Anda di halaman 1dari 2

KOMUNIKASI DAN KOORDINASI PIHAK TERKAIT

No. Dokumen : I/SPO / / PKM-PGH/2019


Terbitan : 01
: 01
SPO
No Revisi
Tanggal Mulai Berlaku :
Halaman : 1/3

Puskesmas
Mistawan, S.Kep.Ners
padang guci 19790209200041011
hilir
1. Pengertian Suatu kegiatan pertemuan untuk mengkoordinasikan kegiatan-kegiatan di
1.
Puskesmas Padang Guci Hilir terhadap pihak-pihak terkait.
2. Tujuan Komunikasi dan koordinasi dengan pihak-pihak terkait ini dilakukan agar
2.
kerja sama antara Puskesmas dengan pihak terkait ini dapat berjalan lancar.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Ujan Mas Nomor : 800/
3.
PGH/PKM/2019 tentang Menjalin Komunikasi dengan Masyarakat
4. Referensi 1. Permenkes nomor 75 tahun 2009 tentang puskesmas.
4.
2. Permenkes nomor 36 tahun 2009 tentang kesehatan
3. Permenkes nomor 279 tahun 2006 tentang penyelenggaraan upaya
keperawatan kesehatan masyarakat.
5. Prosedur/ Langkah- 1. TU membuat surat undangan untuk pihak terkait baik lintas program
5.
langkah ataupun lintas sektoral.
2. TU memberikan surat tersebut kepada petugas.
3. Petugas menyampaikan surat undangan kepada pihak terkait.
4. Kepala puskesmas, petugas dan pihak terkait melakukan rapat dan
komunikasi tentang kegiatan yang akan ataupun yang telah dilakukan.
5. Diskusi

7. Unit terkait Kepala Puskesmas, TU, masyarakat


6.

8. Rekaman Historis No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai