mengelola inventaris barang
6. Kasir
 Memproses tagihan pembayaran pelanggan.
 Melakukan pencatatan laporan keuangan.

2.4 Lingkungan Operasi


Aplikasi ini digunakan di lingkungan restoran. Khusus untuk para pelanggan, akan disediakan gadget
(Tablet Android) di meja masing-masing yang berisi aplikasi tersebut untuk melakukan pemesanan
makanan. Aplikasi ini merupakan aplikasi web yang menggunakan server lokal dari restoran dan dapat
diakses di berbagai macam platform (multiplatform).

2.5 Batasan Perancangan dan Implementasi


Dalam perangkat lunak ini terdapat beberapa batasan yang harus diikuti, Misalnya:
 Perangkat lunak hanya terhubung dengan server lokal restoran.
 Pelanggan hanya bisa melakukan order pesanan menu dan tidak dapat merubah menu.
 Mengakses fitur utama perangkat lunak tersebut hanya bisa dipakai oleh akun karyawan yang
telah terdaftar.

2.6 Dokumentasi Pengguna
Manual penggunaan antarmuka pemesanan makanan:
 Pelanggan memilih menu yang diinginkan
 Setelah memililih menu dan menentukan kuantitas
 Daftar pesanan yang sudah dipesan dapat dilihat di menu order
 Di menu order juga terdapat jumlah tagihan pesanan yang akan dibayar

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 3 dari 15


 Terdapat juga menu promo untuk melihat promo
 Terdapat juga menu settings untuk melakukan konfigurasi tampilan.

2.7 Asumsi dan Dependensi


Deskripsi asumsi dan dependensi:

Asumsi:
1. Manajer memiliki akses penuh dalam pengolahan data pesanan makanan dan minuman yang masuk
serta data inventaris barang bahan dapur yang masuk dan keluar.
2. Perangkat lunak ini membantu dalam hal manajemen pesanan makanan dan minuman yang mungkin
jika dilakukan manual oleh pelayan akan cukup merepotkan.

3. Pelanggan tidak mendapat akses penuh untuk mengakses fitur perangkat lunak.

Dependensi:
1. Perangkat lunak ini hanya dapat diakses jika terkoneksi dengan server lokal.

2. Untuk mendapatkan fitur lebih perangkat lunak ini membutuhkan login berupa akun karyawan.

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 4 dari 15


3. Requirements Antarmuka Eksternal
3.1 Antarmuka Pengguna

Pelanggan sebagai pengguna dihadapkan dengan antar muka E-Resto yang dapat melakukan pemesanan
makanan dan minuman dengan memilih tombol interaktif Menu, kemudian pelanggan dapat melihat list menu
yang sudah dipesan dengan menekan tombol order. Lalu juga terdapat tombol iteraktif promo untuk melihat
promo yang tersedia dan tombol setings untuk melihat pengaturan antarmuka. Untuk mengoperasikan
antarmuka E-Resto tersebut memerlukan bantuan gadget.

3.2 Antarmuka Perangkat Keras


Perangkat keras yang dapat digunakan dalam perangkat yang dibuat adalah:
1. Tablet berbasis sistem operasi Android.
2. Tablet yang memiliki browser dengan kemapuan HTML5.
3. Tablet yang memiliki layar setidaknya berukuran 8 inch.

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 5 dari 15


4. Koneksi server lokal

3.3 Antarmuka Perangkat Lunak


Antarmuka perangkat lunak ini dijalankan dengan berbasis Web Aplikasi, perangkat lunak ini dibuat
dengan menggunakan HTML dengan menghubungkan data menggunakan database yang ada di MySQL.
Perangkat lunak tersebut bekerja dengan segala jenis browser dengan koneksi server lokal.

3.4 Antarmuka Komunikasi


Antarmuka komunikasi yang dibutuhkan dalam perangkat lunak ini merupakan antarmuka untuk
melakukan koneksi dalam jaringan. Desain antarmuka dalam sistem dibangun dengan koneksi servel lokal
dengan alamat IP dan port yang harus dikenali oleh jaringan komputer. Perangkat lunak melayani semua
request yang meminta layanan dengan protocol IP.

