Anda di halaman 1dari 3
PANITIA SELEKSI PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI MADYA KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA RUANG/ BADAN PERTANAHAN NASIONAL Sekretariat; Jalan Sisingamangaraja Nomor 2 Kebayoran Baru, Jakarta Selatan PENGUMUMAN NOMOR 03/PanselMadya/ATR-BPN/VI/2019 TENTANG PESERTA YANG DINYATAKAN LULUS KE TAHAPAN WAWANCARA SELEKSI PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI MADYA KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA RUANG/BADAN PERTANAHAN NASIONAL TAHUN 2019 1. Diumumkan bahwa Peserta yang namanya tercantum dalam Lampiran Pengumuman ini, berdasarkan hasil penilaian Rekam Jejak, Assessment dan Penulisan Makalah (Personal Vision Statement) dinyatakan lulus untuk mengikuti tahapan wawancara dengan Panitia Seleksi Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Madya Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional Tahun 2019. 2. Peserta sebagaimana dimaksud pada angka 1 diwajibkan hadir pada tahapan wawancara pada hari Rabu, 3 Juli 2019 mulai pukul 08.30 WIB - selesai (jadwal terlampir) bertempat di Ruang Rapat Sekretaris Jenderal Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional, Jalan Sisingamangaraja No. 2 Jakarta Selatan, . Peserta wajib membawa tanda bukti pendaftaran online dan diperbolehkan membawa maksimal 2 (dua) lembar hardcopy presentasi + Peserta wajib hadir 30 menit sebelum jadwal yang telah ditentukan dengan mengenakan pakaian bebas dan rapi. Peserta wajib membawa surat keterangan dan medical record tes kesehatan jasmani dan kejiwaan dari Dokter Rumah Sakit Pemerintah yang diserahkan kepada panitia pada saat tahapan wawancara. 6. Keputusan Panitia Scleksi Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Madya Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional Tahun 2019 bersifat final dan tidak dapat diganggu gugat. 7. Peserta seleksi diimbau untuk terus aktif mengakses website www.atrbpn.go.id » a Jakarta, 28 Juni 2019 Panitia Seleksi Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Madya Lampiran I PESERTA YANG DINYATAKAN LULUS KE TAHAPAN WAWANCARA A, Pilihan Jabatan: Direktur Jenderal Hubungan Hukum Keagrariaan No Nama Nilai 1. | Ir, Suyus Windayana, M.App.Sc. 78,29 2 | Ir. Virgo Eresta Jaya M.Eng.Se. 78,22 3 | Drs. Pelopor, M.Eng.Sc. 75,85 4 | Dr. H. Dadang Suhendi, S.H., M.H. 75,48 5 | Ir. H. Jonahar, M.Ec., Dev. 75,22 6 | Rudi Rubijaya, S.P., M.Sc. 70,84 B, Pilihan Jabatan: Staf Ahli Bidang Ekonomi Pertanahan No Nama Nilai 1. | Ir, Gabriel Triwibawa, M.Eng.Sc. 79,45 2 | Drs. Gunawan Muhammad, MPA. 76,97 3 | Ir. Perdananto Aribowo, M.Cs. 78,04 4 | H. Alen Saputra, S.H., M.Kn. 72,76 5 | Sctyowantini, S.H., M.Kn. 63,82 C. Pilihan Jabatan: Staf Ahli Bidang Landreform dan Hak Masyarakat Atas Tanah No Nama Nilai 1. | Andi Tenri Abeng A.Pinh., M.H. 73,88 2. | Dr. Oloan Sitorus, S.H., M.S. 72,64 3 | Andi Tenrisau, S.H., M.Hum, 69,72 4 | Sudaryanto, S.H., M.M. 69,20 5 | Dr, Suhendro, S.H., M.Hum. 67,64 Jakarta, 28 Juni 2019 Panitia Seleksi Pengisian Jaba Pimpinan Tinggi Madya dan Tata Ruang/ Nasional Lampiran I JADWAL WAWANCARA DENGAN PANITIA SELEKSI No Nama Lengkap Waktu 1 | Dr. H. Dadang Suhendi, $.H., MH. 08.30 - 09.00 2 |r. H. Jonahar, M.Ee., Dev. 09.00 - 09.30 3. | Drs, Pelopor, M.Eng.Sc. 09.0 - 10.00 4 Rudi Rubijaya, S.P., M.Sc. 10.00 - 10.30 5_ | Ir. Suyus Windayana, M.App.Se 10.30 - 11.00 6 | Ir. Virgo Eresta Jaya M.Eng.Sc. 11.00 - 11.30 _|Istirahat i : 80 - 12.30 7 | H. Alen Saputra, S.H., M.Kn. 12.30 - 13.00 8 | Ir. Gabriel Triwibawa, M.Eng.Sc. 13.00 - 13.30 9 | Drs. Gunawan Muhammad, MPA. 13.30 - 14.00 10 | Ir, Perdananto Aribowo, M.Cs. 14.00 - 14.30 11 | Setyowantini, $.H., M.Kn. 14.30 - 15.00 Istirahat ; SE isco i580 12 | Andi Tenrisau, S.H., M.Hum, 15.30 - 16.00 13 | Andi Tenri Abeng A.Ptnh., M.H. 16.00 - 16.30 14 | Dr. Oloan Sitorus, S.H., M.S. 16.30 - 17.00 15 | Sudaryanto, S.H., MM. 17.00 - 17.30 16 | Dr. Suhendro, $.H., M.Hum. 17.30 - 18.00 Jakarta, 28 Juni 2019 Panitia Seleksi Pengisian-g Pimpinan Tinggi Madya Kei A dan Tata Ruang/ an Nasional

Anda mungkin juga menyukai