Anda di halaman 1dari 59

PROPOSAL

KEGIATAN MAGANG MAHASISWA (KMM)

Permohonan Pelaksanaan KMM Mandiri


Di Kejaksaan Negeri Sukoharjo

Anggota Kelompok :

Aditya Putra Setiawan E0016010


Adwin Prabowo E0016014
Hafidz Anugerah D E0016190
Mahatma Dwi N.A E0016266
Christyas Anno D E0016108
Raafi Fath Bugi E0016344
Muhammad Alvi Sadewo E0016286
Muhammad Iqbal H.Z E0016282

FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
SURAKARTA
2019
LEMBAR PENGESAHAN

1. Judul : Proposal Kegiatan Magang Mahasiswa Mandiri


(KMM Mandiri) di Kejaksaan Negeri Sukoharjo
2. Tempat : Kejaksaan Negeri Sukoharjo Jl. Jaksa Agung R.
Surapto No.1 Sukoharjo. Telp. 0271-593090
3. Waktu : 15 Januari 2020 – 10 Februari 2020
4. Sumber Biaya : Mandiri

Surakarta, 21 September 2019

Kepala Laboratorium Ilmu Hukum Ketua Kelompok,


Fakultas Hukum Universtitas
Sebelas Maret

Pius Triwahyudi, S.H.,M.Si. Adwin Prabowo


NIP. 195602121985031004 NIM. E0016014
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Sebagai salah satu wujud implementasi dari visi besar Fakultas Hukum
Universitas Sebelas Maret (UNS) yang berbunyi “...menghasilkan lulusan yang
profesional, bermoral dan mampu bersaing di tingkat internasional untuk
mewujudkan supremasi hukum dan pembangunan budaya hukum masyarakat”,
maka diperlukan penyelenggaraan pendidikan dan pengajaran berbasis profesional
lawa school. Sehingga upaya pendidikan dan pengajaran khususnya di Fakultas
Hukum UNS diarahkan untuk mencetak lulusan yang siap secara mental, fisik serta
ilmu untuk bersaing dalam dunia kerja. Oleh karena itu diperlukan suatu kegiatan
pengajaran khusus yang dilakukan dengan melibatkan mahasiswa pada latihan
kerja secara nyata berdasarkan bidang yang diminati.
Perguruan tinggi memiliki peran yang sangat strategis dalam mempersiapkan
sumber daya manusia melalui pendidikan kewirausahaan. Dalam prosesnya,
kualitas tenaga mahasiswa merupakan titik sentral yang akan sangat menentukan
tinggi-rendahnya kualitas lulusan perguruan tinggi. Perguruan tinggi haruslah
memiliki kemampuan memberdayakan sumber daya mahasiswa atau skil yang
dimiliki mahasiswa satu tingkat dari program pendidikan mahasiswa yang
diajarkan dosennya, juga mengharuskan agar setiap mahasiswa memiliki
kemampuan lebih di bidang tertentu. pada kenyataannya, di indonesia, umumnya
dari lulusan S1 yang memiliki kemampuan yang sangat minim sebagai lulusan S1
penting untuk meningkatkan sumber daya manusia, baik dari segi akademiknya
maupun dari kemampuan kewirausahaannya dan sangat penting diadakannya
kegiatan untuk peningkatan keterampilan profesional bagi para mahasiswa.
Peningkatan keterampilan profesional mahasiswa ini menjadi penting untuk
meningkatkan kompetensi dan daya saing lulusan Fakultas Hukum Universitas
Sebelas Maret (UNS), baik pada tingkat nasional maupun global. Kemampuan
profesional mahasiswa dapat diperoleh antara lain melalui pengalaman kerja di
dunia praktek. Realisasi peningkatan profesionalisme ini dapat mahasiswa peroleh
antara lain melalui pembekalan pengalaman kerja dengan Kegiatan Magang
Mahasiswa (KMM) yang difasilitasi oleh Gugus Kegiatan Magang Mahasiswa
(KMM) Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta bekerja sama
dengan instansi magang tempat mahasiswa mendapatkan pengalaman praktek.
Kegiatan Magang Mahasiswa Mandiri (KMM Mandiri) ini merupakan salah
satu mata kuliah wajib dari Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.
Mata kuliah ini dapat di ambil oleh mahasiswa yang telah menempuh sebanyak
120 SKS (Satuan Kredit Semester). Kegiatan Magang Mahasiswa Mandiri (KMM
Mandiri) dimaksudkan agar mahasiswa mendapatkan pengalaman praktis di dunia
kerja untuk mendukung penguasaan teoritis yang telah diperoleh saat menjalani
perkuliahan. Dengan mengikuti kegiatan magang, mahasiswa dapat terlibat
langsung dalam kegiatan di suatu perusahaan atau instansi yang sesuai dengan
lingkup hukum. Pada akhirnya, KMM dapat mengembangkan kemampuan
mahasiswa secara profesional untuk mempersiapkan diri memasuki dunia kerja di
masa yang akan datang. Untuk menunjang Kegiatan Magang Mahasiswa Mandiri
(KMM Mandiri) inilah kami menjatuhkan pilihan kami kepada Kantor Kejaksaan
Negeri (KEJARI) Sukoharjo sebagai lokasi magang kami.
Kejaksaan Negeri (KEJARI) merupakan lembaga pemerintah yang
melaksanakan kekuasaan negara di bidang penuntutan serta kewenangan lain
berdasarkan Undang-Undang Republik Indonesia No. 16 tahun 2004 tentang
Kejaksaan RI. Kami berharap dapat belajar, memahami, dan terlibat langsung
tentang bagaimana penyelenggaraan tugas Kejaksaan Negeri dalam menjalankan
fungsi perumusan petunjuk pelaksanaan dan petunjuk teknis berupa pemberian
bimbingan dan pembinaan serta pemberian perizinan sesuai dengan tugasnya.
Mengetahui tentang pelaksanaan pembangunan prasarana dan sarana, pembinaan
manajemen, administrasi, organisasi, dan ketatalaksanaan serta pengelolaan atas
milik negara yang menjadi tanggung jawabnya. Selain itu juga mengetahui
pelaksanaan dan pengendalian pelaksanaan penegakan hukum baik preventif
maupun represif yang berintikan keadilan di bidang pidana, pelaksanaan intelijen
yustisial di bidang ketertiban dan ketentraman umum, pemberian bantuan,
pertimbangan, pelayanan, dan penegakan hukum di bidang perdata dan tata usaha
negara serta tindakan hukum dan tugas-tugas lain, untuk menjamin kepastian
hukum, menegakan kewibawaan pemerintah dan penyelamatan kekayaan negara,
berdasarkan peraturan perundang-undangan dan kebijaksaan yang ditetapkan oleh
Jaksa Agung.
Di sisi lain dewasa ini banyak terjadi tindak kejahatan yang terjadi di
masyarakat khususnya disukoharjo. Hal ini merupakan salah satu jangkauan
hukum pidana dalam menyelesaikan berbagai gejolak tersebut. Di dalam hukum
pidana terdapat beberapa tahap dalam penyelesaian kasus yang terjadi, yakni
melalui penyelidikan, penyidikan, penuntutan kemudian pemeriksaan perkara
diranah pengadilan. Penuntutan merupakan salah satu tahap penting dalam
penyelesaian kasus pidana. Kejaksaan yang memilikiperan penting dalam tahap
penuntutan. Dalam proses penuntutan, kejaksaan akan melakukan proses lanjutan
setelah penyidikan yang dilakukan olek kepolisian. Dalam hal ini kejaksaan
menentukan besar atau lamanya tuntutan terhdapa kasus yang diterima oleh
kejaksaan.
Banyank kasus pidana yang terjadi di masyarakat khususnya disukoharjo
mendorong penulis untuk mengetahui proses penyelesaian perkara pidana. Proses
penuntutan dianggap sebagai proses penentu suatu kasus yang akan dilimpahkan
ke pengadilan. Hal inilah yang menjadi alasan penulis memilih Kejaksaan Negeri
Sukoharjo sebagai wadah untuk belajar sekaligus terlibat langsung dalam proses
penyelesaian kasus pidana terutama dalam tahap penuntutan.
Berbagai tugas dan wewenang Kejaksaan Negeri menunjukan bahwa Kejaksaan
Negeri menjadi salah satu lembaga negara yang memerlukan Sumber Daya
Manusia (SDM) yang memiliki kapabilitas di bidang hukum. Sebagai suatu
hubungan timbal balik, maka lulusan Fakultas Hukum pun juga menjadikan
Kejaksaan Negeri Ssebagai salah satu daftar lapangan kerja yang diminati. Dengan
demikian penting kiranya jika Kejaksaan Negeri Sukoharjo menjadi tempat
latiham kerja mahasiswa guna mempersiapkan para ahli hukum yang kemudian
mampu berintegritas dalam mengemban berbagai tugas dan wewenang Kejaksaan
Negeri khusunya di Kejaksaan Negeri Sukoharjo. Begitu pula dengan mahasiswa
yang berkehendak mendapatkan berbagai ilmu terkait kerja dan wewenang
Kejaksaan Negeri sebagai bentuk persiapan untuk menjadi ahli hukum yang
profesional di bidangnya. Berdasarkan hal tersebut, maka kami bermaksud untuk
menjadikan Kejaksaan Negeri Sukoharjo sebagai wadah belajar dalam program
KKM yang diselenggarakan oleh Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret
(UNS).
B. Tujuan
Tujuan Umum
1. Guna mewujudkan visi Fakultas Hukum UNS yang berupa lahirnya lulusan
yang profesional, bermoral dan mampu bersaing di dunia kerja global.
2. Guna menyeleraskan antara aktivitas akademik di kelas dengan aktivitas di
dunia kerja melalui pengalaman belajar dengan keterlibatan secara aktif
mahasiswa dalam kerja Kejaksaan Negeri Sukoharjo.
3. Kegiatan Magang Mahasiswa Mandiri (KMM Mandiri) diselenggarakan guna
prasyarat kelulusan mahasiswa yang mengikuti program pendidikan Strata 1
(S1) di Fakultas Hukum UNS.
4. Mahasiswa dapat berinteraksi langsung dengan elemen lain di luar kampus,
sehingga memperoleh wawasan dan pengalaman yang tidak diperoleh di
bangku perkuliahan serta menjembatani dunia akademik dengan realita dalam
masyarakat dan dunia kerja tentang permasalahan hukum khususnya yang
berkaitan dengan berbagai kewenangan dan tugas yang dilaksanakan oleh
Kejaksaan Negeri Sukoharjo.
5. Mempersiapkan mahasiswa untuk menghadapi dunia kerja dan dapat
memberikan gambaran mengenai pekerjaan dalam artian yang sesungguhnya
serta meningkatkan daya saing alumni sehingga lebih siap memasuki dunia
kerja.

