Anda di halaman 1dari 20

LAPORAN HASIL WAWANCARA EVALUASI

PEMBELAJARAN PAI DI SMP ISLAM AL-KAUTSAR


Laporan Ini disusun untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Evaluasi
Pembelajaran yang diampu Oleh:

Heny Narendrany Hidayati S.Ag, M.Pd

Disusun Oleh Kelompok 6:

Yumna Khairiyah 11170110000019

Ahmad Najib 11170110000074

Albi Syarah 11170110000076

Ramadanti Aulia Putri 11170110000092

Khaerul Umam 11170110000096

JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM


FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH
JAKARTA
2019
A. LAPORAN HASIL WAWANCARA GURU PAI
1. Identitas Informan
Nama Guru: Ira Aprilia, S. Pd.
Tempat Wawancara: Ruang Guru SMP Islam Al- Kautsar
Tanggal Wawancara: 07 Oktober 2019
2. Pertanyaan
a. Mengenai guru PAI di SMP Al Kautsar ini, bagaimana sistem pembelajaran PAI
di SMP Al Kautsar ini? Dan berapa jam pembelajaran dalam sekali pertemuan di
kelas? (sebelumnya bisa bertanya ada berapa jumlah guru PAI di SMP tersebut)
b. Dalam mata pelajaran PAI, metode pembelajaran apa yang bapak/ibu terapkan
dalam menumbuh kembangkan keaktifan siswa dan kemampuan kognitif siswa
(seperti mengingat, memahami, mengaplikasikan, menganalisis, mengevaluasi,
mencipta) di kelas?
c. Selain metode pembelajaran, apa ada bentuk kreativitas lain dalam mengajar yang
bapak/ibu jadikan sabagai sarana untuk mengembangkan potensi siswa?
d. Menurut bapak/ibu apakah selama mengajar disini, terdapat kesulitan dalam
proses pelaksanaan pembelajaran di kelas? Dan bagaimana cara bapak/ibu
mengatasi kesulitan tersebut?
e. Bagaimanakah cara bapak/ibu dalam proses pembuatan soal PAI di sekolah?
f. Kemudian bagaimana proses bapak/ibu dalam penskoran nilai setelah dibuatnya
soal tersebut?
g. Menjelang ujian, apakah bapak/ibu selalu membuat kisi-kisi soal yang akan
diujikan? Dan seperti apa bentuk kisi-kisi soal tersebut?
h. Dari pengalaman bapak/ibu dalam membuat soal, bagaimana cara membuat
instrumen non tes pengukuran afektif dan psikomotor?
3. Jawaban:
a. Sistem pembelajaran PAI disini bervariasi sesuai dengan materi atau kompetensi
dasar yang akan dipelajari, contohnya dari menghafal, demonstrasi menggunakan
tayangan video untuk materi pembelajaran, hingga melalui drama untuk melatih
keterampilan siswa, kemandirian mencari materi kemudian tanya jawab dan
lainnya. Jam pembelajaran PAI hanya sekali selama seminggu karena berhubung
di SMP Islam Al Kautsar memang sudah ada pelajaran pondok diantaranya Fiqih,
Akidah Akhlak, Qur’an Hadits, Sejarah Kebudayaan Islam. Maka dari tiap-tiap

