Anda di halaman 1dari 1

SURAT PERJANJIAN JUAL BELI RUMAH

Yang bertanda tangan dibawah ini, saya :


Nama : Yessi Tri Putri
Umur : Sungai Penuh, 5 Februari 1980
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
Alamat : Jalan Teluk Bima A 11 no. 10 RT 13 RW 11
Kelurahan Pondok Bambu.
Kecamatan Duren Sawit
Jakarta Timur.
Untuk selanjutnya disebut pihak ke I (Penjual).
Nama :
Aditiawarman
Umur :
Padang, 28 Maret 1964
Pekerjaan :
Karyawan Perum BULOG
Alamat :
Perumahan BULOG no. 6 Gunung Pangilun
RT 001 RW 001 kelurahan Gunung Pangilun
Kecamatan Padang Utara
Padang
Untuk selanjutnya disebut pihak ke II (Pembeli)
Pada tanggal 5 Maret 2019, pihak ke I telah menjual kepada pihak ke II, sebidang tanah darat
seluas 150 M2 bersetifikat no. ……………. berikut sebuah bangunan yang terletak diatas
tanah tersebut seluas 110 M2 dengan harga tunai Rp.550.000.000,- (lima ratus lima puluh
juta rupiah).
Pembayaran dilakukan dengan perjanjian sebagai berikut :
- Pembayaran awal sebesar Rp.150.000.000 (seratus lima puluh juta rupiah ) dari Pihak
Kedua ke Pihak Pertama.
- Pelunasan sebesar Rp. 400.000.000,00 (empat ratus juta rupiah ) dilaksanakan paling
lambat tanggal 31 Mei 2020.
- Balik nama sertifikat tanah oleh pihak kedua dilakukan setelah adanya pelunasan
kepada pihak pertama.
- Segala biaya yang dibebankan dalam pengurusan balik nama ditanggung oleh pihak
kedua.
- Pihak kedua berhak menempati rumah setelah pembayaran awal.
Batas-batas tanah tersebut adalah sebagai berikut :
Sebelah barat : Berbatasan dengan tanah
Sebelah timur : Berbatasan dengan tanah
Sebelah utara : Berbatasan dengan tanah
Sebelah selatan : Berbatasan dengan tanah
Bangunan terdiri dari :
Ukuran panjang dan lebar : 110 M2
Atap : Seng Genteng
Dinding : Tembok
Lantai : Keramik marmer
Pada waktu pelaksanaan jual beli tanah tersebut baik pihak ke I (penjual) maupun pihak ke II
(pembeli) juga saksi-saksi semuanya menyatakan satu sama lain dalam keadaan sehat, baik
jasmani maupun rohani, dan segala sesuatu dengan itikad baik.
Demikian, setelah keterangan isi ikatan perjanjian jual beli ini dimengerti oleh pihak ke I dan
pihak ke II, maka ditanda tanganilah sebagai permulaan saat pemindahan hak milik pihak ke I
kepada pihak ke II.
Padang, 5 Maret 2019
Pihak I Pihak II

Materai 6000

( Yessi Tri Putri ) (Aditiawarman)

Saksi-saksi :

1. ……..…. (…………………) 2. ………………. (………………..)

Anda mungkin juga menyukai