Tujuan Khusus
1. Guna mengetahui prosedur perkara yang masuk dikejaksaan Negeri Sukoharjo
dari awal sampai selesainya perkara.
2. empelajari perumusan petunjuk pelaksanaan dan petunjuk teknis berupa
pemberian bimbingan dan pembinaan serta pemberian perizinan sesuai dengan
tugasnya.
3. Mengetahui pelaksanaan pembangunan prasarana dan sarana, pembinaan
manajemen, administrasi, organisasi, dan ketatalaksanaan serta pengelolaan
atas milik negara yang menjadi tanggung jawabnya.
4. Mengetahui pelaksanaan dan pengendalian pelaksanaan penegakan hukum baik
preventif maupun represif yang berintikan keadilan di bidang pidana,
pelaksanaan intelijen yustisial di bidang ketertiban dan ketentraman umum,
pemberian bantuan, pertimbangan, pelayanan, dan penegakan hukum di bidang
perdata dan tata usaha negara serta tindakan hukum dan tugas-tugas lain, untuk
menjamin kepastian hukum, menegakan kewibawaan pemerintah dan
penyelamatan kekayaan negara, berdasarkan peraturan perundang-undangan
dan kebijaksaan yang ditetapkan oleh Jaksa Agung.
5. Mempelajari pemberian pertimbangan hukum kepada lembaga negara, instansi
pemerintah, BUMN, BUMD di daerah hukum Kejaksaan Negeri yang
bersangkutan, penyusunan peraturan perundang-undangan serta peningkatan
kesadaran hukum masyarakat.
6. Mempelajari koordinasi, pemberian bimbingan, dan petunjuk teknis serta
pengawasan baik di dalam maupun dengan instansi terkait atas pelaksanaan
tugas.
BAB II
DESKRIPSI KEGIATAN