2
pelajaran tersebut pun sudah ada gurunya masing-masing. Untuk satu bab
pelajaran PAI bisa dibahas dalam dua kali atau tiga kali pertemuan.
b. Dalam metode pembelajaran, menggunakan metode menghafal, jadi
menyesuaikan juga dengan materi pelajarannya, contohnya pada materi Qur’an
Hadits yang indikatornya terdapat hafalan-hafalan potongan surah, maka anak
diharuskan menghafal kemudian maju kedepan untuk mensetorkannya, lalu
contoh lainnya pada materi tajwid, guru meminta anak-anak untuk mencari
masing-masing di Al Qur’an lebih dahulu, sehingga rasa penasaran anak didik
akan lebih terpacu dan membuat rasa penasaran mereka tinggi sehingga terjadinya
tanya jawab didalam kelas. Lalu pada materi lainnya seperti tentang hari kiamat,
maka guru memberi gambaran dengan menayangkan video, sehingga membuat
anak didik menjadi aktif untuk bertanya dan tertarik untuk mendalami materi
tersebut. Pada materi akidah akhlak seperti menerapkan sifat jujur, guru membagi
kelompok kemudian materi dipresentasikan dengan drama di dalam kelas, yang
diperankan oleh anak-anak didik. Lalu ada juga praktek pada materi sholat, sujud
syukur dan lainnya. Jadi dalam pembelajaran PAI ini, terdapat berbagai metode,
diantaranya yaitu metode demonstrasi, metode tanya jawab, metode diskusi, dan
lainnya. Yang dimana metode pembelajaran ini sesuai dengan materi yang dibahas
di kelas.
c. Kreativitas lain dalam mengajar seperti yang telah dijelaskan yaitu salah satunya
melalui media pembelajaran, yang mana bentuk media tersebut adalah video.
Sehingga dari video tersebut mengembangkan nalar siswa untuk berpikir dan
menambah ketertarikan siswa terhadap materi yang diajarkan sehingga tidak
monoton. Lalu mengelompokkan murid-murid untuk membuat drama, sehingga
melatih kreativitas peserta didik, menggali potensi tiap siswa pada ranah
keterampilan (psikomotorik).
d. Masalah hambatan atau kesulitan dalam mengajar tentu ada, apalagi melihat anak
usia SMP yang memang baru dewasa. Terkadang guru menjelaskan mereka
mengobrol, atau tidur, bercanda. Khususnya pada anak kelas 7 yang baru saja
peralihan dari SD, maka butuh kesabaran yang tinggi. Dan apabila ada yang
melanggar aturan sekolah, misalnya membawa HP, kurang disiplin dll, tetap ada
hukuman, namun hukuman sekarang haruslah yang mendidik, melihat kasus-kasus
yang pernah terjadi sehingga tidak dibolehkan lagi hukuman dalam kekerasan.

3
e. Di SMP Al Kautsar dalam pembuatan soal UTS terdapat 15 soal, 10 soal untuk
isian singkat dan 5 soal untuk essay. Kalau untuk UAS terdapat 50 soal bentuk
pilihan ganda semua. Pada soal UTS kembali lagi pada gurunya, bisa 15 soal
tersebut tidak ada pilihan A atau pilihan B (langsung 15 soal isian), namun pada
guru PAI dibagi menjadi dua, yaitu bagian A isian singkat dan bagian B uraian.
Tujuannya agar penilaiannya lebih mudah, dan mengapa pada UTS hanya isian
tidak terdapat pilihan ganda, karena sudah penentuan dari sekolah dan
kurikulumnya, yang sudah diterapkan sejak lama. Namun pada UAS soal berupa
pilihan ganda semua yang dibuat oleh masing-masing guru pada mata
pelajarannya.
f. Proses penskoran pada UTS, guru (PAI) membagi soal menjadi dua bagian A dan
B seperti yang telah disebutkan, salah satu tujuannya agar mudah dalam
penskoran nilai, untuk bagian A (isian singkat) guru memberi nilai satu nomor 5,
sehingga jika jawaban benar semua (10 soal) maka mendapat skor 50, lalu pada
bagian B (essay) apabila satu nomor sempurna jawabnnya maka diberi nilai 10,
apabila kurang sempurna maka 8 atau 5 dst. Dan jawaban benar tersebut dilihat
dari kelengkapan jawaban, kesesuaian isi dengan materi, dan inti dari materi
tersebut adalah benar. Lalu di rapot, untuk KKM kelas 7 adalah 70, kelas 8 adalah
72, dan kelas 9 adalah 75. Jadi semakin naik tingkat semakin tinggi pula
standarnya. Dan (masih pada penilaian kognitif) pada pendeskripsian nilai dengan
huruf, kategori A= 91-100, B= 81-90, C= 70-80, D= <70. Karena standar yang
begitu tinggi, maka guru-guru di sekolah selalu mendongkrak agar peserta didik
lebih giat guna mendapatkan hasil yang baik.
g. Terdapat kisi-kisi untuk ujian, dalam pembuatan kisi-kisi ditentukan lebih dahulu
kompetensi dasarnya lalu menentukan indikatornya (apa yang akan dicapai anak
didik), lalu menentukan level kesukaran soal tersebut, ada yang mudah, sedang,
dan sulit. Dan dalam pembuatannya, tergantung sampai mana pembelajaran
tersebut sudah dipelajari.
h. Dalam ranah afektif dan psikomotorik, penilaian afektif dilihat dari sikapnya
sehari-hari. Terkadang guru juga bekerja sama dengan OSIS, untuk menanyakan
perihal sikap dari seorang murid yang ditanyakan. Lalu melihat dari
kesehariannya, kedisiplinannya, kerapihannya dan lainnya. Lalu pada
psikomotorik atau keterampilan guru melihat dari tugas-tugas yang diberikan pada
peserta didik, contohnya pada drama yang telah dijelaskan sebelumnya, disana
4
guru melihat kreativitas siswa dalam merancang alur cerita, memerankan
perannya, dekorasi dan juga lainnya. Atau pada beberapa materi yang
menggunakan media visual, seperti membuat mading, menggambar, dan lainnya.
B. SOAL-SOAL INSTRUMEN TES DAN NON TES
1. Soal Obyektif PG
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Kelas : VII SMP
Buku Refrensi : Buku Guru dan Buku Siswa Pendidikan Agama Islam
dan Budi Pekerti (Kementrian Pendidikan Pendidikan
dan Kebudayaan Republik Indonesia, edisi revisi 2017)

