Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN KONAWE UTARA

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS HIALU
Jl. Trans Sulawesi, Kec. Landawe, Kab. Konawe Utara
Email : Puskesmashialu@Gmail.Com

SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS HIALU


NOMOR : /PH/I/2017

TENTANG
UMPAN BALIK PELAYANAN MASYARAKAT TENTANG MUTU DAN KEPUASAN
MASYARAKAT

KEPALA PUSKESMAS HIALU

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka menjaga dan meningkatkan pelayanan Puskesmas


Hialu, umpan balik pelayanan masyarakat tentang mutu dan kepuasan
masyarakat diPuskesmas Hialu merupakan hal yang penting untuk
mendapatkan umpan balik terhadap keluhan masyarakat untuk
meningkatkan kepuasan;

b. Bahwa untuk maksud huruf (a) diatas, perlu ditetapkan Surat

Keputusan Kepala Puskesmas Hialu;

Mengingat : 1.Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 Tentang


Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor
144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063);
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 tahun 2014,
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
3. Permenkes No. 1691/MENKES/PER/VIII/2011 tentang Keselamatan
Pasien Rumah Sakit;
3. Peraturann pemerintah Nomor 32 Tahun 1996 tentang Tenaga
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 1996 Nomor 49, Tambahan
Lembaran Negara Nomor 3637) ;
4. Permenkes Nomor 741/MENKES/PER/VII/2008 tentang Standar
Pelayanan Minimal bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota ;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS HIALU TENTANG UMPAN


BALIK PELAYANAN MASYARAKAT TENTANG MUTU DAN
KEPUASAN MASYARAKAT
Kesatu : Media komunikasi yang digunakan untuk umpan balik terhadap keluhan
masyarakat atau sasaran dipuskesmas Hialu sebagaimana tercantum dalam
Lampiran merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari surat keputusan
ini.

Kedua : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan
apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan
perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Hialu
Pada tanggal : 12 Januari 2017

KEPALA PUSKESMAS HIALU

EMINIA
LAMPIRAN : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS HIALU
NOMOR : /PH/I/2017
TENTANG : Umpan Balik Pelayanan Masyarakat Tentang Mutu Dan
Kepuasan Masyarakat

CARA PENYAMPAIAN KOMUNIKASI SECARA LANGSUNG DAN TIDAK LANGSUNG


No SECARA LANGSUNG SECARA TIDAK LANSGUNG
1 Pertemuan lintas sektor dan Kotak saran ,kotak kepuasan
,MMD,SMD Pengaduan langsung

Ditetapkan di : Hialu
Pada tanggal : 12 Januari 2017

KEPALA PUSKESMAS HIALU

EMINIA

Anda mungkin juga menyukai