Mahasiswa Hukum merupakan salah satu elemen dalam masyarakat yang akhirnya
akan menekuni dunia kerja ketika lulus dari perkuliahannya nanti. Bagi mahasiswa,
kesiapan akademik dan non-akademik merupakan faktor yang penting untuk dapat
berkompetisi dalam era globalisasi ini. Kecerdasan akademik yang dimiliki akan
semakin sempurna apabila diimbangi dengan kecerdasan non akademik yang baik pula.
Pengaplikasian teori yang telah diperoleh selama berada di bangku kuliah menjadi
sangat penting bagi mahasiswa agar dapat menjaga keseimbangan antara kecerdasan
akademik dan non akademik. Oleh karena itu, maka Kegiatan Magang Mahasiswa
Mandiri (KMM Mandiri) penting untuk dilaksanakan.
Untuk dapat membantu memperlancar kegiatan pelaksanaan dari Kegiatan
Magang Mahasiswa (KMM), perlu disampaikan beberapa hal kepada pelaksanaan
bimbingan teknis pelaksanaan urusan di Kejaksaan Negeri di wilayah Sukoharjo yang
akan menjadi tempat pelaksanaan dari KMM tersebut. Namun demikian, agar kegiatan
ini dapat berjalan sejajar dengan apa yang sudah ada dan ditetapkan oleh pelaksanaan
bimbingan teknis atas pelaksanaan urusan di Kejaksaan Negeri Sukoharjo yang
bersangkutan, kami juga mengharapkan informasi yang dibutuhkan agar tidak terjadi
kesalahpahaman dalam pelaksanaan KMM.

A. Jangka Waktu
Kegiatan magang akan dimulai pada tanggal 15 Januari 2020 sampai dengan
tanggal 25 Februari 2020 dan akan berlangsung selama kurang lebih 25 hari kerja,
dengan waktu 5 hari per minggunya di Kantor Kejaksaan Negeri Sukoharjo yang
beralamat di Jl. Jaksa Agung R. Suprapto No. 01, Gabusan, Kecamatan Sukoharjo,
Kabupaten Sukoharjo.

B. Hasil yang Diharapkan

Dalam kegiatan magang ini kami berharap untuk dapat mengetahui dengan
pasti hal-hal sebagai berikut:
1. Mampu mengetahui tahap – tahap yang dilakukan oleh Kejaksaan dalam
sebelum atau pada saat menyusun rencana tuntutan.
2. Mampu mengetahui pertimbangan – pertimbangan hukum dari jaksa atau
penuntut umum dalam melakukan proses penuntutan baik tuntutan pidana
ataupun tuntutan rehabilitasi.
3. Mampu menyusun surat dakwaan, rencana tuntutan dan berita acara
pemeriksaan pada proses penuntutan.
4. Mengetahui kelengkapan berkas yang berkaitan dengan proses penuntutan.
5. Memahani tata cara penanganan perkara – perkara di Kejaksaan Negeri
Sukoharjo.
6. Dapat menjalin kerjasama yang baik antara Kejaksaan Negeri Sukoharjo
dengan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret.
7. Segala informasi yang dapat menunjang penulisan hukum (skripsi) mahasiswa.

C. Peserta

Peserta yang akan mengikuti dari KMM dari Fakultas Hukum Universitas
Sebelas Maret adalah :

1. Nama : Adwin Prabowo (Ketua)


NIM : E0016014
Semester : 7 (tujuh)
Fakultas : Hukum
Program Studi : Ilmu Hukum

2. Nama : Aditya Putra S (Anggota I)


NIM : E0016010
Semester : 7 (tujuh)
Fakultas : Hukum
Program Studi : Ilmu Hukum

3. Nama : Christyas Anno D (Anggota II)


NIM : E0016108
Semester : 7 (tujuh)
Fakultas : Hukum
Program Studi : Ilmu Hukum
4. Nama : Hafidz Anugerah D (Anggota III)
NIM : E0016190
Semester : 7 (tujuh)
Fakultas : Hukum
Program Studi : Ilmu Hukum

5. Nama : Mahatma Dwi N.A (Anggota IV)


NIM : E0016266
Semester : 7 (tujuh)
Fakultas : Hukum
Program Studi : Ilmu Hukum

6. Nama : Raafi Fath Bugi


NIM : E0016344
Semester : 7 (tujuh)
Fakultas : Hukum
Program Studi : Ilmu Hukum

7. Nama : Muhammad Alvi Sadewo


NIM : E0016286
Semester : 7 (tujuh)
Fakultas : Hukum
Program Studi : Ilmu Hukum

8. Nama : Muhammad Zaqy H.Z


NIM : E0016282
Semester : 7 (tujuh)
Fakultas : Hukum
Program Studi : Ilmu Hukum
BAB III
PENUTUP

Proposal ini disusun sebagai permohonan dari KMM yang akan kami lakukan di
Kejaksaan Negeri Sukoharjo. Bersama ini kami lampirkan:
1. Curiculum Vitae (CV);
2. Foto 4x6;
3. Kartu Hasil Studi (KHS) terakhir (Semester 6);
4. Kartu Rencana Studi Semester 7;
5. Salinan Kartu Mahasiswa dan Kartu Tanda Penduduk (KTP).

Demikian proposal kegiatan magang ini kami susun dengan harapan dapat
memberikan gambaran singkat dan jelas tentang maksud serta tujuan diadakan kegiatan
magang ini. Besar harapan kami dapat diterima untuk melaksanakan kegiatan magang
di Kejaksaan Negeri Sukoharjo. Kami juga berharap pihak dari Kejaksaan Negeri
Sukoharjo dapat memberikan konfirmasi lebih lanjut, mengingat kami harus
mengadakan persiapan dan menginformasikan jadwal tersebut kepada gugus KMM,
Dosen Pembimbing & Dekan terkait dengan segera. Terima kasih atas perhatian dan
kerjasamanya.
LAMPIRAN
CURRICULUM VITAE
(Ketua Kelompok)

1. IDENTITAS DIRI
1. Nama : Adwin Prabowo
2. Nim : E0016014
3. Jenis Kelamin : Laki-Laki
4. Tempat/ Tgl Lahir : Sukoharjo, 18 Februari 1998
5. Alamat Lengkap : Triyagan RT 02 RW 06 Mojolaban, Sukoharjo, Jawa
Tengah
6. Status Pendidikan : Semester VII, Program Studi Ilmu Hukum Fakultas
Hukum Universitas Sebelas Maret (UNS)
7. Riwayat Pendidikan
a. SD : SDN 03 Jaten, Lulus Tahun 2009
b. SMP : SMPN 10 Surakarta, lulus tahun 2012
c. SMA : SMAN 3 Sukoharjo , Lulus Tahun 2015
8. Hobi/ Kegemaran : Olahraga Futsal dan Voli
9. Bahasa Asing Yang : Bahasa Inggris
Dikuasai
10. Keahlian Khusus : Microsoft Office (Word, Excel, Powerpoint).
Menguasai penggunaan internet
Public Speaking
11. Kontak Dan Media Sosial
a. Nomor HP : 087700143649
b. Email : Adwinprabowo02@gmail.com
c. Instagram : Adwinprabowo_
d. Line : @adwin18
PENGALAMAN ORGANISASI / KEPANITIAAN
PERIODE ORGANISASI KEPANITIAAN JABATAN
/ TAHUN
2014 / OSIS SMAN 3 SUKOHARJO Ketua Bidang
2015 pembinaan Kreatifitas,
keterampilan dan
kewirausahaan
2013 / PKS SMAN 3 SUKOHARJO Anggota
2015
2018 / KARANG TARUNA TRIJAYA Ketua muda-mudi RT
2020 02

