Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SatuanPendidikan : MTs NEGERI 2 LAMPUNG SELATAN


Kelas / Semester : VII / 2
Mata Pelajaran IPA
Topik : Suhudan Perubahannya
Subtopik : SkalaSuhu dan Mengamat Pemuaian
Pertemuan : 3
Alokasiwaktu : 3 x 40` Menit

A. Kompetensi Int ( KI):


1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya

2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, pecaya diri, dalam berinteraksi secara efektifdengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa


ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,


merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari disekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

1.1. Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaanTuhan tentang aspek fisik dan kimiawi,
kehidupan dalam ekosistem, dan peranan manusia dalam lingkungan serta mewujudkannya
dalam pengamalan ajaran agama yang dianutnya

2.1. Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingintahu; objektif; jujur; teliti; cermat; tekun; hati-
hati; bertanggungjawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif dan peduli lingkungan) dalam aktivitas
sehari-hari
Menghargai kerja individu dan kelompok dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud
implementasi melaksanakan percobaan dan melaporkan hasil percobaan
2.2. Menunjukkan perilaku bijaksana dan bertanggungjawab dalam aktivitas sehari-hari
2.3. Menunjukkan penghargaan kepada orang lain dalam aktivitas sehari-hari
3.7. Memahami konsep suhu, pemuaian,kalor, perpindahan kalor, dan penerapannya dalam
Mekanisme menjaga kestabilan suhu tubuh pada manusia dan hewan serta dalam kehidupan
sehari-hari

Indikator :
3.7.1. Menyebutkan pengertian konseppemuaian
3.7.2. Melakukan konversi skala suhu
3.7.3. Membedakan skala suhu Ke 4 termometer
3.7.4. Menentukan arah pemuaian bimetal jika dipanaskan
3.7.5. Menyebutkan contoh alat yang menggunakan konsep pemuaian

4.10. Melakukan percobaan untuk menyelidiki suhu dan perubahannya serta pengaruh kalor
Terhadap perubahan suhu dan perubahan wujud benda
Indikator :
4.10.1. Mencatat hasil pengamatan bimetal setelah dipanaskan
4.10.2. Menyimpulkanpengaruh jenis logam terhadap panjang pemuaiannya dari hasil
pengamatan bimetal yang dipanaskan
4.10.3. Mengkomunikasikan hasil pengamatan

C. TujuanPembelajaran
1. Siswadapat menyebutkan pengertian pemuaian
2. Siswadapatmenentukannilaikonversi skala suhu pada thermometer dengan menggunakan
perbandingan skala termometer
3. Siswa dapat menjelaskan alasan bengkoknya bimetal saat dipanaskan
4. Siswa dapat menyimpulkan pengaruh jenis logam terhadap pemuaiannya

5. Mengembangkan rasa ingintahu, berpikirkreatif, jujur, bekerjateliti, bertanggungjawab, peduli


lingkungan dan bekerjasama melalui diskusi, kerja kelompok, dan melakukan pengamatan
percobaan pemanasan bimetal
6. Memberi contoh alat-alat yang menggunakan prinsip kerja bimetal

D. Materi

SkalaSuhudanMengamatPemuaian
1. Konversi skala suhu didasarkan atas asumsi bahwa perubahan sifat fisik benda digunakan
untuk thermometer berlangsung linier untuk berbagai skala.
2. Titik Tetap skala suhu : Termometer Celsius (C), Fahrenheit (F), Reamur ( R ), Kelvin (K )

Celsius Fahrenheit ReamurKalvin


100 2127 373

32 273

3. Penggunaan Matematika

Perbandingan Skala Suhu :


Skala C : Skala R : Skala F : Skala K = 100 : 80 : 180 : 100
Skala C : Skala R : Skala F : Skala K = 5 : 4 : 9 : 5

Dengan memperhatikan titik tetap bawah ( dibandingkan mulai dari nol semua ),
perbandingannya :

tC : tR : ( tF – 32 ) : tK – 237) = 5 : 4 : 9 : 5

4. Pada peristiwa pemuaian, ukuran benda bertambah, namun jumlah partikel benda tetap
Benda yang berbeda jenisnya memiliki koefisien muai yang berbeda
5. Pada bimetal : jika suhunya naik , bimetal akan melengkung (menggulung) kearah logam yang
koefisien muainya kecil dan sebaliknya