No Kompetensi Materi Indikator Level Bentuk Soal


Dasar Soal Kognitif Soal
1. 3.3 Mempelajari Disajikan C2 PG 1. Allah berfirman:
Memahami dan ayat Al- ِ ‫َو ِع ْندَهُ َمفَاتِ ُح ْالغَ ْي‬
ۚ ‫ب ََل يَ ْعلَ ُم َها إِ اَل ه َُو‬
makna al- memahami Quran, siswa ‫ط مِ ْن‬ُ ُ‫َو َي ْعلَ ُم َما فِي ْال َب ِر َو ْال َبحْ ِر ۚ َو َما ت َ ْسق‬
Asma ul makna dapat ‫ اآلية‬... ‫َو َرقَ ٍة ِإ اَل يَ ْعلَ ُم َها َو ََل َحبا ٍة‬
Husna: al- Asmaul menentukan
‘Alim, al- Husna Asmaul
Khabir, as- husna Ayat tersebut menjelaskan bahwa
Sami’, dan berdasarkan Allah Maha Mengetahui Segala
al-Basir. ayat yang apapun yang diciptakan. Baik
tertera yang telah terjadi maupun yang
akan terjadi. Berdasarkan hal
tersebut merupakan asmaul husna
adalah...
A. Al-Khabir
B. As-Sami’
C. Al-Bahir
D. Al-‘Alim
Jawaban: D
2. Allah Maha Melihat segala
sesuatu walaupun lembut dan
kecil. Allah seluruh alam
semesta ini dapat dipantau.
Sebagaimana dalam firman
Allah:
ِ ‫ت َو ْاْل َ ْر‬
ۚ‫ض‬ ِ ‫س َم َاوا‬
‫ْب ال ا‬ َ ‫غي‬ َ ‫َّللاَ يَ ْعلَ ُم‬
‫إِ ان ا‬
ُ
َ‫ير بِ َما ت َ ْع َملون‬
ٌ ‫ص‬ ‫َو ا‬
ِ َ‫َّللاُ ب‬
Ayat tersebut menjelaskan
Allah memiliki sifat dalam
asmaul husna...
A. Al-Bashir
B. Al’Alim
C. Al-Sami’
D. Al-Khabir

5
Jawaban : A

4.3
2 Mempelajari Disajikan C3 PG 3. Saifi siswa kelas 7, ia sedang
Menyajikan
. dan cerita menghadapi ujian tengah
contoh memahami singkat, semester. Selain belajar
perilaku makna siswa dapat
dengan sungguh-sungguh, ia
yang Asmaul menentukan
mencermin Husna serta asmaul husna juga mengiringinya dengan
kan orang mengetahui doa. Ia ingin sekali mendapat
yang hikmah nilai yang memuaskan dan
meneladani beriman dapat membanggakan orang
al-Asma ul kepada Allah tua. Ia yakin bahwa niat baik
Husna: al- dalam hatinya dan doa-doa
‘Alim, al-
yang ia lantukan senantiasa di
Khabir, as-
Sami’, dan dengar oleh Allah Ta’ala. Hal
al-Basir.. tersebut mencerminkan sikap
iman kepada Allah yang
memiliki sifat...
A. Al-Bashir
B. Al- ‘Alim
C. As-Sami’
D. Al-Khabir
Jawaban: C
4. Diantara yang bukan
hikmah beriman kepada
Allah melalui asmaul husna
adalah..
A. Menjalani hidup dengan
penuh gelisah
B. Sepanjang hidupnya
tidak merasa rugi
C. Medapat pertolongan
dari Allah
D. Hati menjadi tenang
dengan mengingat Allah
Jawaban : A
3.5
2 Memahami Disajikan C2 PG 5. Kesesuaian sikap antara
Memahami
A. 2 makna pengertian, perkataan dan perbuatan yang
makna . perilaku siswa dapat sebenarnya adalah pengertian
perilaku menentukan dari ….
jujur,
jujur, makna A. Jujur
amanah, amanah, dan perilaku B. Amanah
dan istiqomah. C. Istiqamah
istiqamah. D. Ikhtiyar
Jawaban: A
6. Menyampaikan pesan yang
dititipkan kepada orang yang
berhak merupakan arti dari
….
A. Jujur
B. Amanah

