Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR PENYUSUNAN LAYANAN

KLINIS
179.3/PKM.MU/II/
No. Dokumen
2017
No. Revisi 00
SOP
Tanggal terbit 25-02-2017
Halaman 1/1

PUSKESMAS Asniwaty Idris


MINASA UPA NIP: 19601020 199003 2 010

Prosedur ini meliputi segala upaya yang dipakai sebagai dasar


1. Pengertian untuk menyusun pelayanan klinis.
Pelayanan klinis yang diselenggarakan berdasarkan prosedur
2. Tujuan standart diharapkan dapat meningkatkan mutu pelayanan
kesehatan.

3. Kebijakan SK tentang standar layanan klinis

 Permenkes no.5 tahun 2014 tentang panduan praktik klinis


bagi dokter di faskes pertama
4. Referensi  Permenkes no. 43 tahun 2016 tentang standar pelayanan
minimal
1. Identifikasi SOP yang direncanakan akan dibuat
2. Mencari referensi
5. Prosedur &
3. Menyusun SOP yang direncanakan akan dibuat berdasarkan
Langkah
acuan /referensi yang didapat
4. Penyusunan SOP dilakukan oleh unit yang bersangkutan.

6. Bagan Alir

7. Unit Terkait Semua unit pelayanan di Puskesmas


DAFTAR TILIK
PROSEDUR PENYUSUNAN LAYANAN KLINIS
Tidak
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
Apakah Identifikasi SOP yang direncanakan
1 akan dibuat
2 Apakah petugas mencari referensi
Apakah petugas menyusun SOP yang
3 direncanakan akan dibuat berdasarkan acuan
/referensi yang didapat
Apakah Penyusunan SOP dilakukan oleh unit
4
yang bersangkutan.
Jumlah
Compliance rate (CR)

Auditor

Anda mungkin juga menyukai