KURSUS / TRAINING
Nama KETERANGAN PENYELENGGARA WAKTU
Kursus Pelatihan progam Gajah Mada 94 2017
Komputer Komputer aplikasi
Perkantoran
Pencak Silat Pelatihan beladiri ISI KESATRIA 2017
NUSANTARA
ESQ Basic Training UNS bersama ESQ 2016
PEOPLE
DEVELOPMENT

PENGABDIAN MASYARAKAT / SOSIAL

PELAKSANAAN KETERANGAN STATUS PENYELENGGARA


2014 / 2015 BAZAR di kec. Bulu, Pelaksana OSIS SMAN 3
kab. Sukoharjo SUKOHARJO
2014 / 2015 Paskibra Pelaksana kec. Bendosari
2019 JULI - Kuliah Kerja Nyata Pelaksana Universitas Sebelas
AGUSTUS (KKN) Di desa Maret
Karanganya

Surakarta, 20 September 2019

Adwin Prabowo
E0016014
LAMPIRAN

1. Kartu Hasil Studi (KHS)

2. Kartu Rencana Studi (KRS)


3. Kartu Tanda Penduduk (KTP)

4. Kartu Tanda Mahasiswa (KTM)


CURRICULUM VITAE
(Anggota Kelompok)

A. IDENTITAS DIRI
Nama : Aditya Putra Setiawan
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Tempat dan Tanggal Lahir : Surakarta, 08 November 1997
Kewarganegaraan : Indonesia
Alamat Lengkap : Jl.Demak 1, Kaplingan RT04/RW20, Kelurahan
Jebres, Kecamatan Jebres, Surakarta, Jawa Tengah
Nomor Telepon : 082134662218
Semester : VII (tujuh)
Fakultas / Program Studi : Hukum / Ilmu Hukum
Perguruan Tinggi : Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta
Email : Adityaft08@gmail.com
Kealian : - Microsoft Office ( Ms Word, Ms Power Point)
- Public Speaking
- Debating Skill

B. RIWAYAT PENDIDIKAN
NO ASAL SEKOLAH TAHUN
1 TK Aisyah Gulon Surakarta 2002-2004
2 SD Negeri Gulon Surakarta 2004-2010
3 SMP Negeri 8 Surakarta 2010-2013
4 SMA Negeri 2 Surakarta 2013-2016
5 Fakultas Hukum Universitas 2016-sekarang
Sebelas Maret Surakarta
C. DATA PRESTASI AKADEMIK DAN NON AKADEMIK
1. Pengurus Organisasi Kemahawasiswaan
a. Pengurus Organisasi Intra-Perguruan Tinggi
Nama
Nama Lama
No kedudukan pimpinan Tingkat
Organisasi berorganisasi
organisasi
Forum
Sillaturahmi Staff Badan 1 tahun
Mahasiswa Pengembangan (Januari - Muhammad
1. Fakultas
Islam Pengurus Desember Algifahri
(FOSMI) (BPP) 2017)
FH UNS

b. Pengurus Organisasi Ekstra- Perguruan Tinggi


Nama
Nama Lama
No kedudukan Pimpinan tingkat
Organisasi berorganisasi
organisasi
Gerakan
Mahasiswa
Nasional
2017 - Kota
1. Indonesia Staff Humas Ruwanda
sekarang Surakarta
(GMNI)
Komisariat
UNS Surakarta

c. Kepanitiaan
Nama
No Nama kegiatan kedudukan Tahun pimpinan Tingkat
kegiatan
Seminar
Perspektif Islam
Terhadap Hukum
(PETITUM) “The
usage Of
Achmad
1. Chemical Weapon Staf Humas 2017 Nasional
Rivaldi
in The Middle
East Conflict in
Islamic and
Humanitarian
Law Perspevtive”
Seminar
Perspektif Islam
Terhadap Hukum
(PETITUM)
Alfin Nur
2. “Peran Penting Staff Humas 2018 Nasional
Shofwan
Agama Dalam
Perkembangan
Demokrasi di
Indonesia
2. Kegiatan Ilmiah Mahasiswa
a. Pengembangan Potensi Kreativitas
Tahun
No Nama Kegiatan Pembimbing Tingkat
Perolehan
Anjar Sri
1 PKM_kewirausahaan 2017 Ciptorukmi N, Universitas
S.H., M.H.
English For
2 Academic Purpose 2016 UPTP2B Universitas
(EAP)

b. Kegiatan Seminar
Nama
No Waktu Tempat Penyelenggara Tingkat
Seminar
Seminar
Nasional
“Membentuk
Negarawan
Muda yang Aula
26
Kritis dan Gedung F KSP Principium
1. November Nasional
Berani dalam FKIP FH UNS
2016
Membangun UNS
Peradaban
Indonesia
yang
Berdaulat”
Seminar
Peningkatan
Demokratisasi
Hotel
dan Hak Asasi 21 Badan Kesatuan
Riyadi
2. Manusia Bagi Februari dan Politik Provinsi Provinsi
Palace
Kesejahteraan 2017 Jawa Tengah
Surakarta
Rakyat
Provinsi Jawa
Tengah
Visiting
Lecturer
“Rule Of Law Aula
24 Juni Associate professor
3. And Gedung 3 Nasional
2019 Hilaire Tegnan
Democracy FH UNS
Chanllengers
In Indonesia

3. Kegiatan Penunjang Lainnya


a. Kegiatan Intra/Ekstra Perguruan Tinggi

Nama
No Waktu Tempat Penyelenggara Tingkat
Pelatihan
ESQ
Auditorium
1. Leadership ESQ x UNS Universitas
UNS
Training
Study Klinik
29 Pulau
ke Lapas
2. Maret Nusakamba FH UNS Fakultas
Nusakambanga
2017 ngan
n
Peradilan
Semu ( Moot
3. Court) Praktek 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
Peradilan
Pidana 2018
Peradilan semu
( moot court)
4. praktek 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
peradilan TUN
2018
Peradilan semu
( moot court)
praktek
5. 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
peradilan
perdata 2019