6
C. Istiqamah
D. Qana’ah
Jawaban: B
7. Sikap kukuh dalam pendirian
dan konsekuen dalam
tindakan adalah definisi dari
….
A. Jujur
B. Amanah
C. Istiqamah
D. Ikhtiyar
Jawaban: C

Membedakan 8. Dibawah ini yang termasuk


contoh contoh perilaku jujur adalah
perilaku ….
A. Menyerahkan tugas tepat
jujur,
waktu
amanah dan B. Selalu mengerjakan
istiqamah Shalat dhuha
C. Bersungguh-sungguh
dalam belajar
D. Tidak mencontek saat
ujian
Jawaban: D
3.7 Memahami Disajikan C2 PG 9. Najis yang tampak wujudnya
Memahami tata cara contoh najis, (zat-nya) dan bisa diketahui
ketentuan bersuci dari siswa dapat melalui bau maupun rasanya.
menentukan
bersuci dari hadas kecil Cara menyucikannya adalah
jenis najis.
hadas besar dan hadas dengan menghilangkan zat,
berdasarkan besar rasa, warna dan baunya
ketentuan berdasarkan dengan menggunakan air
syari’at syariat Islam. yang suci adalah najis...
Islam. A. Najis Mukhaffafah
B. Najis ‘Ainiyya
C. Najis Hukmiyyah
D. Najis Mugaladzah
Jawaban : B
Menjelaskan Disajikan C2 PG 10. Berikut ini yang bukan tata
ketentuan bentuk soal cara bertayammum adalah...
bersuci dari yang negatif, A. Niat (untuk dibolehkan
hadas kecil siswa dapat mengerjakan salat)
dan hadas menjelaskan B. Mengusap muka dengan
besar. ketentuan tanah (debu yang suci)
bersuci C. Mengusap rambut dari
bagian tumbuh rambut
D. Mengusap tangan kanan
hingga siku-siku dengan
debu
Jawaban: C

7
Menerangka Disajikan C2 PG 11. Berikut ini yang bukan
n tata cara bentuk soal termasuk dari cara mandi
bersuci dari yang negatif, wajib adalah...
hadas kecil siswa dapat A. Niat mandi untuk
dan hadas menjelaskan menghilangkan hadas
besar ketentuan besar
bersuci B. Membasuh air pada
kepala dan berwudhu
C. Menghilangkan najis
apabila terdapat di
badannya
D. Membasahi seluruh
tubuh mulai dari ujung
rambut sampai ujung
kaki
Jawaban: B
Mempraktikk Disajikan C4 PG 12. Ahmad memiliki seorang
an bersuci soal cerita, adik laki-laki yang masih
dari hadas siswa dapat berumur 6 bulan, dan belum
kecil dan menentukan memakan apapun kecuali
hadas besar cara ASI, suatu ketika adiknya
dalam mensucikan menangis saat digendong
kehidupan najis dengan oleh Ahmad, hingga
sehari hari. benar mengompol dan sedikit
mengenai tangan Ahmad,
maka cara mensucikan najis
tersebut dengan benar
adalah...
A. Memercikan atau
mengusap air yang suci
pada permukaan yang
terkena najis
B. Mengalirkan air pada
benda yang terkena najis
C. Menghilangkan zat, rasa,
warna, dan baunya
dengan menggunakan air
yang suci
D. Membasuh sebanyak
tujuh kali, satu kali
diantaranya dengan air
yang dicampur dengan
tanah
Jawaban: A
3.5 Memahami Disajikan C2 PG 13. Jumlah makmum dalam
Memahami makna salat dengan shalat berjamaah paling
ketentuan berjamaah. singkat sedikit adalah ….
salat tentang A. satu orang
berjamaah berjamaah B. dua orang
C. tiga orang
D. empat orang
Jawaban: B

8
Memahami Disajikan C2 PG 14. Pahala shalat berjamaah lebih
jumlah dengan soal banyak dibanding shalat
pahala shalat obyektif, sendiri, yaitu ….
berjamaah siswa dapat A. 26 derajat
menghafalny B. 20 derajat
a C. 27 derajat
D. 15 derajat
Jawaban: C

