Anda di halaman 1dari 1

1.

Upaya yang dilakukan untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman serta


perhatian terhadap kondisi psikologis untuk menghindari dan
menanggulangi terjadinya gangguan merupakan
a. Tujuan deteksi dini
b. Pengertian deteksi dini
c. Manfaat deteksi dini
d. Perilaku deteksi dini
e. Keuntungan deteksi dini
2. Seorang psikologi melakukan deteksi terhadap perkembangan seorang anak. Apa tujuan
deteksi dini yang dilakukan oleh seorang psikologi tersebut ?
a. Untuk menghimpun informasi atau data data mengenai situasi dan kondisi
perkembangan anak.
b. Melihat perkembangan anak.
c. Melihat pertumbuhan
d. Mendapatkan kepribadian anak
e. Patokan untuk perkemabangan anak lainnya.
3. Dalam melakukan deteksi dini langkah awal yang dilakukan adalah?
a. Penjaringan (screening)
b. Klasifikasi
c. Pengalihtanganan
d. Perencenaan pembelajaran
e. Monitoring
4. Penyakit kanker saat ini sangat berkembang dengan pesat, sehingga banyak dokter yang
melakukan deteksi dini terhadap penyakit kanker. Untuk apa deteksi dini tersebut
dilakukan?
a. Mengetahui prevalensi kejadian kanker
b. Suapaya dapat melakukan peanganan pengobatan secara maksimal.
c. Mengetahui obat yang akan diberikan
d. Menurunkan prevalensi kejadian kanker
e. Mencari factor resiko terjadinya kanker
5. Seorang ahli gizi ingin melakukan sebuah deteksi dini terhadap konsumsi anak balita.
Apa langkah yang harus dilakukan oleh ahli gizi tersebut ?
a. Surveilens gizi
b. Menentukan masalah
c. Mencari penyebab
d. Membuat program gizi
e. Assessment gizi

Anda mungkin juga menyukai