Kuliah Kerja Kota Universitas Sebelas


6. 45 hari Universitas
Nyata 2019 Surakarta Maret Surakarta

Surakarta, 20 September 2019

Aditya Putra Setiawan


E0016010
D. LAMPIRAN

1. Kartu Hasil Studi (KHS)


2. Kartu Rencana Studi (KRS)

3. Kartu Tanda Penduduk (KTP)


4. Kartu Tanda Mahasiswa (KTM)
CURRICULUM VITAE
(Anggota Kelompok)

A. IDENTITAS DIRI
1. Nama : Christyas Anno Darmawan
2. Nim : E0016108
3. Jenis Kelamin : Laki-Laki
4. Tempat/ Tgl Lahir : Klaten, 9 Maret 1997
5. Alamat Lengkap : Perum Tambaksari Blok B No. 16, RT 004/RW 003,
Gemblegan, Kalikotes, Klaten
6. Status Pendidikan : Semester VII, Program Studi Ilmu Hukum Fakultas
Hukum Universitas Sebelas Maret (UNS)
7. Riwayat Pendidikan
d. SD : SD Maria Assumpta Klaten, Tahun 2004 - 2010
e. SMP : SMP N 1 Klaten, Tahun 2010 - 2013
f. SMA : SMA PL Santo Yosef Surakarta , Tahun 2013 - 2016
8. Hobi/ Kegemaran : Mendengarkan Musik dan olahraga
9. Bahasa Asing Yang : Bahasa Inggris
Dikuasai
10. Keahlian Khusus : Bersosial
Microsoft Office (Word, Excel, Powerpoint).
Menguasai penggunaan internet

11. Kontak Dan Media Sosial


e. Nomor HP : 081382352408
f. Email : annochristyas@gmail.com
g. Instagram : annodarmawan
h. Line : yastwoth
B. PENGALAMAN ORGANISASI / KEPANITIAAN

PERIODE
ORGANISASI KEPANITIAAN JABATAN
/ TAHUN

2014 / 2015 OSIS SMA PL Santo Yosef Surakarta Humas dan Sponsorship

2018 / 2020 Karang Taruna Permata Tambaksari Ketua

C. KURSUS / TRAINING

Nama KETERANGAN PENYELENGGARA WAKTU

ELTI Pelatihan TOEFL ELTI Surakarta 2015

Tes Kemampuan
Bahasa Inggris
EAP UNS 2016
Pada Tingkat
Strata - 1

UNS Diselenggarakan Oleh


ESQ Basic Training 2016
ESQ People Development

D. PENGABDIAN MASYARAKAT / SOSIAL

PELAKSANAAN KETERANGAN STATUS PENYELENGGARA


Kerja Bakti
Lingkungan Perumahan Warga Perumahan dan
2017 - 2018 Pelaksana
Bersama Karang Karang Taruna Permata
Taruna Permata
Kuliah Kerja Nyata
(KKN) Di Universitas Sebelas
2019 Juli - Agustus Pelaksana
Karangduwur, Maret
Wonosobo

Surakarta, 20 September 2019

Christyas Anno D
E0016108
E. LAMPIRAN

5. Kartu Hasil Studi (KHS)


6. Kartu Rencana Studi (KRS)

7. Kartu Tanda Penduduk (KTP)


8. Kartu Tanda Mahasiswa (KTM)
CURRICULUM VITAE

(Anggota Kelompok)

1. IDENTITAS DIRI
1. Nama : Hafidz Anugerah Dewandaru
2. Nim : E0016190
3. Jenis Kelamin : Laki-laki
4. Tempat/ Tgl Lahir : Sukoharjo, 10 September 1997
5. Alamat Lengkap : Jalan Merbabu, No 6, RT 01 RW 08, Gayam,
Sukoharjo, Jawa Tengah
6. Status Pendidikan : Semester VII, Program Studi Ilmu Hukum
Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret
(UNS)
7. Riwayat Pendidikan
g. SD : SDN Gayam 1, Lulus Tahun 2009
h. SMP : SMPN 1 Surakarta, lulus tahun 2012
i. SMA : SMAN 3 Sukoharjo, Lulus Tahun 2015
8. Hobi/ Kegemaran : Main musik, olahraga, e-sports
9. Bahasa Asing Yang : Bahasa Inggris
Dimengerti
10 Keahlian Khusus : Microsoft Office (Word, Excel, Powerpoint).
. Menguasai penggunaan internet

11 Kontak Dan Media


. Sosial : 082137277112
i. Nomor HP : Anugerahdh@gmail.com
j. Email : Hafidz Anugerah D
k. Facebook : @HafidzAD_
l. Twitter : Hafidzad_
m. Instagram : hafidzzad
n. Line
2. DATA PRESTASI AKADEMIK DAN NON AKADEMIK
1. Pengurus Organisasi Kemahawasiswaan

a. Pengurus Organisasi Intra-Perguruan Tinggi


Nama
Nama Lama
No kedudukan pimpinan Tingkat
Organisasi berorganisasi
organisasi
Laboratorium
Divisi 2016 –
1. Teater delik Aditya luthfi Fakultas
pementasan sekarang
FH UNS

b. Kepanitiaan
Nama
No Nama kegiatan kedudukan Tahun pimpinan Tingkat
kegiatan
Makrab teater
1. Pj transko 2017 Sultan roman Fakultas
delik
Divisi transko
Acara
Pekan Hukum Muhammad
2. Perlombaan 2019 Nasional
Nasional Alvi
Contract
Drafting

2. Kegiatan Penunjang Lainnya

b. Kegiatan Intra/Ekstra Perguruan Tinggi


Nama
No Waktu Tempat Penyelenggara Tingkat
Pelatihan
ESQ
Auditorium
1. Leadership ESQ x UNS Universitas
UNS
Training
Peradilan
Semu ( Moot
2. Court) Praktek 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
Peradilan
Pidana 2018
Peradilan semu
( moot court)
3. praktek 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
peradilan TUN
2018
Peradilan semu
( moot court)
praktek
4. 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
peradilan
perdata 2019
Kuliah Kerja Universitas Sebelas
5. 45 hari Kota Blitar Universitas
Nyata 2019 Maret Surakarta

Surakarta, 20 September 2019

Hafidz Anugerah Dewandaru


E0016190
3. LAMPIRAN

1. Kartu Hasil Studi (KHS)


2. Kartu Rencana Studi (KRS)

3. Kartu Tanda Penduduk (KTP)


4. Kartu Tanda Mahasiswa (KTM)
CURRICULUM VITAE

(Anggota Kelompok)

