Anda di halaman 1dari 6

Plagiarism Checker X Originality

Report
Similarity Found: 18%

Date: Tuesday, July 23, 2019


Statistics: 176 words Plagiarized / 953 Total words
Remarks: Low Plagiarism Detected - Your Document needs Optional
Improvement.
------------------------------------------------------------------------------------------
-

Perkembangan teknologi Informasi semakin pesat, baik dalam hal komunikasi


maupun pertukaran informasi jarak jauh. Hal ini tentu membawa damapak positif
bagi kehidupan manusia, salah satu manfaat yaitu dalam bidang Pendidikan.
Pemanfaatan teknologi dibidang Pendidikan lebih dikenal dengan e-learning,
yaitu sebuah system atau konsep Pendidikan yang memanfaatkan teknologi
informasi dalam proses belajar mengajar. Persepsi merupakan suatu bentuk
pemaknaan dari seseorang terhadap suatu hal sesuai dengan pengalaman atau
pengetahuannya.

Ada beberapa factor yang mempengaruhi persepsi seseorang yaitu, pengalaman


masalalu seseorang sehingga orang tersebut akan mempertimbangkan masukan
atau suatu hal bedasarkan pengalamannya, keinginan manusia dapat
mempengaruhi seseorang dalam membuat keputusan, pengalaman dari teman
atau lingkungan dimana orang tersebut berada. Pada tahun 2018 lalu, Universitas
Muhammadiyah Sidoarjo menggalakkan proses belajar menggunakan media e-
learning berbasis web.

Dalam penggunaaannya setiap mahasiswa dan dosen memiliki ID atau akun


untuk mengakses dan menggunakan media belajar ini. Proses pembelajaran ini
dilakukan sesuai kurikulum dan jadwal perkuliahan. Dimana setiap matakuliah di
haruskan menggunakan e-learning setara 4 kali pertemuan. Hal tersebut telah
berjalan sesuai keinginan dari universitas. Tetapi dalam prosesnya terdapat
berbagai pendapat dari mahasiswa dan dosen terkait hal ini.

Sesuai dengan kedua definisi dan pemaparan di atas, peneliti ingin mengetahui
bagaimana persepsi mahasiswa program studi ilmu komunikasi angkatan 2017
Universitas Muhammadiyah Sidoarjo terhadap proses pembelajaran melalui
media e-learning. Maka peneliti menentukan judul penelitian “e-learning dalam
Persepsi Mahasiswa Program Studi Ilmu Komunikasi Angkatan 2017 Universitas
Muhammadiyah Sidoarjo”. A.

Rumusan Masalah Sesuai dengan latar belakang masalah di atas maka peneliti
merumuskan masalah sebagai berikut “Bagaimanakah persepsi mahasiswa
program studi ilmu komunikasi angkatan 2017 Universitas Muhammadiyah
Sidoarjo terhadap e-learning?” B. Tujuan penelitian Untuk menjawab rumusan
masalah tersebuit, maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi
mahasiswa program studi ilmu komunikasi angkatan 2017 Universitas
Muhammadiyah Sidoarjo terhadap e-learning dan berbagai aspek yang
dibutuhkan mahasiswa saat menggunakan e-learning. C.

Manfaat Penelitian Sedangakan manfaat dari penelitian ini meliputi, sebagai


berikut : 1. Diharapkan penelitian ini dapat memberikan sumbangan
pengetahuan tentang media pembelajaran e-learning, serta menambah wawasan
peneliti tentang proses pembelajaran menggunakan media internet.. 2.

Diharapakan hasil penelitian ini dapat berguna bagi Universitas Muhammadiyah


Sidoarjo sebagai obyek penelitian supaya dapat mengetahui bagaimana
pendapat mahasiswa terhadap media pembelajaran e-learning, sehingga dapat
menjadi bahan evaluasi dari proses pembelajaran ini. A. Teori Komunikasi massa
Media equation theory, menurut Byron Reeves dan Clifford Ness menyatakan
bahwa “ Media are full participants in our social and natural word ”(Griffin,
2003:4005). Mereka berpendapat bahwa media dapat menjadi lawan bicara atau
berkomunikasi layaknya manusia.

Definisi e-learning Menurut Ardiansyah (2013) e-learning merupakan sebuah


system pembelajaran yang digunakan sebagai sarana untuk proses belajar
mengajar yang dilaksnakan tanpa harus bertemu secara langsung antara guru
dengan siswa. Ia berpendapat bahwa e-learning diartikan suatu sistem
pembelajaran yang didalamnya menggunakan media internet tetapi antara murid
dan guru tidak melakukan tatap muka secara langsung.

