Anda di halaman 1dari 8

PENGARUH PENGGUNAAN INTERNET TERHADAP HASIL

BELAJAR SISWA DI MA. MA’ARIF AMBULU


TAHUN AJARAN 2016/2017 PADA
KINGDOM ANIMALIA

JURNAL SKRIPSI

Oleh :

AGUNG BUDI PRASETYO


NIM : 13.034.08.0002

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI


JURUSAN PENDIDIKAN MIPA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS ISLAM JEMBER
2017
PENGARUH PENGGUNAAN INTERNET TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DI
MA. MA’ARIF AMBULU TAHUN AJARAN 2016/2017 PADA KINGDOM
ANIMALIA
Agung Budi Prasetyo , Siti Roudlotul Hikamah2, Diah Sudiarti3
1

Email: budiagung286@gmail.com

ABSTRAK
This research on the impact on the internet use to study for students in MA.Ma’arif Ambulu academic
year 2016 / 2017 in the kingdom animalia, with respondents by two class of three the same class.
Researchers in taking samples used technique sampling purpose, so researchers up class XA used as a
class experiment and class XB as a class control. Methods used in this study the method test and
research model a quasi eksperiment with a model nonequivalent control group design.An analysis of
data using independent sample t-test on the software spss v. 16.0, and to know the level hardship
about, analyzed using anates v4.The same capabilities, because these this class have the same matter
biology, sealain it in class is also memeliki students students same.On class experiment use the
internet as a source of learning and to control class in a conventional.According to the data analysis
and can be drawn the conclusion that any impact on the internet use learn a student X MA.Ma’arif
Ambulu.According to the data analysis is Thitung 7.594 by the experiment hypothesis using sig 0,00
value.So that we can conclude that hypothesis ha accepted that any impact on the internet use learn a
student X MA.Ma’arif Ambulu because the value of Thitung 7.594.Based on these results, we can
conclude that the use of internet media outlets as a source of studied the biological in learning, can
improve learning outcomes students, and vice versa, without using the media in learning especially
the internet, there will be no significant increases for the student learning, in other words students will
only fixated on teachers give.
Keywords: study results, the internet, a source of learning

ABSTRAK
Penelitian ini tentang Pengaruh penggunaan internet terhadap hasil belajar siswa di ma. Ma’arif
ambulu tahun ajaran 2016/2017 pada kingdom Animalia, dengan responden sebanyak dua kelas dari
tiga kelas yang sama. Peneliti dalam mengambil sampel menggunakan teknik sampling purpose,
sehingga peneliti mengabil kelas XA yang dijadikan sebagai kelas eksperimen dan kelas XB sebagai
kelas kontrol. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode test dan model penelitian
Quasi eksperiment dengan model Nonequivalent control group design. Analisis data menggunakan
independen sample T-test pada software spss v. 16.0, dan untuk mengetahui tingkat kesukaran soal,
dianalisis menggunakan anates v4.Siswa yang digunakan subjek dalam sampel penelitian, memiliki
kemampuan yang sama, karena kedua kelas ini telah mendapat materi biologi yang sama, sealain itu
dalam kelas ini juga memeliki siswa jumlah siswa yang sama. Pada kelas eksperimen menggunakan
internet sebagai sumber belajar dan untuk kelas kontrol menggunakan metode
konvensional.Berdasarkan hasil analisis data maka dapat ditarik kesimpulan bahwa ada pengaruh
penggunaan internet terhadap hasil belajar siswa kelas X MA. Ma’arif Ambulu. Berdasarkan hasil
analisis data yaitu Thitung 7.594 pada uji hipotesis dengan menggunakan nilai sig 0,00. Sehingga dapat
disimpulkan bahwa hipotesis Ha diterima yang berarti bahwa ada pengaruh penggunaan internet
terhadap hasil belajar siswa kelas X MA. Ma’arif Ambulu karena nilai T hitung 7.594.Berdasarkan hasil
tersebut, dapat disimpulkan bahwa penggunaan media internet sebagai sumber belajar biologi dalam
proses pembelajaran, dapat meningkatkan hasil belajar siswa, begitu pula sebaliknya, tanpa
menggunakan media dalam proses pembelajaran khususnya internet, tidak akan ada peningkatan yang
signifikan terhadap hasil belajar siswa, dengan kata lain siswa hanya akan terpaku pada yang
diberikan guru.
Kata kunci : hasil belajar, internet, sumber belajar

