Anda di halaman 1dari 19

KEMAJUAN TERBARU DALAM RADIOGRAFI Arihta Putri (1713101020063)

Pembimbing:
KEDOKTERAN GIGI ANAK: TINJAUAN drg. Kemala Hayati, M.Kes

Journal of Medicine, Radiology, Pathology & Surgery (2015), 1, 21–25. doi: 10.15713/ins.jmrps.11
ABSTRAK
Radiografi kedokteran gigi adalah alat diagnostik untuk rencana perawatan yang tepat dari kelainan
rongga mulut seperti penyakit periodontal, berbagai patologi, dan karies gigi.
Radiografi adalah bagian dari praktik sehari-hari yang tidak biasa dan unik pada kedokteran gigi anak.
Saat anak dibawa ke klinik untuk pertama kalinya, radiologi telah terbukti diterima dan merupakan
metode tanpa rasa sakit untuk memperkenalkan anak pada perawatan gigi, sehingga kepercayaan
pasien pun berhasil didapatkan.
Tujuan : Gambaran singkat dari radiografi kedokteran gigi anak > modifikasi dan teknik khusus
yang berhasil digunakan pada :
- bayi,
- anak dengan disabilitas,
- anak dengan refleks muntah, dan
- anak dengan disabilitas mental
PENDAHULUAN
(1) deteksi karies;
(2) injuri gigi;
(3) gangguan dalam
perkembangan gigi;
(4) pemeriksaan kondisi
patologis selain karies.
MODIFIKASI TEKNIK PROYEKSI
Bantuan orang tua atau wali
untuk menyangga film.
Perangkat film holder seperti
blok gigitan atau hemostat
yang menggunakan stopper
karet.
Film dapat dipertahankan
dengan oklusi pasien.
MODIFIKASI TEKNIK PROYEKSI
> Bayi usia dibawah 3 tahun

Film intraoral periapikal dengan ukuran 0


Kepala pasien distabilkan dengan bahu orang tua
Keduanya diminta untuk menghadap ke arah yang
sama,

Size 4 :
57x76mm
MODIFIKASI TEKNIK PROYEKSI
> Anak dengan Disabilitas

Film intraoral dengan tab


bitewing digunakan untuk semua
radiograf bitewing dan
periapikal.
Benang 8 inci dilekatkan melalui
lubang yang dibuat dalam tab
bitewing (untuk memfasilitasi
pengambilan film)
MODIFIKASI TEKNIK PROYEKSI
> Anak dengan Disabilitas

Pasien harus mengenakan lead apron dengan thyroid shield


Orang yang membantu memegang pasien dan film atau sensor
harus mengenakan lead-lined apron dan glove
MODIFIKASI TEKNIK PROYEKSI
> Anak dengan Refleks Muntah

Upaya anak untuk mempertahankan dirinya


secara sadar melawan invasi rongga mulut
Metode distraction
Pemeriksaan pada pagi hari ketika individu
telah beristirahat dengan cukup
Muntah dapat berkurang saat perut kosong
atau setengah terisi
MODIFIKASI TEKNIK PROYEKSI
> Anak dengan Refleks Muntah

Penggunaan sedasi dan anastesi topikal:


- Turunan phenothiazine
- Antihistamin
- Arbiturates
- Nitrous oxide
- Xylocaine atau dyclone
Anastesi umum tidak dipertimbangkan
sebagai pendekatan radiograf
Penyesuaian ukuran film dan cara
penempatan
MODIFIKASI TEKNIK PROYEKSI
> Anak dengan Diasabilitas Mental

Tidak memungkinkan film intraoral


ditempatkan pada mulut mereka
Bantuan orang tua utk memposisikan film
Rinn Snap A-Ray digunakan sebagai
pengganti holder konvensional
Radiograf ekstraoral seperti panoramik,
lateral jaw, atau proyeksi 45°
MODIFIKASI PADA PAKET FILM DAN HOLDER
Mengurangi tingkat kecemasan
atau mengurangi ketidaknyamanan
dan muntah
Menekukkan film,
Menggunakan film sekecil mungkin,
Menekukkan sudut film untuk
mengurangi iritasi khususnya daerah
sublingual rongga mulut.

Cotton roll untuk menjaga bidang film


TEKNIK PENANGANAN
Desensitisasi → anak < 3 tahun →
Tell, show, do
→ Radiograf Lollipop
Snap-A-Ray → menstabilkan film
Radiograf bitewing → ↓ reflex muntah
Menggulung film → rahang kecil
Reverse bitewing
TEKNIK KHUSUS RADIOGRAFI
Computed tomography (CT) / CAT scan
3D

2D

Sir Godfrey Newbold Hounsfield


(28 Agustus 1919 – 12 Agustus 2004)
Seorang insinyur elektronik Inggris
TEKNIK KHUSUS RADIOGRAFI
Computed tomography (CT) / CAT scan

INDIKASI
- Penyakit dan dugaan intrakranial
- Pra operasi implant : tinggi dan ketebalan tulang
alveolar
- Kerusakan sumsum tulang belakang
- Fraktur yang melibatkan orbit dan kompleks
nasoethmoidal, fraktur basis kranii, dan spina
servikal
- Tumor stage: lokasi, ukuran, dan luas
- TMJ
TEKNIK KHUSUS
Xeroradiografi (1937)
RADIOGRAFI
Fotoelektrik daripada fotokimia
The plate is electrically charged,
placed in a water proof electric
cassette, positioned in the mouth
and exposed to X–rays
Chester Floyd Carlson

Mamografi Dental 110 system


TEKNIK KHUSUS RADIOGRAFI
Cone Beam CT (CBCT) (1980)

>30 detik <30 detik

analisis ortodontik
penempatan implan
TEKNIK KHUSUS RADIOGRAFI
Magnetic Resonance Imaging (MRI)

Proton di dalam tubuh sebagai magnet mikro yang random


Setiap organ dan jaringan memiliki konsentrasi dan struktur yang berbeda
Medan magnet eksternal yang kuat membuat proton bergerak satu arah
Frekuensi radio diberikan

Gradien coil X → sagittal


Gardien coil Y → coronal
Gradien coil Z → axial
Frekuensi radio dilepaskan ditangkap pada scanner → komputer
TEKNIK KHUSUS RADIOGRAFI
Magnetic Resonance Imaging (MRI)

INDIKASI
Menilai lesi intrakranial, terutama yang
melibatkan posterior fossa kranial, hipofisis,
dan sumsum tulang belakang.
Trauma ke otak dilihat sebagai pendarahan
atau pembengkakan di kepala.
Evaluasi ukuran, dan perluasan semua jaringan
lunak tumor dan lesi yang menyerupai tumor
melibatkan semua area, termasuk kelenjar
saliva, faring, laring, dan orbita.
KESIMPULAN
Pengguaan teknik radiografik yang tepat dan inovatif dapat membantu
dokter gigi untuk mendapati diagnostik radiograf dengan bahaya minimal
dan kenyamanan maksimal untuk pasien anak.
Banyak modifikasi yang tersedia untuk teknik intraoral dan ekstraoral.
Tergantung pada tipe pasien dan situasi penggunaan modifikasi ini.
Semua modifikasi ini dapat bertindak sebagai pengganti metode radiografi
konvensional.

Anda mungkin juga menyukai