Anda di halaman 1dari 6

KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA DI RUMAH SAKIT

1. Pendahuluan

Pelayanan Kesehatan merupakan sektor yang sangat cepat berkembangnnya. Di US


terdapat 18 juta pekerja terdapat di dalamnya, dan wanita merupakan 80% darinya Hazard yang
terlibat dalam aktifitas ini sangat beragam, seperti needlestick injuries, back injuries, latax
allergy, violence, dan stress. Walaupun ini sangat mungkin dicegah, namun kejadian injury
maupun infeksi tetap saja terjadi. Upaya pelayanan kesehatan seperti pemeriksaan kesehatan
selama bekerja belum banyak dilakukan.

Menurut WHO, dari 35 juta petugas kesehatan, ternyata 3 juta diantaranya terpajan oleh
bloodborne pathogen, dengan 2 juta diantaranya tertular virus hepatitis B, dan 170.000
diantaranya tertular virus HIV/ AIDS. Menurut NIOSH, untuk kasus – kasus yang non – fatal baik
injury maupun penyakit akibat kerja, sarana kesehatan sekarang semakin meningkat,
berbanding terbalik dengan sektor kenstruksi dan agriculture yang dulu paling tinggi, sekarang
sudah sangat menurun. Selain itu infeksi nosokomial masih menjadi isu cukup signifikan
dikalanagan pelayanan kesehatan, sehingga pengembangan program patient Safeti sangat
relevan dikembangkan. Karena itu pengembangan program keselamatan dan kesehatan kerja
disarana kesehatan seperti rumah sakit dan sarana kesehatan lainnya perlu dikembangkan
dalam upaya melindungi baik tenaga kesehatan sendiri maupun pasien.

Kesehatan dan Keselamatan Kerja ( K3 ) adalah suatu program yang dibuat sebagai upaya
mencegah timbulnya kecelakaan dan penyakit akibat kerja dengan cara mengenali hal – hal
yang berpotensi menimbulkan kecelakaan dan penyekit akibat kerja. Upaya penanganan faktor
potensi berbahaya yang ada di rumah sakit serta metode pengembangan program kesehatan
dan keselamatan kerja perlu dilaksanakan, seperti misalnya perlindungan baik terhadap
penyakit infeksi maupun non – infeksi, penangan limbah medis, penggunaan alat pelindung diri
dan lain sebagainya, selain terhadap pekerja di fasilitas medis/ klinik maupun rumah sakit,
kesehatan dan keselamatan kerja di rumah sakit juga “concern” keselamatan dan hak – hak
pasien, yang masuk kedalam program patient safety.

2. Tujuan Umum

Terciptanya lingkungan kerja di RSUD Sanana yang aman, sehat dan produktif untuk sumber
daya rumah sakit, aman dan sehat bagi pasien. Pengunjung/ pengantar pasien, masyarakat dan
lingkungan sekitar rumah sakit sehingga proses pelayanan rumah sakit berjalan baik dan lancar.
3. Tujuan Khusus

a. Terwujudnya organisasi kerja yang menunjang tercapainya kesehatan dan keselamatan


kerja rumah sakit ( K3RS ).
b. Meningkatkan profesionalisme dalam hal kesehtan dan keselamatan kerja bagi
manajemen, pelaksanaan dan pendukung program.
c. Terpeuhinya syarat – syarat K3 disetiap unit kerja
d. Terlindungi pekerja dan mencegah terjadinya penyakit akibat kerja dan kecelakaan akibat
kerja
e. Pasien, pengantar/ pengunjung pasien, staff dan pekerja lain di lingkungan rumah sakit
merasa aman dan nyaman di lingkungan rumah sakit
f. Terselenggaranya program K3RS secara optimal dan menyeluruh
g. Peningkatan mutu, citra dan produktivitas rumah sakit

4. Sasaran

a. Peengelola Rumah Sakit


 Komitmen yang kuat demi terwujudnya kesehatan dan keselamatan kerja rumah sakit
 Kebijakan yang mendukung program
b. SDM Rumah Sakit
 Paham dan mengerti tentang kesehatan dan keselamatan kerja
 Bekerja sesuai dengan prosedur yang telah ditetapkan untuk keselamatan dan
keamanan
 Terlatih dan dapat menerapkan prosedur emergency bila terjadi bencana
 Pekerja sehat, aman, nyaman dan terlindungi
c. Pasien, pengunjung/ pengantar pasien
 Aman, nyaman berada dilingkungan rumah sakit
 Mutu layanan
d. Rekanan usaha dalam lingkungan rumah sakit
 Aman, nyaman berada di lingkungan rumah sakit
 Terlatih dan dapat menerapkan prosedur emergency bila terjadi bencana.