1 Mahasiswa Prgram Studi Pendidikan Biologi


2
Dosen Pembimbing Utama (Dpu)
3
Dosen Pembimbing Andggota
Kata Kunci: hasrl belajar, internet, sumber belajar

Pembelajaran biologi merupakan MA. Ma’arif Ambulu khususnya kelas XA


pembelajaran konsep-kosep, fakta-fakta dan XB selama ini tergolong kurang begitu
ilmiah, prinsip-prinsip juga penemuan positif. Siswa menggunakan internet hanya
yang akan terus berkembang dari tahun-ke sebatas untuk mengakses media sosial dan
tahun. Pendidikan biologi diharapkan juga game online. Penggunaan internet
dapat menjadi wahana bagi siswa untuk dikalangan guru hanya sebatas guru yang
mempelajari dirinya sendiri dan alam bisa menggunkannya saja, sedangkan guru
sekitarnya, yang di dalamnya terdapat yang kurang bisa menggunakan internet
berbagai pokok bahasan yang memiliki hanya mengandalkan buku paket untuk
karakter masing-masing. Biologi pembelajarannya. Siswa akan merasa cepat
merupakan pengalaman, pemikiran, dan bosan karena adanya peningkatan kualitas
penyeseuian dengan lingkungan. Tujuan pembalajaran, sehingga siswa beranggapan
dari mata pelajaran biologi adalah sekolah dan belajar adalah hal yang
mengenal berbagai macam gejala alam, mebosankan hanya terbatasi oleh buku dan
konsep dan keterkaitan satu sama lain dan waktu disekolah. Selain itu, permasalahan
menerapkan konsep-konsep biologi lain yang ada di Madrasah ini terlihat dari
tersebut dalam kehidupan sehari-hari hasil belajar siswa yang tidak memenuhi
(Mulyasa, 2004). Pembelajaran yang KKM untuk rata-rata kelas XA hasil
hanya mengandalkan buku paket tanpa belajar siwa adalah 62,5%, sedangkan
adanya pembaharuan dapat mengakibatkan untuk rata-rata kelas XB hasil belajar siwa
tidak tercapainya tujuan pembelajaran adalah 60,2%. Dari pengertian tersebut
biologi. Jaringan internet wifi, yang dapat dapat diketahui bahwa dengan
digunakan siswa untuk mengakses internet menggunakan internet siswa dapat
menggunakan laptop maupun handphone. menggunakan internet sebagai sumber
Maksud dan tujuan menambahkan jaringan belajar yang tepat, sehingga dalam
wifi di Madrasah adalah untuk pembelajaran siswa diharapkan
mepermudah siswa dan guru untuk mengunakan internet dengan semestinya
mempermudah mencari materi pelajaran tidak disalah gunakan dan dapat menjadi
yang up to date, namun penggunaan sumber belajar yang relevan bagi siswa.
internet dirasa belum bisa optimal. Sehingga pembelajaran tidak hanya
Penggunaan internet dikalangan siswa tergantung pada guru.
Rumusan Masalah. belajar tampak sebagai terjadi perubahan
tingkah laku pada diri siswa yang dapat
1. Adakah pengaruh penggunaan internet
diamati dan diukur dalam bentuk
terhadap hasil belajar siswa kelas X di
perubahan pengetahuan, sikap dan
Madrasah Aliyah Ma’arif Ambulu?
keterampilan. Perubahan tersebut dapat
diartikan terjadinya peningkatan dan
Tujuan Penelitian
pengembangan yang lebih baik
1. Untuk mengetahui pengaruh dibandingkan dengan sebelumnya,
penggunaan internet sebagai sumber misalnya dari tidak tahu menjadi tahu,
belajar biologi siswa kelas X di MA. sikap kurang sopan menjadi sopan dan
Ma’arif Ambulu. sebagainya (Hamalik, 2007: 155).Penilaian
proses serta hasil belajar dan pembelajaran
Kajian Pustaka
merupakan implementasi Peraturan
a. Internet. Pemerintah (PP) Nomor 19 tahun 2005
Internet merupakan jaringan global tentang Standar Nasional pendidikan
yang terdiri dari berbagai komputer yang (SNP). Penetapan SNP membawa
saling berhubungan dan bekerjasama implikasi terhadap model dan teknik
dengan cara berbagi informasi dan data penilaian pembelajaran yang mendidik.
menggunakan protocol TCP/IP( Perencanaan penilaian proses serta hasil
wikipedia.org, 2016). belajar dan pembelajaran mencakup
b. Pengertian Hasil Belajar. penilaian eksternal dan internal.
Pengertian hasil belajar adalah c. Faktor-faktor yang Mempengaruhi
kemampuan-kemampuan yang dimiliki Hasil Belajar