A. IDENTITAS DIRI
1. Nama : Muhammad Alvi Sadewo
2. Nim : E0016286
3. Jenis Kelamin : Laki-Laki
4. Tempat/ Tgl Lahir : Bengkulu, 10 November 1998
5. Alamat Lengkap : Jalan Purbaya, Rt01/ Rw 02, Pawisman
Gedangan,Kemiri, Kebakkramat,
Karanganyar, Jawa Tengah
6. Status Pendidikan : Semester VII, Program Studi Ilmu Hukum
Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret
(UNS)
7. Riwayat Pendidikan
j. SD : SDN Pucangsawit Nomor 119 Surakata,
Lulus Tahun 2011
k. SMP : SMPN 8 Surakarta, lulus tahun 2013
l. SMA SMAN 5 Surakarta , Lulus Tahun 2016
8. Hobi/ Kegemaran : Bermusik dan Futsal
9. Bahasa Asing Yang : Bahasa Inggris
Dikuasai
1 Keahlian Khusus : Microsoft Office (Word, Excel,
0. Powerpoint).
Menguasai penggunaan internet
Public Speaking, Musik,

1 Kontak Dan Media


1. Sosial : 0895600372474
o. Nomor HP : sadewo198@gmail.com
p. Email : Alvi’r good
q. Facebook : @alvi_good
r. Twitter : Alvi_sadewo
s. Instagram : alvi_good
t. Line
B. DATA PRESTASI AKADEMIK DAN NON AKADEMIK
1. Pengurus Organisasi Kemahawasiswaan

a. Pengurus Organisasi Intra-Perguruan Tinggi


Nama
Nama Lama
No kedudukan pimpinan Tingkat
Organisasi berorganisasi
organisasi
Kelompok Studi
1 Tahun
Penelitian Ivan
1. Anggota (Mei 2016 - Fakultas
“PRINCIPIUM” Reynaldi
April 2017)
FH UNS
Kelompok Studi
1 Tahun
Penelitian Staff Divisi Usep
2. (Mei 2017- Fakultas
“PRINCIPIUM” Diskusi Taryana
April 2018)
FH UNS
Kelompok Studi
1 tahun
Penelitian Staff Divisi Alfian
3. (Mei 2018 – Fakultas
“PRINCIPIUM” Diskusi Bagaswara
April 2019)
FH UNS
Kelompok Studi
1 tahun
Penelitian Dzaky
4. anggota (Mei 2019 - Fakultas
“PRINCIPIUM” Alwan Bisyir
sekarang)
FH UNS

b. Kepanitiaan
Nama
No Nama kegiatan kedudukan Tahun pimpinan Tingkat
kegiatan
Diklat KSP Wildan
1. Staff Perkap 2016 Fakultas
“PRINCIPIUM” Tantowi
Pekan Hukum Hendrik
2. Staff Perkap 2017 Nasional
Nasional 2019 Saragih
Program Kenal
Kampus Wakil
3. Mahasiswa Baru Koordinator 2018 Rafael Ivan S Fakultas
(PKKMB) FH Perkap
UNS
Diklat KSP Antonia
4. Staff Acara 2018 Fakultas
“PRINCIPIUM” Claudia
Pekan Hukum Organizing Muhammad
5. 2017 Nasional
Nasional 2019 Committee Alvi Sadewo
2. Kegiatan Ilmiah Mahasiswa

c. Pengembangan Potensi Kreativitas


Tahun
No Nama Kegiatan Pembimbing Tingkat
Perolehan
Call For Pappers
1 Otoritas Jasa 2016 Nasional
Keuangan
Anjar Sri
PKM_kewirausahaan 2017 Ciptorukmi N, Universitas
2
S.H.,M.H
Kompetisi Contract
Drafting Diponegoro
Kukuh
3 Law Fair Universitas 2017 Nasional
Tejomurti,S.H.,LLM
Diponegoro

Jurnal Retrival
Kelompok Studi
4 2017 Nasional
Penelitian
“PRINCIPIUM”
Kompetisi Legal
Dr. Agus Riwanto,
5 Drafting Scientsasional 2018 Nasional
SH, S.Ag., M.Ag
Universitas Indonesia

d. Kegiatan Seminar
Nama
No Waktu Tempat Penyelenggara Tingkat
Seminar
Seminar 4 Pilar 6 Juni Aula Gedung
1. Dosen FH UNS Universitas
MPR 2016 3 FH UNS
Ruang
Law 19 KSP
Seminar
2. Discussion September “Principium” FH Universitas
Gedung 1 FH
Room 2017 UNS
UNS
Seminar
Nasional
“Mahkamah
Konstitusi
Gedung
Dalam 27 Oktober Diponegoro Law
3. Museum Nasional
Perspektif 2017 Fair 2017
Ronggowarsito
Pancasila :
Memperkuat
Idiologi dan Cita
Hukum Negara”
Ruang
05
Law Discussion Seminar KSP Principium
4. Desember Universitas
Room Gedung 1 FH FH UNS
2017
UNS
Ruang
17
Law Discussion Seminar KSP “Principium”
5. September Universitas
Room Gedung 1 FH FH UNS
2018
UNS
Seminar Hukum
Nasional Dan
Sosialisasi
Pengawasan
Partisipatif
Sciencesasional
2018 Polemik 15 Sciencesasional
Hotel Santika
6. dan Efektifitas November Universitas Nasional
Depok
Penyelenggaraan 2018 Indonesia
Pemilihan
Umum
Eksistensi
Presidential
Threshold dan
Pengawasanya

3. Kegiatan Penunjang Lainnya

c. Kegiatan Intra/Ekstra Perguruan Tinggi


Nama
No Waktu Tempat Penyelenggara Tingkat
Pelatihan
ESQ
Auditorium
1. Leadership 2016 ESQ x UNS Universitas
UNS
Training
Pendidika
Penelitian Cah Ruang
Fakultas 8 Maret Seminar KSP Pricipium FH
2 Fakultas
Hukum 2018 Gedung 1 UNS
(Contract FH UNS
Drafting)
Pendidika
Penelitian Cah Ruang
18
Fakultas Seminar KSP Pricipium FH
3. oktober Fakultas
Hukum Gedung 1 UNS
2018
(Legislative FH UNS
Drafting)
Peradilan
Semu ( Moot
8. Court) Praktek 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
Peradilan
Pidana 2018
Peradilan semu
( moot court)
9. praktek 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
peradilan TUN
2018
Peradilan semu
( moot court)
10. praktek 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
peradilan
perdata 2019
Kecamatan
Kuliah Kerja Tambak, Universitas Sebelas
11. 45 hari Universitas
Nyata 2019 Kabupaten Maret Surakarta
Gresik