5. Jadwal Kegiatan

No. PROGRAM KERJA RENCANA KERJA WAKTU


1. Disaster Program Menyusun juklak tentang pencegahan Januari - Desember
dan penanggulangan bencana
Pelatihan Disaster Program Januari - Desember
Bukti kegiatan, evaluasi, rekomendasi, Januari - Desember
dan tindak lanjut
Penyediaan fasilitas : rambu – rambu Januari - Desember
petunjuk arah lokasi pelayanan, jalan
keluar, jalan masuk, arah evakuasi
bencana, pintu emergency.
2. Pencegahan Menyediakan APAR mencukupi Januari - Juli
Pengendalian kwantitas dan kwalitasnya
Kebakaran
Melakukan Uji coba sistem Alarm Juli - Desember
Mengusulkan alat Deteksi asap/ api Mei – Desember
Pemeliharaan Hidran 3 bulan sekali
Mmbuat rambu – rambu arah evakuasi Januari - Desember
bencana kebakaran, banjir dan gempa
Melakukan sosialisasi pencegahan, Mei - Desember
pengendalian dan penanggulangan
kebakaran
Membentuk Tim pencegahan, Mei – desember
pengendalian dan penanggulangan
kebakaran dan melakukan pelatihan
3. Keamanan Pasien, Membuat Pedoman K3 dan Januari - Desember
Pengunjung dan didistribusikan keseluruh unit kerja
Petugas
Mengkoordinasikan pembuatan Juni - Desember
prosedur kerja diseluruh unit kerja yang
berkaitan dengan K3
Sosialisai tempat – tempat beresiko Januari - Juni
Membuat denah rumah sakit yang Januari - Desember
berisi tempat beresiko
Meberi tanda/ peringatan khusus pada Januari - Desember
tempat beresiko
Melakukan Data Ulang Mengenai Januari - Juli
Kebutuhan dan Keselamatan Pasien
Melengkapi Sumber Listrik dengan Januari - Juni
Penutup
Memantau fungsi Genset dan UPS Januari - Desember
Memantau Ketersediaan Air Januari - Desember
Pengecekan Jalur Evakuasi dan Setiap 3 bulan
Emergency
Sosialisasi K3 pada pengunjung Agustus - Desember
4. Keselamatan dan Menyusun ketentuan prosedur Januari - Juni
Kesehatan Pegawai pemeriksaan kesehatan berkala
Menyusun ketentuan laporan Januari - Desember
kecelakaan kerja dan penyakit akibat
kerja
Menyusun kebijakan dan edaran Januari - Desember
larangan merokok
Menyusun kebijakan tentang Januari - Desember
penggunaan APD dan evaluasinya
Penyuluhan K3 Januari – Desember
5. Pengelolaan Bahan dan Menyusun prosedur pengadaan barang April - Desember
Barang Berbahaya berbahaya antara pengguna barang dan
panitia pengadaan
Sosialisasi cara penyimpanan barang April - Desember
berbahaya
Membuat Denah tempat yang banyak Mei - Desember
B3
Pelatihan Penanggulangan dan Agustus - Desember
Penanganan Kontaminasi B3
Melakukan Dokumentasi evaluasi dan Agustus - Desember
tindak lanjut pelatihan
6. Kesehatan Lingkungan Menyusun Protap tentang pemantauan Januari - Desember
Rumah Sakit lingkungan kerja
Membuat jadwal pemantauan, hasil Januari - Desember
pemantauan dan laporan berkala
Mendokumentasikan bukti pelaksanaan Januari - Desember
kegiatan, evaluasi dan tindak lanjut dari
program penyehatan lingkungan
Melakukan Monev renovasi dan Januari - Desember
pembangunan gedung rumah sakit
7. Sanitasi Rumah Sakit Melengkapi fasilitas sanitasi Januari - Desember
Menyusun program pemeliharaan Januari - Desember
fasilitas sanitasi
Mengupayakan pengendalian serangga Januari – Desember
dan tikus
8. Pengelolaan, Menyusun program pemeliharaan Januari – Desember
pemeliharaan dan
sertifikasi sarana dan
prasarana
Menyusun laporan kegiatan Januari - Desember
pemeliharaan peralatan
Menyusun protap pemeliharaan, Maret - Desember
sertifikasi sarana dan prasarana
Melakukan evaluasi berkala terhadap Maret - Desember
sarana dan prasarana
Mengupayakan tersedianya cara Januari - Desember
penggunaan sarana komunikasi
Menyusun protap tentang kewenangan Januari – Desember
penggunaan sarana komunikasi
9. Pengelolaan limbah Menyusun program pemeliharaan Januari - Desember
padat, cair dan gas terhadap fasilitas penanganan limbah
padat, cair dan gas
Melakukan evaluasi berkala Januari – Desember
penanganan limbah
10. Pelatihan dan Menyusun program pelatihan K3 untuk Maret - Desember
pendidikan K3 seluruh kariawan rumah sakit
Membuat program untuk mengikuti Maret - Desember
pelatihan K3 di luar Rumah Sakit
Mengusulkan tenaga khusus K3 Januari - Desember
Mendokumentasikan kegiatan Maret - Desember
pelatihan, evaluasi dan tindak lanjut K3
Menyusun laporan pelatihan K3 Maret – Desember
11. Pengumpulan, Membuat protap sistem pencatatan Januari - Desember
Pengolahan dan dan pelaporan K3
pelaporan data
Menyusun Prosedur tentang Januari - Desember
pelaksanaan evaluasi K3
Mengupayakan koordinasi antar unit Januari - Desember
kerja dalam pengelolaan data tentang
K3

Anda mungkin juga menyukai