Anda di halaman 1dari 1

Sistem pengelompokan virus ini diajukan oleh David Baltimore, seorang

ilmuwan asal Amerika Serikat. Ia membagi virus menjadi tujuh kategori


berdasarkan jenis genom (DNA atau RNA) dan metode replikasinya.[1]

 Kelas I: DNA utas ganda


 Kelas II: DNA utas tunggal
 Kelas III: RNA utas ganda
 Kelas IV: RNA utas tunggal (+)
 Kelas V: RNA utas tunggal (-)
 Kelas VI: RNA utas tunggal (+) dengan DNA Intermediat
 Kelas VII: DNA utas ganda dengan RNA Intermediat

Anda mungkin juga menyukai