Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN KAUR

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS LINAU
Ds. BentengHarapanKec. Maje Kab.kAUR KodePos 38563

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS LINAU


KABUPATEN LINAU
NOMOR : 440.09/ /PKM-LN/SK/ / 2019

TENTANG
PERSYARATAN KOMPETENSI KEPALA PUSKESMAS, PENANGGUNG JAWAB
PROGRAM DAN PELAKSANA KEGIATAN
DENGAN RAHMAT TUHAN YME,
KEPALA PUSKESMAS LINAU

Menimbang : a. Bahwa agar upaya dikelola dan dilaksanakan tepat tujuan, tepat
sasaran dan tepat waktu penggung jawab upaya harus memenuhi
persyaratan yang ditetapkan sesuai dengan pedoman yang menjadi
acuan dalam pengelolaan dan pelaksanaan upaya.
b. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana di maksud pada
huruf a perlu menetapkan keputusan Kepala Puskesmas Linau
tentang Persyaratan Kompetensi Kepala Puskesmas, Penanggung
Jawab dan Pelaksana Upaya.
Mengingat : a. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75
Tahun 2015 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
b. Peraturan Menteri Kesehatan republic Indonesia Nomor 46 Tahun
2015 tentang Akreditasi Puskesmas Klinik Pratama, tempat
praktik mandiri dokter dan tempat praktek mandiri dokter gigi
c. Peraturan Menteri Kesehatan republic Indonesia Nomor 43 Tahun
2016 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan
d. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 44 tahun 2016 tentang
Pedooman Manajemen Puskesmas
Menetapkan :

KESATU : M EMUTUSKAN

Keputusan Kepala Puskesmas Linau tentang Persyaratan


Kompetensi Kepala Puskesmas, Penanggung Jawab Program dan
Pelaksana Kegiatan

KEDUA :
KETIGA : Bahwa standar kompetensi kepala puskesmas, penanggung jawab
program dan pelaksana kegiatan telah ditetapkan (terlampir).
Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan
apabila ternyata terdapat kekeliruan dalam surat keputusan ini
akan diadakan perbaikan seperlunya.

Ditetapkan di: Benteng harapan


Pada tanggal : 04 Januari 2019
KEPALA PUSKESMAS LINAU

ROSMITA, SKM
Penata Muda Tk I / III b
NIP. 198709132010012010

Anda mungkin juga menyukai