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 6 dari 15


4. Fitur Sistem (Use Cases)

Sistem Utama

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 7 dari 15


4.1 Nama Use Case: CRUD Menu
4.1.1 Aktor: Manager
4.1.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat mengelola menu

4.1.3 Input: namaMenu, harga


4.1.4 Output:List menu yang tersedia

4.1.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat mengelola
(Create, Read, Update, Delete) menu yang tersedia

4.1.6 Prakondisi: List menu masih belum terisi


4.1.7 Langkah-langkah
3.3.7.1 Manager Login

3.3.7.2 Pilih kelola menu


3.3.7.3 Melakukan pengelolaan menu yang tersedia

4.2 Nama Use Case:Pilih supplier CRUD Pesanan Barang


4.2.1 Aktor: Manager
4.2.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat memilih supplier mengelola
pesanan barang
4.2.3 Input: namaBarang, jumlahBarang, namaSupplier
4.2.4 Output:List pesanan yang dipesan manager

4.2.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat mengelola
(Create, Read, Update, Delete) barang yang dipesan kepada supplier didahului
dengan memilih supplier
4.2.6 Prakondisi: List pesanan barang masih belum terisi
4.2.7 Langkah-langkah
3.3.7.4 Manager Login
3.3.7.5 Pilih menu pesan barang

3.3.7.6 Pilih supplier

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 8 dari 15


3.3.7.7 Mulai mengelola barang pesanan
4.3 Nama Use Case: CRUD Karyawan & Supplier
4.3.1 Aktor: Manager

4.3.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat mengelola anggota karyawan
dan supplier

4.3.3 Input: namaMenu, harga


4.3.4 Output:List karyawan dan supplier

4.3.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat mengelola
(Create, Read, Update, Delete) anggota karyawan restoran dan supplier
4.3.6 Prakondisi: List anggota karyawan dan supplier masih belum terisi

4.3.7 Langkah-langkah
3.3.7.8 Manager Login
3.3.7.9 Pilih kelola Karyawan dan Supplier

3.3.7.10 Melakukan pengelolaan anggota karyawan dan supplier

4.4 Nama Use Case: CRUD Inventaris Barang


4.4.1 Aktor: Manager

4.4.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat mengelola inventaris barang
4.4.3 Input: namaBarang, stockBarang

4.4.4 Output:List inventaris barang

4.4.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat mengelola
(Create, Read, Update, Delete) list inventaris barang
4.4.6 Prakondisi: List inventaris barang masih belum terisi
4.4.7 Langkah-langkah
3.3.7.11 Manager Login
3.3.7.12 Pilih kelola inventaris barang

3.3.7.13 Melakukan pengelolaan inventaris barang

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 9 dari 15


4.5 Nama Use Case: CRUD Laporan Keuangan
4.5.1 Aktor: Manager

4.5.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat mengelola laporan keuangan
4.5.3 Input: judul

4.5.4 Output:List laporan keuangan

4.5.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat mengelola
(Create, Read, Update, Delete) laporan keuangan
4.5.6 Prakondisi: List laporan keuangan masih belum terisi
4.5.7 Langkah-langkah

 Manager Login

 Pilih kelola laporan keuangan

 Melakukan pengelolaan laporan keuangan

4.6 Nama Use Case: mengkonfirmasi kedatangan barang


4.6.1 Aktor: Manager
4.6.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat mengkonfirmasi kedatangan
barang pesanan dari supplier

4.6.3 Input: statusTerima

4.6.4 Output:barang pesanan terkonfirmasi kedatangannya atau tidak

4.6.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat


mengkonfirmasi kedatangan barang pesanan dari supplier

4.6.6 Prakondisi: barang pesanan belum terkonfirmasi kedatangannya


4.6.7 Langkah-langkah

 Manager Login

 Pilih barang pesanan

 Melakukan kkonfirmasi apabila pesanan dari supplier telah diterima

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 10 dari 15


4.7 Nama Use Case: CRUD Laporan Keuangan
4.7.1 Aktor: Manager

4.7.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat mengelola laporan keuangan
4.7.3 Input: judul

4.7.4 Output:List laporan keuangan

4.7.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat mengelola
(Create, Read, Update, Delete) laporan keuangan
4.7.6 Prakondisi: List laporan keuangan masih belum terisi
4.7.7 Langkah-langkah

 Manager Login

 Pilih kelola laporan keuangan

 Melakukan pengelolaan laporan keuangan

4.8 Nama Use Case: mengkonfirmasi kedatangan barang


4.8.1 Aktor: Manager
4.8.2 Tujuan: Menggambarkan alur manager yang dapat mengkonfirmasi kedatangan
barang pesanan dari supplier