E. PENDEKATAN/STRATEGI/METODE PEMBELAJARAN
1. Pendekatan : Scientific
2. Metode : Diskussi dan Eksperimen
3. Model : Discovery learning

F. MEDIA, ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJARAN


1. Media : LKS
2. Alat dan Bahan
- Bimetal
- Korek api dan pembakar spiritus
3. Sumber Belajar
a) Buku IPA SMP kelas VII, Puskurbuk 2013
b) LKS tentang Pengaruh jenis logam terhadap pemuaian

G. Kegiatan Pembelajaran

Langkah-Langkah
Kegiatan DeskripsiKegiatan AlokasiWaktu
Model DL
Pendahuluan Orientasi siswa pada  Siswa mengucapkan salam dan berdo’a 20Menit
masalah  Guru mengabsen siswa, menanyakan
siapa yang tidak masuk hari ini,
member perhatian pada siswa yang
tidak masuk pada hari sebelumnya
Pemusatan Perhatian :
 Guru menunjukkan thermometer dan
menanyakan kegunaan serta
hubungannya dengan pemanasan.
 Guru menyampaikan tujuan dan
manfaat praktikum
 Siswa membentuk kelompok belajar
sesuai arahan guru dengan
mempertimbangkan kemampuan
akademik, gender dan ras
 Siswamenerima LKS
Kegiatan Inti Pembahasan tugas  Diskusi tentang rumus konversi suhu, 70Menit
dan identifikasi kemudian berlatih mengerjakan soal-
masalah soa lkonversi suhu dari buku
Observasi  Menyampaikan informasi tentang
Pengumpulan data kegiatan yang akan dilakukan untuk
pengamatan Arah muai bimetal
Pengolahan data  Membagi siswa menjadi beberapa
dan analisis kelompok
 Diskusi kelompok untuk mengkaji LKS
Generalisasi  Melakukan percobaan
 Siswa mengamati percobaan dan
mencatat datanya kekolom yang
tersedia pada L KS
 Siswa mengkomunikasikan hasil
percobaan didepan kelas.

Penutup Menganalisis dan  Siswadan guru meriview hasil kegiatan 30 menit


mengevaluasiproses pembelajaran
pemecahan masalah  Guru memberikan penghargaan
(misalnya pujian atau bentuk peng
hargaan lain yang relevan) kepada
kelompok yang bekerja dengan baik
 Siswa mengerjakan soal tentang
konversi skala
 Pemberian tugas mandiri di rumah
untuk mengerjakan soal konversi suhu
skala termometer.
 Guru melaksanakan evaluasi hasil
belajar mengenai materi yang telah
dipelajari siswa .
 Siswa dan guru membahas dan
mengkoreksi soal tersebut
 Guru memberikan penghargaan kepada
siswa-siswa yang mendapat nilai bagus
dan memotivasi siswa yang
mendapatkan nilai kurang.
 Guru menyampaikan topic berikutnya
 Guru menutup pelajaran dengan selalu
mengingatkan siswa untuk rajin
beribadah dan rajin belajar
 Siswa mengucapkan salam dan berdoa

H.PENILAIAN
1. JenisPenilaian :1. Penilaiansikap
2. Penilaianpraktik/ unjukkerja/kinerja
3. Penilaiankognitif : testertulis
2. BentukInstrumen :

1.lembar PengamatanSikap
orang tuaHormatpada
S

dengantemanRamah
jarKetekunanbela

Tanggungjawab
Menepatijanji
Tenggang rasa
Keterbukaan

Kedisiplinan

Kepedulian
Kerjasama

Kejujuran
Kerajinan
Sikap
Nama

8
7
6
5
4
3
2
1

Keterangan:
Skala penilaian sikap dibuat dengan rentang antara 1 s.d 5.
1 = sangatkurang;
2 = kurangkonsisten;
3 = mulaikonsisten;
4 = konsisten; dan
5 = selalukonsisten.