Surakarta, 20 September 2019

Muhammad Alvi Sadewo


E0016286
4. LAMPIRAN

1. Kartu Hasil Studi (KHS)

2. Kartu Rencana Studi (KRS)


3. Kartu Tanda Penduduk (KTP)

4. Kartu Tanda Mahasiswa (KTM)


CURRICULUM VITAE
(Anggota Kelompok)

4x6

A. IDENTITAS DIRI
Nama : Mahatma Dwi Nugraha Atmaji
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Tempat dan Tanggal Lahir : Surakarta, 17 Oktober 1997
Kewarganegaraan : Indonesia
Alamat Lengkap : Jl.Empu Kanwa No 59, Perum.Gentan Wyakta
RT02/RW013, Kelurahan Gentan, Kecamatan
Baki, Sukoharjo, Jawa Tengah
Nomor Telepon : 08979965255
Semester : VII (tujuh)
Fakultas / Program Studi : Hukum / Ilmu Hukum
Perguruan Tinggi : Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta
Email : hatmanugraha88@gmail.com
Kealian : - Microsoft Office ( Ms Word, Ms Power Point)
- Public Speaking
- Debating Skill

B. RIWAYAT PENDIDIKAN
NO ASAL SEKOLAH TAHUN
1 TK Aisyah Pajang Surakarta 2002-2004
2 SD Negeri 16 Surakarta 2004-2010
3 SMP Negeri 9 Surakarta 2010-2013
4 SMA Negeri 4 Surakarta 2013-2016
5 Fakultas Hukum Universitas 2016-sekarang
Sebelas Maret Surakarta

C. DATA PRESTASI AKADEMIK DAN NON AKADEMIK


1. Pengalaman Organisasi/Kepanitiaan
No Nama kegiatan kedudukan Tahun Tingkat
Pramuka Sekolah
1. Anggota 2004-2010 Sekolah Dasar
Dasar
MPK SMPN 9
2. Anggota 2010-2012 SMP
Surakarta
3. Pensi SMP 9 Surakarta Anggota 2011 SMP
Karang Taruna Perum
4. Anggota 2013-2016 -
Gentan
Karang Taruna Perum
5, Wakil Ketua 2017-2019 -
Gentan

2. Kegiatan Ilmiah Mahasiswa


e. Pengembangan Potensi Kreativitas
Tahun
No Nama Kegiatan Pembimbing Tingkat
Perolehan
Dr.Yudho Taruno
1 PKM_kewirausahaan 2017 Muryanto, S.H., Universitas
M.Hum.

f. Kegiatan Seminar
Nama
No Waktu Tempat Penyelenggara Tingkat
Seminar
Seminar
Nasional
“Membentuk
Negarawan
Muda yang Aula
26
Kritis dan Gedung F KSP Principium
1. November Nasional
Berani dalam FKIP FH UNS
2016
Membangun UNS
Peradaban
Indonesia
yang
Berdaulat”
Seminar
Peningkatan
Demokratisasi
Hotel
dan Hak Asasi 21 Badan Kesatuan
Riyadi
2. Manusia Bagi Februari dan Politik Provinsi Provinsi
Palace
Kesejahteraan 2017 Jawa Tengah
Surakarta
Rakyat
Provinsi Jawa
Tengah
Visiting
Lecturer
“Rule Of Law Aula
24 Juni Associate professor
3. And Gedung 3 Nasional
2019 Hilaire Tegnan
Democracy FH UNS
Chanllengers
In Indonesia

3. Kegiatan Penunjang Lainnya


d. Kegiatan Intra/Ekstra Perguruan Tinggi
Nama
No Waktu Tempat Penyelenggara Tingkat
Pelatihan
ESQ
Auditorium
1. Leadership ESQ x UNS Universitas
UNS
Training
Peradilan
Semu ( Moot
2. Court) Praktek 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
Peradilan
Pidana 2018
Peradilan semu
( moot court)
3. praktek 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
peradilan TUN
2018
Peradilan semu
( moot court)
praktek
4. 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
peradilan
perdata 2019

Kuliah Kerja Kota Universitas Sebelas


5. 45 hari Universitas
Nyata 2019 Surakarta Maret Surakarta

Surakarta, 20 September 2019

Mahatma Dwi Nugraha Atmaji


E0016266
D. LAMPIRAN

1. Kartu Hasil Studi (KHS)


2. Kartu Rencana Studi (KRS)
3. Kartu Tanda Penduduk (KTP)

4. Kartu Tanda Mahasiswa (KTM)


CURRICULUM VITAE

(Anggota Kelompok)

A. IDENTITAS DIRI
Nama : Muhammad Iqbal Hamam Zaidy
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Tempat dan Tanggal Lahir : Samarinda, 06 November 1997
Kewarganegaraan : Indonesia
Alamat Lengkap : Jl. Vinolia Gang 2 Nomor 33 Kelurahan Jatimulyo
Kecamatan Lowokwaru Malang
Nomor Telepon : 082139935632
Semester : VII (tujuh)
Fakultas / Program Studi : Hukum / Ilmu Hukum
Perguruan Tinggi : Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta
Email : Muhamadiqbal.hz@gmail.com
Keahlian : - Microsoft Office ( Ms Word, Ms Power Point)
- Public Speaking

B. RIWAYAT PENDIDIKAN
NO ASAL SEKOLAH TAHUN
1 TK Muslimat NU 16 Malang 2002-2004
2 SD Negeri Percobaan 1 Malang 2004-2010
3 SMP Negeri 6 Malang 2010-2013
4 MA Negeri 1 Malang 2013-2016
5 Fakultas Hukum Universitas 2016-sekarang
Sebelas Maret Surakarta
C. DATA PRESTASI AKADEMIK DAN NON AKADEMIK
1. Organisasi Kemahawasiswaan

Nama
Nama Lama
No kedudukan pimpinan Tingkat
Organisasi berorganisasi
organisasi
Forum
Sillaturahmi 1 tahun
Mahasiswa (Januari - Muhammad
1. Anggota Fakultas
Islam Desember Algifahri
(FOSMI) 2017)
FH UNS
Pecinta
Alam
2. Gopala Anggota 2016 Bayu Fakultasw
Valentara
FH UNS

2. Kegiatan Ilmiah Mahasiswa

Tahun
No Nama Kegiatan Pembimbing Tingkat
Perolehan
Anjar Sri
1 PKM kewirausahaan 2017 Ciptorukmi N, Universitas
S.H., M.H.