Definisi persepsi Persepsi adalah proses internal yang memungkinkan kita


memilih, mengorganisasikan, dan menafsirkan rangsangan dalam lingkungan
kita, dan proses tersebut mempengaruhi kita,(Robert a. baron dan Paul b.paulus,
1991:34). Bisa dikatakan bahwa sebuah persepsi merupakan sebuah proses dari
diri seseorang untuk memaknai atau menafsirkan sesuatu.

Persepsi sendiri di pengaruhi oleh pengalaman dan pengetahuan seseorang,


sehingga tidak menutup kemungkinan pada setiap orang akan berbeda
memaknai sesuatu. B. Kerangka teori C. Hasil penelitian terdahulu a. Pada
penelitian Much. Fuad Saifuddin dengan judul “E-learning dalam Persepsi
Mahasiswa”. Hasil dari penelitian tersebut mengungkapkan bahwa mahasiswa
memiliki persepsi yang baik, diamana tingkat kepuasan mahasiswa dalam
penggunaan e-learning mencapai 77%. b. Pada penelitian Wiwi Mulyadi dengan
judul “Pengaruh Pembelajaran Berbasis E-learning Terhadap Hasil Belajar Siswa
pada Konsep Impuls dan Momentum”.

Hasil penelitian mengungkapkan bahwa rata-rata peningkatan hasil belajar siswa


kelas eksperimen sebesar 77,37 dan kelas control 61,31. Sehingga dapat
disimpulkan bahwa ada pengaruh proses pembelajaran berbasis e learning pada
konsep impuls dan momentum. c. A. Jenis Penelitian Penelitian ini menggunakan
pendekatan kualitatif yaitu pendekatan yang data dan hasil penelitiannya
disajikan dalam bentuk deskripsi.

Seluruh data dikumpulkan melalui proses wawancara, observasi, dan


dokumentasi disajikan dalam bentuk pernyataan. Penelitian ini menggunakan
metode kualitatif deskriptif. Penelitian ini berusaha untuk menggambarkan
persepsi mahasiswa terhadap proses belajar melalui e-learning yang telah
dilaksanakan di Univesitas Muhammadiyah Sidoarjo B.

Subyek dan Obyek Penelitian Subyek dalam penelitian ini yaitu seluruh
mahasiswa program studi ilmu komunikasi angkatan 2017 Universitas
Muhammadiyah Sidoarjo, sedangkan obyek dalam penelitian ini yaitu persepsi
mahasiswa tentang e-learning. C. Setting Penelitian Setting penelitian merupakan
sebuah lokasi yang di proyeksikan menjadi tempat dilaksnakannya sebuah
penelitian.

Di dalam penelitan ini, akan dilaksanakan di lingkungan Universitas


Muhammadiyah Sidoarjo, khususnya di program studi ilmu komunikasi angkatan
2017. D. Informan Penelitian Informan penelitian adalah orang yang
dimanfaatkan untuk memperoleh informasi tentang penelitian. Informan
penelitian dalam penelitian ini meliputi seluruh mahsiswa program studi ilmu
komunikasi angkatan 2017 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo E.

Teknik Pengumpulan data Untuk mendapatkan data yang diperlukan, peneliti


menggunakan Teknik pengumpulan data sebagai berikut : Teknik pengumpulan
data primer : a. Observasi Obesrvasi atau pengamatan, yaitu sebuah pengamatan
terhadap obyek penelitian, observasi dapat dilakukan secara lansung. Obsevasi
yang dilakukan dalam penelitian ini yaitu dengan melakukan pengamatan
langsung bagaimana mahasiswa mengakses e-learning dalam sebuah mata
kuliah. b.

Wawancara Wawancara merupakan sebuah kegiatan tanya jawab antar dua


orang untuk memperoleh informasi tertentu. Wawancara dilakukan dengan
memberikan pertanyaan terbuka kepada mahasiswa program studi ilmu
komunikasi angkat 2017 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo tentang e-learning
yang telah di akses, Teknik pengumpulan data sekunder : a.

Studi kepustakaan Studi kepustakaan dilakukan dengan membaca dan


memahami literatur yang berkaitan dengan penelitian ini. Sumber yang diambil
yaitu beberapa buku teori yang berkaitan dengan penelitian ini. b. Studi
dokumentasi Studi dokumentasi dilaksanakan dengan mencari dan memahami
hasil penelitian yang relevan dengan penelitian ini. F.