Memahami Disajikan C2 PG 15. Perhatikan hal-hal berikut ini:


syarat dengan 1. berakal sehat
seorang uraian 2. baligh
imam pilihan, 3. sudah mempunyai anak
siswa dapat 4. fasih membaca al-quran
menentukan Hal-hal yang merupakan
jawaban syarat menjadi seorang imam
yang tepat adalah …
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 2, dan 4
C. 2, 3, dan 4
D. 1, 3, dan 4
Jawaban: B
Mengetahui Disajiakn C2 PG 16. Hukum shalat berjamaah
dengan soal adalah ….
hukum shalat
obyektif A. Sunnah muakkad
berjamaah B. Fardu ain
C. Fardu kifayah
D. ibadah mahdah
Jawaban: A

3.11 Dakwah Disajikan C2 PG 17. Dakwah yang dilakukan oleh


memahami Nabi sebuah Nabi Muhammad saw.
sejarah Muhammad pernyataan, Dengan cara terang-terangan
perjuangan saw. Di siswa dapat setelah turun Qur’an Surah ...
Nabi Mekkah menjelaskan A. Al-Baqoroh : 94
Muhammad dakwah Nabi B. An-Nas : 2
saw. Muhammad C. Al-Kafirun : 4
Periode secara D. Al-Hijr : 94
Mekkah terang- Jawaban: D
terangan. 18. Allah SWT. Memerintahkan
kepada Nabi Muhammad
saw. Agar menyerukan
agama Islam secara terang-
terangan setelah menerima
wahyu yang ...
A. Kedua
B. Keempat
C. Ketiga
D. Kelima

9
Jawaban: C

Nabi Disajikan C2 PG 19. Pengangkatan Nabi


sebuah Muhammad sebagai Rasul,
Muhammad
pernyataan, terjadi pada tanggal ...
SAW siswa dapat A. 16 Ramadan tahun ke-50
menunjukkan dari kelahirannya
diangkat
proses B. 17 Ramadan tahun ke-40
menjadi berlangsungn dari kelahirannya
ya C. 18 Ramadan tahun ke-30
Rasul
pengangkata dari kelahirannya
n Nabi D. 21 Ramadan tahun ke-20
Muhammad dari kelahirannya
menjadi Jawaban: B
Rasul
Kehadiran Disajikan C2 PG 20. Nabi Muhammad pernah
Sang sebuah mulai berdagang sendiri ke
Kekasih pernyataan, syiria tanpa bantuan
siswa dapat pamannya ketika berusia ...
menjelaskan A. 25 tahun
kemandirian B. 20 tahun
Nabi C. 15 tahun
Muhammad D. 12 tahun
di dalam Jawaban: A
berdagang

10
2. Soal Obyektif Uraian
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Kelas : VII SMP
Buku Refrensi : Buku Guru dan Buku Siswa Pendidikan Agama Islam
dan Budi Pekerti (Kementrian Pendidikan Pendidikan
dan Kebudayaan Republik Indonesia, edisi revisi 2017)

Kompetensi Indikator Level Soal Jawaban


Dasar Kognitif
3.3 Memahami Siswa mampu C1 1. Tulislah ayat yang ‫أ َ ْم َح ِس ْبت ُ ْم أ َ ْن‬
makna al-Asma ul menyebutkan ayat menerangkan ‫تُتْ َر ُكوا َولَ اما يَ ْعل ِم ا‬
ُ‫َّللا‬ َ
Husna: al-‘Alim, tentang Asmaul tentang Allah Maha ‫الاذِينَ َجا َهد ُوا ِم ْن ُك ْم َولَ ْم‬
ِ ‫يَت ا ِخذُوا ِم ْن د‬
al-Khabir, as- Husna Al-Khabir Teliti Terhadap apa ‫َّللاِ َو ََل‬
‫ُون ا‬
Sami’, dan al- yang tersembunyi !
َ‫سو ِل ِه َو ََل ْال ُمؤْ ِمنِين‬ ُ ‫َر‬
Basir. ً
‫ير ِب َما‬ ‫َو ِلي َجة ۚ َو ا‬
ٌ ِ‫َّللاُ َخب‬
‫تَ ْع َملُون‬
3.5 Memahami Siswa mampu C2 2. Sebutkan 3 hikmah a. Dipercaya
ketentuan salat menyebutkan dari perilaku orang lain.
berjamaah hikmah dari Amanah! b. Mendapatkan
periku amanah simpati dari
semua pihak
c. Hidupnya akan
sukses dan
dimudahkan
oleh Allah Swt.
3.7 Memahami Siswa mampu C2 3. Jelaskan yang Darah Haid yaitu
ketentuan bersuci menunjukkan dimaksud dengan darah yang keluar
dari hadas besar contoh bersuci darah haid, dan pada perempuan
berdasarkan dari hadas kecil bagaimana cara saat kondisi sehat.
ketentuan syari’at dan hadas besar mensucikannya? Adapun ciri-ciri
Islam. secara umum adalah
kental, hangat,
baunya kurang
sedap, hitam, merah
tua, kemudian
berangsur-angsur
menjadi semakin
bening. Usia paling
muda dalam
mengalami haid
yaitu 9 tahun dan
rata-rata orang
mengalaminya pada
usia belasan tahun.
Masa haid minimal
adalah sehari
semalam, biasanya 6
atau 7 hari, dan
paling lama adalah