siswa setelah menerima pengalaman
Faktor yang mempengaruhi hasil
belajarnya, sedangkan menurut Gagne
belajar antara lain faktor yang terdapat
hasil belajar harus didasarkan pada
dalam diri siswa, dan faktor yang ada
pengamatan tingkah laku melalui stimulus
diluar diri siswa. Faktor internal berasal
respon (Sudjana, 2005:19). Hasil belajar
dari dalam diri anak bersifat biologis,
berkenaan dengan kemampuan siswa di
sedangkan faktor eksternal adalah faktor
dalam memahami materi pelajaran.
yang sifatnya dari luar diri siswa.Faktor
Menurut Hamalik (2007: 31), “hasil
internal meliputi faktor fisiologis, yaitu
belajar pola-pola perbuatan, nilai-nilai,
kondisi jasmani dan keadaan fungsi-fungsi
pengertian-pengertian, sikap-sikap,
fisiologis. Faktor fisiologis sangat
apresiasi, ablititas dan keterampilan”.Hasil
menunjang atau melatar belakangi Design. Quasi Experiment
aktivitas belajar. Keadaan jasmani yang Design,digunakan karena pada
sehat akan lain pengaruhnya dibanding kenyataannya sulit mendapatkan
jasmani yang keadaannya kurang sehat. kelompok kontrol yang digunakan untuk
Untuk menjaga agar keadaan jasmani tetap penelitian (Sugiyono 2010: 114)
sehat, nutrisi harus cukup. Hal ini
b. Objek Penelitian
disebabkan, kekurangan kadar makanan
1. Populasi dalam penelitian ini adalah
akan mengakibatkan keadaan jasmani
siswa kelas X MA. Ma’arif Ambulu
lemah yang mengakibatkan lekas
Tahun Ajaran 2016-2017, dari data
mengantuk dan lelah. Faktor-faktor
yang diperoleh dapat dikemukakan
eksternal, yaitu faktor dari luar diri anak
bahwa jumlah siswa kelas X adalah 103
yang ikut mempengaruhi belajar anak,
2. Dalam penelitian ini diambil sampel
yang antara lain berasal dari orang tua,
berupa dua kelas dengan jumlah siswa
sekolah, dan masyarakat.
yang hampir sama, yaitu pada kelas XA
Metode Penelitian sebagai kelas kontrol dan kelas XB
sebagai kelas eksperimen
a. Rancangan Penelitian.
c. Metode pengumpulan data.
Penelitian ini merupakan metode Teknik tes yang digunakan
penelitian Quasi Experiment jenis menggunakan bentuk tes objektif Adapun
Nonequivalent control group design. jenis tes obyektif yang digunakan dalam
Quasi Experiment yaitu metode penelitian penelitian ini adalah jenis tes pilihan ganda
yang digunakan untuk mencari pengaruh jenis biasa, yaitu model asosiasi dengan
perlakuan tertentu terhadap yang lain lima pilihan jawaban, yaitu : A, B, C, D,
dalam kondisi yang terkendali. Bentuk dan E, dengan hanya satu jawaban yang
desain eksperimen ini merupakan paling benar
pengembangan dari True experimental d. Analisis Data
design,yang sulit dilaksanakan. Desain ini 1. Analisis butir soal
mempunyai kelompok kontrol, tetapi Perhitungan tingkat kesukaran ini
tidak dapat berfungsi sepenuhnya untuk dimaksudkan untuk mengetahui sukar atau
mengontrol variabel-variabel luar yang mudahnya soal yang digunakan. Dlam
mempengaruhi pelaksanaan eksperimen penelitian ini analisis butir soal
walaupun demikian, desain ini lebih baik menggunakan program aplikasi anates V4.
dari pada rancangan Pre-Experimental 2. Uji hipotesis
Dalam penelitian ini uji hipotesis dapat meningkatkan hasil belajar siswa,
menggunakan metode independen begitu pula sebaliknya, tanpa
samples t tests untuk mengetahui menggunakan media dalam proses
perbedaan hasil belajar antara siswa yang pembelajaran khususnya internet, tidak
tidak menggunakan internet dan akan ada peningkatan yang signifikan
menggunakan internet. Untuk menguji terhadap hasil belajar siswa, dengan kata
hipotesis ini dapat digunakan metode lain siswa hanya akan terpaku pada yang
independen samples t test pada program diberikan guru.
SPSS versi 16.0 Kesmpulan
Pembahasan Berdasarkan hasil analisis data
Dari perhitungan analisis data maka dapat ditarik kesimpulan bahwa ada
diketahui bahwa dari kedua kelas memiliki pengaruh penggunaan internet terhadap
