Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN TAPANULI UTARA

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS PANGARIBUAN
Jl. Siliwangi Nomor 02 Kec. Pangaribuan Kode Pos 22472
Email : Puskesmaspangaribuan01@gmail.com Telp : 082360374322

Pangaribuan,
Nomor : Kepada
Sifat : Penting Yth. Kepala Dinas Kesehatan
Lamp : Kab. Tapanuli Utara
Perihal : Permohonan Renovasi di
Tempat

Dengan hormat,
Berdasarkan Permenkes 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas dan
Pedoman Teknis Bangunan Puskesmas, serta untuk meningkatkan
mutu pelayanan di Puskesmas, maka kami mohon agar Dinas
Kesehatan Kab. Tapanuli Utara dengan pihak terkait dapat
melakukan renovasi gedung agar memenuhi persyaratan tata ruang.

Demikian permohonan kami sampaikan dengan harapan dapat


ditindak lanjuti. Atas perhatian dan kerjasamanya kami sampaikan
banyak terima kasih,

Pangaribuan,
Kepala Puskesmas Pangaribuan

Edward Kingson Sihombing, AMK


PEMERINTAH KABUPATEN TAPANULI UTARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS PANGARIBUAN
Jl. Siliwangi Nomor 02 Kec. Pangaribuan Kode Pos 22472
Email : Puskesmaspangaribuan01@gmail.com Telp : 082360374322

ANALISA KESESUAIAN TATA RUANG

Dilakukan analisa tata ruang Puskesmas berdasarkan Permenkes no 75


tahun 2014 tentang Puskesmas:
Persyaratan Kondisi Luas
No Nama Ruang Luas Ruangan Ruangan Saat Keterangan
(m2) ini (m2)
1 Pendaftaran dan Rekam 9 6 Belum memenuhi syarat.
Medik Rekam medis masih
bergabung dengan loket
pendaftaran
2 Pertemuan 30 Belum memenuhi syarat
3 Ruang Tindakan 25 Belum memenuhi syarat
4 Pemeriksaan Umum 9 Belum memenuhi syarat
5 Pemeriksaan Gigi dan 12 Belum memenuhi syarat
Mulut
6 KIA DAN KB 24 Belum memenuhi syarat
7 Imunisasi 36 Belum memenuhi syarat
8 Gizi 12 Belum memenuhi syarat
9 Klinik Sanitasi 9 Belum memenuhi syarat
10 Pelayanan Farmasi 9 Belum memenuhi syarat
11 Laboratorium 16 Belum memenuhi syarat
12 Kepala Puskesmas 9 Belum memenuhi syarat
13 RuangTunggu 36 Belum memenuhi syarat
14 Gudang obat 12 Belum memenuhi syarat
15 Gudang umum 6 Memenuhi syarat
16 Administrasi/ kantor 20 Belum memenuhi syarat
17 Genset 6 Letaknya Belum memenuhi syarat
didalam
ruangan
18 Perlengkapan Kebersihan 2 Belum memenuhi syarat
19 Garasi 24 Memenuhi syarat
20 KM/ WC Karyawan 8 Belum memenuhi syarat
21 KM/ WC Pasien 8 Belum memenuhi syarat
22 Ruang Persalinan 12 Memenuhi syarat
23 KM/ WC Pasien 8 Belum memenuhi syarat

Pangaribuan, …………………..
Kepala Puskesmas Pangaribuan

Edward Kingson Sihombing, AMK


NIP. 197808212006041010

Anda mungkin juga menyukai