Anda di halaman 1dari 5

‫جامعةاحياء اإلسالمية كوننجان‬

UNIVERSITAS ISLAM AL-IHYA KUNINGAN


Al-Ihya Islamic University of Kuningan
Jl. Mayasih No. 11 Kel. Cigugur Kuningan Telp./Fax. (0232) 873186
Status : Terakreditasi, Izin Pendirian : SK Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI No. 95/E/0/2014 Tgl. 16 Mei 2014

RPS

Nama Mata Kuliah : Kepemimpinan dan Berpikir Sistem


Kode Mata Kuliah : KM5221
Beban Studi : 2 SKS

A. Deskripsi Mata Kuliah


Membahas konsep dasar kepemimpinan, pembentukan nilai-nilai dasar kepemimpinan,
manajemen dan lingkungan, fasilitasi kerjasama kelompok internal dan eskternal, kinerja
organisasi, profesionalimse, sistem hukum dan struktur dalam perubahan, budaya
organisasi dan etika dalam organisasi pelayanan kesehatan masyarakat
B. Standar Kompetensi
Setelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa dapat menjadi ilmuwan dan professional yang
berpikir kritis, kreatif, sistemik dan ilmiah, berwawasan luas, etis, memiliki kepekaan dan empati
sosial, bersikap demokratis, berkeadaban serta dapat ikut berperan mencari solusi pemecahan
masalah sosial dan budaya secara arif.

C. Tujuan Mata Kuliah


Setelah menempuh mata kuliah ilmu sosial budaya dasar, mahasiswa memiliki
pemahaman konsep dasar kepemimpinan, pembentukan nilai-nilai dasar kepemimpinan,
manajemen dan lingkungan, fasilitasi kerjasama kelompok internal dan eskternal, kinerja
organisasi, profesionalimse, sistem hukum dan struktur dalam perubahan, budaya
organisasi dan etika dalam organisasi pelayanan kesehatan masyarakat

D. Pokok Substansi Kajian Mata Kuliah


Adapun pokok substansi Pokok bahasan pada matakuliah ini adalah sebagai berikut:

Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Evaluasi


Mahasiswa
memahami kontrak
belajar dan pokok 1. Kontrak perkuliahan
Kontrak Diskusi
bahasan mata 2. Pokok bahasan dalam
perkuliahan Tanya jawab
kuliah RPKPS dan RPS
kepemimpinan dan
berpikir sistem
Konsep Dasar Mahasisa mampu Diskusi
1. Definisi
Kepemimpinan menjelaskan Tanya jawab
tentang konsep 2. Sifat Dasar
dasar kepemimpinan
kepemimpinan 3. Realitas Kepeminpinan
– organisasi
4. Mitos-mitos tentang
Kepemimpinan
5. Perbedaan
kepemimpinan dan
manajer
6. Gaya Kepemimpinan
Pembentukan nilai- 1. Kepemimpinan melalui
nilai dasar dan visi Mahasiswa mampu kecerdasan
Diskusi
bersama membentuk nilai- 2. Ciri Pribadi dan Sikap
Tanya jawab
nilai dasar Pemimpin
Self
kepemimpinan dan 3. Kepemimpinan –
assesstment
visi bersama komunikasi - tim
4. Adversity Quiotient

Kompetensi Dasar Indikator


Materi Pokok Evaluasi
1. Lingkungan eksternal
langsung
Mahassiwa mampu 2. Lingkungan umum
mengembangkan organisasi
isu internal dan 3. Lingkungan internal
ekternal yang organsiasi
Diskusi
Manajemen dan berdampak 4. Hubungan lingkungan
Tanya jawab
lingkungannya penerapan dan organsasi
Studi Kasus
pelayanan esensial 5. Manajemen era
kesehatan industrialisasi dan
masyarakat globalisasi
6. Studi Kasus: Pelayanan
Kesehatan Masyarakat
(Puskesmas)
1. Pengertian
Fasilitasi kerjasama 2. Tujuan
Mahasiswa mampu
kelompok internal 3. Manfaat Diskusi
memahami konsep
dan ekternal pada 4. Prinsip fasilitasi Tanya jawab
fasilitasi
stakeholder kunci 5. Peran & Fungsi
fasilitator
MAhasiswa mampu
mengembangkan 1. Pengertian
dan 2. Faktor yang
Diskusi
Kinerja organisasi mengimplementasi mempengaruhi
Tanya jawab
dan monitoring 3. Pengukuran kinerja
standar kinerja organisasi
organisasi