11
15 hari. Cara
mensucikannya
adalah dengan
mandi wajib, yang
dimana rukun mandi
wajib ada dua yaitu
niat dan
membasuhkan air ke
seluruh tubuh.

3.5 Memahami Siswa mampu C2 4. Sebutkan 3 syarat a. Mengetahui


ketentuan salat menyebutkan menjadi seorang syarat dan rukun
berjamaah syarat menjadi imam! shalat.
imam b. Berdiri pada
posisi paling
depan
c. Fasih dalam
membaca al-
quran.
3.11 memahami siswa dapat C2 5. Sebutkan 3 pribadi a. Berpendirian
sejarah menyebutkan 3 mulia Nabi Teguh
perjuangan Nabi kepribadian mulia Muhammad di b. Memiliki
Muhammad saw. Nabi Muhammad dalam keberhasilan semangat kerja
Periode Mekkah dalam berdagang dalam berdagang! yang tinggi
c. Memiliki
kejujuran yang
luar biasa

3. Kisi-kisi Instrumen Non Tes


Kompetensi Dasar (KD):
1.5 Meyakini bahwa jujur, amanah, dan istiqomah adalah perintah agama.
2.5 Menghayati perilaku jujur, amanah, dan istiqomah dalam kehidupan sehari-hari.
A. Aspek Afektif
1) Instrumen Penilaian (Aspek Sikap Spiritual)
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai dengan keadaan yang
sebenarnya.
Nama : ....................................
Kelas : VII
Teknik Penilaian : Penilaian Diri
Pilihan Jawaban
NO Pernyataan Ragu- Tidak
Setuju
Ragu Setuju
1. Bahwa Allah SWT. Maha pemilik kejujuran,

12
amanah, dan istiqomah.
2. Bahwa Allah SWT. Senantiasa memerintahkan
untuk selalu berbuat jujur.
3. Bahwa Allah SWT. Senantiasa selalu
memerintahkan untuk berlaku amanah.
4. Bahwa Allah SWT. Senantiasa memerintahkan
untuk istiqomah
5. Bahwa Allah SWT. Memuliakan terhadap orang
yang jujur, amanah, dan istiqomah.
Keterangan Nilai Nilai Akhir
Setuju = Skor 3 Skor yang diperoleh
Ragu- Ragu = Skor 2 ....................x 100
Tidak Setuju = Skor 1 = ......................
Skor Maksimal
2) Instrumen Penilaian (Aspek Sikap Sosial)
Berilah tanda centang () pada kolom sesuai dengan keadaan yang
sebenarnya.
Nama : ....................................
Kelas : VII
Teknik Penilaian : Penilaian Diri
Pilihan Jawaban
NO Pernyataan Ragu- Tidak
Setuju
Ragu Setuju
1. Selalu jujur disaat ulangan maupun ujian.
2. Berbohong disaat terdesak.
3. Belajar disaat ingin ulangan saja.
4. Menjaga dan bertanggung jawab terhadap
barang yang telah dititipkan.
5. Selalu mengerjakan piket dikelas setiap
seminggu sekali.
Keterangan Nilai Nilai Akhir
Setuju = Skor 3 Skor yang diperoleh
Ragu- Ragu = Skor 2 ....................x 100

13
Tidak Setuju = Skor 1 = ......................
Skor Maksimal

3) Instrumen Penilaian Aspek Psikomotorik (Keterampilan)