3. Kegiatan Penunjang Lainnya

Nama
No Waktu Tempat Penyelenggara Tingkat
Pelatihan
ESQ
Auditorium
1. Leadership ESQ x UNS Universitas
UNS
Training
Study Klinik ke Pulau
29 Maret
2. Lapas Nusakambang FH UNS Fakultas
2017
Nusakambangan an
Kuliah Kerja Pulau Universitas Sebelas
3. 45 hari Universitas
Nyata 2019 Pramuka Maret Surakarta
Surakarta, 20 September 2019

Muhammad Iqbal Hamam Z


E0016282
D. LAMPIRAN

1. Kartu Hasil Studi (KHS)


2. Kartu Rencana Studi (KRS)

3. Kartu Tanda Penduduk (KTP)

4. Kartu Tanda Mahasiswa (KTM)


CURRICULUM VITAE
(Anggota Kelompok)

A. IDENTITAS DIRI
1. Nama : Raafi Fath Bugi
2. Nim : E0016344
3. Jenis Kelamin : Laki-Laki
4. Tempat/ Tgl Lahir : Sukoharjo, 10 Juni 1998
5. Alamat Lengkap : Ds Joho Lor RT 03 / RW 05, Triyagan, Mojolaban,
Sukoharjo, Jawa Tengah
6. Status Pendidikan : Semester VII, Program Studi Ilmu Hukum Fakultas
Hukum Universitas Sebelas Maret (UNS)
7. Riwayat Pendidikan
m. SD : SD Muhammadiyah 1 Ketelan Surakarta, Lulus Tahun
2010
n. SMP : SMPN 10 Surakarta, lulus tahun 2013
o. SMA : SMAN 1 Sukoharjo, Lulus Tahun 2016
8. Hobi/ Kegemaran : Membaca, Futsal, Renang
9. Bahasa Asing Yang : Bahasa Inggris
Dikuasai
10. Keahlian Khusus : Microsoft Office (Word, Excel, Powerpoint).
Menguasai penggunaan internet
Corel Draw
Public Speaking
11. Kontak Dan Media Sosial
u. Nomor HP : 081327751440
v. Email : raafifathbugi@gmail.com
w. Facebook : Raafi Fath B
x. Instagram : raafifathbugi
y. Line : raafifathbugi
B. DATA PRESTASI AKADEMIK DAN NON AKADEMIK
4. Pengurus Organisasi Kemahawasiswaan
c. Pengurus Organisasi Intra-Perguruan Tinggi
Nama Lama
No kedudukan Tingkat
Organisasi berorganisasi
Mahasiswa
1. Bidikmisi UNS Anggota 2016 - 2017 Universitas
2016

d. Pengurus Organisasi Ekstra- Perguruan Tinggi


Nama
Nama Lama
No Kedudukan Pimpinan Tingkat
Organisasi berorganisasi
organisasi
Ikatan Gandhi Mas
Kabupaten
1. Mahasiswa FH Anggota 2016 – 2017 Dias
Sukoharjo
UNS Sukoharjo Sadewa
IKA SMA N 1 Tendi Adi
2. Anggota 2016 - 2017 Nasional
Sukoharjo 2016 Nugroho
2013 – Desa Joho
3. Karangtaruna Desa Joho Lor Adi Tri
sekarang Lor
2010 – Furi Desa Joho
4. Remaja Masjid Desa Joho Lor
sekarang Mahesa Lor

e. Kepanitiaan
Nama
No Nama kegiatan Kedudukan Tahun pimpinan Tingkat
kegiatan
Bidikmisi Goes
To School Dimas
1. Anggota 2016 Universitas
(BMGTS) Prasetyo
Sukoharjo 2016

5. Kegiatan Ilmiah Mahasiswa


g. Pengembangan Potensi Kreativitas
Tahun
No Nama Kegiatan Pembimbing Tingkat
Perolehan
English for Academic
1. 2016 UPTP2B UNS Universitas
Purpose (EAP)
Anjar Sri
2. PKM_kewirausahaan 2017 Ciptorukmi N , Universitas
S.H., M.Hum

h. Kegiatan Seminar
Nama
No Waktu Tempat Penyelenggara Tingkat
Seminar
Masjid
Asistensi Nurul
1. 2016 Biro AAI Universitas
Agama Islam Huda
UNS
Seminar
Nasional Hotel
2. Bidang 2019 Sahid Dosen HAN UNS Nasional
Hukum Surakarta
Kehutanan

6. Kegiatan Penunjang Lainnya


e. Kegiatan Intra/Ekstra Perguruan Tinggi
Nama
No Waktu Tempat Penyelenggara Tingkat
Kegiatan
ESQ
Auditoriu
1. Leadership 2016 ESQ x UNS Universitas
m UNS
Training
Peradilan
Semu ( Moot
2. Court) Praktek 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
Peradilan
Pidana 2018
Peradilan semu
( moot court)
3. praktek 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
peradilan TUN
2018
Peradilan semu
( moot court)
4. praktek 5 bulan FH UNS FH UNS Fakultas
peradilan
Perdata 2019
Kuliah Kerja Kota Universitas Sebelas
5. 45 hari Universitas
Nyata 2019 Malang Maret Surakarta
2015
Panitia Pentas Desa Joho
6. ,2017 Desa Joho Lor Desa
17 Agustus Lor
,2019
Panitia Lomba 2013 - Desa Joho
7. Desa Joho Lor Desa
17 Agustus sekarang Lor
2015,
Panitia
2016, Desa Joho
8. Tirakatan RT Desa Joho Lor Desa
2017, Lor
03
2018
Guru TPQ
2013 - Desa Joho
9. Masjid Desa Joho Lor Desa
sekarang Lor
Rohmah
Pendamping Desa Kecamatan
10. 2015 Kecamatan
Lomba TPQ Triyagan Mojolaban
Panitia Wisuda Desa Joho
11. 2015 Desa Joho Lor Desa
TPQ Lor
2014,
Panitia Bakti 2015, Desa Joho
12. Desa Joho Lor Desa
Sosial 2016, Lor
2017
2014,
2015,
Desa Joho
13. Panitia Qurban 2016, Desa Joho Lor Desa
Lor
2017,
2018

Surakarta, 20 September 2019

Raafi Fath Bugi


E0016344
C. LAMPIRAN

1. Kartu Hasil Studi (KHS)


2. Kartu Rencana Studi (KRS)

3. Kartu Tanda Penduduk (KTP)

4. Kartu Tanda Mahasiswa (KTM)

Anda mungkin juga menyukai