4.8.3 Input: statusTerima

4.8.4 Output:barang pesanan terkonfirmasi kedatangannya atau tidak

4.8.5 Skenario utama:Manager yang juga bertindak sebagai admin dapat


mengkonfirmasi kedatangan barang pesanan dari supplier

4.8.6 Prakondisi: barang pesanan belum terkonfirmasi kedatangannya


4.8.7 Langkah-langkah

 Manager Login

 Pilih barang pesanan

 Melakukan kkonfirmasi apabila pesanan dari supplier telah diterima

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 11 dari 15


4.9 Nama Use Case: Melihat barang yang dipesan, mengkonfirmasi pesanan
barnag, memberi tanda barang telah dikirim
4.9.1 Aktor: Supplier
4.9.2 Tujuan: Menggambarkan alur supplier yang dapat melihat barang yang dipesan
oleh manager restoran, mengkonfirmasi barang dikirim

4.9.3 Input: status

4.9.4 Output:List barang yang dipesan manager


4.9.5 Skenario utama:supplier dapat melihat barang yang dipesan oleh manager,
kemudian memproses barang pesanan, serta megkonfirmasi barang apabila telah
dikirim
4.9.6 Prakondisi: List barang pesanan masih belum terisi

4.9.7 Langkah-langkah

 Supplier Login

 Pilih Pesanana Barng

 Supplier melihat barang yang dipesan manager

 Mengkonfirmasi barang apabila telah dikirim

4.10 Nama Use Case: melihat list barang, konfirmasi pengambilan barang
4.10.1 Aktor: Koki

4.10.2 Tujuan: Menggambarkan alur koki yang dapat melihat barang yang ada di
inventaris barang, serta melakukan konfirmasi barang yang diambil dari
inventaris

4.10.3 Input: namaBarang, stockBarng


4.10.4 Output:status konfirmasi barang yang diambil

4.10.5 Skenario utama:koki dapat melihat barang serta melakukan konfirmbasi apabila
mengambil barang
4.10.6 Prakondisi: barang belum diambil dan belum terkonfirmasi

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 12 dari 15


4.10.7 Langkah-langkah

 koki Login

 Pilih inventaris barang

 Melakukan konfirmasi apabila mengambil barang

4.11 Nama Use Case: melihat list pesanan, konfirmasi pesanan telah jadi
4.11.1 Aktor: Koki

4.11.2 Tujuan: Menggambarkan alur koki yang dapat melihat menu yang dipesan
pelangan, serta mengirimkan konfirmasi apabila menu yang dipesan telah jadi.
4.11.3 Input: statusPesanan

4.11.4 Output:status konfirmasi menu pesanan


4.11.5 Skenario utama:koki dapat melihat menu yang dipesan, kemudian melakukan
konfirmasi menu apabila telah siap dihidangkan

4.11.6 Prakondisi: status konfirmasi menu yang dipesan

4.11.7 Langkah-langkah

 koki Login

 Pilih pesanan barang

 Melakukan konfirmasi menu yang dipesan telah siap

4.12 Nama Use Case: melihat menu, memesan makanan, memesan


minuman, melihat total harga
4.12.1 Aktor: Pelanggan
4.12.2 Tujuan: Menggambarkan alur pelangan yang dapat melihat menu yang tersedia,
kemudian memesan minuman atau makanan, serta melihat total harga
4.12.3 Input: namaMenu

4.12.4 Output:makanan atau minuman yang dipesan beserta total harga

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 13 dari 15


4.12.5 Skenario utama: pelangan yang dapat melihat menu yang tersedia, kemudian
memesan minuman atau makanan, serta melihat total harga

4.12.6 Prakondisi: pelanggan belum memesan menu

4.12.7 Langkah-langkah

 pelanggan dihadapkan dengan pilihan menu yang tersedia

 pelanggan memesan menu yang tersedia

 akan ditampilkan total harga yang dibayar dari menu yang dipesan

4.13 Nama Use Case: memproses pembayaran


4.13.1 Aktor: kasir
4.13.2 Tujuan: Menggambarkan alur kasir yang dapat memproses pembayaran Input: -

4.13.3 Output:pesanan telah dibayar


4.13.4 Skenario utama: kasir memproses pembayaran berdasarkan menu yang dipesan

4.13.5 Prakondisi: kasir belum memproses pembayaran


4.13.6 Langkah-langkah

 Kasir login

 Melihat pesanan yang dipesan pelanggan beserta total harganya

 Memproses pembayaran

4.14 Nama Use Case: membuat laporan keuangan


4.14.1 Aktor: kasir

4.14.2 Tujuan: Menggambarkan alur kasir yang dapat membuat laporan keuangan
dengan caran mengunggahnya
4.14.3 Input: judul