Nama :
Teknik Penilaian : Non tes
NO Membaca Surah al-Anfal dan hadis tentang Amanah
1. Membaca Q.S al-Anfal/8: 27 Artikan Q.S al-Anfal/8: 27
2. Membaca hadis tentang amanah Artikan hadis
Rubrik Penilaian
Kriteria
NO Nama Surat
Fasih Tartil Kurang Tartil
1. Q.S al-Anfal/8: 27
2. Hadis
Keterangan Nilai Nilai Akhir
Skor yang diperoleh
Fasih = Skor 3
..........................x100
Tartil = Skor 2
=..........
Kurang Tartil = Skor 1
Skor Maksimal

4. Soal Obyektif dan Soal Berorientasi HOTS


Kompetensi Materi Indikator Soal Level Bentuk Rumusan Soal
Dasar kognitif Soal
3.3 Mempelajari 1. Disajikan C4 PG 1. Kemarin Andi dan
Memahami dan sebuah Tono melakukan
makna al- memahami ilustrasi. pencurian disalah satu
Asma ul makna Siswa mampu rumah warga karena
Husna: al- Asmaul mengaitkan pada saat itu kondisi
‘Alim, al- Husna makna Asma rumahnya sedang
Khabir, as- ul Husna Al- kosong dan suasana
Sami’, dan Basir dengan disekitar rumah
al-Basir. sebuah tersebut sedang sepi,
masalah yang kebetulan rumah
sering terjadi warga tersebut tidak
dalam dilengkapi oleh
kehidupan CCTV.
sehari-hari. Andi dan Tono tidak
2. Siswa dapat akan melakukan
mendiagnosis pencurian jika mereka
perbuatan ….
yang A. Meyakini Allah

14
mencerminka Al-Basir
n meyakini B. Meyakini Allah
Allah As- Ar-Rahman
sami’ C. Meyakini Allah
As-Sami’
D. Meyakini Allah
Al-Khabir
Jawaban: A
2. Dibawah ini, mana
yang merupakan
cerminan dari
meyakini Allah As-
Sami’…
A. Belajar setiap hari
B. Mengerjakan piket
sesuai jadwal
C. Menegur teman
yang salah
D. Berdo’a setiap
hendak
mengerjakan
sesuatu
Jawaban: D
3.5 Makna Disajikan C4 PG 3. Perhatikan pernyataan
Memahami perilaku penyataan. berikut!
makna jujur, Siswa dapat 1. Dijauhkan dari rasa
perilaku amanah, dan menyeleksi takut dan sedih
jujur, istiqamah hikmah dari oleh Allah
amanah, dan istiqamah 2. Dipercaya orang
istiqamah. lain
3. Mendapatkan
banyak teman
4. Bersikap teguh
pendirian
Yang merupakan
hikmah dari Istiqamah
adalah ….
A. 1 dan 3
B. 2 dan 4
C. 4 dan 1
D. 3 dan 2
Jawaban: C

Makna Siswa dapat C4 PG 4. Ketika ada orang


perilaku memilih memberi kepercayaan
jujur, tindakan yang kepada kita, sikap kita
amanah, dan tepat dilakukan seharusnya …
istiqamah sebagai orang A. Menolak karena
yang memiliki tidak mampu
sikap amanah B. Menerima
meskipun tidak
mampu
C. Menerima dan
menjalankan
sesuai dengan

15
kemampuan
D. Menghargai
kepada yang
memberi tugas
Jawaban: C
3.7 Ketentuan Siswa mampu C4 PG 5. Ahmad memiliki
Memahami bersuci dari mendistribusikan
seorang adik laki-laki
ketentuan hadas besar bersuci dari
bersuci dari berdasarkan hadas kecil dan yang masih berumur 6
hadas besar syari’at hadas besar
bulan, dan belum
berdasarkan islam dalam kehidupan
ketentuan sehari hari. memakan apapun
syari’at
kecuali ASI, suatu
Islam.
ketika adiknya
menangis saat
digendong oleh
Ahmad, hingga
mengompol dan
sedikit mengenai
tangan Ahmad, maka
cara mensucikan najis
tersebut dengan benar
adalah...
A. Memercikan atau
mengusap air yang
suci pada
permukaan yang
terkena najis
B. Mengalirkan air
pada benda yang
terkena najis
C. Menghilangkan
zat, rasa, warna,
dan baunya
dengan
menggunakan air
yang suci
D. Membasuh
sebanyak tujuh
kali, satu kali