Kompetensi Dasar Indikator


Materi Pokok Evaluasi
Mahasiswa mampu
Power, Politics and Power, Politics and Diskusi
menggunakan
Leadership Leadership Tanya jawab
system hukum dan
politik untuk
melakukan
perubahan
1. Karakteristik budaya
organisasi
2. Fungsi budaya
Mahasiswa mampu organisasi
memahami 3. Model gunung es
Kepemimpinan dan Diskusi
hubungan 4. Budaya organisasi yang
Budaya Organisasi Tanya jawab
kepemimpinan dan kuat
budaya organisasi 5. Menciptakan budaya
organisasi
6. Kepemimpinan
berdasar nilai-nilai
Mahasiswa mampu
menerapkan teori
1. Etos Profesionalisme
dan struktur Diskusi
Profesionalisme 2. Profesi Ahli Kesehatan
organisasi terhadap Tanya jawab
Masyarakat
praktek
professional

Kompetensi Dasar Indikator


Materi Pokok Evaluasi
Mengembangkan
Kepemimpinan, kultur dari standar 1. ...
Diskusi
Etika dan Tanggung etik di dalam 2. Etika dan Perilaku Etis
Tanya jawab
Jawab Sosial organisasi dan dalam organisasi
komunitas

E. Metode Pembelajaran
Dilaksanakan teori dikelas dengan menggunakan berbagai metode, yaitu:
1. Ceramah
2. Diskusi
3. Penugasan Individu dan Kelompok
4. Seminar

F. Strategi Pembelajaran
Perkuliahan dilaksanakan dengan tatap muka, diskusi dan pemecahan masalah. Materi
kuliah dan bahan bacaan wajib diinformasikan pada awal perkuliahan. Untuk menambah
pemahaman materi kuliah, mahasiswa diberikan tugas-tugas berupa tugas terstruktur, tugas
mandiri dan presentasi kelompok.
G. Evaluasi Proses Pembelajaran
Terhadap kegiatan dan kemajuan belajar mahasiswa dilakukan penilaian secara berkala dalam
bentuk:
1. Ujian Tengah Semester
2. Ujian Akhir Semester
3. Ujia Praktikum
4. Penugasan
5. Kehadiran
6. Praktik Lapangan
Dalam perkuliahan ini evaluasi meliputi proses dan hasil. Evaluasi proses dilakukan
dengan cara memantau keaktifan setiap individu dan kelompok dalam mengikuti perkuliahan.
Sementara evaluasi hasil dilakukan pada saat UTS dan UAS. Sistem penilaian dalam mata kuliah
ini ditulis/diberikan dalam bentuk huruf: “A, B, C, D, dan E”, berdasarkan kualifikasi sebagai
berikut:

RENTANG SEKOR
NILAI
SKALA SKALA
1-4 10-100
3,5 - 4 90-100 A=4
2,8 – 3,4 80-89 B=3
2,0 – 2,7 70-79 C=2
1,0 – 1,9 60-69 D=1
0,0 – 0,9 0-59 E=0

Untuk menentukan nilai akhir digunakan prosentase sebagai berikut:

NO KOMPONEN BOBOT (%)


1 Kehadiran 15
2 Tugas 20
3 Partisipasi 25
4 UTS 15
5 UAS 15

H. Daftar Kepustakaan
Adapun bahan Bacaan dalam pelaskanaan kegiatan belajar mengajar adalah sebagai berikut:
Triantoro Safaria. Kepemimpinan. Graha Ilmu. Yogyakarta. 2004
Samuil Tjiharjadi. To be A Great Leader. CV Andi Offset. Yogyakarta. 2011
Andrew J.Du Brin. Leadership; Research Finding, Practice and Skills. Sout_Western Cengange
Learning. 2013
Subeki Ridhotullah, dkk. Pengantar Manajemen. Prestasi Pustaka Publisher. Jakarta. 2015
Roger Schwarz, dkk. The Skilled Facilitator Fieldbook; Tips, Tools, and Tested Methods for
Consultants,Facilitators, Managers, Trainers, and Coaches. Josset-Bass. 2005
Andrias HArefa. MEmbangkitkan Etos Profesionalisme. Pt Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.
2004
Adi Soenarno. Leadership Games untuk Pelatihan Manajemen. CV Andi Offset. 2006
Mengetahui, Kuningan,........ .................... 2018

Ketua Prodi Dosen,

Alfiani Rizqi, S.ST, M.M.RS Risna Nurlia, S.ST.,M.KM

Anda mungkin juga menyukai