B. Lembar Pengamatan Keterampilan Praktkum

Penilaian Keterampilan Praktikum pengamatan ikan pada air bersih dan tercemar
NO KETERAMPILAN YANG NILAI SKOR RUBRIK

1 Cara menyalakan api spiritus,dan 3 Melakukan 2 dengan benar nilainya 2


mematikan api spiritus Melakukan 1 dengan benar nilainya 1
2 Ada 2 aspek yang benar
1 Ada 1 aspek yang benar

2 Cara memanaskan bimetal 3 Melakukan dengan benar nilainya 2


Melakukan kurang tepat nilaianya 1
2 Ada 2 aspek yang benar
1 Ada 1 aspek yang benar

LEMBAR KERJA SISWA

Judul : Konversi Skala Suhu Termometer


Tujuan : Menentukan nilai konversi skala suhu pada 4 termometer
Waktu : Menit
1. Termometer adalah yang digunakan untuk mengukur suhu suatu benda
2. Suhu adalah kesan panas atau dingin suatu benda
3. Langkah kerja :
a. Perhatikan gambar perbedaan penentuan skala pada 4 termometer yang terdapat pada
buku siswa halaman 150.

b. Tuliskan titik tetap bawah dari termometer :


- Temometer Celsius = …....
- Termometer Reamur = …….
- Termometer Fahrenheit = …….
- Termometer Kalvin = …….

c. Tuliskan titik tetap bawah dari termometer :


- Temometer Celsius = …....
- Termometer Reamur = …….
- Termometer Fahrenheit = …….
- Termometer Kalvin = …….

d. Buatlah perbandingan skala suhu dari masing-masing termometer


e. Dengan menggunakan perbandingan tersebut, tentukan konversi skala suhu termometer
tersebut.
Pertanyaan:
1. Apakah perbedaan keempat termometer tersebut?
2. Jika suatu benda diukurdengan termometer Celsius menunjuk suhu 40o, menunjuk skala
berapakah pada termometer:
a. Reamur b. Fahrenheit c. Kalvin

Palas, Januari 2016

Mengetahui,
Kepala MTsN 2 LAMSEL Guru Mata Pelajaran

Hi. ANSORI, S.Pd.I. SITI RUMAINAH, S.Pd.


NIP 19600514 198603 1 003 NIP 19780318 200604 2 037
LEMBAR KERJA SISWA
Judul : Mengamati Pemuaian
Tujuan : mengamati melengkungnya (menggulungnya) bimetal dipanaskan
Waktu : Menit
1.Teori Dasar : Pembakar Benda jika dipanaskan akan memuai
2.Alat : - Pembakar Spiritus, korek api dan bimetal
Bahan :LKS
3.Petunjuk Kerja
1. Nyalakan pembakar spiritus
2. Panaskan bimetal dengan api spiritus dengan posisi tegak
3. Amati bimetal saat dipanaskan. Catat hasilnya
4. Setelah 2 menit, jauhkan dari api biarkan hingga dingin. Amati bimetal saat didinginkan, catat
hasilnya.
5. Matikan api spiritus dengan cara menutup api nya dengan penutup pembakar spiritus.
Peringatan:
1) Jangan mengamati dengan posisi muka persis di atas pembakar spiritus (melainkan
sebaiknya dari arah samping)
2) Jangan mematikan api pembakar dengan cara ditiup

Bahan Diskusi
2. Apa yang terjadi pada bimetal pada saat
dipanaskan?
3. Apa yang terjadi pada bimetal pada
saatdidinginkan ?
4. Tulskan kesimpulan hasil pengamatanmu.

Pertanyaan :
1. Kearahmanakah bimetal saatdipanaskan?
2. Bagaimanaposisi bimetal jikasemakin lama dipanaskan?
3. Kearahmanakah bimetal saatdidinginkan ?
4. Mengapa bimetal dipanaskanmelengkung ?
5. Tulskancontohalat yang menggunakanprinsip bimetal!

Anda mungkin juga menyukai