Analisis data Teknik analisis data deskriptif digunakan dengan cara menyajikan
data hasil wawancara dan melakukan analisis serta menarik kesimpulan terhadap
informasi yang ditemukan di lapanagan. Sehingga akan diperoleh gambaran
yang jelas terhadap obyek yang diteliti dan kemudian akan ditarik kesimpulan.
Dalam penelitian ini, dilakukan analisis data dari hasil wawancara dengan para
mahasiswa program studi ilmu komunikasi angkat 2017 Universitas
Muhammadiyah Sidoarjo, kemudian dtarik kesimpulan

INTERNET SOURCES:
------------------------------------------------------------------------------------------
-
<1% - https://ipicompetation.blogspot.com/2014/11/dampak-positif-dan-
negatif-teknologi.html
<1% - http://eprints.umm.ac.id/view/subjects/T1.html
<1% - https://ekosujadi-bintan.blogspot.com/2011/04/persepsi-mahasiswa-ilmu-
komunikasi.html
1% - https://text-id.123dok.com/document/z3drndey-persepsi-masyarakat-
surabaya-mengenai-iklan-pajak-apa-kata-dunia-studi-deskriptif-kualitatif-
mengenai-persepsi-masyarakat-surabaya-mengenai-iklan-pajak-apa-kata-
dunia.html
1% - http://eprints.ums.ac.id/40923/3/BAB%20I.pdf
<1% - https://mamikos.com/info/contoh-proposal-penelitian/
<1% - http://repository.uinjkt.ac.id/dspace/bitstream/123456789/3633/1/MULIA
%20RAHMAYANI-FITK.pdf
<1% - https://ilmiahtesis.wordpress.com/category/pendidikan/page/8/
1% - https://id.123dok.com/document/6zk1wjeq-pengembangan-e-learning-
dengan-schoology-sebagai-suplemen-pembelajaran-fisika-pada-materi-hukum-
gravitasi-newton.html
1% -
https://www.kompasiana.com/hariyono21/55003ff4a33311c271510187/pemanfaa
tan-internet-sebagai-alternatif-sumber-belajar-dan-media-pendidikan-jarak-jauh
3% - https://www.academia.edu/6123394/Teori_persepsi
<1% - https://ahmadroihan8.blogspot.com/2013/10/persepsi-dalam-psikologi-
lengkap.html
<1% - https://docplayer.info/139673753-Pengaruh-persepsi-dan-motivasi-
terhadap-keputusan-nasabah-menggunakan-jasa-perbankan-syariah-dengan-
minat-sebagai-variabel-intervening-skripsi.html
<1% - https://docplayer.info/
<1% - https://www.slideshare.net/uudefendi/4201411114
1% - https://id.123dok.com/document/9yn43gjz-pengaruh-pembelajaran-
berbasis-e-learning-terhadap-hasil-belajar-siswa-pada-konsep-impuls-dan-
momentum.html
1% - https://core.ac.uk/download/pdf/145905501.pdf
<1% - https://dunia-penelitian.blogspot.com/2011/11/penelitian-kualitataif-dan-
teknik.html
1% - https://id.123dok.com/document/qvlkxk1y-peningkatan-keaktifan-dan-
hasil-belajar-siswa-kelas-x-jasa-boga-3-smk-n-6-yogyakarta-melalui-penerapan-
metode-pembelajaran-examples-non-examples-pada-mata-pelajaran-
pengetahuan-bahan-makanan.html
1% -
http://file.upi.edu/Direktori/FPSD/JUR._PEND._SENI_RUPA/194610211978032-
SOFI_SUFIARTI_AMIRSYAH/DATA_MAKALAH_DAN_LAPORAN/laporan_penelitian_
faktor-faktor_yang_berpengaruh_TERHADAP_P.pdf
<1% - https://docplayer.info/45585855-Renstra-penelitian.html
1% - https://milmanyusdi.blogspot.com/2009/11/metodologi-penelitian-bab-
iii.html
<1% - https://www.eurekapendidikan.com/2014/11/teknik-pengumpulan-data-
dalam.html
<1% - http://eprints.binadarma.ac.id/247/1/ANALISIS%20PEMANFAATAN%20E-
LEARNING%20SEBAGAI%20MEDIA%20PEMBELAJARAN%20DI%20UNIVERSITAS
%20DIPONEGORO.pdf
<1% - https://brainly.co.id/tugas/7756262
1% - http://repository.unpas.ac.id/5667/7/BAB%20III.pdf
1% - http://digilib.unila.ac.id/1733/9/Bab%20III.pdf
<1% - https://catatan-perkuliahan-aku.blogspot.com/2013/01/proposal-metode-
penelitian-kualitatif.html

Anda mungkin juga menyukai