Anda di halaman 1dari 3

TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN ALOKASI WAKTU

SMK NEGERI 2 DEPOK 6 x 45 menit


LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK No. LKBPS : 01.2
MAPEL Teknologi Layanan Jaringan Guru Pengampu
JUDUL Komunikasi Gambar M. Endah Titisari
NB: Tugas dikumpulkan hari ini, Jumat, 09 Agustus 2019

KOMPETENSI DASAR
3.1. Memahami ragam aplikasi komunikasi data

INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI (IPK)


3.1.1. Menjelaskan pengertian dari komunikasi data
3.1.2. Menjelaskan karakteristik aplikasi komunikasi data

4.1.1. Membuat ragam aplikasi komunikasi data


4.1.2. Mempresentasikan ragam aplikasi komunikasi data

TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui diskusi, peserta didik secara bekerjasama dapat menjelaskan pengertian
komunikasi data
2. Melalui diskusi, peserta didik secara bekerjasama dapat menjelaskan karakteristik
aplikasi komunikasi data.
3. Disediakan perangkat komputer dengan aplikasi pengolah gambar dan suara, peserta
didik dapat membuat ragam aplikasi komunikasi data secara mandiri
4. Disediakan perangkat komputer dengan aplikasi perkantoran, peserta didik dapat
mempresentasikan ragam aplikasi komunikasi data

PENUGASAN INDIVIDU

Buatlah berbagai ragam aplikasi komunikasi data dalam bentuk gambar/video


(dengan suara) dengan tema :
1. Lomba Kebersihan lingkungan dalam rangka menyambut hari Kemerdekaan RI
2. Lomba membuat dan menghias gapura antar RT dalam rangka hari Kemerdekaan
RI
3. Lomba memasak daging kurban dalam rangka memperingati Hari Raya Idul Adha
4. Berbagai lomba dalam rangka menyambut hari Kemerdekaan RI
5. Slogan bertema pendidikan
1
6. Slogan bertema Narkoba
7. Slogan bertema lingkungan
8. Slogan bertema kesehatan

Ketentuan aplikasi komunikasi data:


1. Karya sendiri (tidak plagiat)
2. Belum pernah dipublikasikan di mass media apapun
3. Komunikatif, mudah dipahami bagi yang membaca/melihat/mendengarnya
4. Bentuk komunikasi bisa berupa Video, Animasi, Poster atau Baliho
5. Alokasi waktu pengerjaan tugas adalah 6 x 45 Menit

Deskripsi tentang karya Anda, silahkan ditulis di bawah ini:


Tema : ................................................................................................................
Judul : ................................................................................................................
Ukuran : (untuk Poster dan Baliho)

Deskripsi :

DAFTAR PUSTAKA
1.

DATA PESERTA DIDIK


Nama
NIS/No Presensi …….. / ……
Kelas
Tanggal Tugas

Hasil Karya Terlampir

2
3

Anda mungkin juga menyukai