Anda di halaman 1dari 1

PANITIA SEMINAR NASIONAL FISIKA (SeNFi) 2019

UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG


JURUSAN FISIKA FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
Jalan A.H. Nasution Nomor 105 Cipadung Bandung 40614 web: www uinsgd ac.id

PANDUAN PENULISAN DAN PENYERAHAN POSTER

Poster dicetak dengan memperhatikan ketentuan-ketentuan sebagai berikut:


1. Poster dicetak dalam jumlah 1 lembar dengan ukuran 60x160 cm (x-banner
lengkap dengan penyangga).
2. Poster harus terbaca dengan baik dalam jarak maksimum 2 meter dengan jumlah
kata maksimum 250 kata
3. Poster memuat:
a. bagian atas berisi judul, nama penulis, dan afiliasi penulis.
b. bagian isi berisi Abstrak, Latar Belakang, Metode, Hasil dan pembahasan
(teks dan gambar atau fotografi atau skema), Kesimpulan, dan Referensi.
c. bagian bawah atau atas disisipkan logo kegiatan SenFi 2019 dan lembaga.
4. Desain lay-out poster harus memperhatikan prinsip keseimbangan formal dan
nonformal,yang mencakup:
a. segi simetris dan asimetris;
b. prinsip kesatuan pengaturan elemen gambar, warna, latar belakang, dan
gerak;
c. mampu mengarahkan mata pembaca mengalir ke seluruh area poster.
5. Poster dibuat menggunakan aplikasi pengolah grafik, seperti corel draw, adobe
photoshop, microsoft powerpoint dan aplikasi sejenis lainnya (grafik, tabel atau
hasil dokumentasi fotografi dapat ditampilkan).
6. Poster didaftarkan dan diberikan kepada panitia tanggal 13 September 2019 atau
maksimum setengah jam sebelum acara dimulai.

Anda mungkin juga menyukai