kemampuan yang sama, hal ini dapat hasil belajar siswa kelas X MA. Ma’arif
dilihat dari nilai sig yang selanjutnya Ambulu. Berdasarkan hasil analisis data
sebagai bahan acuan bahwa data homogen. yaitu Thitung 7.594 dengan nilai sig 0.00,
Dari tabel 4.6 dapat dilihat bahwa nilai sig. sehingga hipotesis Ha diterima yang
0.395 > 0.00 sehingga dapat disimpulkan berarti bahwa ada pengaruh penggunaan
bahwa kedua kelas tersebut homogen.Dari internet terhadapa hasil belajar siswa kelas
analisis data diperoleh hasil sebagai X MA. Ma’arif Ambulu karena Thitung
berikut: ada pengaruh penggunaan internet 7.594. Berdasarkan hasil tersebut, dapat
terhadap hasil belajar siswa kelas X MA. disimpulkan bahwa penggunaan media
Ma’arif Ambulu, dari hasil perhitungan internet sebagai sumber belajar biologi
analisis ini diketahi bahwa Thitung 7.594. dalam proses pembelajaran, dapat
Maka, Ha diterima. Jadi, dapat dikatakan meningkatkan hasil belajar siswa, begitu
bahwa ada pengaruh penggunaan internet pula sebaliknya, tanpa menggunakan
terhadap hasil belajar siswa kelas X MA. media dalam proses pembelajaran
Ma’arif Ambulu. Dalam hal ini dapat khususnya internet, tidak akan ada
dikatakan juga media internet merupakan peningkatan yang signifikan terhadap hasil
sarana yang baik untuk memperoleh materi belajar siswa, dengan kata lain siswa
pelajaran yang dibutuhkan oleh siswa hanya akan terpaku pada yang diberikan
dalam proses pembelajaran. Berdasarkan guru.
hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa
Daftar Pustaka
penggunaan media internet sebagai sumber
belajar biologi dalam proses pembelajaran,
Arikunto, suharsini. 2015. Metode Ranchman, fathor. 2015. panduan
penelelitian kualitatif. Jakarta: sattistika pendidikan. Jogjakarta:
Sagung Seto diva presss.
Budiono, arifin nur. 2015. buku pedoman Sulistyorini, Ari, 2009, Biologi 2: Untuk
penytusunan proposal dan skripsi. Sekolah Menengah Atas/ Madrasah
jember: Pustaka Radja. Aliyah Kelas X, Jakarta: Pusat
pembukuan, Departemen
Hamalik, Oemar. 2009. Psikologi Belajar
dan Mengajar cetakan Ke-6. pendidikan Nasional
Bandung: Sinar Baru Algensindo Sugiyono. 2015. METODE PENELITIAN
Harun & Mansur. 2008, penilitrian hasil (pendekatan kuantittatif, kualitatif,
belajar, Bandung: CV. Wacana dan R&D). Bandung: CV. Alfabeta
Prima.
. 2007. ilmu dan aplikasi bagian I
Muin, azwar. 2013. INFORMATION ilmu pendidikan teoritis. PT.
LITERACY SKILLS (strategi Imperial Bhakti Utama.
peneluduran informasi online. . 2007. ilmu dan aplikasi bagian II
Makassar: Alauddin University ilmu pendidikan praktisna. PT.
press. Imperial Bhakti Utama.
2013a. INFORMATION LITERACY Nana dan Rivai. 2015. Median
SKILLS (strategi peneluduran pengajaran. Bandung: Sinar Baru
informasi online. Makassar: Algesindo
Alauddin University press.
2013b. INFORMATION LITERACY Internet:
SKILLS (strategi peneluduran Hidayat, wecak. 2014. “Pengguna Internet
informasi online. Makassar: Indonesia Nomor Enam Dunia”.
Alauddin University press. https://kominfo.go.id/content/detail
/4286/pengguna-internet-
Pipit & diah. 2008. Bioekspo menejlajah indonesia-nomor-enam-
alam dengan biologi. Solo: PT. dunia/0/sorotan_media <23 maret
wangsa jatra lestari. 2017>
Priadi, arif. 2010. Biologi SMA Kelas X.
Yudhistira.

Purwanto Edy. 2011. Modul Pengantar


World Wide Web.
Mahmudin. 2013. “Hakikat Pembelajaran DAN KEDISIPLINAN BELAJAR
Biologi di Sekolah” TERHADAP PRESTASI BELAJAR
https://mahmuddin.wordpress.com/
MATA PELAJARAN AKUNTANSI
2013/06/10/hakikat-pembelajaran-
biologi-di-sekolah/ <23 maret SISWA KELAS XI IPS SMA N 3 PATI
2017> TAHUN PELAJARAN 2013/2014 “
Sofyan Zaibaski ,2010, Internet Sebagai
Sumber Belajar https://www.scribd.com/doc/290706571/ju
https://www.academia.edu/450645 rnal-prestasi-belajar-10-pdf <23 maret
5/INTERNET_SEBAGAI_SUMB
ER_BELAJAR <5 Juni 2017> 2017>
Zuhaira Laily Kusuma, Subkhan 2015
“PENGARUH MOTIVASI BELAJAR

Anda mungkin juga menyukai