16
diantaranya

Jawaban: A

Siswa mampu C4 PG 6. Perhatikan ilustrasi


menganalisis berikut!
ilustrasi yang Jaka memiliki
diberikan penyakit yang
mengenai syarat memungkinkan ia
tayamum untuk bertayamum,
pada saat mendekati
waktu dzuhur, ia
melakukan tayamum
untuk mengerjakan
shalat dzuhur.
Hukum tayamum yang
dilakukan oleh Jaka
adalah ….
A. Sah
B. Tidak sah
C. Mubah
D. Makruh
Jawaban: B
3.8 Ketentuan Siswa mampu C4 PG 7. Siti dan Baim adalah
memahami salat mendiagnosis kaka beradik, ketika
ketentuan berjamaah permasalahan mereka melakukan
salat dalam soal salat berjama’ah, maka
berjamaah mengenai syarat siapakah yang harus
menjadi Imam menjadi imam ….
A. Siti, karena ia
lebih tua
B. Baim, karena ia
laki-laki
C. Siti, karena ia
lebih fasih dalam
membaca al-
Quran
D. Baim, karena ia
lulusan pesantren

Jawaban: B
Diberikan C4 PG 8. “Bersikap demokratis,
pernyatan. Siswa taat kepada pimpinan
mampu selama tidak
mengaitkannya melakukan kesalahan,
dengan wajib menegur
ketentuan dalam pimpinan jika salah.”
shalat Perilaku di atas
berjama’ah merupakan salah satu
bentuk pengaplikasian
dari ….
A. Shalat tepat waktu
B. Shalat di masjid
C. Shalat berjama’ah

17
D. Shalat rawatib

Jawaban: C
Disajikan C1 PG 9. Makmum yang tidak
definisi, siswa
sempat membaca surat
dapat
menentukan Al-Fatihah bersama
pengertian
imam di rakaat
pertama disebut juga...
A. Muwaffiq
B. Masbuk
C. Imam
D. Jamaah

Jawaban: B

10. Nisa adalah seorang


kakak ia memiliki
adik bernama Fahri
yang berumur 5
tahun. Waktu sholat
shubuh kami
sekeluarga
melaksanakan sholat
yang akan di imami
oleh ayah. Maka
posisi (shaf) Fahri
berada di...
A. Paling belakang
B. Di belakang ayah
C. Di belakang Nisa
D. di samping Nisa

Jawaban: B

5. Penilaian Pengetahuan
a. Pilihan ganda: jumlah jawaban benar x 2,5 (maksimal 20 x 2,5 = 50)
b. Uraian

Rubrik penilaian

18
No Rubrik penilaian Skor
1 a. Jika peserta didik dapat menuliskan ayat tentang Allah maha teliti
dengan lengkap dan sempurna, skor 10
b. Jika peserta didik dapat menuliskan ayat tentang Allah maha teliti
dengan lengkap, skor 6 10
c. Jika peserta didik dapat menuliskan ayat tentang Allah maha teliti
dengan tidak lengkap, skor 3

2 a. Jika peserta didik dapat menuliskan tiga hikmah dari perilaku


amanah, skor 10
b. Jika peserta didik dapat menuliskan dua hikmah dari perilaku
10
amanah, skor 6
c. Jika peserta didik dapat menuliskan satu hikmah dari perilaku
amanah, skor 3
3 a. Jika peserta didik dapat menuliskan pengertian darah haid dan cara
mensucikannya dengan lengkap dan sempurna, skor 10
b. Jika peserta didik dapat menuliskan pengertian darah haid dan cara
10
mensucikannya dengan lengkap, skor 6
c. Jika peserta didik dapat menuliskan pengertian darah haid dan cara
mensucikannya dengan tidak lengkap, skor 3
4 a. Jika peserta didik dapat menuliskan tiga syarat menjadi seorang
imam, skor 10
b. Jika peserta didik dapat menuliskan dua syarat menjadi seorang
10
imam, skor 6
c. Jika peserta didik dapat menuliskan satu syarat menjadi seorang
imam, skor 3
5 a. Jika peserta didik dapat menuliskan tiga pribadi mulia Nabi
Muhammad di dalam keberhasilan dalam berdagang, skor 10
b. Jika peserta didik dapat menuliskan dua pribadi mulia Nabi
10
Muhammad di dalam keberhasilan dalam berdagang, skor 6
c. Jika peserta didik dapat menuliskan satu pribadi mulia Nabi
Muhammad di dalam keberhasilan dalam berdagang, skor 3
Jumlah skor 50

19
Nilai : Jumlah Nilai PG + Uraian x 100
100

20

Anda mungkin juga menyukai