4.14.4 Output:laporan telah terunggah


4.14.5 Skenario utama: kasir membuat laporan keuangan dengan cara mengunggahnya
ke list laporan

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 14 dari 15


4.14.6 Prakondisi: laporan belum terunggah

4.14.7 Langkah-langkah

 Kasir login

 Pilih menu unggah laporan

 Unggah laporan

4.15 Nama Use Case: melihat list pesanan, mengkonfirmasi kepada


pelanggan, CRUD list pesanan, Melihat menu
4.15.1 Aktor: Pelayan
4.15.2 Tujuan: Menggambarkan alur pelayan yang dapat melihat list pesanan,
mengkonfirmasi,, melakukan pengelolaan list pesanan, serta melihat menu

4.15.3 Input: statusKonfirmasi, namaMenu


4.15.4 Output:list yang dipesan pelanggan

4.15.5 Skenario utama: pelayan melihat pesanan yang dipesanan per pelanggan,
kemudian mengkonfirmasinya. Apabila ada pesanan yang ingin dikurangi atau
ditambahkan, pelayan dapat melakukan CRUD list pesanan.

4.15.6 Prakondisi: list pesanan masih belum terisi

4.15.7 Langkah-langkah

 Pelayan login.

 Lihat notifikasi yang berisi list pesanan apabila ada pelanggan yang memesan.

 Mengedit pesanan (optional).

 Konfirmasi ke pelanggan.

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 15 dari 15


5. Requirements Nonfungsional Lainnya
5.1 Requirements Performa
Bagian performa harus menspesifikasikan baik kebutuhan numerik statik/dinamik yang terletak pada
perangkat lunak itu sendiri dari interaksi penggunannya secara keseluruhan. Kebutuhan yang dimaksud
mungkin bisa berupa:
 Jumlah pengguna simultan yang didukung.
 Jumlah dan tipe informasi yang ditangani.
 Fungsi pendukung untuk pemrosesan data.
 Dibutuhkan jaringan yang mendukung

5.2 Requirements Keselamatan


Bagian keselamatan harus menspesifikasikan bagaimana sistem dapat digunakan tanpa adanya resiko
yang merugikan baik pihak pengguna mau pun pihak pembuat. Kebutuhan yang dimaksud bisa berupa:

 Sumber listrik yang digunakan untuk sumber daya aplikasi harus memadai agar tidak terjadi
kerusakan pada perangkat keras atau pun perangkat lunak.
 Menggunakan bahasa yang mudah dimengerti oleh pungguna dan pembuat agar tidak terjadi kesalah
pahaman.
 Batasan memori agar tidak terjadi overload.
 Pembayaran dilakukan di kasir agar tidak terjadi kesalahan.
 Menggunakan sistem operasi yang resmi sesuai dengan aturan penggunaan

5.3 Requirements Keamanan


Untuk menjaga keamanan data yang terdapat pada server, maka hanya ada satu account user yang
berhak mengakses komputer server yaitu manajer. Hanya manajer yang dapat mengakses atau memanipulasi
data secara langsung pada komputer server.

5.4 Atribut Kualitas Perangkat Lunak


Karena perangkat lunak ini bertemakan tentang restoran maka setiap waktunya dapat di update menu
makanan dan minumannya agar sesuai dengan kebutuhan/keinginan si penggunanya. Sehingga aplikasi ini
bisa berkembang seiring berjalannya waktu.

6. Requirements Lain
Data base yang digunakan adalah MySQL karena bekerja baik dengan sistem operasi yang digunakan
pada aplikasi yang digunakan, mendukung banyak software data base serta pengendalian dari sebuah data
base yang terpusat.

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 16 dari 15


Lampiran A: Daftar Kata-Kata Sukar
Berikut daftar kata sukar yang tertera di laporan ini:

SKPL Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak


SRS Software Requirement Specification
ERD Entity Relationship Diagram
DBMS Data Base Management System

Lampiran B: Analysis Models


Berikut model analisis yang berhubungan:

 Entity Relationship Diagram (ERD)

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 17 dari 15


 Class Diagram

Prodi Teknik Informatika SKPL Halaman 18 dari 15

Anda mungkin juga menyukai