Anda di halaman 1dari 1

RANGKUMAN

Asal usul kehidupan merupakan proses yang bekerja sangat lambat. Proses
pembentukan bumi mengharuskan proses tersebut bekerja sangat lambat, karena
probabilitas munculnya kehidupan kecil sekali. Banyak proses yang terjadi, namun
keberhasilan terbentuknya kehidupan hanya dapat terjadi karena semua persyaratan
terpenuhi. Kehidupan yang primitif menjadi lebih kompleks karena ada penggabungan
molekulmolekul maupun penggabungan prokariot, yang kemudian mengarah pada
pembentukan eukariot. Dalam proses evolusi selanjutnya terjadi suatu penggabungan
mosaik dari beberapa macam prokariot dan hal ini mencakup waktu yang relatif lama.
Proses infeksi dan parasitisme yang tidak sempurna kemudian memberikan kontribusi
bagi terbentuknya eukariot yang hidup sekarang.

Anda mungkin juga menyukai